Anda di halaman 1dari 11

TOPIK 2 - FILOSOFI PENDIDIKAN INDONESIA

RUANG KOLABORASI - NILAI LUHUR SOSIAL


BUDAYA SEBAGAI TUNTUNAN

OLEH:
LATIFATUL ARIYANI
23530339
1. APA KEKUATAN KONTEKS SOSIO-KULTURAL
(NILAI-NILAI LUHUR BUDAYA) DI DAERAH
ANDA YANG SEJALAN DENGAN PEMIKIRAN
KHD?
NILAI-NILAI LUHUR
BUDAYA DI DAERAH
GROBOGAN, JAWA
TENGAH

SEDEKAH BUMI
NILAI-NILAI LUHUR BUDAYA DI DAERAH GROBOGAN, JAWA
TENGAH

1. Nilai gotong royong


2. Nilai ketuhanan
3. Nilai sosial atau masyarakat
4. Nilai persatuan dan kesatuan
5. Nilai kesenian
6. Nilai bahasa
7. Nasionalisme
8. Nilai pendidikan
2. BAGAIMANA PEMIKIRAN KHD DAPAT DIKONTEKSTUALKAN
SESUAIKAN DENGAN NILAI-NILAI LUHUR KEARIFAN BUDAYA
DAERAH ASAL YANG RELEVAN MENJADI PENGUATAN KARAKTER
PESERTA DIDIK SEBAGAI INDIVIDU SEKALIGUS SEBAGAI
ANGGOTA MASYARAKAT PADA KONTEKS LOKAL SOSIAL BUDAYA
DI DAERAH ANDA?
Di daerah saya, nilai-nilai luhur budaya menjadi landasan
dalam pendidikan karakter, dengan penekanan pada nilai-
nilai seperti kejujuran, kerja keras, rasa saling
menghormati, dan kepedulian terhadap sesama.
Pendidikan Berbasis Budaya Lokal: Ki Hajar Dewantara
mengajukan gagasan bahwa pendidikan harus
mencerminkan budaya lokal dan menghargai warisan
budaya setempat.
SEDEKAH BUMI
3. SEPAKATI SATU KEKUATAN PEMIKIRAN KHD YANG
MENEBALKAN LAKU PESERTA DIDIK DI KELAS ATAU SEKOLAH
ANDA SESUAI DENGAN KONTEKS LOKAL SOSIAL BUDAYA DI
DAERAH ANDA YANG DAPAT DITERAPKAN.
Kekuatan konteks yang sesuai dengan pemikiran Ki Hadjar
Dewantara yaitu adanya nilai-nilai budi pekerti seperti: religius,
gotong royong, berbagi dengan ikhlas.
Religius
Pada awal prosesi sedekah bumi, melakukan do’a bersama, do’a
memohon izin kepada Allah untuk melaksanakan tradisi sedekah
bumi, do’a memohon keselamatan serta dzikir bersama. Kegiatan ini
menanamkan nilai beriman kepada Tuhan Yang Maha Esa dan
berakhlak mulia.
Pada kegiatan sekolah dapat berupa sebelum memulai
pembelajaran selalu berdoa kepada Tuhan yang Maha Esa agar
pembelajaran dapat berjalan lancar.
Gotong Royong
Pada seluruh rangkaian sedekah bumi, seluruh masyarakat saling
bekerja sama untuk dapat menjalankan tradisi dengan sebaik-baiknya.
Pada kegiatan sekolah dapat berupa kerja bakti bersama dan piket
kelas.

Berbagi dengan Ikhlas


Pada rangkaian sedekah bumi yaitu berbagi gunungan sedekah bumi
bersama warga masyarakat.
Pada kegiatan sekolah dapat berupa menyisihkan uang untuk
dibagikan ke orang-orang yang membutuhkan. Contohnya pada
program jumat berkah di sekolah.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai