Anda di halaman 1dari 5

i

HALAMAN MUKA
AKREDITASI PERGURUAN TINGGI
LAPORAN KINERJA PERGURUAN TINGGI

STAI MIFTAHUL HUDA AL-AZHAR BANJAR

KOTA BANJAR, JAWA BARAT


TAHUN 2023

ii
KATA PENGANTAR

Alhamdulillah puja dan puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat
dan hidayah-Nya sehingga bisa menyelesaikan Laporan Evaluasi Diri Sekolah Tinggi Agama
Islam Miftahul Huda Al Azhar Banjar Tahun 2023. Evaluasi Diri STAI Miftahul Huda Al Azhar
Banjar diperlukan untuk menilai penyelenggaraan program kerja secara menyeluruh pada
tahun akademik berjalan. Hal ini dijadikan bahan evaluasi bagi proses pembelajaran yang
sudah berlalu untuk perencanaan yang lebih baik di tahun akademik selanjutnya.
Laporan Evaluasi Diri ini dibuat berdasarkan realisasi program kerja yang dibuat
sebelumnya. Kemampuan realitas STAI Miftahul Huda Al Azhar Banjar disesuaikan dengan
Pedoman Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi dan Departemen Pendidikan Nasional.
Dalam Laporan Evaluasi Diri STAI Miftahul Huda Al Azhar Banjar, profil STAI Miftahul Huda
Al Azhar Banjar digambarkan secara menyeluruh, sehingga dapat digunakan sebagai dasar
pertimbangan untuk menyusun perencanaan dan perbaikan kualitas Perguruan Tinggi secara
berkesinambungan. Selain itu juga sebagai bahan informasi bagi berbagai pihak yang
memerlukannya.
Laporan evaluasi diri STAI Miftahul Huda Al Azhar Banjar, terdiri dari 3 bab meliputi:
Bab pertama berisi pendahuluan meliputi : a) dasar penyusunan; b) tim penyusun dan
tanggungjawabnya; serta c) mekanisme kerja penyusunan evaluasi diri.
Bab dua, berisi berisi laporan evaluasi diri yang meliputi a) kondisi eksternal; b) profil
institusi; c) kriteria yang terdiri dari 9 point antara lain : Visi dan Misi, Tujuan, dan Strategi;
Tata Pamong, Tata Kelola, dan kerjasama; Mahasiswa; Sumber Daya Manusia; Keuangan,
Sarana, dan Prasarana; Pendidikan; Penelitian; Pengabdian kepada Masyarakat; Luaran dan
Capaian Tri Dharma; dan d). analisis dan penetapan program pengembangan. Bab ketiga,
berisi penutup atau kesimpulan tentang laporan akhir evaluasi diri STAI Miftahul Huda Al
Azhar Banjar.
Akhir kata kami ucapkan terimakasih kepada semua pihak yang telah membantu
menyiapkan menyusun laporan evaluasi diri ini. Semoga Allah memberikan pahala dan apa
yang dilakukan menjadi amal jariyah. Aamiin

Banjar, 01 Desember 2023


Tim Penyusun

iii
DAFTAR ISI

HALAMAN MUKA ...................................................................................................................... ii


KATA PENGANTAR ................................................................................................................. iii
DAFTAR ISI ............................................................................................................................... iv
IDENTITAS PERGURUAN TINGGI .......................................................................................... v
IDENTITAS TIM PENYUSUN LAPORAN KINERJA PERGURUAN TINGGI ......................... vi
BORANG INDIKATOR KINERJA UTAMA ................................................................................ 1
1. Tata Pamong, Tata Kelola dan Kerjasama .................................................................... 1
2. Mahasiswa ...................................................................................................................... 3
3. Sumber Daya Manusia .................................................................................................... 3
4. Keuangan, Sarana dan Prasarana ............................................................................... 15
5. Luaran dan Capaian Tridharma .................................................................................... 17

iv
IDENTITAS PERGURUAN TINGGI

Nama Perguruan Tinggi : STAI Miftahul Huda Al Azhar Banjar


Alamat : Jl. Pesantren No.2, Kujangsari, Kec. Langensari
: Kota Banjar, Jawa Barat 46324
Nomor Telepon : (0265) 2730487/ +62 852-2379-9020
E-mail dan Website : staima.kotabanjar@gmail.com
: https://kampusalazhar.ac.id/
Nomor SK Pendirian PT *) : No. Dj. II/67/2003
Tanggal SK Pendirian PT : 01 Mei 2003
Pejabat Penandatangan SK Pendirian PT : Dr. H. A. Qodri 'A. Azizy, MA
Tahun Pertama Kali Menerima Mahasiswa : 2003
Peringkat Terbaru Akreditasi Perguruan Tinggi : Baik
Nomor SK BAN-PT : 1350/SK/BAN-PT/Ak.KP/PT/IX/2022

Daftar Program Studi di Unit Pengelola Program Studi (UPPS)

Akreditasi Program Studi


Jenis Nama
No. Status/ Tgl.
Program Program Studi No. dan Tgl. SK
Peringkat Kadaluarsa
1 2 3 4 5 6

7658/SK/BAN-
Hukum Keluarga Islam PT/Ak.KP/S/X/2
1 Sarjana Baik 30/09/2026
(Ahwal Syakhshiyah) 022, 12 Oktober
2022

6116/SK/BAN-
PT/Akred/S/VI/2
2 Sarjana Ekonomi Syariah Baik 08/06/2026
021, Tanggal 8
Juni 2021

Keputusan
LAMDIK No.
Pendidikan Guru 529/SK/LAMDIK
3 Sarjana Baik 20/02/2028
Madrasah Ibtidaiyah /Ak/S/VI/2023,
Tanggal 7 Juni
2023

11849/SK/BAN-
Baik PT/Akred/S/X/2
4 Sarjana Pendidikan Agama Islam 26/10/2026
Sekali 021, Tanggal 26
Oktober 2021

Catatan:
*) Lampirkan salinan Surat Keputusan Pendirian Perguruan Tinggi.
**) Lampirkan salinan Surat Keputusan Akreditasi Program Studi terakhir.

Anda mungkin juga menyukai