Anda di halaman 1dari 8

JURNAL MANAJEMEN DAN BISNIS VOL.2 NO.

1
2019
http://jurnal.uts.ac.id

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, KETEPATAN WAKTU, TARIF


PENGIRIMAN, DAN FASILITAS TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN J&T
EXPRESS
(Studi Kasus pada Pelanggan J&T Express Cabang Kota Sumbawa Besar)

1
Salma Hafizha, 2Abdurrahman, 3Hanifa Sri Nuryani

1*
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Teknologi Sumbawa
2
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Teknologi Sumbawa
3
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Teknologi Sumbawa
Email: salmahafizha5@gmail.com

Abstrak
Diterima Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: 1) Pengaruh Kualitas Pelayanan
Bulan Juli 2019 Terhadap Kepuasan Pelanggan J&T Express Cabang Kota Sumbawa Besar. 2)
Pengaruh Ketepatan Waktu Terhadap Kepuasan Pelanggan J&T Express
Cabang Kota Sumbawa Besar. 3) Pengaruh Tarif Pengiriman Terhadap
Diterbitkan Kepuasan Pelanggan J&T Express Cabang Kota Sumbawa Besar. 4) Pengaruh
Bulan Juli 2019 Fasilitas Terhadap Kepuasan Pelanggan J&T Express Cabang Kota Sumbawa
Besar. 5) Pengaruh Kualitas Pelayanan, Ketepatan Waktu, Tarif Pengiriman,
Fasilitas secara simultan Terhadap Kepuasan Pelanggan J&T Express Cabang
Keyword : Kota Sumbawa Besar. Model yang digunakan dalam analisis data adalah uji
Kualitas instrumen penelitian, uji asumsi klasik, analisis regresi berganda, dan uji
Pelayanan, hipotesis. Alat analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah SPSS 16.
Ketepatan Waktu, Data yang digunakan yaitu data primer dan data sekunder dengan pengambilan
Tarif Pengiriman, sampel secara purposive sampling. Hasil Penelitian menunjukkan bahwa 1)
Fasilitas dan Kualitas Pelayanan berpengaruh positif tetapi tidak signifikan yang ditunjukkan
Kepuasan dengan nilai probabilitas untuk variabel Kualitas Pelayanan ialah sebesar 0.238
Pelanggan dimana nilai ini > 0.05. 2) Ketepatan Waktu berpengaruh positif dan signifikan
yang ditunjukkan dengan nilai probabilitas untuk variabel Ketepatan Waktu ialah
sebesar 0,05 dimana nilai ini ˂ 0.05. 3) Tarif Pengiriman berpengaruh positif
dan signifikan yang ditunjukkan dengan nilai probabilitas untuk variabel Tarif
Pengiriman ialah sebesar 0.000 dimana nilai ini < 0.05. 4) Fasilitas berpengaruh
positif dan signifikan yang ditunjukkan dengan nilai probabilitas untuk variabel
Fasilitas ialah sebesar 0.019 dimana nilai ini < 0.05. Secara simultan Kualitas
Pelayanan, Ketepatan Waktu, Tarif Pengiriman, dan Fasilitas mempengaruhi
Kepuasan Pelanggan sebesar 45,4%.

PENDAHULUAN barang dari tempat asal pengiriman menuju tempat


tujuan. Peran sebagai sarana transportasi barang
Pada era globalisasi sekarang ini, ini meliputi pelayanan dalam penyediaan akses
perkembangan bisnis yang bergerak di industri transportasi barang baik dalam jarak dekat maupun
pengiriman barang semakin meningkat. Sehingga jarak jauh. Pada bisnis jasa pengiriman barang,
konsumen memiliki banyak pilihan dalam produsen dan konsumen harus berinteraksi dengan
menggunakan jasa pengiriman yang dapat efektif untuk menciptakan nilai superior selama
dipercaya dengan kualitas pelayanan yang baik. melakukan pembelian jasa. Secara garis besar
Salah satu cara untuk meningkatkan daya saing manusia ingin memenuhi kebutuhannya dengan
adalah dengan memberikan pelayanan berkualitas baik melalui barang maupun jasa (Kotler &
sesuai dengan kepentingan konsumen dengan Armstrong, 2013).
memahami kebutuhan dan keinginan konsumen Ada beberapa pertimbangan pelayanan
(Tjiptono, 2012). yang dapat menciptakan kepuasan pelanggan jasa
Keberadaan penyediaan jasa pengiriman pengiriman barang, diantaranya adalah kualitas
barang memiliki peran yang strategis untuk pelayanan, ketepatan waktu, tarif pengiriman, dan
meningkatkan kinerja arus barang dari dan ke fasilitas. J&T Express Cabang Kota Sumbawa
suatu wilayah. Peran utama dari penyedia jasa Besar adalah salah satu perusahaan yang bergerak
pengiriman adalah sebagai sarana transportasi di bidang jasa pengiriman yang melayani

JURNAL MANAJEMEN DAN BISNIS


JURNAL MANAJEMEN DAN BISNIS VOL.2 NO.1
2019
http://jurnal.uts.ac.id

pengiriman dan penerimaan barang maupun kinerja optimum atau terbaik yang
dokumen dari dan ke berbagai daerah di seluruh diharapkan dapat diterima konsumen.
Indonesia (J&T Express Sumbawa, 2019).
Pada penelitian ini, peneliti menggunakan Ketepatan Waktu
jasa pengiriman J&T Express Cabang Kota Menurut Handoko, (2010) ketepatan
Sumbawa Besar karena dalam jasa pengiriman waktu adalah jangka waktu pelanggan memesan
J&T Express ini terdapat beberapa fenomena, produk hingga produk tersebut tiba di pelanggan.
diantaranya ialah: (1) Kualitas Pelayanan, disini Estimasi tiba kedatangan biasanya menjadi patokan
adanya kerusakan barang pada saat paket diterima, para pelanggan untuk mengetahui apakah layanan
paket diterima pelanggan dalam keadaan tidak antar tersebut baik atau tidak. Ada 3 dimensi
utuh seperti saat awal dikirim. (2) Ketepatan ketepatan waktu pengiriman yaitu:
Waktu, ada nya komplain atas keterlambatan 1) Ketepatan dalam jasa pengiriman barang.
pengiriman paket yang melebihi estimasi yang 2) Ketepatan dalam menentukan harga.
sudah di tentukan. (3) Tarif Pengiriman, biaya 3) Ketepatan dalam menentukan waktu.
pengiriman J&T Express lebih mahal dari
ekspedisi yang lain. (4) Fasilitas, fasilitas yang Tarif Pengiriman
kurang memadai seperti tempat parkir yang Menurut Kotler & Keller, (2013)
sempit, keterbatasan tempat duduk untuk mengatakan bahwa tarif pengiriman adalah
pelanggan, dan ada di beberapa tempat yang kita sejumlah uang yang harus dibayarkan pelanggan
harus menggambil paket kita langsung di kantor untuk memperoleh produk. Menurut Tjiptono,
J&T Express nya. (5) Kepuasan Pelanggan, (2014) tarif merupakan satu-satunya unsur bauran
berdasarkan dari kualitas pelayanan, ketepatan pemasaran yang memberikan pemasukan atau
waktu, tarif pengiriman, dan fasilitas di atas, jika pendapatan bagi perusahaan, sedangkan ketiga
pelanggan senang dan puas dengan pelayanan unsur lainnya (produk, tempat, dan promosi)
yang dirasakan maka pelanggan tersebut akan puas menyebabkan timbulnya biaya/pengeluaran.
denga jasa pengiriman J&T Express.
Oleh karena itu diperlukan penelitian Fasilitas
untuk mengidentifikasi kualitas pelayanan, Menurut Tjiptono & Chandra, (2011)
ketepatan waktu, tarif pengiriman, dan fasilitas fasilitas merupkaan bentuk fisik atau atmosfir yang
J&T Express Cabang Kota Sumbawa Besar dibentuk oleh eksterior dan interior yang
sehingga dapat meningkatkan kepuasan pelanggan disediakan perusahaan dalam membangun rasa
dalam memperebutkan pelanggan yang aman dan nyaman pelanggan. Menurut Tjiptono,
dihadapkan pada banyak pilihan yang ada . (2014) fasilitas merupakan sumber daya fisik yang
berdasarkan latar belakang di atas maka peneliti harus ada sebelum suatu jasa ditawarkan kepada
tertarik untuk melakukan penelitian dengan konsumen.
menggambil judul yaitu “ Pengaruh Kualitas
Pelayanan, Ketepatan Waktu, Tarif Kepuasan Pelanggan
Pengiriman, dan Fasilitas Terhadap Kepuasan Menurut Tjiptono, (2014) kepuasan
Pelanggan J&T Express” (Studi Kasus pada berasal dari bahasa latin “Satis” yang berarti cukup
Pelanggan J&T Express Cabang Kota baik, memadai dan “Facto” yang berarti
Sumbawa Besar). melakukan atau membuat. Menurut Kotler &
Keller, (2013) kepuasan pelanggan adalah perasaan
puas atau kecewa seseorang yang dihasilkan dari
TINJAUAN PUSTAKA perbandingan performa produk atau hasil dengan
ekspektasi. Jika performanya kurang dari
Kualitas Pelayanan ekspektasi maka konsumennya akan kecewa dan
Menurut Tjiptono, (2014) kualitas jika sesuai dengan ekspektasi maka konsumen akan
pelayanan (service quality) adalah berfokus pada merasa puas diartikan sebagai upaya pemenuhan
upaya pemenuhan kebutuhan dan keinginan, serta sesuatu atau membuat sesuatu memadai.
ketepatan penyampaiannya untuk mengimbangi
harapan pelanggan. Harapan pelanggan terdapat
tiga macam tipe:
1) Will expectation, merupakan tingkat
kinerja yang diprediksi atau diperkirakan
konsumen sewaktu menilai kualitas
pelayanan tersebut.
2) Should expectation, merupakan tingkat
kinerja yang dianggap sudah sepantasnya
diterima konsumen.
3) Ideal expectation, merupakan tingkat

JURNAL MANAJEMEN DAN BISNIS


JURNAL MANAJEMEN DAN BISNIS VOL.2 NO.1
2019
http://jurnal.uts.ac.id

KERANGKA KONSEPTUAL DAN kriteria-kriteria tertentu.


HIPOTESIS PENELITIAN
Teknik Analisis Data
Kualitas Teknik analisis data dalam penelitian ini
adalah dengan menggunakan uji instrumen
Pelayanan(X1) penelitian, uji asumsi klasik, analisis regresi
Kepuasan
berganda dan uji hipotesis. Alat analisis yang
Pelanggan
digunakan dalam penelitian ini adalah SPSS 16.
Ketepatan (Y)
Waktu (X2) HASIL DAN PEMBAHASAN

Hasil Uji Instrumen Penelitian


Tarif Pengiriman 1. Uji Validitas
(X3)
Berdasarkan uji validitas dalam penelitian
ini menunjukkan bahwa semua instrumen
Fasilitas (X4) penelitian ini menghasilkan nilai rhitung > rtabel
sebesar 0,196. Sehingga dapat disimpulkan bahwa
semua instrumen dalam penelitian ini dapat
dinyatakan valid.
2. Uji Reliabilitas
Keterangan : Berdasarkan uji reliabilitas dalam penelitian ini
:Pengaruh variabel independen menunjukkan bahwa variabel bebas yang terdiri
terhadap variabel dependen secara parsial dari kualitas pelayanan (X1), ketepatan waktu
: Pengaruh variabel independen (X2), tarif pengiriman (X3), dan fasilias (X4), serta
terhadap variabel dependen secara simultan variabel terikat kepuasan pelanggan (Y) masing-
masing memiliki nilai Cronbach Alpha > 0,6.
HIPOTESIS Kondisi ini menunjukkan bahwa seluruh variabel
H1: Kualitas Pelayanan berpengaruh positif tersebut adalah reliabel dan dapat digunakan pada
terhadap Kepuasan pelanggan. analisis selanjutnya.
H2 : Ketepatan Waktu berpengaruh positif terhadap
Kepuasan pelanggan. Hasil Uji Asumsi Klasik
H3 : Tarif Pengiriman berpengaruh positif terhadap 1. Uji Normalitas
Kepuasan Pelanggan. Berdasarkan hasil uji kolmogorov-smirnov
H4: Fasilitas berpengaruh positif terhadap didapatkan hasil signifikansi dari uji normalitas
Kepuasan Pelanggan. sebesar 0,661 dimana hasil tersebut > dari taraf
H5 : Kualitas Pelayanan, Ketepatan Waktu, Tarif signifikansi 0,05. Sehingga dapat disimpulkan
Pengiriman, dan Fasilitas secara simultan bahwa uji tes normalitas pada penelitian ini
berpengaruh positif terhadap Kepuasan terdistribusi normal.
Pelanggan. .
2. Uji Multikolonieritas
METODE PENELITIAN Berdasarkan hasil uji multikolinearitas
Penelitian ini merupakan penelitian yang dalam penelitian ini menunjukkan bahwa variabel
menggunakan pendekatan metode kuantitatif. kualitas pelayanan (X1) dengan nilai tolerance
Desain penelitian ini merupakan penelitian survei, 0,583 > 0,10 dan nilai VIF 1,714 < 10, variabel
yaitu penelitian yang dilakukan pada populasi besar ketepatan waktu (X2) dengan nilai tolerance 0,717
maupun kecil, tetapi data yang dipelajari adalah > 0,10 dan nilai VIF 1,394 < 10, variabel tarif
data dari sampel yang diambil dari populasi pengiriman (X3) dengan nilai tolerance 0,632 >
tersebut, untuk menemukan kejadian-kejadian 0,10 dan nilai VIF 1,583 < 10, dan variabel fasilitas
relatif, distribusi, dan hubungan-hubungan antar (X4) dengan nilai tolerance 0,709 > 0,10 dan nilai
variabel sosiologis maupun psikologis (Sugiyono, VIF 1,414 < 10. Maka dapat disimpulkan bahwa
2015). Populasi dalam penelitian ini yaitu semua variabel bebas tidak terjadi
pelanggan J&T Express Cabang Kota Sumbawa multikolinearitas.
Besar pada Tahun 2019. Sampel dari penelitian ini
adalah pelanggan minimal sudah 2 kali 3. Uji Heterokedastisitas
menggunakan jasa di J&T Express Cabang Kota Berdasarkan hasil uji gelejser di peroleh
Sumbawa Besar pada Tahun 2019. Metode hasil signifikansi dari varibel bebas yaitu variabel
penentuan sampel yang digunakan adalah X1 sebesar 0,153, variabel X2 sebesar 0,586,
purposive sampling yang dipiih berdasarkan variabel X3 sebesar 0,588, dan variabel X4 sebesar

JURNAL MANAJEMEN DAN BISNIS


JURNAL MANAJEMEN DAN BISNIS VOL.2 NO.1
2019
http://jurnal.uts.ac.id

0,750. Dari semua variabel menunjukkan hasil disimpulkan bahwa terdapat hubungan positif tetapi
signifikan di atas 0,05 sehingga dapat disimpulkan tidak signifikan antara kualitas pelayanan dengan
bahwa dari semua variabel ini tidak terjadi masalah kepuasan pelanggan.
heteroskedastisitas.
Hipotesis 2: Ketepatan waktu berpengaruh
Hasil Analisis Regresi Berganda positif dan signifikan terhadap kepuasan
pelanggan.
Berdasarkan hasil analisis regresi Berdasarkan hasil penelitian dapat
berganda, maka dapat diketahui persamaan regresi diketahui bahwa nilai thitung variabel ketepatan
sebagai berikut: waktu sebesar 1,972, dimana thitung < ttabel
𝑌 = 0,549 + 0,038𝑥1 + 0,177𝑥 2 + 0,365𝑥₃ (1,972 < 1,985) dan nilai signifikansi 0,05 < 0,05,
+ 0,115𝑥₄ + 𝑒 maka H0 ditolak dan Ha diterima, sehingga dapat
Hasil persamaan regresi berganda di atas disimpulkan bahwa terdapat hubungan positif dan
dapat memberikan pengertian sebagai berikut: signifikan antara ketepatan waktu dengan kepuasan
a) Nilai konstanta sebesar 0,549 menunjukkan pelanggan.
bahwa ketika nilai variabel independen yaitu
variabel kualitas pelayanan, ketepatan waktu, Hipotesis 3: Tarif pengiriman berpengaruh
tarif pengiriman, dan fasilitas diasumsikan positif dan signifikan terhadap kepuasan
diabaikan, maka nilai kepuasan pelanggan pelanggan.
sebesar 0,549. Berdasarkan hasil penelitian dapat diketahui
b) Nilai koefisien regresi variabel kualitas bahwa nilai thitung variabel tarif pengiriman
pelayanan bernilai positif yaitu 0,038 sebesar 3,736, dimana thitung > ttabel (3,736 >
menunjukkan apabila nilai kualitas pelayanan 1,985) dan nilai signifikansi 0,00 < 0,05, maka H0
mengalami kenaikan satu satuan sementara ditolak dan Ha diterima, sehingga dapat
variabel independen lainnya diasumsikan disimpulkan bahwa terdapat hubungan positif dan
tetap, maka nilai kepuasan pelanggan akan signifikan antara tarif pengiriman dengan kepuasan
meningkat sebesar 0,038 satuan. pelanggan
c) Nilai koefisien regresi variabel ketepatan
waktu bernilai positif yaitu 0,177 Hipotesis 4: Fasilitas berpengaruh positif dan
menunjukkan apabila nilai ketepatan waktu signifikan terhadap kepuasan pelanggan.
mengalami kenaikan satu satuan sementara
variabel independen lainnya diasumsikan Berdasarkan hasil penelitian dapat diketahui
tetap, maka nilai kepuasan pelanggan akan bahwa nilai thitung variabel fasilitas sebesar 2,395,
meningkat sebesar 0,177 satuan. dimana thitung > ttabel (1,972 > 1,985) dan nilai
d) Nilai koefisien regresi variabel tarif signifikansi 0,019 < 0,05, maka H0 ditolak dan Ha
pengiriman bernilai positif yaitu 0,365 diterima, sehingga dapat disimpulkan bahwa
menunjukkan apabila nilai tarif pengiriman terdapat hubungan positif dan signifikan antara
mengalami kenaikan satu satuan sementara fasilitas dengan kepuasan pelanggan
variabel independen lainnya diasumsikan
2. Uji F (Uji Simultan)
tetap, maka nilai kepuasan pelanggan akan Berdasarkan hasil penelitian dapat
meningkat sebesar 0,365 satuan. diketahui bahwa nilai Fhitung > Ftabel (19,751 >
e) Nilai koefisien regresi variabel fasilitas 2,47) dengan nilai signifikansi 0,000 < 0,05, maka
bernilai positif yaitu 0,115 menunjukkan dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh positif
apabila nilai fasilitas mengalami kenaikan dan signifikan secara bersama-sama antara kualitas
satu satuan sementara variabel independen pelayanan (X1), Ketepatan waktu (X2), tarif
lainnya diasumsikan tetap, maka nilai pengiriman (X3), dan fasilitas (X4) terhadap
kepuasan pelanggan akan meningkat sebesar kepuasan pelanggan (Y).
0,115 satuan.
3. Koefisien Determinasi
Uji Hipotesis Berdasarkan hasil penelitian dapat
diketahui bahwa nilai R Square sebesar 0,454.
1. Uji t (Uji Parsial) Hasil ini membuktikan bahwa pengaruh kualitas
Hipotesis 1: Kualitas pelayanan berpengaruh pelayanan, ketepatan waktu, tarif pengiriman, dan
positif tetapi tidak signifikan terhadap kepuasan fasilitas terhadap kepuasan pelanggan sebesar
pelanggan. 45,4% dan sisanya 54,6% dipengaruhi oleh faktor-
Berdasarkan hasil penelitian dapat faktor lain diluar variabel yang digunakan dalam
diketahui bahwa nilai thitung variabel kualitas penelitian faktor lain yang dapat mempengaruhi
pelayanan sebesar 1,189, dimana thitung < ttabel kepuasan pelanggan salah satunya yaitu marketing
(1,189 < 1,985) dan nilai signifikansi 0,238 > 0,05, mix.
maka H0 diterima dan Ha ditolak, sehingga dapat

JURNAL MANAJEMEN DAN BISNIS


JURNAL MANAJEMEN DAN BISNIS VOL.2 NO.1
2019
http://jurnal.uts.ac.id

PEMBAHASAN memesan produk hingga produk tersebut tiba ke


pelanggan. Estimasi tiba kedatangan menjadi
1. Pengaruh kualitas pelayanan terhadap patokan para pelanggan untuk mengetahui apakah
ketepatan waktu layanan antar tersebut baik atau tidak.
Hasil pengujian menunjukkan kualitas
pelayanan (X1) dengan nilai thitung 1.189 ≤ ttabel Berdasarkan hasil penelitian telah dibuktikan
1,985. Hasil ini mendukung hipotesis bahwa bahwa dari 3 indikator yang terdapat di ketepatan
kualitas pelayanan memengaruhi kepuasan waktu berikut ini 2 indikator yang memiliki
pelanggan. Pengaruh dari kualitas pelayanan pengaruh yang paling besar terhadap kepuasan
terhadap kepuasan pelanggan hasil analisis pelanggan yaitu, yang pertama indikator X2.2 yaitu
menunjukkan bahwa kualitas pelayanan ketepatan J&T Express Cabang Kota Sumbawa
berpengaruh positif tetapi tidak signifikan terhadap Besar dalam menentukan harga memiliki pengaruh
kepuasan pelanggan. Hal ini menunjukkan bahwa yang paling besar terhadap kepuasan pelanggan.
semakin baik pelayanan yang diberikan oleh Dan yang kedua ada indikator X2.1 yaitu ketepatan
perusahaan terhadap para pelanggannya maka akan J&T Express Cabang Kota Sumbawa Besar dalam
semakin baik juga kepuasan pelanggan terhadap melakukan pengiriman barang memiliki pengaruh
pelayanan yang diberikan oleh perusahaan. Sebagai yang paling besar terhadap kepuasan pelanggan.
pihak yang membeli dan mengkonsumsi
produk/jasa, pelangganlah yang menilai tingkat Dengan adanya disiplin waktu yang diberikan
kualitas pelayanan suatu perusahaan. oleh J&T Express sesuai dengan janji yang
Berdasarkan hasil penelitian telah diberikan merupakan cara perusahaan untuk
dibuktikan bahwa dari 14 indikator yang terdapat di meningkatkan kepuasan pelanggan, sehingga pada
kualitas pelayanan berikut ini 3 indikator yang kemudian hari pelanggan tersebut mau
memiliki pengaruh yang paling besar terhadap menggunakan J&T Express kembali. Hasil
kepuasan pelanggan yaitu, yang pertama ada penelitian ini sama dengan hasil penelitian yang
indikator jaminan (X1.8) yaitu jaminan dilakukan oleh Aminah, et al, (2017) yang
perlindungan untuk paket yang diasuransikan menyatakan bahwa ketepatan waktu berpengaruh
memiliki pengaruh yang paling besar terhadap positif dan signifikan terhadap kepuasan
kepuasan pelanggan. Selain itu yang kedua ada pelanggan.
indikator jaminan (X1.7) yaitu jaminan keamanan
dalam pengiriman memiliki pengaruh yang paling 3. Pengaruh tarif pengiriman terhadap kepuasan
besar terhadap kepuasan pelanggan, dan yang pelanggan
ketiga ada indikator reliabilitas (X1.1) yaitu Hasil pengujian yang disajikan pada Tabel
petugas melakukan proses pelayanan yang sesuai 4.10. menunjukkan tarif pengiriman (X3) dengan
SOP (Standar Operasional Prosedur) memiliki nilai thitung 3.736 ≥ ttabel 1,985. Hasil ini mendukung
pengaruh besar terhadap kepuasan pelanggan. hipotesis bahwa tarif pengiriman memengaruhi
kepuasan pelanggan. Pengaruh dari tarif
J&T Express yang bergerak di bidang jasa pengiriman terhadap kepuasan pelanggan hasil
pengiriman barang memberikan pelayanan jasa analisis menunjukkan bahwa tarif pengiriman
dengan kualitas pelayanan yang baik akan berpengaruh positif dan signifikan terhadap
membuat pelanggan untuk menjatuhkan pilihan di kepuasan pelanggan.
J&T Express sebagai jasa pengiriman dari pada Berdasarkan hasil penelitian telah
jasa pengiriman yang lain. Hasil penelitian ini sama dibuktikan bahwa dari 3 indikator yang terdapat di
dengan hasil penelitian yang dilakukan oleh tarif pengiriman berikut ini 2 indikator yang
Maulana (2016) yang menyatakan bahwa kualitas memiliki pengaruh yang paling besar terhadap
pelayanan berpengaruh positif terhadap kepuasan kepuasan pelanggan yaitu, yang pertama indikator
pelanggan. X3.3 yaitu tarif pengiriman J&T Express Cabang
2. Pengaruh ketepatan waktu terhadap kepuasan Kota Sumbawa Besar sesuai dengan manfaat jasa
pelanggan yang dirasakan memiliki pengaruh yang paling
Hasil pengujian yang disajikan pada Tabel besar terhadap kepuasan pelanggan. Dan yang
4.10. menunjukkan ketepatan waktu (X2) dengan kedua ada indikator X3.2 yaitu tarif pengiriman
nilai thitung 1.972 ≤ ttabel 1,985. Hasil ini mendukung J&T Express Cabang Kota Sumbawa Besar sesuai
hipotesis bahwa ketepatan waktu memengaruhi dengan kualitas jasa yang diterima mempunyai
kepuasan pelanggan. Pengaruh dari ketepatan pengaruh yang paling besar terhadap kepuasan
waktu terhadap kepuasan pelanggan hasil analisis pelanggan. Hasil penelitian ini sama dengan hasil
menunjukkan bahwa ketepatan waktu berpengaruh penelitian yang dilakukan oleh Maulana, (2016)
positif dan signifikan terhadap kepuasan yang menyatakan bahwa tarif pengiriman
pelanggan. Hal ini menunjukkan bahwa waktu berpengaruh positif dan signifikan terhadap
pengiriman merupakan jangka waktu pelanggan kepuasan pelanggan.

JURNAL MANAJEMEN DAN BISNIS


JURNAL MANAJEMEN DAN BISNIS VOL.2 NO.1
2019
http://jurnal.uts.ac.id

4. Pengaruh fasilitas terhadap kepuasan sebesar 45.4% dan sisanya 54.6% dipengaruhi
pelanggan oleh faktor-faktor lain diluar variabel yang
digunakan dalam penelitian.
Hasil pengujian yang disajikan pada Tabel
4.10. menunjukkan fasilitas (X4) dengan nilai thitung PENUTUP
2.395 ≥ ttabel 1,985. Hasil ini mendukung hipotesis
bahwa fasilitas memengaruhi kepuasan pelanggan. Kesimpulan
Pengaruh dari fasilitas terhadap kepuasan 1. Kualitas Pelayanan berpengaruh positif tetapi
pelanggan hasil analisis menunjukkan bahwa tidak signifikan terhadap kepuasan pelanggan
fasilitas berpengaruh positif dan signifikan J&T Express Cabang Kota Sumbawa Besar.
terhadap kepuasan pelanggan. Hal ini menunjukkan bahwa semakin
mengingkat kualitas pelayanan yang diberikan
Berdasarkan hasil penelitian telah dibuktikan perusahaan terhadap pelanggannya, maka
bahwa dari 6 indikator yang terdapat di fasilitas semakin baik juga kepuasan pelanggan dalam
berikut ini 3 indikator yang memiliki pengaruh menggunakan jasa J&T Express Cabang Kota
yang paling besar terhadap kepuasan pelanggan Sumbawa Besar.
yaitu, yang pertama indikator X4.4 yaitu 2. Ketepatan Waktu berpengaruh positif dan
penerangan/pencahayaan yang cukup di ruangan signifikan terhadap kepuasan pelanggan J&T
memiliki pengaruh yang paling besar terhadap Express Cabang Kota Sumbawa Besar. Hal ini
kepuasan pelanggan. Selain itu yang kedua ada menunjukkan bahwa semakin tepat waktu
indikator X4.5 yaitu ketersediaan papan informasi perusahaan dalam melakukan pengiriman
untuk pelanggan memiliki pengaruh yang paling barang terhadap pelanggannya, maka semakin
besar terhadap kepuasan pelanggan. Dan yang baik juga kepuasan pelanggan dalam
ketiga ada indikator X4.1 yaitu menggunakan jasa J&T Express Cabang Kota
penggunaan/pewarnaan cat tembok yang tepat Sumbawa Besar.
memiliki pengaruh yang paling besar terhadap 3. Tarif Pengiriman berpengaruh positif dan
kepuasan pelanggan. signifikan terhadap kepuasan pelanggan J&T
Express Cabang Kota Sumbawa Besar. Hal ini
Hasil penelitian ini sama dengan hasil menunjukkan bahwa semakin sesuai tarif
penelitian yang dilakukan oleh Srijani dan Hidayar, pengiriman yang diberikan perusahaan terhadap
(2017) yang menyatakan bahwa fasilitas pelanggannya, maka semakin baik juga
berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan pelanggan dalam menggunakan jasa
kepuasan pelanggan. J&T Express Cabang Kota Sumbawa Besar.
4. Fasilitas berpengaruh positif dan signifikan
5. Pengaruh kualitas pelayanan, ketepatan terhadap kepuasan pelanggan J&T Express
waktu, tarif pengiriman, dan fasilitas terhadap Cabang Kota Sumbawa Besar. Hal ini
kepuasan pelanggan menunjukkan bahwa semakin baik perusahaan
dalam memberikan fasilitas fisik yang
Berdasarkan hasil analisis data diketahui dirasakan pelanggan, maka semakin baik juga
bahwa variabel kualitas pelayanan, ketepatan kepuasan pelanggan dalam menggunakan jasa
waktu, tarif pengiriman dan fasilitas berpengaruh J&T Express Cabang Kota Sumbawa Besar.
positif dan signifikan secara simultan terhadap 5. Kualitas Pelayanan, ketepatan waktu, tarif
kepuasan pelanggan. Dalam memengaruhi pengiriman, dan fasilitas berpengaruh positif
kepuasan pelanggan ada beberapa yang harus dan signifikan secara bersama-sama terhadap
diperhatikan oleh sebuah perusahaan, pertama kepuasan pelanggan J&T Express Cabang Kota
perusahaan harus memberikan pelayanan terbaik Sumbawa Besar. Hal ini menunjukkan, apabila
kepada para pelanggannya. Kedua untuk peningkatan kualitas pelayanan, ketepatan
perusahaan yang bergerak di bidang jasa waktu, tarif pengiriman, dan fasilitas secara
pengiriman ketepatan waktu dalam pengiriman terus-menerus dan bersama-sama akan
juga harus diberikan yang terbaik kepada memberikan pengaruh yang positif terhadap
pelanggan. Yang ketiga ada tarif pengiriman, kepuasan pelanggan.
perusahaan harus memberikan tarif yang sesuai 6. Pada penelitian ini kualitas pelayanan,
dengan kualitas yang diterima pelanggan. Dan ketepatan waktu, tarif pengiriman, dan fasilitas
keempat fasilitas, juga memiliki peran penting hanya mampu memengaruhi kepuasan
dalam sebuah perusahaan. pelanggan sebesar 45,4%, sedangkan sisanya
54,6% dipengaruhi oleh variabel lain diluar
Adanya pengaruh positif dan signifikan variabel yang digunakan dalam penelitian.
variabel kualitas pelayanan, ketepatan waktu, tarif
pengiriman, dan fasilitas ini juga didukung dengan
hasil R Square pada Koefisien Determinasi Saran
JURNAL MANAJEMEN DAN BISNIS
JURNAL MANAJEMEN DAN BISNIS VOL.2 NO.1
2019
http://jurnal.uts.ac.id

1. Bagi Perusahaan ndung: Satu Nusa.


Diharapkan agar tetap menjaga, Ghozali, I. (2013). Aplikasi Analisis Multivariat
mempertahankan dan meningkatkan kualitas Dengan Program IBM SPSS.
pelayanan, ketepatan waktu, tarif pengiriman, Semarang:Badan Penerbit Universitas
dan fasilitas yang selama ini dilakukan. Diponegoro.
2. Bagi Penelitian Selanjutnya Handoko, H. B. (2010). Cara Mudah
Untuk peneliti-peneliti selanjutnya,
Membangun Blog Toko Online.
diharapkan penelitian ini dapat menjadi
referensi dan masukan untuk menambah Jakarta:Salemba Empat.
wawasan. Peneliti menyarankan untuk Harini. (2012). Makro Ekonomi Pengantar.
menambah jumlah sampel untuk mendapatkan Jakarta:Gramedia Pustaka Utama.
data yang lebih akurat dan menambahkan Hasan, I. (2003). Pokok-pokok Materi Statistik 2.
variabel marketing mix atau variabel lainnya. Jakarta:Bumi Aksara.
Husein, U. (2009). Metode Penelitian untuk
Skripsi dan Thesis Bisnis. Edisi Kedua.
DAFTAR PUSTAKA Jakarta:Raja Grafindo Persada.
Abidin, A. Z., Poniwati, A., Negoro, B. K. Irawan, H. (2010). 10 Prinsip Kepuasan
(2017). Pengaruh Kualitas Pelayanan, Pelanggan. Cetakan 5. Jakarta:PT. Elex
Harga dan Ketepatan Pengiriman Media Komputinda.
Terhadp Kepuasan Konsumen Pada PT. Iskandar. (2008). Metodologi Penelitian
Go-Jek Di Surabaya. Jurnal Manajemen Pendidikan dan Sosial (Kuantitatif dan
Branchmark, Vol.3 No.3: Hal 826-837. Kualitatif). Jakarta:Gaung Persada Press.
Aminah, Rafani, Y., Hariani. (2017). Analisis Kotler, P. & Armstrong, G. (2013). Prinsip-
Pengaruh Faktor KetepatanWaktu prinsip Pemasaran. Edisi 12. Jakarta:
Pengiriman Barang dan Kepercayaan Erlangga
Pelanggan Terhadap Kepuasan Kotler, P. & Keller, L. K. (2013). Manajemen
Pelanggan (Studi Kasus pada PT. Jalur Pemasaran. Edisi 13 jilid 1. Jakarta:
Nugraha Ekakurir (JNE) Erlangga.
Pangkalpinang). Jurnal Ilmiah Lisnasari, N., Rudi, A., Pratiwi, D. (2016).
Progresif Manajemen Bisnis (JIPMB). Analisis Pengaruh Faktor Ketepatan
Vol 17, No. 2. Waktu dan Tarif Pengiriman Barang
Apriani, M. (2011). Analisis Pengaruh Fasilitas, atau Jasa Terhadap Kepuasan Pelanggan.
Kualitas Pelayanan, dan Kepuasan Jurnal Ilmiah Progresif Manajemen
Pelanggan Terhadap Minat Bisnis (JIPMB), Vol.13 No.2: Hal 33-41.
Mereferensikan (Studi Kasus pada Mardalis. (2009). Populasi dan Sampel
Komsumen Jasa Pelayanan Cuci Sepeda Penelitian. Retrieved From
Motor dan Mobil Star Clean di http://triatra.wordpress.com
Semarang). Skripsi Universitas Maulana, A. S. (2016). Pengaruh Kualitas
Diponegoro Semarang. Pelyanan dan Harga Terhadap Kepuasan
Apriyadi, D. (2017). Analisis Pengaruh Ketepatan Pelanggan PT. TOI. Jurnal Ekonomi,
Waktu, Fasilitas, dan Harga Tiket Vol.7 No. 2: Hal 113-125.
Terhadap Kepuasan Penumpang Kereta Mauludin, Hanif. (2013). Marketing
Api di Stasiun Purwosari. Magistra. Research:Panduan Bagi Manajer,
Ariani, D. (2013). Analisis Pengaruh Supply Pimpinan Perusahaan Organisasi.
Chain Management Terhadap Kinerja Jakarta:Elex Media Komputindo.
Perusahaan (Studi Pada Industri Kecil Payne, A. (2001). The Essence Of Service
dan Menengah Makanan Olahan Khas Marketing. New York:Prentice Hal, Inc.
Padang Sumatera Barat). Jurnal Studi Sakti, B,J. (2018). Analisis Pengaruh Kualitas
Manajemen &Organisasi, 10(2), 132- Pelayanan, Ketepatan Waktu
141. Pengiriman, dan Fasilitas Terhadap
Arikunto, S. (2013). Prosedur Penelitian Suatu Kepuasan Pelanggan (Studi pada
Pendekatan Praktik. Jakarta:Rineka Pelanggan J&T Express Kota
Cipta. Semarang). Skripsi Universitas
Bawono, A. (2006). Multivariate Analyze dengan Diponegoro Semarang.
SPSS. Salatiga:Stain Salatiga Press. Srijani, N., Hidayat, A. S. (2017). Pengaruh
Daryanto. (2011). Manajemen Pemasaran . Fasilitas Terhadap Kepuasan Pelanggan
Ba di Aston Malang Hotel & Conference
JURNAL MANAJEMEN DAN BISNIS
JURNAL MANAJEMEN DAN BISNIS VOL.2 NO.1
2019
http://jurnal.uts.ac.id

Center. Jurnal Penelitian Ilmu Ekonomi Utami, H. (2013). Metode Penelitian untuk
WIGA, Vol. 07 No. 03: Hal 31-38.. Skripsi dan Thesis Bisnis. Edisi Kedua.
Sugiyono. (2015). Metode Penelitian Pendidikan Jakarta:Raja Grafindo Persada.
(Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan Wijaya, T. (2009). Analisis Data Penelitian
R&D). Bandung: Alfabeta. Menggunakan SPSS.
Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kuantitatif Yogyakarta:Universitas Atmajaya.
Kualitatif dan R&D. Bandung:Alfabeta. Wiratma S. (2015). Metedelogi Penelitian Bisnis
Sujarweni, W. V. (2015). Metodologi Penelitian dan Ekonomi. Yogyakarta: Pustaka Baru
Ekonomi dan Bisnis. Press.
Yogyakarta:Pustaka Baru Press. www.Jet.co.id
Tanzeh, A. (2012). Pengantar Metode Penelitian. Yunus & Budiyanto. (2014). Pengaruh Kualitas
Yogyakarta: Teras. Pelayanan dan Fasilitas Terhadap
Tjiptono, F. (2012) .Service Management Kepuasan Pelanggan pada Narita Hotel
Mewujudkan Layanan Prima. Surabaya, Dari Fakultas STIESIA
Yogyakarta:CV. Andi Offise. Surabaya.
Tjiptono, F. (2014). Pemasaran Jasa Prinsip
Penerapan Penelitian. Edisi Pertama.
Yogyakarta:CV. Andi Offise.
Tjiptono, F., Chandra, G. (2011). Service, Quality
& Satisfaction. Yogyakarta:CV. Andi
Offise.

JURNAL MANAJEMEN DAN BISNIS

Anda mungkin juga menyukai