Anda di halaman 1dari 3

KANTOR KEMENTERIAN AGAMA KABUPATEN

MADRASAH IBTIDAIYAH NEGERI 2 TEMANGGUNG


Alamat : Desa Ringinanom Kec. Parakan Kab. Temanggung 56254
Telp. (0293) 5914377 e - mail. Ringinanom_prk@yahoo.co.id
MADRASAH IBTIDAIYAH NEGERI

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Pertemuan Ke : 12

Sekolah : MIN 2 TEMANGGUNG Kelas/Semester : 3 / 1 (Ganjil)


Mata Pelajaran : PJOK Alokasi Waktu : 3 x 35 Menit

A. TUJUAN PEMBELAJARAN :
1. Dengan memerhatikan contoh gerakan melempar dan memantulkan, siswa dapat menjelaskan prosedur kombinasi
gerakan menangkap dan memantulkan bola dengan benar.
2. Dengan berlatih melempar dan memantulkan bola, siswa dapat mempraktikkan prosedur kombinasi gerakan
menangkap dan memantulkan bola dengan tepat.

Karakter / Profil Pelajar Pancasila Pendekatan dan Metode Media/Sumber Belajar


dan Rahmatalil’alamin Pembelajaran
 Beriman dan Bertakwa kepada  Pendekatan : Scientific  Buku Pedoman Guru Tema 3
Tuhan yang Maha Esa dan  Strategi: Cooperative Learning Kelas 3 dan Buku Siswa Tema 3
berakhlak mulia  Teknik : Example Non Example Kelas 3 (Buku Tematik Terpadu
 Mandiri  Metode: Permaianan, Penugasan, Kurikulum 2013, Jakarta:
 Bernalar Kritis Tanya Jawab, Diskusi dan Kementerian Pendidikan dan
 Kreatif Ceramah Kebudayaan, 2018).
 Tasamuh / Toleransi  Media Pengajaran Guru SD/MI
untuk kelas 3
 Beraneka jenis bola
 Baju olahraga.
B. MATERI AJAR (MATERI POKOK)
1. Teknik dalam melempar dan menangkap bola
2. Macam- macam permainan yang menggunakan bola.

C. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Kegiatan/
Deskripsi Kegiatan
Sintaks
Pendahulua 1. Kelas dimulai dengan dibuka dengan salam, menanyakan kabar dan mengecek
n kehadiran siswa
2. Kelas dilanjutkan dengan do’a dipimpin oleh salah seorang siswa. Siswa yang diminta
20 mnt membaca do’a adalah siswa siswa yang hari ini datang paling awal. (Menghargai
kedisiplikan siswa).
3. Siswa diingatkan untuk selalu mengutamakan sikap disiplin setiap saat dan menfaatnya
bagi tercapainya cita-cita.
4. Pembiasaan membaca/menulis 15-20 menit dimulai dengan guru menceritakan tentang
Gerakan menangkap dan memantulkan bola. Sebelum membacakan buku guru
menjelaskan tujuan kegiatan literasi dan mengajak siswa mendiskusikan pertanyaan-
pertanyaan berikut:
 Apa yang tergambar pada sampul buku.
 Apa judul buku
 Kira-kira ini menceritakan tentang apa
 Pernahkan kamu membaca judul buku seperti ini
5. Guru menyiapkan fisik dan psikis anak dalam mengawali kegiatan pembelajaran serta
menyapa anak.
6. Menyampaikan tujuan pembelajaran hari ini.
7. Pada awal pelajaran, guru menyampaikan kepada siswa mereka akan bermain di luar
kelas.
8. Sebelum melakukan kegiatan guru mengajak siswa untuk melakukan pemanasan.
Kegiatan/
Deskripsi Kegiatan
Sintaks
Kegiatan  Siswa memerhatikan bola yang dipegang guru
Inti  Siswa memberikan pendapatnya permainan apa saja yang menggunakan bola-bola
tersebut.
 Guru memberikan kesempatan siswa untuk menceritakan pengalaman mereka
memainkan permainan ataupun olahraga yang menggunakan bola tersebut.
70 mnt
 Siswa mendengarkan penjelasan guru bahwa hari ini mereka akan bermain bola dengan
menggunakan bola basket.
 Guru bertanya siapa yang suka dan bisa bermain bola basket?
 Di luar kelas, siswa memerhatikan penjelasan guru tentang bagaimana bermain bola
basket, khususnya teknik melempar dan memantulkan bola.
 Sebelumnya lakukan pemanasan terlebih dahulu, siswa dapat berlari keliling lapangan,
atau melakukan senam pemanasan.
 Gerakan pertama, guru mencontohkan gerakan memantulkan bola di lantai. Gerakan ini
diikuti oleh siswa. Berbaris saling berhadapan berpasangan. Siswa mempraktikkan cara
memantulkan bola ke lantai. Satu siswa memantulkan dan satu siswa lagi menangkap.

 Setelah itu guru mencontohkan gerakan kedua yaitu memantulkan bola ke lantai
perorangan. Siswa mempraktikkan hal tersebut.
 Selanjutnya guru mencontohkan memantulkan bola sambil berjalan.Setiap siswa
mempraktikkan hal tersebut.
 Kegiatan pengayaan dapat dilakukan dengan melakukan lomba. Siswa berlomba
memantulkan bola sambil berjalan (dribel). Tentukan posisi mulai dan tujuan akhir.
Siapa yang dapat mencapai tujuan akhir paling cepat dengan cara mendribel bola tanpa
bolanya lepas dari tangannya maka ia yang menang.
 Guru memerhatikan gerakan siswa dan mencatat kemampuan siswa dalam dua
keterampilan tersebut.
 Siswa dapat mempraktikkan permainan basket yang dimodifikasi dengan lebih
sederhana sebagai pengayaan.
 (Creativity and Innovation)
Penutup  Guru meminta siswa untuk menjelaskan kembali apakah ciri dari benda? (mempunyai
massa dan volume, atau mengisi ruang).Setelah itu siswa diberi kesempatan untuk
menyampaikan pertanyaan ataupun kesannya terhadap kegiatan hari ini.
15 mnt  Menyanyikan salah satu lagu daerah untuk menumbuhkan Nasionalisme, Persatuan,
dan Toleransi
 Salam dan doa penutup dipimpin oleh salah satu siswa (Religius)

D. PENILAIAN

 Penilaian dilaksanakan selama proses dan sesudah pembelajaran


Penilaian terhadap proses dan hasil pembelajaran dilakukan oleh guru untuk mengukur tingkat pencapaian
kompetensi peserta didik. Hasil penilaian digunakan sebagai bahan penyusunan laporan kemajuan hasil
belajar dan memperbaiki proses pembelajaran. Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai
kebutuhan guru yaitu dari pengamatan sikap, tes pengetahuan dan presentasi unjuk kerja atau hasil
karya/projek dengan rubric penilaian sebagai berikut.

1. Penilaian Sikap
Penilaian sikap sesuai dengan petunjuk pemakaian Buku Guru.

2. Penilaian Keterampilan
Daftar periksa kemampuan menangkap dan memantulkan bola.

No Nama Kemampuan Kemampuan Kemampuan Kemampuan


Siswa
memantulkan memantulkan menangkap bola memantulkan

bola kepada bola ke lantai bola sambil

teman berjalan

B S B S B S B S

Penilaian
Indikator Pencapaian
Bentuk
Kompetensi (IPK) Teknik Contoh Instrumen
Instrumen
 Melakukan gerakan Non Tes Tes Keterampilan/  Peragakan gerakan
 Perbuatan Soal 
Praktek

E. LEMBAR PENILAIAN

Performan Jumlah
No Nama Siswa Produk Nilai
Pengetahuan Praktek Sikap Skor
1.
2.
3.
4.
5.
6.
Ds
t

Mengetahui, Parakan, 16 Juli 2022


Kepala Madrasah Guru PJOK

EKO PURWANTO, S.Pd.I.


NUR MAKHSUS, S.Ag. M.Pd.
NIP. 197811032022200115
NIP. 19760625200711022

Anda mungkin juga menyukai