Anda di halaman 1dari 3

NAMA: Wiwin sri intan

NIM. :22416248201162

KELAS: FM22E

Materi Perkuliahan:MampumenjelaskanAnalisakeuangan dalamusaha farmasi

1. Jelaskanmetodeanalisiskeuanganyangdapatditerapkandalamindustrifarmasiuntukmengevalua
sikinerjakeuangan perusahaan!
Jawaban:
Terdapat beberapa metode analisis keuangan untuk mengevaluasi kinerja
keuanganperusahaanfarmasidiantaranya:
 Metodekomparatif,atauperbandinganadalahteknikanalisisyangmenggunakan angka-
angka di laporan keuangan yang nantinya dibandingkandenganangka-angkadi
laporankeuangan periode sebelumnya.
 Metodeanalisis,menggunakanlaporankeuanganbeberapatahunyangnantinyadibanding
andan kemudian digambarkan grafiknya.
 Metode common size, menjadikan dan merubah laporan keuangan ke
dalambentukpersentase (Sulistiowati, 2017).

2. Bagaimanaanalisiskeuangandapatmembantuperusahaanfarmasidalampengambilankeputusanin
vestasi jangkapanjang?
Jawaban:
Analisis keuangan dapat membantu perusahaan farmasi dalam jangka panjang
karenadisini mencakup kegiatan menganalisa dan memeriksa laporan keuangan
keseluruhan.Adanya analisis keuangan untuk membedah laporan keuangan,menelaah masing
-masing unsur dan hubungannya dengan tujuanuntuk memperoleh pengertian
danpemahaman yang baik dan tepat atas laporan keuangan itu sendiri. Terdapat
beberapaalasan mengapa analisis keuangan dapat membantu pengambilan keputusan
investasijangkapanjang:
 Dapat mengetahui kondisi perusahaan farmasi, situasi perusahaan,
perubahanposisikeuangan perusahaan farmasipadaperiodejangkapanjang.
 Mencarikekuatandankelemahanyangdimilikiolehperusahaanfarmasi.
 Mengetahui langkah perbaikan yang harus diambil untuk ke depannya
untukmengupgradeperusahaan.
 Memprediksikondisikeuanganperusahaanfarmasidimasamendatang.
 Sebagaievaluasikinerjamanajemenkedepannya(Prastowo,2002).

3. Apaperanlaporankeuangandalamindustrifarmasi?
Silahkanjawabpertanyaandiatas,sertakanpulafotoketikasedangmengerjakandanPustakayang
digunakandalam menjawabpertanyaan tersebut.
Jawaban:
perandarilaporankeuangandiindustrifarmasiantaralainuntukmengevaluasikinerjaindustri
farmasi, menilai risiko, mengembangkan perusahaan, dan menyusun
strategiindustrifarmasi.Laporaninidapatmembantusebuahindustrifarmasiuntukmemutuskan
apakah mereka dapat menghasilkan keuntungan dengan meningkatkanpendapatan,dengan
mengurangi biaya, ataukeduanya(Fahmi, 2012).
DAFTARPUSTAKA

Fahmi,I.(2012).Analisiskinerjakeuangan: panduanbagiakademisi,manajer,daninvestoruntukmenilai

danmenganalisis bisnisdari aspekkeuangan. UNJ.Jakarta.

Prastowo,D.Dwi,Juliaty,Rifka.(2002).AnalisisLaporanKeuanganKonsepdanAplikasied.rev(revisi) .Yogyaka

rta:UPPAMPYKPN.

Sulistiowati,S.,&Nurmansyah,A.L. (2017).AnalisisLaporanKeuanganUntuk Menilai

KinerjaKeuanganPadaPerusahaanDaerahAirMinumKabupatenTegal .Monex:JournalofAccountin
g Research, 6 (1).

Anda mungkin juga menyukai