Anda di halaman 1dari 7

Kode Dokumen

Universitas Negeri Surabaya


Fakultas Bahasa dan Seni
Program Studi S1 Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

MATA KULIAH (MK) KODE Rumpun MK BOBOT (sks) SEMESTER Tgl Penyusunan
Keterampilan Membaca 8820102058 Mata Kuliah Wajib Program T=2 P=0 ECTS=3.18 2 25 April 2023
Studi
OTORISASI Pengembang RPS Koordinator RMK Koordinator Program Studi

Dra. Trinil Dwi Turistiani, M.Pd. Dra. Trinil Dwi Turistiani, M.Pd Prof. Dr. Anas Ahmadi, S.Pd., M.Pd.

Model Case Study


Pembelajaran
Capaian CPL-PRODI yang dibebankan pada MK
Pembelajaran
(CP) 1. Sikap
CPL 1.A Berkontribusi dalam peningkatan kualitas hidup masyarakat, bangsa, dan negara serta kemajuan perubahan berdasarkan Pancasila
CPL 1.B Menjadi warga negara yang bangga dan cinta tanah air, menghargai keragaman budaya, bekerja sama, dan memiliki kepekaan diri, sosial, dan
lingkungan yang tinggi
CPL 1.C Bertanggung jawab atas setiap karya di bidang pendidikan bahasa dan sastra Indonesia secara mandiri dengan menginternalisasikan nilai-nilai
agama, norma dan etika akademik dengan semangat perjuangan dan kewirausahaan
2. Keterampilan Umum
CPL 2.A Menguasai konsep dasar bahasa, sastra, keterampilan berbahasa dan sastra, penelitian bahasa dan sastra; Menguasai konsep dasar dan
pembelajaran bahasa dan sastra, penelitian di bidang pendidikan bahasa dan sastra; Menguasai konsep teoritis perkembangan pembelajaran
bahasa dan sastra Indonesia, baik untuk penutur asli, penutur asing, maupun anak berkebutuhan khusus; Menguasai prinsip dan manajemen
kewirausahaan dan pembelajaran bahasa dan sastra Indonesia
CPL 2.B Mampu memelihara dan mengembangkan jaringan dengan pembimbing, kolega, dan rekan sejawat di bawah tanggung jawab program studi
baik di dalam maupun di luar institusi
3. Keterampilan Khusus
CPL 3.A Mampu berbicara dan menulis tentang bahasa dan sastra Indonesia dalam konteks sehari-hari/umum, akademik, dan kerja; dan mampu
menggunakan salah satu dari beberapa bahasa daerah
CPL 3.B Mampu mengapresiasi, mengungkapkan, dan menciptakan karya sastra Indonesia secara lisan dan tulisan
CPL 3.C Mampu menganalisis dan menerapkan teori, konsep, dan pendekatan dalam pembelajaran bahasa dan sastra Indonesia; dan menghasilkan
desain pembelajaran yang inovatif untuk proses pembelajaran bahasa dan sastra Indonesia, termasuk untuk pembelajar asing dan anak-anak
inklusif
CPL 3.D Mampu menghasilkan jasa dan produk kreatif di bidang bahasa dan sastra Indonesia dengan menerapkan prinsip-prinsip kewirausahaan
4. Pengetahuan
CPL 4.A Menguasai konsep dasar bahasa, sastra, keterampilan berbahasa dan sastra, penelitian bahasa dan sastra; Menguasai konsep dasar dan
pembelajaran bahasa dan sastra, penelitian di bidang pendidikan bahasa dan sastra; Menguasai konsep teoritis perkembangan pembelajaran
bahasa dan sastra Indonesia, baik untuk penutur asli, penutur asing, maupun anak berkebutuhan khusus; Menguasai prinsip dan manajemen
kewirausahaan dan pembelajaran bahasa dan sastra Indonesia
CPL 4.B Menguasai konsep dasar dan pembelajaran bahasa dan sastra, penelitian di bidang pendidikan bahasa dan sastra
CPL 4.C Menguasai konsep teoritis perkembangan pembelajaran bahasa dan sastra Indonesia, baik untuk penutur asli, penutur asing, maupun anak
berkebutuhan khusus
CPL 4.D Menguasai prinsip dan manajemen kewirausahaan dan pembelajaran bahasa dan sastra Indonesia
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
1. Mampu membaca teks non ilmiah
CPMK 1.A mampu mendeskripsikan kembali hasil bacaan dari karya sastra
2. Mampu membaca teks ilmiah
CPMK 2.A mampu memahami bacaan karya ilmiah berupa artikel jurnal
CPMK 2.B mampu menginterpretasikan hasil bacaan
Kemampuan akhir tiap tahapan belajar (Sub-CPMK)
Sub-CPMK1 Memahami Pengertian, tujuan, serta fungsi membaca Menerapkan konsep dasar tujuan dan fungsi membaca
Sub-CPMK2 Mengidentifikasi jenis-jenis membaca berdasarkan aspeknya
Sub-CPMK3 Menerapkan langkah-langkah kegiatan membaca

Sub-CPMK4 Menerapkan faktor-faktor yang mempengaruhi dan cara meningkatkan kemampuan membaca
Sub-CPMK5 Memahami karakteristik membaca intensif dan membaca ekstensif serta dapat memprktikkannya dalam berbagai tujuan
Sub-CPMK6 Memahami cara membaca cepat dan efektif serta cara mengukurnya
Sub-CPMK7 Memahami karakteristik membaca skimming dan membaca scanning serta dapat mempraktikkannya dalam berbagai tujuan
Sub-CPMK8 Mahasiswa mampu menyelesaikan soal ujian UTS
Sub-CPMK9 Menerapkan metode SQ3R untuk meningkatkan kemampuan membaca dan memahami sebuah buku atau bacaan lainnya
Sub-CPMK10 Menggunakan berbagai formula keterbacaan untuk kepentingan penentuan tingkat keterbacaan berbagai ragam bacaan
Sub-CPMK11 Menerapkan metode membaca kritis terhadap bahan bacaan
Sub-CPMK12 Menerapkan metode membaca kreatif terhadap bahan bacaan
Sub-CPMK13 Menerapkan pendekatan terhadap berbagai jenis bahan bacaan untuk kepentingan studi
Sub-CPMK14 Mahasiswa mampu memahami teks bacaan dengan uraian yang diberikan
Sub-CPMK15 Mahasiswa mampu memahami seluruh bahan yang diberikan dalam perkuliahan selama 15 kali pertemuan
Sub-CPMK16 Mahasiswa mampu memahami seluruh bahan yang diberikan dalam perkuliahan selama 15 kali pertemuan
Deskripsi Deskripsi Matakuliah: Pengembangan keterampilan membaca dengan memanfaat konsep membaca kritis melalui kegiatan pertemuan kelas, latihan laboratoris,
Singkat MK dan simulasi guna meningkatkan keterampilan membaca kritis di bidang bahasa dan sastra indonesia serta pembelajarannya untuk dipraktikkan di kelas dan di luar
kelas.

Pustaka Utama :

1. Dalman. 2014. Keterampilan Membaca. Jakarta: Rajawali Pers.


2. Harras, Kholid, dkk. 2012. Membaca 1. Jakarta: Universitas Terbuka
3. Laksono, Kisyani, dkk. 2014. Membaca 2. Jakarta: Universitas Terbuka
4. Sultan. 2018. Membaca Kritis: Mengungkap Ideologi Teks dengan Pendekatan Literasi Kritis. Yogyakarta: Baskara Media
5. Tampubolon, DP. 2015. Kemampuan Membaca: Teknik Membaca Efektif dan Efisien. Bandung: Angkasa
6. Abidin, Zainal. (2017). Meningkatkan Keterampilan Membaca Siswa Kelas XI IPA~6 Melalui Metode SQ3R SMA Negeri 1 Bontonompo, kecamatan
Botonompo, Kabupaten Gowa. Jurnal Nalar Pendidikan, Vol 5. No. 7. ISSN: 2339-0749.
7. Aqib, Zainal. (2013). Model-Model, Media, Dan Strategi PembelajaranKontekstual (Inovatif). Bandung: CV. Yrama Widya
8. Boliti, Sukamong. (2013). Peningkatan Kemampuan Membaca Pemahaman Siswa Kelas IV SDN I Lumbi-Lumbia Melalui Metode Latihan Terbimbing.
Jurnal Kreatif Tadulako. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Tadulako, Vol. 2 No. 2, ISSN 2354-614X, 12-14.
http://jurnal.untad.ac.id/jurnal/index.php/JKTO/article/viewFile/2831/1924 , di akses pada tanggal 2 Januari 2018.
9. Hasmi, Farida. (2017). Peningkatan Keterampilan Membaca Permulaan Dengan Menggunakan Media Kartu Kata Pada Siswa Kelas II SD Negeri 001
Rimba Sekampung Dumai. (7), (4). P-ISSN 2355-1720, e-ISSN 2407-4926.

Pendukung :

1. https://scholar.google.com/citations?hl=en&user=sMyOM9gAAAAJ
2. https://ebook.twointomedia.com/
3. https://indonesiabaik.id/ebook
4. http://ejournal.unhasy.ac.id/index.php/disastri
5. https://journal.unesa.ac.id/index.php/jpi

Dosen Hespi Septiana, S.Pd., M.Pd.


Pengampu
Bantuk Pembelajaran,
Kemampuan akhir Penilaian Metode Pembelajaran, Bobot
Mg Ke- tiap tahapan belajar Penugasan Mahasiswa, Materi Pembelajaran Penilaian
[ Estimasi Waktu] [ Pustaka ] (%)
(Sub-CPMK)
Indikator Kriteria & Bentuk Luring (offline) Daring (online)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
1 Memahami Menjelaskan Kriteria: Penjelasan dan Materi: pengertian, tujuan, dan 3%
Pengertian, tujuan, pengertian, tujuan, Partisipasi dalam Diskusi fungsi membaca
serta fungsi dan fungsi diskusi 2 X 50 Pustaka: Dalman. 2014.
membaca membaca
Menerapkan konsep Keterampilan Membaca. Jakarta:
Bentuk Penilaian : Rajawali Pers.
dasar tujuan dan
fungsi membaca Aktifitas Partisipasif

2 Mengidentifikasi 1. Menjelaskan Kriteria: Mahasiswa Materi: macam-macam jenis 3%


jenis-jenis membaca jenis-jenis 1.5: membuat mempresentasikan membaca
berdasarkan membaca macam-macam Pustaka:
aspeknya berdasarkan makalah,
terdengar tidaknya memprentasikan jenis membaca https://ebook.twointomedia.com/...
suara pembaca 2. dengan ppt kreatif 2 X 50
Menjelskan jenis- dan inovatif Materi: jenis membaca
jenis membaca Pustaka: Laksono, Kisyani, dkk.
berdasarkan 2.4: membuat
makalah dan 2014. Membaca 2. Jakarta:
cakupan bahan
bacaan mempresentasikan Universitas Terbuka
dengan ppt power
teks Materi: kriteria membaca
3.3: tidak membuat Pustaka:
https://journal.unesa.ac.id/...
makalah tetapi
mempresentasikan
dan membuat PPT
dengan powerteks
4.2: tidak membuat
makalah, presentasi
kelompok dengan
anggota tidak
lengkap dan ppt
powerteks
5.0: Tidak Presentasi
dan tidak
mengumpulkan
makalah

Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif,
Penilaian Hasil Project /
Penilaian Produk, Praktik
/ Unjuk Kerja
3 Menerapkan langkah- 1. Menjelaskan Kriteria: Mahasiswa Materi: langkah-langkah kegiatan 3%
langkah kegiatan tahap-tahap dalam 1.5: membuat mempresentasikan membaca
membaca kegiatan hasil bacaan Pustaka:
membaca 2. makalah,
Mengembangkan memprentasikan tentang langkah- https://ebook.twointomedia.com/...
beragam kegiatan dengan ppt kreatif langkah kegiatan
sebelum dan inovatif membaca Materi: langkah-langkah kegiatan
membaca 3. 2 X 50 membaca
Mengembangkan 2.4: membuat
makalah dan Pustaka: Abidin, Zainal. (2017).
beragam kegiatan
pada tahap mempresentasikan Meningkatkan Keterampilan
membaca 4. Membaca Siswa Kelas XI IPA~6
dengan ppt power
Mengembangkan Melalui Metode SQ3R SMA
teks
beragam kegiatan Negeri 1 Bontonompo, kecamatan
setelah membaca 3.3: tidak membuat Botonompo, Kabupaten Gowa.
makalah tetapi Jurnal Nalar Pendidikan, Vol 5.
mempresentasikan No. 7. ISSN: 2339-0749.
dan membuat PPT
dengan powerteks Materi: langkah-langkah kegiatan
4.2: tidak membuat membaca
makalah, presentasi Pustaka: Hasmi, Farida. (2017).
kelompok dengan Peningkatan Keterampilan
anggota tidak Membaca Permulaan Dengan
lengkap dan ppt Menggunakan Media Kartu Kata
powerteks Pada Siswa Kelas II SD Negeri
5.1: tidak membuat 001 Rimba Sekampung Dumai.
makalah, tidak (7), (4). P-ISSN 2355-1720, e-
presentasi ISSN 2407-4926.

Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif,
Praktik / Unjuk Kerja
4 Menerapkan faktor- 1. Menjelaskan Kriteria: mahasiswa 3%
faktor yang faktor-faktor yang 1.5: membuat mempresentasikan
mempengaruhi dan mempengaruhi hasil bacaan
cara meningkatkan kemampuan makalah,
kemampuan membaca. 2. memprentasikan faktor-faktor yang
membaca Menerapkan cara dengan ppt kreatif mempengaruhi
meningkatkan dan inovatif dan cara
kemampuan meningkatkan
membaca 2.4: membuat
kemampuan
makalah dan
membaca
mempresentasikan 2 X 50
dengan ppt power
teks
3.3: tidak membuat
makalah tetapi
mempresentasikan
dan membuat PPT
dengan powerteks
4.2: tidak membuat
makalah, presentasi
kelompok dengan
anggota tidak
lengkap dan ppt
powerteks
5.1: tidak membuat
makalah, tidak
presentasi

Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif,
Penilaian Hasil Project /
Penilaian Produk, Praktik
/ Unjuk Kerja
5 Memahami 1. Mengidentifikasi Kriteria: Membaca hasil Materi: karakteristik membaca 3%
karakteristik karakteristik 1.5: membuat bacaan dan intensif dan membaca ekstensif
membaca intensif dan membaca intensif melakukan Pustaka: Dalman. 2014.
membaca ekstensif dan makalah,
serta dapat mempraktikkannya memprentasikan presentasi tentang Keterampilan Membaca. Jakarta:
memprktikkannya dalam berbagai dengan ppt kreatif karakteristik Rajawali Pers.
dalam berbagai ragam wacana dan inovatif membaca intensif
tujuan tulis 2. dan membaca Materi: karakteristik membaca
Mengidentifikasi 2.4: membuat
ekstensif intensif dan membaca ekstensif
karakteristik makalah dan
2 X 50 Pustaka: Laksono, Kisyani, dkk.
membaca mempresentasikan
ekstensif dan 2014. Membaca 2. Jakarta:
dengan ppt power
mempraktikkannya Universitas Terbuka
teks
dalam berbagai
ragam wacana 3.3: tidak membuat
Materi: karakteristik membaca
tulis makalah tetapi
intensif dan membaca ekstensif
mempresentasikan
Pustaka: Harras, Kholid, dkk.
dan membuat PPT 2012. Membaca 1. Jakarta:
dengan powerteks Universitas Terbuka
4.2: tidak membuat
makalah, presentasi Materi: karakteristik membaca
kelompok dengan intensif dan membaca ekstensif
anggota tidak Pustaka:
lengkap dan ppt https://indonesiabaik.id/...
powerteks
5.1: tidak membuat Materi: karakteristik membaca
makalah, tidak intensif dan membaca ekstensif
presentasi Pustaka:
https://journal.unesa.ac.id/...
Bentuk Penilaian :
Penilaian Hasil Project / Materi: karakteristik membaca
Penilaian Produk, Praktik intensif dan membaca ekstensif
/ Unjuk Kerja Pustaka:
http://ejournal.unhasy.ac.id/...
6 Memahami cara 1. Menjelaskan Kriteria: Mempresentasikan 3%
membaca cepat dan hakikat dan 1.5: membuat teknik membaca
efektif serta cara karakteristik cepat dan efektif
mengukurnya membaca cepat makalah,
dan efektif 2. memprentasikan serta cara
Mempraktikkan dengan ppt kreatif mengukurnya
cara membaca dan inovatif 2 X 50
cepat dan efektif
serta cara 2.4: membuat
mengukurnya makalah dan
mempresentasikan
dengan ppt power
teks
3.3: tidak membuat
makalah tetapi
mempresentasikan
dan membuat PPT
dengan powerteks
4.2: tidak membuat
makalah, presentasi
kelompok dengan
anggota tidak
lengkap dan ppt
powerteks
5.1: tidak membuat
makalah, tidak
presentasi

Bentuk Penilaian :
Praktik / Unjuk Kerja
7 Memahami 1. Menjelaskan Kriteria: Mepresentasikan Materi: karakteristik membaca 3%
karakteristik hakikat dan 1.5: membuat hasil bacaan skimming dan membaca scanning
membaca skimming karakteristik dengan topik Pustaka: Dalman. 2014.
dan membaca membaca makalah,
scanning serta dapat skimming serta memprentasikan karakteristik Keterampilan Membaca. Jakarta:
mempraktikkannya mempraktikkannya dengan ppt kreatif membaca Rajawali Pers.
dalam berbagai untuk berbagai dan inovatif skimming dan
tujuan jenis teks 2. membaca Materi: karakteristik membaca
Menjelaskan 2.4: membuat
scanning skimming dan membaca scanning
hakikat dan makalah dan
2 X 50 Pustaka: Abidin, Zainal. (2017).
karakteristik mempresentasikan
membaca Meningkatkan Keterampilan
dengan ppt power
scanning serta Membaca Siswa Kelas XI IPA~6
teks
mempraktikkannya Melalui Metode SQ3R SMA
untuk berbagai 3.3: tidak membuat Negeri 1 Bontonompo, kecamatan
jenis teks makalah tetapi Botonompo, Kabupaten Gowa.
mempresentasikan Jurnal Nalar Pendidikan, Vol 5.
dan membuat PPT No. 7. ISSN: 2339-0749.
dengan powerteks
4.2: tidak membuat Materi: karakteristik membaca
makalah, presentasi skimming dan membaca scanning
kelompok dengan Pustaka:
anggota tidak https://ebook.twointomedia.com/...
lengkap dan ppt
powerteks Materi: karakteristik membaca
5.1: tidak membuat skimming dan membaca scanning
makalah, tidak Pustaka: Boliti, Sukamong.
presentasi (2013). Peningkatan Kemampuan
Membaca Pemahaman Siswa
Bentuk Penilaian : Kelas IV SDN I Lumbi-Lumbia
Aktifitas Partisipasif Melalui Metode Latihan
Terbimbing. Jurnal Kreatif
Tadulako. Fakultas Keguruan dan
Ilmu Pendidikan, Universitas
Tadulako, Vol. 2 No. 2, ISSN
2354-614X, 12-14.
http://jurnal.untad.ac.id/... , di
akses pada tanggal 2 Januari
2018.

Materi: karakteristik membaca


skimming dan membaca scanning
Pustaka: Laksono, Kisyani, dkk.
2014. Membaca 2. Jakarta:
Universitas Terbuka

Materi: karakteristik membaca


skimming dan membaca scanning
Pustaka: Tampubolon, DP. 2015.
Kemampuan Membaca: Teknik
Membaca Efektif dan Efisien.
Bandung: Angkasa

8 Mahasiswa mampu Terselesaikannya Kriteria: Tes membaca Materi: Puisi 20%


menyelesaikan soal Bahan selama 8 1.5: ketepatan puisi dan Pustaka:
ujian UTS kali pertemuan melafalkan https://ebook.twointomedia.com/...
membaca dan
kebaharuan puisi 2 X 50
2.4: ketepatan Materi: puisi
membaca dan tidak Pustaka:
membuat sendiri https://indonesiabaik.id/...
3.3: pelafalan kurang
dan puisi tidak
membuat sendiri

Bentuk Penilaian :
Penilaian Hasil Project /
Penilaian Produk, Praktik
/ Unjuk Kerja, Tes
9 Menerapkan metode 1. Menjelaskan Kriteria: Mempresentasikan Materi: metode SQ3R untuk 3%
SQ3R untuk hakikat dan 1.5: membuat metode SQ3R meningkatkan kemampuan
meningkatkan karakteristik untuk membaca
kemampuan metode SQ3R 2. makalah,
membaca dan Menerapkan memprentasikan meningkatkan Pustaka: Dalman. 2014.
memahami sebuah metode SQ3R dengan ppt kreatif kemampuan Keterampilan Membaca. Jakarta:
buku atau bacaan untuk dan inovatif membaca Rajawali Pers.
lainnya meningkatkan 2 X 50
kemampuan 2.4: membuat
makalah dan Materi: metode SQ3R untuk
membaca dan
memahami mempresentasikan meningkatkan kemampuan
sebuah buku atau membaca
dengan ppt power
bacaan lainnya Pustaka:
teks
https://scholar.google.com/...
3.3: tidak membuat
makalah tetapi
Materi: metode SQ3R untuk
mempresentasikan
meningkatkan kemampuan
dan membuat PPT membaca
dengan powerteks Pustaka:
4.2: tidak membuat https://indonesiabaik.id/...
makalah, presentasi
kelompok dengan Materi: metode SQ3R untuk
anggota tidak meningkatkan kemampuan
lengkap dan ppt membaca
powerteks Pustaka: Laksono, Kisyani, dkk.
5.1: tidak membuat 2014. Membaca 2. Jakarta:
makalah, tidak Universitas Terbuka
presentasi
Materi: metode SQ3R untuk
Bentuk Penilaian : meningkatkan kemampuan
Aktifitas Partisipasif, membaca
Praktik / Unjuk Kerja Pustaka: Sultan. 2018. Membaca
Kritis: Mengungkap Ideologi Teks
dengan Pendekatan Literasi Kritis.
Yogyakarta: Baskara Media
10 Menggunakan 1. Menjelaskan Kriteria: Mahasiswa Materi: mampu membaca novel 3%
berbagai formula hakikat 1.5-4: Ketepatan membaca novel 50 halaman dengan metode
keterbacaan untuk keterbacaan dan dan membuat SQ3R
kepentingan kaitannya dengan pemilihan bahan
penentuan tingkat bahan ajar 2. bacaan review hasil Pustaka:
keterbacaan berbagai Menerapkan 2.4-3: Ketepatan bacaan https://ebook.twointomedia.com/...
ragam bacaan berbagai formula langkah/prosedur 2 X 50
keterbacaan untuk Materi: mampu membaca novel
menentukan penghitungan
3.3-2: Ketepatan 50 halaman dengan metode
tingkat kesulitan
materi bacaan penentuan formula SQ3R
Pustaka:
Bentuk Penilaian : https://indonesiabaik.id/...
Penilaian Hasil Project /
Penilaian Produk, Materi: mampu membaca novel
Penilaian Portofolio 50 halaman dengan metode
SQ3R
Pustaka: Dalman. 2014.
Keterampilan Membaca. Jakarta:
Rajawali Pers.

Materi: mampu membaca novel


50 halaman dengan metode
SQ3R
Pustaka: Aqib, Zainal. (2013).
Model-Model, Media, Dan Strategi
PembelajaranKontekstual
(Inovatif). Bandung: CV. Yrama
Widya

11 Menerapkan metode 1. Menjelaskan Kriteria: Mahasisiwa Materi: metode membaca kritis 3%


membaca kritis hakikat dan 1.4: uraian benar mempresentasikan terhadap bahan bacaan
terhadap bahan karakteristik metode membaca Pustaka:
bacaan membaca kritis 2. 2.3: uraian secara
Menerapkan umum benar, ada kritis terhadap https://scholar.google.com/...
metode membaca satu aspek yang bahan bacaan
kritis terhadap penjelasannya tidak 2 X 50 Materi: metode membaca kritis
bahan bacaan terhadap bahan bacaan
tepat
3.2: uraian secara Pustaka: Sultan. 2018. Membaca
umum benar, ada Kritis: Mengungkap Ideologi Teks
dengan Pendekatan Literasi Kritis.
lebih dari satu
Yogyakarta: Baskara Media
aspek yang
penjelasannya tidak
Materi: metode membaca kritis
tepat
terhadap bahan bacaan
4.1: uraiannya salah Pustaka: Dalman. 2014.
Keterampilan Membaca. Jakarta:
Bentuk Penilaian :
Rajawali Pers.
Aktifitas Partisipasif,
Praktik / Unjuk Kerja
Materi: metode membaca kritis
terhadap bahan bacaan
Pustaka:
http://ejournal.unhasy.ac.id/...
12 Menerapkan metode 1. Menjelaskan Kriteria: Mahasiswa Materi: metode membaca kreatif 5%
membaca kreatif hakikat dan - membaca cerpen, terhadap bahan bacaan
terhadap bahan karakteristik novel dan Pustaka:
bacaan membaca kreatif Bentuk Penilaian :
2. Menerapkan membuat ulang https://indonesiabaik.id/...
metode membaca Penilaian Hasil Project / cerita pendek
kreatif terhadap Penilaian Produk 2 X 50 Materi: metode membaca kreatif
bahan bacaan terhadap bahan bacaan
Pustaka:
https://ebook.twointomedia.com/...

Materi: metode membaca kreatif


terhadap bahan bacaan
Pustaka: Laksono, Kisyani, dkk.
2014. Membaca 2. Jakarta:
Universitas Terbuka

Materi: metode membaca kreatif


terhadap bahan bacaan
Pustaka: Dalman. 2014.
Keterampilan Membaca. Jakarta:
Rajawali Pers.

Materi: metode membaca kreatif


terhadap bahan bacaan
Pustaka:
https://journal.unesa.ac.id/...
13 Menerapkan 1. Menjelaskan Kriteria: Mahasiswa Materi: pendekatan terhadap 5%
pendekatan terhadap hakikat dan tujuan 1.5: membuat membaca artikel berbagai jenis bahan bacaan
berbagai jenis bahan membaca untuk non ilmiah berupa Pustaka: Dalman. 2014.
bacaan untuk kepentingan studi makalah,
kepentingan studi 2. Menjelaskan memprentasikan berita lalu di Keterampilan Membaca. Jakarta:
pendekatan dengan ppt kreatif review, dan Rajawali Pers.
terhadap jenis dan inovatif dipresentasikan
bahan bacaan hasilnya Materi: pendekatan terhadap
untuk kepentingan 2.4: membuat
2 X 50 berbagai jenis bahan bacaan
studi 3. makalah dan
Menerapkan cara mempresentasikan Pustaka: Hasmi, Farida. (2017).
membaca untuk Peningkatan Keterampilan
dengan ppt power
kepentingan studi Membaca Permulaan Dengan
teks
Menggunakan Media Kartu Kata
3.3: tidak membuat Pada Siswa Kelas II SD Negeri
makalah tetapi 001 Rimba Sekampung Dumai.
mempresentasikan (7), (4). P-ISSN 2355-1720, e-
dan membuat PPT ISSN 2407-4926.
dengan powerteks
4.2: tidak membuat Materi: pendekatan terhadap
makalah, presentasi berbagai jenis bahan bacaan
kelompok dengan Pustaka:
anggota tidak https://ebook.twointomedia.com/...
lengkap dan ppt
powerteks Materi: pendekatan terhadap
5.1: tidak membuat berbagai jenis bahan bacaan
makalah, tidak Pustaka:
presentasi https://journal.unesa.ac.id/...

Bentuk Penilaian : Materi: pendekatan terhadap


Aktifitas Partisipasif berbagai jenis bahan bacaan
Pustaka: Dalman. 2014.
Keterampilan Membaca. Jakarta:
Rajawali Pers.

Materi: pendekatan terhadap


berbagai jenis bahan bacaan
Pustaka: Laksono, Kisyani, dkk.
2014. Membaca 2. Jakarta:
Universitas Terbuka

14 Mahasiswa mampu Kesesuaianya Kriteria: Mahasiswa Materi: memahami teks bacaan 5%


memahami teks artikel dengan Project mampu mereview dengan uraian yang diberikan
bacaan dengan tahapan review artikel ilmiah Pustaka: Dalman. 2014.
uraian yang diberikan Bentuk Penilaian : 2 X 50 Keterampilan Membaca. Jakarta:
Penilaian Hasil Project / Rajawali Pers.
Penilaian Produk,
Penilaian Portofolio Materi: memahami teks bacaan
dengan uraian yang diberikan
Pustaka:
https://ebook.twointomedia.com/...

Materi: memahami teks bacaan


dengan uraian yang diberikan
Pustaka:
https://indonesiabaik.id/...

Materi: memahami teks bacaan


dengan uraian yang diberikan
Pustaka:
https://scholar.google.com/...

Materi: memahami teks bacaan


dengan uraian yang diberikan
Pustaka:
https://journal.unesa.ac.id/...

Materi: memahami teks bacaan


dengan uraian yang diberikan
Pustaka:
http://ejournal.unhasy.ac.id/...
15 Mahasiswa mampu Kesesuaian alur, Kriteria: mahasiswa Materi: membaca cepat dan 5%
memahami seluruh sistematika project membaca, membuat karya sastra
bahan yang diberikan naskah film, dan menonton dan Pustaka:
dalam perkuliahan konflik Bentuk Penilaian :
selama 15 kali membuat hasil https://ebook.twointomedia.com/...
pertemuan Penilaian Hasil Project / membaca dan
Penilaian Produk melihat naskah Materi: membaca cepat dan
film membuat karya sastra
2 X 50 Pustaka:
https://indonesiabaik.id/...
16 Mahasiswa mampu Kesesuaian alur, Kriteria: mahasiswa Materi: membaca cepat dan 30%
memahami seluruh sistematika project membaca, membuat karya sastra
bahan yang diberikan naskah film, dan menonton dan Pustaka:
dalam perkuliahan konflik Bentuk Penilaian :
selama 15 kali membuat hasil https://ebook.twointomedia.com/...
pertemuan Penilaian Hasil Project / membaca dan
Penilaian Produk melihat naskah Materi: membaca cepat dan
film membuat karya sastra
2 X 50 Pustaka:
https://indonesiabaik.id/...

Rekap Persentase Evaluasi : Case Study


No Evaluasi Persentase
1. Aktifitas Partisipasif 17.5%
2. Penilaian Hasil Project / Penilaian Produk 54.17%
3. Penilaian Portofolio 4%
4. Praktik / Unjuk Kerja 17.67%
5. Tes 6.67%
100%

Catatan
1. Capaian Pembelajaran Lulusan PRODI (CPL-PRODI) adalah kemampuan yang dimiliki oleh setiap lulusan PRODI yang merupakan internalisasi dari
sikap, penguasaan pengetahuan dan ketrampilan sesuai dengan jenjang prodinya yang diperoleh melalui proses pembelajaran.
2. CPL yang dibebankan pada mata kuliah adalah beberapa capaian pembelajaran lulusan program studi (CPL-PRODI) yang digunakan untuk
pembentukan/pengembangan sebuah mata kuliah yang terdiri dari aspek sikap, ketrampulan umum, ketrampilan khusus dan pengetahuan.
3. CP Mata kuliah (CPMK) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari CPL yang dibebankan pada mata kuliah, dan bersifat spesifik terhadap
bahan kajian atau materi pembelajaran mata kuliah tersebut.
4. Sub-CP Mata kuliah (Sub-CPMK) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari CPMK yang dapat diukur atau diamati dan merupakan
kemampuan akhir yang direncanakan pada tiap tahap pembelajaran, dan bersifat spesifik terhadap materi pembelajaran mata kuliah tersebut.
5. Indikator penilaian kemampuan dalam proses maupun hasil belajar mahasiswa adalah pernyataan spesifik dan terukur yang mengidentifikasi
kemampuan atau kinerja hasil belajar mahasiswa yang disertai bukti-bukti.
6. Kreteria Penilaian adalah patokan yang digunakan sebagai ukuran atau tolok ukur ketercapaian pembelajaran dalam penilaian berdasarkan indikator-
indikator yang telah ditetapkan. Kreteria penilaian merupakan pedoman bagi penilai agar penilaian konsisten dan tidak bias. Kreteria dapat berupa
kuantitatif ataupun kualitatif.
7. Bentuk penilaian: tes dan non-tes.
8. Bentuk pembelajaran: Kuliah, Responsi, Tutorial, Seminar atau yang setara, Praktikum, Praktik Studio, Praktik Bengkel, Praktik Lapangan, Penelitian,
Pengabdian Kepada Masyarakat dan/atau bentuk pembelajaran lain yang setara.
9. Metode Pembelajaran: Small Group Discussion, Role-Play & Simulation, Discovery Learning, Self-Directed Learning, Cooperative Learning, Collaborative
Learning, Contextual Learning, Project Based Learning, dan metode lainnya yg setara.
10. Materi Pembelajaran adalah rincian atau uraian dari bahan kajian yg dapat disajikan dalam bentuk beberapa pokok dan sub-pokok bahasan.
11. Bobot penilaian adalah prosentasi penilaian terhadap setiap pencapaian sub-CPMK yang besarnya proposional dengan tingkat kesulitan pencapaian sub-
CPMK tsb., dan totalnya 100%.
12. TM=Tatap Muka, PT=Penugasan terstruktur, BM=Belajar mandiri.

RPS ini telah divalidasi pada tanggal

Koordinator Program Studi S1


UPM Program Studi S1 Pendidikan
Pendidikan Bahasa Dan Sastra
Bahasa Dan Sastra Indonesia
Indonesia

Prof. Dr. Anas Ahmadi, S.Pd., M.Pd.


NIDN
NIDN 0011058005

Anda mungkin juga menyukai