Anda di halaman 1dari 8

LAPORAN PRAKTIKUM PEMROGRAMAN BERORIENTASI OBJEK

PERTEMUAN 2

NAMA : RAY BINSAR


NRP : 15-2020-146
KELAS : BB
TANGGAL PENUGASAN : 12 MARET 2022

LABORATORIUM PEMROGRAMAN DASAR


PROGRAM STUDI INFORMATIKA
JURUSAN TEKNIK INFORMATIKA
FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI
INSTITUT TEKNOLOGI NASIONAL
BANDUNG
2022
Studi Kasus No.9
1.

• Program/Coding
Penjelasan :

Class Penjual

Baris 4-11 : Menginisalisasi variable yang digunakan dengan type datanya dan tipe modifier.

Baris : 13-16 : Konstruktor dengan parameter.

Baris 18-80 : Menentukan Getter & Setter untuk setiap variable yang digunakan. Setter
merupakan perintah untuk memberikan nilai pada tiap variable dan Getter untuk
mengembalikan/mendapatkan nilai variabl tersebut.

Baris 82-87 : toString yang dimana digunakan untuk type data string dan untuk mengembalikan
nilai string dari variable yang digunakan.
2.

• Flowchart
Penjelasan :

Pertama diawali dengan menginisialisasi variable yang akan digunakan dengan tipe
datanya. Kemudian menggunakan array berjumlah 5 yang berarti data nya memiliki batas
sebanyak 5 data. Kemudian ada perulangan for i=0; i<5; i++ akan dimulai dengan I bernilai 0.
Kemudian akan di cek apakah nilai I < 5? Jika masih I < 5 maka proses akan dilanjut dengan
membuat object pjl untuk memanggil variable nama dan alamat yang ada di class Penjual.
Kemudian menghitung keuntungan dengan rumus/perhitungan sebagai proses dan object pjl
akan mengambil nilai setKeuntungan. Jika proses telah dilakukan, maka masuk pada output
program dengan perintah println dan memanggil setiap variable yang digunakan dengan
nilainya masing-masing.
• Program/Coding

Penjelasan :

Berawal dengan membuat main method yaitu public static void main(String[] args),
kemudian mendeklarasikan setiap variable dengan nilai/isi variabelnya. Variabel yang
digunakan yaitu Nama Penjual, Alamat Penjual, Barang, Hrgbl, jmlbrg, hrgjl, jmlTerjual
dengan masing-masing tipe datanya dan berbetuk array. Selanjutnya menggunakan perulangan
for untuk setiap datanya karena bertipe array maka dimulai I = 0 hingga 1<5 akan melakukan
perulangan dengan perintah i++. Kemudian membuat object bernama pjl untuk memanggil
variable Nama Penjual dan Alamat Penjual yang ada di class Penjual. Kemudian membuat
fungsi/perhitungan/rumus dari perhitungan keuntungan dengan memasukan rumus. Kemudian
menggunakan object pjl untuk memanggil setter setKeuntungan yang ada di class Penjual.
Baris 17-26 itu untuk menampilkan atau output program berupa pemanggilan dari setiap nilai
variable .
• Output

Penjelasan :

Seluruh hasil dari nilai nama, alamat, data barang, harga beli, jumlah barang,
harga jual, jumlah terjual, dan keuntungan itu menggunakan pemanggilan variable
dengan yang sudah didapatkan nilainya.

Anda mungkin juga menyukai