Anda di halaman 1dari 6

PERCOBAAN IV

DASAR LOGIKA AND DENGAN MENGGUNAKAN IC


Mahmud wahyudi ( 2207113345 )
Asisten : M. Arfan A, Rian D, Arini P.A, Bambang T, Althaf I, Vipin S.H, Anisah R.M.
Tanggal Percobaan : 28 februari 2023
TES12132 - Praktikum sistem rangkaian digital
Laboratorium Dasar Teknik Elektro – Teknik Elektro Universitas Riau

Laporan Praktikum – Laboratorium Dasar Teknik Elektro – TE UNRI


Abstrak satu buah. Gerbang ini memiliki aturan dasar. Pertama,
jika salah satu atau semua masukannya diberi logika 0,
Latar belakang dilakukannnya percobaan ini adalah untuk keluarannya akan ber logika 0. Kedua, jika semua
membuktikan tabel kebenaran gerbang logika AND. tujuan masukannya diberi logika 1, keluarannya akan
dilakukannya percobaan ini untuk mengetahui cara kerja berlogika 1.( .( Kasmawan, antha.2010))
gerbang logika AND dan membuktikan tabel kebenaran nya. Apabila menggunakan konsep tegangan listrik
Metode yang digunakan yaitu metode eksperimen dengan
sebagai masukan akan diperoleh keadaan berikut. Jika
cara merangkai switch, resistor, IC TTL 7408 sesuai
rangkaian percobaan yang telah disediakan, dengan papan salah satu atau semua masukannya diberi level
rangkaian sebagai medianya. Pengamatan dilakukan tegangan low, keluarannya akan menuju level
terhadap padam atau nyala nya lampu LED pada rangkaian tegangan low. Sebaliknya jika semua masukannya
yang menunjukkan data output yang dihasilkan.. hasil yang diberi tegangan high, keluarannya akan menuju level
didapat menunjukkan bahwa tabel kebenaran gerbang logika tegangan high. .( A. Taufiq,2019)
AND sama dengan hasil percobaan yang dilakukan. Hal ini Aturan gerbang AND dapat ditulis dengan rumus :
dibuktikan dengan data dan fakta hasil pengamatan pada Y = A . B, ketentuan notasi Y melambangkan keluaran
gerbang logika AND secara keseluruhan hasilnya sama. dan A serta B sabagai masukan. Keluaran gerbang
logika berupa perkalian dari masukan A dan B. .
Kata kunci— AND, Gerbang logika, Percobaan, IC ( Albert,1994)
Dari aturan dasar tersebut dapat dibuat suatu table
Abstract yang disebut table kebenaran (truth table). Table ini
berisi kombinasi logika masukan dan hasil
The background of this experiment is to prove the truth gate keluarannya. Table kebenaran ini berguna ketika
logic table of AND. The purpose of this experimentis to find menganalisis rangkaian digital yang menggunakan
how the AND logic gates work and prove the truth tables. gerbang logika AND.( S.F. Helmi,2017)
The method used is an experimental method by assembling
switch, resistor, IC TTL 7408 arrange a series of AND logic
gateswith a circuit board as the medium. Observations made
Tabel 1. Tabel kebenaran gerbang And
by looking at the death or flame LED on the circuit that Masukan Keluaran
shows data output produced. The results obtained show A B Y=A.B
evidence that the AND logic gate truth table is the same as 0 0 0
the results of the experiments conducted. This is evidenced 0 1 0
by the factual data from observations at AND logic gate that 1 0 0
have the same overall results.
1 1 1
Kata kunci— AND, logic gate, experiment, IC

1. PENDAHULUAN
Tujuan dari percobaan ini adalah
1.membuat tabel kebenaran dan menuliskan ekspresi 3. METODOLOGI
simbolis dari fungsi logika AND.
2.menggambarkan pinout dan fungsi dari masing 3.1 Alat dan Bahan
masing pin dari IC TTL 7408 empat buah gerbang 1. Switch assembly DIP 4 posisi
AND 2 masukan. 2. Resistor tetap 1k ,1/4 W
3.membuat rangkaian AND menggunakan IC 7408 3. Satu buah IC TTL 7408 empat buah gerbang
4.mendemonstrasikan operasi dari rangkaian AND 2 AND 2 masukan
masukan 4. Digital trainer atau sumber dc 5-v
5.menggambarkan bagaimana cara untuk merangkai 5. VOM
fungsi and 3 masukan dari sepasang gerbang AND 2
masukan 3.2 Langkah – Langkah Praktikum
A. Gerbang AND 2 input
2. STUDI PUSTAKA 1. Buatlah diagram skematik dan table
Dengan ditemukannya rangkaian terintegrasi atau konfigurasi pin dari IC gerbang AND 7408.
integrated circuit, memungkinkan beberapa atau Tandakan kembali fungsinya ke diagram
bahkan beribu komponen electronic (tahanan, pinout seperti pada gambar di bawah ini.
kapasitor, transistor) dapat dimasukkan dalam sebuah
paket yang berukuran kecil.
Pada IC digital terdapat gerbang logika AND yang
didesain memiliki tiga buah terminal masukan atau
bahkan empat buah terminal masukan. Dengan satu
terminal keluaran.
Gerbang logika AND memiliki terminal masukan
paling sedikit 2 masukan dengan terminal keluaran

Laporan Praktikum – Laboratorium Dasar Teknik Elektro – TE UNRI


Gambar 1. Ic 7408
Gambar 2. Rangkaian and 2 input
b. Rangkaian percobaan AND 3 input :
Tabel 2. Table kebenaran and 2 input
A B C
0 0
0 1
1 0
1 1

2. Lengkapi table kebenaran untuk gerbang


AND 2 masukan diatas.
3. Susunlah rangkaian demonstrasi gerbang
AND 2 masukan seperti terlihat pada modul
4. Geser saklr sehingga input A dan B
mempunyai level logika seperti pada table
data. Pada masing masing kondisi, catatlah
Gambar 3. Rangkaian and 3 input
table logika pada keluaran C
5. Lengkapi table kebenaran untuk gerbang
AND 3 masukan dibawah ini.
Tabel 3. Table kebenaran and 3 input 4. HASIL DAN ANALISA
A B C D
0 0 0 4.1 HASIL PERCOBAAN
0 0 1
0 1 0 A. Hasil dan analisa gerbang AND 2 input
0 1 1
1 0 0 Hasil rangkaian gerbang AND dengan 2 input :
1 0 1
1 1 0
1 1 1

6. Tuliskan symbol ekspresi untuk gerbang


AND 3 masukan dimana input diberi label A,
B, C sedangkan outputnya D.
7. Susunlah rangkaian sesuai gambar rangkaian
8. Aturlah saklar sehingga input A, B, C
mempunyai level logika seperti data pada
table diatas.
3.3 Rangkaian
a. Rangkaian percobaan AND 2 input :
Gambar 4. Hasil percobaan and 2 input

Tabel 4. Tabel kebenaran and 2 input


A B C
0 0 0
0 1 0

Laporan Praktikum – Laboratorium Dasar Teknik Elektro – TE UNRI


1 0 0
1 1 1

B. Hasil percobaan And 3 input

Hasil rangkaian gerbang AND 3 input :


Gambar 8. Kondisi gerbang And masukan 10.

Gambar 9. Kondisi gerbang And masukan 11.

b. Gerbang AND 3 masukan


Gambar 5. Hasil percobaan and 3 input

Tabel 6. Tabel kebenaran and 3 input


A B C D E
0 0 0 0 0
0 0 1 0 0 Gambar 10. Kondisi gerbang And masukan 000.
0 1 0 0 0
0 1 1 0 0
1 0 0 0 0
1 0 1 0 0
1 1 0 0 0
1 1 1 1 1
Gambar 11. Kondisi gerbang And masukan 001.

4.2 ANALISA DATA


a. Gerbang AND 2 masukan

Gambar 12. Kondisi gerbang And masukan 010.

Ganbar 6. Kondisi gerbang And masukan 00.

Gambar 13. Kondisi gerbang And masukan 011.

Gambar 7. Kondisi gerbang and masukan 01. Gambar 14. Kondisi gerbang And masukan 100.

Laporan Praktikum – Laboratorium Dasar Teknik Elektro – TE UNRI


Jawab: 3 masukan 1
4. Berapa banyak input gerbang AND 4 masukan
yang harus bernilai 0 untuk mendapatkan
output yang bernilai 0
Jawab: 1 masukan 0
Gambar 15. Kondisi gerbang And masukan 101.

6. KESIMPULAN
Dari hasil percobaan gerbang logika and dapat
disimpulkan :
1. Percobaan gerbang logika AND sangat
membantu mahasiswa dalam memahami
materi gerbang logika dalam mata kuliah
Gambar 16. Kondisi gerbang And masukan 110. system rangkaian digital.
2. Rangkaian Gerbang logika AND
menggunakan IC adalah gerbang yang
menghasilkan logika 1 apabila semua inputnya
1, jika tidak maka output yang dihasilkan akan
berlogika 0.
Gambar 17. Kondisi gerbang And masukan 111. DAFTAR PUSTAKA

Kasmawan, antha.2010. Penuntun Praktikum Elektronika 2.


Jimbaran : unud.

Albert, Paul & Tjia. 1994. Elektronika computer digital &


5. EVALUASI pengantar computer Edisi 2. Jakarta : Erlangga
1. Berapa banyak gerbang AND 2 masukan yang
terdapat pada IC 7408 A. Taufiq, S. Untung, W. Winih.2019. Belajar Mengenal
Dasar Teknik Digital. Klaten : Saka mitra kompetensi
Jawab: 4 gerbang AND
2. Termasuk Vcc dan GND, ada berapa jumlah Safrianti, Ery.2008. Elektronika Digital, penerbit pusbangdik
pada IC 7408 universitas Riau
Jawab: 14 pin
S.F. Helmi, P. ikhsan. Prototype gerbang logika (AND, OR,
3. Berapa banyak input gerbang AND 3 masukan NOT, NAND, NOR) pada laboratorium STMIK royal
yang harus bernilai 1 untuk mendapatkan kisaran. Jurnal teknologi informasi, Vol 1, juli 2017
output yang bernilai 1 pula

Laporan Praktikum – Laboratorium Dasar Teknik Elektro – TE UNRI


Laporan Praktikum – Laboratorium Dasar Teknik Elektro – TE UNRI

Anda mungkin juga menyukai