Anda di halaman 1dari 3

PEMERUIKSAAN FISIK POLI UMUM

No Dokumen :
No Revisi :
SOP Tgl Terbit :
Klinik Rawat Inap Halaman :
Mitra Keluarga dr. Ragil
Sejahtera Muhammad
Sukowono Jember Aristo
NIK : 19901809
2015 014 002

1.Pengertian Melakukan pemeriksaan pada klien dengan teknik cephalocaudal


melalui inspeksi, palpasi, perkusi, auskultasi
2.Tujuan Untuk menilai status kesehatan kesehatan klien , mengidentifikasi
faktor resiko kesehatan dan tindakan pencegahan,
mengidentifikasi pemeriksaan penunjang yang perlu dilakukan,
mengevaluasi terhadap perawatan dan pengobatan pada klien.

3.Kebijakan Keputusan Pimpinan Klinik NO 005/2014 tentang pemeriksaan fisik

4.Referensi Badan penelitian pengembangan kesehatan, 2007. Pedoman


pengukuran dan pemeriksaan. Jakarta: Depkes
5.Prosedur 1. Persiapan alat
2. Status pasien
3. Persiapan dracing car beralas/baki beralas yang berisi alat2:
tensimeter, termometer, stetoskop, jam tangan, Botol 3 buah
berisi cairan (air bersih, desinfektant, air sabun ), kertas tissue,
lampu senter, meteran, refleks hammer,spekulum hidung,
spatel lidah,sarung tangan, bengkok, kassa steril, timbangan
berat badan,alat tulis
4. Persiapan pasien dan lingkungan
5. Pengosongan rektum dan kandung kemih (kalau perlu)
6. Jelaskan tujuan pemeriksaan kepada pasien atau berikan
lembar informed consent pada pasien
7. Catat nama pasien dan tanggal pemeriksaan
8. Cuci tangan
9. Lakukan pemeriksaan keadaan umum pasien
10.Lakukan pemeriksaan tanda vital :
 suhu tubuh
 denyut nadi
 pernafasan
 tekanan darah
11.Lakukan pengukuran berat badan dan tinggi badan jika
memungkinkan
12.Bagian tubuh yang di lakukan pemeriksaan fisik :
 Rambut
 Kepala
 Muka
 Mata
 Hidung
 Mulut
 Telinga
 Leher
 Dada
 Perut
 Genetalia
 Ekstermitas
13.Selain pemeriksaan di atas juga perlu diperhatikan gejala –
gejala objektif pasien, misalnya:
 Sikap pasien: ketakutan, apatis dan sejenisnya
 Sikap tubuh : biasa, lordosis atau kiposa

14.Cara pemeriksaan :
 Melihat ( inspeksi )
 Meraba ( palpasi )
 Mengetuk (perkusi )
 Mendengar ( Auskultasi )
15.Melakukan dokumentasi dan mencatat hasil pemeriksaan
6.Diagram Alir
Persiapan alat Persiapan pasien
dan lingkungan

Melakukan pemeriksaan Melakukan Informed


keadaan umum, ttv dan
pemeriksaan fisik consent

Cuci
tangan

Melakukan dokumentasi
dan mencatat hasil
pemeriksaan

7.Unit terkait P

Anda mungkin juga menyukai