Anda di halaman 1dari 16

UAS TEMA 6

1. Manfaat dari mentaati peraturan yang ada di rumah dan di sekolah


adalah …
a. Membuat pribadi diri yang pemalas
b. Membuat diri disiplin
c. Membuat diri melakukan hal yang semena-mena

2. Bagaimana cara bersikap yang baik saat guru sedang menjelaskan materi
pelajaran di kelas?

a. Mendengarkan dan menyimak penjelasan guru tersebut secara


seksama
b. Berbicara dengan teman sekelas
c. Tidak memperhatikan guru yang sedang menjelaskan materi
pelajaran

3. Hal yang tidak boleh dilakukan saat jam istirahat adalah …


A. Jajan di kantin
B. Berkelahi dengan teman
C. Bermain di halaman sekolah
4.

sikap yang sesuai dengan peraturan sekolah sesuai dengan gambar adalah

a. Menginjak tanaman yang ada di pekarangan sekolah
b. Memetik bunga-bunga yang ada di pekarangan sekolah
c. Tidak menginjak rumput dan duduk di tempat yang disediakan

5. Saat terkena jadwal piket kebersihan kelas, siswa harus …


a. Tidak melakukan apapun
b. Menjalankan tugas piket membersihkan kelas
c. Istirahat dengan teman-teman

6. Manfaat menaati tata tertib adalah ...


a. Membuat disiplin
b. Banyak mendapat hukuman
c. Kegiatan sulit dilakukan
7. Berikut merupakan manfaat dari merawat tanaman, kecuali …
a. Udara menjadi sejuk, karena tanaman memproduksi oksigen
b. Sejumlah tanaman memiliki fungsi hias sehingga keberadaannya bisa
mempercantik lingkungan
c. Menambah polusi udara

8. Berikut bukan merupakan sikap yang harus dilakukan dalam merawat


tanaman adalah …
a. Menyirami tanaman setiap hari
b. Memberikan sinar matahari yang cukup
c. Menginjak-injak tanaman

9.

10.
11.

12.

Penulisan Huruf capital pada penulisan huruf tegak bersambung di atas


diletakkan pada kata ….

a. Nama dan kata depan


b. Kata kerja
c. Kata tempat
13. Bu Dewi menemukan kucing persianya yang hilan di desa sukamadu.

Penggunaan huruf kapital yang tepat adalah …

A. Bu Dewi menemukan kucing persianya yang hilang di desa Sukamadu.


B. Bu Dewi menemukan kucing persianya yang hilang di Desa Sukamadu.
C. Bu Dewi menemukan Kucing Persianya yang hilang di desa Sukamadu.
D. Bu Dewi menemukan Kucing Persianya yang hilang di Desa
Sukamadu.

14. Pada hari Minggu di pagi hari, ibu pergi ke pasar Bantul. Ibu membeli
beberapa peralatan rumah tangga. Ibu membeli alat-alat masak panci
wajan ember dan pisau.

Perbaikan tanda baca yang tepat untuk kalimat yang bercetak miring
tersebut adalah ….

A. Ibu membeli: alat-alat masak panci, wajan, ember, dan pisau.


B. Ibu membeli alat-alat masak: panci, wajan, ember, dan pisau.
C. Ibu membeli alat-alat masak; panci, wajan, ember, dan pisau.
D. Ibu membeli alat-alat masak, panci, wajan, ember, dan pisau.

15. Nadifa berkata: “Wow, indah sekali pemandangan di sini?”

Kesalahan penggunaan tanda baca pada kalimat tersebut secara


berurutan adalah ….

A. tanda koma (,) dan tanda tanya (?)


B. tanda koma (,) dan tanda koma (“)
C. tanda titik dua (:) dan tanda tanya (?)
D. tanda titik dua (:) dan tanda petik (“)

16. Kalimat Tanya yang tepat untuk menanyakan orang adalah …

a. Apa yang membuatmu hingga gundah gulana seperti ini?


b. Sudahkah kau minum obat hari ini?
c. Siapakah orang yang mengantarmu pulang tadi malam?
17. Di bawah ini merupakan alat ukur baku pada pengukuran berat, kecuali

a. Timbangan gantung
b. Timbangan badan
c. Penggaris

18. Timbangan yang digunakan untuk menimbang daging ayam adalah…


a. Timbangan duduk
b. Timbangan badan
c. Neraca

19. Ani membeli 2 KG apel, 1,5 KG stroberry, dan 1 KG jeruk. Total buah yang
dibeli Ani adalah … KG.
a. 5 KG
b. 4,5 KG
c. 5 ons
20. Lina membeli 6 KG apel, 2 KG apel diberikan Lina kepada pamannya.
Berapa sisa apel yang dimiliki Lina …
a. 5 KG
b. 4 KG
c. 4,5 KG
21.

A. 1 KG
B. 3 KG
C. 4 KG

22. Gambar manakah yang menunjukkan berat wortel 5.000 gram …


23. Di bawah ini merupakan karya seni dua dimensi, kecuali …
a. Gambar
b. Lukisan
c. Patung
24. Di bawah ini merupakan karya seni 3 dimensi dari plastisin, kecuali …
a.

b.
c.

25. Siapakah pencipta lagu “Burung Kuting” …


a. Saridjah Niung
b. R.C Hardjosubroto
c. AT Mahmud

26.

Tanda bunyi panjang pada sebuah lagu pada contoh lagu di atas ditandai
dengan tanda…

a. ___
b. Titik (.)
c. Koma (,)

27.
Gerakan ayam pada gambar di atas adalah gerakan …

a. Gerakan ayam melayang


b. Gerakan ayam mendarat
c. Gerakan ayam berlari

28.

Gerakan katak pada gambar di atas merupakan gerakan …

a. Gerakan katak berdiam


b. Gerakan katak melompat
c. Gerakan katak mendarat

29.

Berikut adalah bahan dalam membuat karya hiasan bunga seperti pada
gambar di atas, kecuali …

a. Lem
b. Paku
c. Gunting
30. Berikut merupakan contoh kerajinan dari kaleng bekas, kecuali …
a.

b.

c.

UAS TEMA 7

1. Berikut adalah contoh sikap kebersamaan sesama anggota keluarga, kecuali …


a. Mendongeng
b. Tidur
c. Makan bersama

2. Berikut contoh sikap sikap kebersamaan sesama anggota keluarga adalah …


a. Menonton televise bersama
b. Memainkan handphone
c. Membaca buku

3. Berikut merupakan sikap yang benar saat berolahraga bersama, kecuali …


a. Sportif
b. Saling mendukung dan menghargai
c. Egois

4. Berikut merupakan manfaat dari bertanggung jawab dalam melaksanakan piket di


kelas, kecuali …
a. Melatih Siswa untuk Bertanggung Jawab
b. Melatih siswa untuk menjadi pemalas
c. Membangun Toleransi Siswa

5. Berikut merupakan contoh sikap saling menghargai antar teman, kecuali …


a. tidak membedakan suku,ras,agama teman kita
b. jika teman sedang berpendapat maka kita menghormatinya dengan cara
mendengarkanya
c. mengejek hasil karya teman

6. berikut merupakan sikap yang harus dihindari saat bermain bersama teman, kecuali

a. egois
b. bersikap curang
c. suportif

7. berikut merupakan sikap kebersamaan bersama teman, kecuali …


a. belajar bersama
b. membantu teman
c. mengejek teman

8. Berikut merupakan sikap yang harus dihindari saat bermain bersama teman yang
berbeda agama adalah …
a. Membangun sikap toleransi
b. Menghargai perbedaan
c. Membeda bedakan teman berdasarkan agama

9. cerita yang menceritakan kehidupan hewan yang berperilaku menyerupai manusia


adalah pengertian dari …
a. drama
b. fabel
c. legenda

10. Bacalah teks cerita berikut untuk menjawab pertanyaan nomor 1 s.d. 4 !

Legenda Sindupati

Hati dan perasaan Sindupati sakit tiada terkira ketika pinangannya ditolak oleh
gadis anak kepala balai. Terasa benar nasibnya kurang beruntung. Sejak kecil
ayahnya sudah tiada. Berhuma ladang yang yang berpindah-pindah, selalu didahului
dengan merambah hutan atau belukar sebelum dijadikan lahan. Tenaganya yang
belum seberapa sudah ditantang oleh alam lingkungan untuk bekerja keras. Ia tidak
tega melihat ibunya bermandi keringat turun naik panggung perbukitan untuk
menyemai benih di liang umang (lubang semai). Usianya yang masih tergolong
kekanak-kanakan sudah dilibatkannya dengan kerja keras membantu orang tuanya.
Ibu yang membesarkannya dalam suasana keprihatinan, selalu giat bekerja.

“Kalau bukan kamu yang membantu ibu, siapa lagi yang diharapkan?” begitu ibunya
mengingatkan kalau ia turun ke pancuran mandi berlama-lama. Tak pelak lagi ia
berlari terengah-engah mendaki kemiringan bukit lahan berladang, bila lengking
suara ibunya memanggilnya

Kutipan dongeng tersebut bertema …


a. Pinangan seorang pemuda yang ditolak
b. Seorang ibu yang tidak pernah mengeluh
c. Seorang anak yang bekerja keras membantu ibunya

11. Watak tokoh Sindupati yang berbakti terhadap orangtua ditunjukkan oleh kalimat …
a. Usianya yang masih tergolong kekanak-kanakan sudah dilibatkannya dengan
kerja keras membantu orang tuanya
b. Terasa benar nasibnya kurang beruntung
c. Tenaganya yang belum seberapa sudah ditantang oleh alam lingkungan untuk
bekerja keras

12. Tokoh sindupati merupakan tokoh…


a. Antagonis
b. Protagonis
c. Tritagonis

13. Di bawah ini merupakan contoh fable anak adalah …


a. Malinkundang
b. Kancil cerdik dan buaya
c. Bawang Merah dan Bawang Putih

14. Kata sapaan digunakan untuk …


a. Menanyakan sesuatu kepada seseorang
b. menegur sapa orang yang diajak berbicara (orang kedua) atau menggantikan
nama orang ketiga
c. mengejek orang lain

15. Kakak berkata, "Dik, tolong sampaikan kepada Ibu, kakak akan belajar di rumah
teman kakak nanti sepulang sekolah."
Kata sapaan yang ada di dalam kalimat di atas adalah . . . .
a. Kakak
b. Dik
c. Ibu
16. "Pukul berapa Bapak akan berangkat ke Semarang?" tanya Ibu.

Kata sapaan yang ada di dalam kalimat di atas adalah . . . .

a. Bapak
b. Ibu
c. Pukul

17. perhatikan pecahan 1/3, pecahan tersebut termasuk pecahan?


a.murni
b.campuran
c.tidak murni

18. pecahan yang tepat untuk menunjukkan bagian yang tidak diarsir dari gambar di
bawah yaitu …

a. ¼
b. 2/4
c. ¾

19.

Pecahan yang tepat untuk menunjukkan gambar di atas adalah …

a. ¼
b. 2/4
c. ¾

20.
Dani ingin memberikan piza kepada 4 orang temannya. Satu bagian diberikan
kepada Ahmad, Beni, Cantika, dan Agus. Setiap anak akan mendapatkan … bagian

a. ½
b. 2/4
c. ¼

21.

Adit akan membagi jeruknya kepada Anton. Dari satu buah jeruk, Adit dan Anton
masing-masing mendapatkan . . . bagian

a. 2/3
b. ½
c. ¾
22.

Pecahan yang tepat untuk menunjukkan kumpulan balon berwarna merah dari
semua balon adalah …

a. 3/5
b. 2/5
c. 4/5
23.
Donat pada gambar di atas akan dibagikan kepada Dayu, Putri, dan Astuti.
Masing-masing anak akan mendapatkan. . .bagian

a. ½
b. 1/3
c. ¼
24. Ayah mengiris i kue menjadi 1/4 bagian. Gambar yang menunjukkan bentuk
pecahan 1/4 adalah ....
a.

25.

Jenis bunyi yang dikeluarkan oleh benda pada gambar di atas adalah …

a. Bunyi pendek
b. Bunyi panjang
c. Bunyi bising

26. Gerakan menirukan kupukupu disebut tarian...


a. Tarian ayam
b. Tarian kupu-kupu
c. Tarian kuda

27. Gerakan yang bias dijadikan tarian yang bukan dari kegiatan manusia dalam
kehidupan sehari- hari adalah …
a. Gerakan meminta maaf
b. Gerakan kuda
c. Gerakan memetik ranting
28.
Gambar di atas merupakan seni rupa 3 dimensi berupa …

a. Guci
b. Patung
c. Keramik
29.

Seni rupa 3 dimensi pada gambar di atas merupakan seni rupa yang terbuat
dari bahan …

a. Plastik sedotan
b. Tanah liat
c. Plastisin

30.

Bahan alam yang mudah dibentuk menjadi karya seni seperti pada gambar di
atas adalah …

a. Air
b. Tanah liat
c. batu

Anda mungkin juga menyukai