Anda di halaman 1dari 1

Tugas untuk NIM Ganjil

Pada pendapatan rumah tangga sebesar Rp 1.000.000,00 pengeluaran konsumsi rumah tangga
sebesar Rp 1.150.000,00. Pada saat pendapatannya meningkat menjadi Rp 2.000.000,00
pengeluaran konsumsinya juga meningkat menjadi Rp 1.950.000,00.

1) BEP terjadi pada pendapatan sebesar berapa ?

2) Pada pendapatan Rp875.000,00, berapa APS ?

3) Pada tingkat pendapatan berapakah tabungan rumah tangga sebesar 4% dari


pendapatan dicapai ?

Tugas untuk NIM Genap

Di atas adalah ilustrasi tabel fungsi konsumsi. Ditanyakan

a. Bagaimana Persamaan konsumsinya ?

b. BEP terjadi pada Y= berapa?

c. Berapa Besarnya tabungan pada saat pendapatan nasional = 5000?

Anda mungkin juga menyukai