Anda di halaman 1dari 4

MATERI KALFOR: JUDUL PENGHIJAUAN REBOISASI

Apa pelestarian yang dilakukan terhadap hutan yang gundul?


Reboisasi adalah melakukan penghijauan kembali agar alam
menjadi hijau dan biasanya dilakukan di hutan yang sudah menjadi
gundul agar bisa berfungsi sebagaimana mestinya.

Sebagai upaya menjaga kelestarian hutan, kita dapat menanam sejuta pohon, tidak
membuka lahan dengan membakar hutan, tidak melakukan penebangan pohon secara liar,
dan melaporkan pada pihak berwajib jika mengetahui adanya praktik illegal logging.
Hutan yang gundul memiliki dampak buruk terhadap lingkungan. Selain merusakan
ekosistem lingkungan, hutan yang gundul akan menimbulkan bencana alam seperti banjir
bandang. Bencana tersebut tentu akan menimbulkan kerugian, selain merusak lingkungan ,
merusak infrastruktur, banjir bandang bisa menimbulkan korban jiwa.
Reboisasi membantu mengurangi erosi tanah yang disebabkan oleh angin dan air. Dengan
menanam kembali pohon-pohon di lahan gundul, akar-akar tanaman tersebut dapat
menjaga tanah agar tidak terbawa oleh angin atau tererosi oleh aliran air.
Dampak buruk kurangnya penghijauan di kota yang pertama adalah menyebabkan
pencemaran udara meningkat. Jalanan di kota akan dipenuhi dengan asap kendaraan
bermotor sehingga kadar karbondioksida menjadi sangat tinggi. Selain itu akan diperparah
dengan asap pabrik yang didirikan di pusat kota.
Menanam pohon dan tumbuhan lainnya merupakan sikap untuk menjaga kelestarian hutan.
Menanam pohon dapat mengganti pohon yang ditebang. Menanam pohon dapat dilakukan
dalam skala besar dan disebut dengan reboisasi atau penghijauan kembali hutan yang telah
gundul.
Akibatnya lingkungan menjadi semakin gersang, panas, dan kehilangan pasokan oksigen.
Akibat menebang pohon sembarangan adalah tanah menjadi tidak subur.
Penghijauan merupakan sarana untu melestarikan lingkungan, agar lingkungan kembali asri
dan sehat tanpa adanya pencemaran. Dengan adanya penghijauan akan menurunkan suhu
suatu tempat. Banyaknya oksigen yang dikeluarkan oleh tumbuhan akan membuat
ligkungan lebih segar, teduh, nyaman, dan asri.
Reboisasi adalah upaya penanaman jenis pohon hutan pada kawasan hutan rusak yang
berupa lahan kosong, alang-alang, atau semak belukar untuk mengembalikan fungsi hutan.
9. Penghijauan adalah upaya pemulihan lahan kritis di luar kawasan hutan untuk
mengembalikan fungsi lahan.
Melakukan Reboisasi - Reboisasi adalah salah satu alternatif untuk melestarikan hutan. Kita
dapat menanam kembali hutan – hutan yang sudah rusak, sehingga hutan akan tetap
terjaga keberadaannya.

Mengapa kita harus menjaga dan melestarikan hutan?


Fungsi utama dari hutan yang ditumbuhi berbagai jenis tanaman lebat ialah
untuk menyerap karbon dioksida yang ditimbulkan oleh manusia, kendaraan
bermotor, limbah pabrik maupun sumber-sumber lainnya.
Apa yang terjadi jika banyak hutan yang gundul?
akibatnya dampak buruk yang terjadi diantaranya :
 Penyebab Banjir Besar. Semakin maraknya penebangan liar akan
membuat hutan semakin gundul, hal ini tentu akan menjadi pemicu terjadinya
banjir besar dan juga banjir bandang. ...
 Penyebab Tanah Longsor. ...
 Bencana kekeringan. ...
 Menurunkan Kualitas Oksigen. ...
 Terganggunya siklus air.

Apa yang sebaiknya dilakukan oleh orang yang menebang pohon?


Menebang pohon di hutan sebaiknya dilakukan secara tebang pilih. Salah satu
kegiatan yang dapat digunakan sebagai upaya pelestarian tumbuhan yaitu dengan
melakukan prinsip tebang pilih. Tebang pilih merupakan kegiatan menebang pohon
yang telah cukup umur sehingga tidak semua pohon dapat ditebang.

Mengapa masih banyak orang yang melakukan penebangan pohon secara liar?

Terdapat dua penyebab illegal logging yang utama, yaitu kebutuhan industri dan
peralihan fungsi hutan. Pertama, kebutuhan industri. Kebutuhan industri akan kayu
sangat tinggi, contohnya kayu bakar, kertas, tisu, dan beberapa jenis kemasan
produk. Kedua, peralihan fungsi hutan.

Apakah reboisasi termasuk konservasi?


Kondisi hutan Penggaron tersebut memerlukan upaya konservasi, salah satunya
dengan reboisasi. Reboisasi akan dilakukan di beberapa tempat yang sudah kritis
dengan tanaman langka dan buah.

Apa hak yang didapat dengan menjaga hutan?


1. Berhak mendapatkan udara bersih dan oksigen yang berasal dari hutan. 2.
Berhak menyaring udara kotor dan karbon dioksida dengan tumbuhan-tumbuhan di
hutan. 3. Berhak memanfaatkan kayu tua tanpa menebang pohon di hutan
(menggunakan sistem tebang pilih), untuk keperluan pembangunan dan furnitur.
Apa saja kewajiban kita terhadap hutan?

Kewajiban pertama manusia terhadap hutan adalah menjaga keberlangsungan


hutan itu sendiri. Hal ini dapat dilakukan dengan cara tidak merusak dan memotong
pohon secara sembarangan tanpa pertimbangan yang matang. Menjaga hutan agar
tetap lestari juga dapat dilakukan dengan menanam kembali pohon-pohon yang
telah ditebang.

Bagaimana jika kita tidak melakukan penanaman pohon apa yang terjadi dengan
bumi?
Tanaman atau pohon dapat menghasilkan oksigen dan udara segar yang
dibutuhkan manusia untuk bernapas. Artinya, jika Bumi kekurangan pepohonan
karena penebangan liar, maka makhluk hidup akan kekurangan oksigen.
Kekurangan asupan oksigen akan berdampak buruk bagi kesehatan tubuh manusia
dan hewan.

Apa saja metode penanaman?


Simak selengkapnya.
 Memakai Metode Tabulampot. ...
 2. Hidroponik, Cara Bercocok Tanam tanpa Menggunakan Tanah. ...
 3. Cara Bercocok Tanam di Lahan Sempit
Menggunakan Metode Vertikultur. ...
 4. Cara Bercocok Tanam tanpa Menggunakan Tanah
dengan Metode Aeroponik. ...
 Tanaman Bumbu Sebagai Penghias Dapur dan Penambah Cita Rasa
Masakan.

Mengapa kegiatan reboisasi dapat digunakan untuk mengurangi pemanasan global?

Cara lainnya adalah dengan melakukan reboisasi, yaitu proses penanaman kembali
hutan yang telah ditebang dan memperbanyak lahan hijau. Dengan begitu, CO2
akan terserap oleh tumbuhan dan mengurangi dampak pemanasan global.
Mengapa dengan kegiatan penghijauan atau reboisasi dapat mengantisipasi
terjadinya perubahan iklim?
Menanam Pohon atau Reboisasi

Pohon memiliki akar yang berfungsi untuk menyerap air dalam tanah. Semakin
banyak pohon, maka cadangan air makin banyak tersimpan. Untuk itu, menanam
pohon atau reboisasi (penghijauan lahan) merupakan salah satu upaya untuk
mengurangi krisis air bersih.

Pasal 94 Ayat 1 Huruf a dan atau Pasal 12 Huruf e Jo. Pasal 83


Ayat 1 Huruf b, Undang-Undang No 18 Tahun 2013 tentang
Pencegahan dan Pemberantasan Perusakan Hutan, dengan
ancaman pidana penjara maksimum 15 tahun dan denda
maksimum Rp 100 miliar.

Anda mungkin juga menyukai