Anda di halaman 1dari 11

LAPORAN MONITORING PERKULIAHAN SESI UTS

PROGRAM STUDI MATEMATIKA


SEMESTER GANJIL TAHUN AKADEMIK 2023/2024

FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM


UNIVERSITAS PAKUAN
2023
HALAMAN PENGESAHAN
LAPORAN MONITORING PERKULIAHAN SESI UTS
PROGRAM STUDI MATEMATIKA
SEMESTER GENAP TAHUN AKADEMIK 2022/2023

Bogor, November 2023


Mengesahkan
Unit Penjaminan Mutu Program Studi Matematika

Maya Widyastiti, M.Si


Laporan Monitoring Perkuliahan
Semester Ganjil Tahun Akademik 2023/2024
Perkuliahan yang dilaksanakan merupakan kegiatan akademik yang terencana dan dilaksanakan sesuai kurikulum yang ditetapkan oleh program
studi. Kegiatan perkuliahan dilaksanakan secara maksimal untuk memberikan pelayanan yang terbaik bagi mahasiswa. Untuk itu dalam pencapaiannya,
pelaksanaan perkuliahan perlu dimonitor. Unit Penjaminan Mutu Program Studi bertugas untuk memonitor jalannya perkuliahan dan memberikan laporan
kepada Program Studi dan Unit Penjaminan Mutu Fakultas yang selanjutnya akan dilaporkan ke Fakultas dan Lembaga Penjaminan Mutu Internal
Universitas Pakuan.
Tujuan Dalam melakukan monitoring adalah untuk
1. Mengendalikan proses perkuliahan/pembelajaran agar berlangsung secara efektif dan mencapai hasil sesuai yang direncanakan;
2. Mengumpulkan data dan informasi pelaksanaan perkuliahan;
3. Memberikan masukan atau evaluasi pelaksanaan perkuliahan;
4. Mendapatkan gambaran ketercapaian tujuan (kurikulum) setelah adanya pelaksanaan perkuliahan;
5. Mendapatkan informasi tentang adanya kesulitan-kesulitan atau hambatan-hambatan selama pelaksanaan kegiatan.
Laporan Monitoring PS Matematika (Sumber: Berita acara offline, LMS, catatan mahasiswa)
MATA KULIAH DOSEN MATERI MAHASISWA KESESUAIAN

Logika Matematika Hagni Wijayanti, M.Si Teori Himpunan 12 √


Bukti Teorema Himpunan 12 √
Relasi dan Fungsi 12 √
Proposisi, Operasinya, Implemenetasi Tabel Kebenaran, 12 √
Kalimat Logika
Argumen, Aturan Penarikan Kesimpulan 12 √
Invaliditas Argumen 12 √
Kuantor dan Teori Kuantifikasi 12 √

Kalkulus dasar Prof. Dr. Sri Setyaningsih Himpunan 12 √


Basis bilangan 12 √
Permutasi dan kombinasi 12 √
Binomial newton 12 √
Determinan 12 √
Matriks 12 √
Transformasi sederhana 12 √

Bahasa Indonesia Prapto Waluyo, M.Hum Bahasa Indonesia sebagai Bahasa pemersatu 13 √
Keberagaman Bahasa 13 √
Tanda baca titik dan titik dua 13 √
Tanda baca hubung dan seru 13 √
Tanda baca kurung dan apostrop 13 √
Definisi 13 √
Daftar Pustaka 13 √

Character Building dan Softskill Matematika Ir. Hari Harsono, MM., MBA P1.Softskill, characterBuilding (permasalahanya) 23 √
P2. komunikasi dan permasalahannya 23 √
P3. Motivasi dan permasalahannya 23 √
P4. Asertif 23 √
P5.Penerapan Asertif dalam 23 √
P6. Manajemen stress 23 √
P7. Implementasi dalam kehidupan 23 √

Pendidikan Pancasila Suhermanto SH., MH. Pendahuluan 12 √


Pancasila sebagai falsafah 12 √
Pancasila sebagai dasar negara 12 √
Pancasila sebagai ideologi 12 √
Santiaji Pancasila 12 √
Pancasila sebagai sumber hukum 12 √
Review, kuis dan kisi-kisi 12 √

Agama Maizar, Lc. M.Pd.I Pengantar agama islam 12 √


Agama dan pedoman hidup 12 √
Konsep ketuhanan dalam islam 12 √
Manusia menurut al quran 12 √
Hukum islam 12 √
HAM dalam islam 12 √
review 12 √

Metode Statistika Ani Andriyati, M.Si P1. Perkenalan dan Ruang Lingkup Statistika 12 √
P2. Penyajian Data 12 √
P3. Peringkasan Data 12 √
P4. Konsep dasar Peluang 12 √
P5. Peubah Acak 12 √
P6. Gambaran Umum Penarikan Contoh 12 √
P7. Sebaran Penarikan Contoh 12 √

English for Mathematics and Science Dede Amalia, M.Pd Percakapan 12 √


Grammar 12 √
Grammar 12 √
Pecahan dalam Bahasa inggris 12 √
Pecahan dalam Bahasa inggris 12 √
penyebutan angka cardinal number ordinal number, 12 √
bilangan, symbol, tanda
penyebutan angka cardinal number ordinal number, 12 √
bilangan, symbol, tanda

Persamaan Diferensial Biasa Dr. Embay Rohaeti, M.Si Definition ODEs, order, rank 15 √
General and particular solution 15 √
Separable first order ODEs 15 √
Integrating factor method 15 √
Homogeneous ODEs 15 √
Non Homogeneous ODEs 15 √
Exact & non Exact ODEs, Quiz 15 √

Kalkulus Lanjutan I Dr. Embay Rohaeti, M.Si Deskripsi, evaluasi 9 √


Fungsi beberapa variable 9 √
Derivative dan aturan rantai 9 √
Derivative parsial 9 √
Derivative parsial orde tinggi dan implisit 9 √
Determinan jacobian 9 √
Nilai maksima dan minima 9 √

Fungsi Kompleks Maya Widyastiti, M.Si Himpunan bilangan kompleks 9 √


Geometri bilangan kompleks 9 √
Perkalian bilangan kompleks 9 √
Fungsi kompleks 9 √
Limit dan kekontinuan kompleks 9 √
Turunan kompleks 9 √
Fungsi analitik dan fungsi sederhana 9 √
Struktur Aljabar I Maya Widyastiti, M.Si Sistem bilangan real 10 √
Himpunan 10 √
Fungsi 10 √
Operasi biner 10 √
grup 10 √
Orde grup dan orde elemen pada grup 10 √
Subgroup 10 √

Matematika Ekonomi Isti Kamila, M.Si Model-model ekonomi 9 √


Ekuilibrium pasar: parsial mode linear 9 √
Ekuilibrium pasar: parsial mode nonlinear 9 √
Model pasar dengan dua barang 9 √
Analisis input-output Leontief 9 √
Model pasar dengan n barang 9 √
Ekuilibrium dalam analisis pendapatan nasional 9 √

Program Linier Hagni Wijayanti, M.Si P1. Introduce of Linear Programming 14 √


P2. Linear Programming Problems 14 √
P3. Graphical Method 14 √
P4. Simplex Method for Maximize Case 14 √
P5. Simplex Method for Minimize Case 14 √
P6. Big M Method 14 √
P7. Two Phase Method 14 √

Teori Graf Isti Kamila, M.Si Graph theory and its application 2 √
Isomorfisme graf 2 √
subgraph dan barisan derajat 2 √
Graf terhubungkan cut vertex, bridge, dan graf khusus 2 √
Digraph 2 √
Pohon 2 √
Minimum spanning tree 2 √
Pengantar Statistika Matematika Yasmin Erika, M.Si Review peluang 9 √
Peubah acak diskret 9 √
Peubah acak kontinu 9 √
Sifat-sifat peubah acak dan fungsi pembangkit momen 9 √
Sebaran peubah acak diskret 9 √
Sebaran peubah acak kontinu 9 √
Sebaran normal lanjutan 9 √

Proses Stokastik Hagni Wijayanti, M.Si Review Teori Peluang (Peubah Acak, Fungsi Peluang 12 √
Diskret dan Kontinu, fungsi Peluang Bersyarat)
Nilai Harapan, Varian, Kovarian, Fungsi Pembangkit 12 √
Momen
Proses Stokastik dan Rantai Markov Diskret 12 √
Persamaan Chapman Kolmogorov dan Kondisi Steady 12 √
State
Pemodelan Rantai Markov Diskret 12 √
Klasifikasi State 12 √
Review 12 √

Teori Resiko Ani Andriyati, M.Si Peluang dan Peubah Acak 7 √


Peluang dan Peubah Acak 7 √
Kuantitas Dasar Distribusi Resiko: Momen, momen 7 √
central, skewness & Kurtosis
Modifikasi peubah acak 7 √
Kuantil 7 √
Sebaran jumlah peubah acak 7 √
Klasifikasi ekor sebaran 7 √

Kontrol Optimum Dr. Embay Rohaeti, M.Si Pendahuluan 13 √


Masalah optimasi dinamis dan control optimum 13 √
Persamaan euler (1) 13 √
Persamaan euler (2) 13 √
Kasus khusus Persamaan euler (1) 13 √
Kasus khusus Persamaan euler (2) 13 √
Quiz 13 √

Riset Operasi Maya Widyastiti, M.Si Linear programming (review) 15 √


Integer linear programming 15 √
Goal programming 15 √
Model transportasi 15 √
Penyelesaian model transportasi 15 √
Model penugasan dan penyelesaiannya 15 √
Network 15 √

Pemrograman Tak Linier Maya Widyastiti, M.Si Optimasi matematik 16 √


Vektor gradien, matriks hesse, kedefinitan 16 √
Kekonveksan 16 √
Pengoptimuman tak berkendala fungsi 1 variabel 16 √
Algoritme golden section 16 √
Metode newton untuk hampiran akar dan minimisasi 16 √
Interpolasi kuadratik powell 16 √

Analisis Riil 2 Maya Widyastiti, M.Si Definisi limit 15 √


Limit sepihak dan limit tak hingga 15 √
Sifat limit 15 √
Kekontinuan 15 √
Ruang metrik 15 √
Limit dan kekontinuan di ruang metrik 15 √
Limit dan kekontinuan di ruang metrik 15 √

Matematika Keuangan Syariah Isti Kamila, M.Si P1. Penerapan Akad Mudharabah pada produk investasi 16 √
asuransi syariah
P2. Penerapan Akad Wakalah bil ujroh pada produk unit 16 √
link asuransi syariah
P3. Perhitungan surplus underwriting pada asuransi 16 √
syariah
P4. Laporan keuangan asuransi syariah (1) 16 √
P5. Laporan keuangan asuransi syariah (2) 16 √
P6. Premi asuransi jiwa syariah 16 √
P7. Dana pertanggungan asuransi jiwa syariah 16 √

Metodologi Penelitian Yasmin Erika, M.Si Gambaran umum metodologi penelitian dan riset 15 √
Research: what, why, how? 15 √
Proposal: Bab 1 Pendahuluan 15 √
Bab II: Tinjauan Pustaka 15 √
Bab III: Data, bedah proposal 15 √
Teknik penarikan contoh 15 √
Daftar pustaka 15 √

Financial Derivatif Isti Kamila, M.Si Kontrak forward 10 √


Mekanisme harga futurea 10 √
Heading menggunakan future cross 10 √
Tingkat suku bunga 10 √
Durasi 10 √
Strategi perdagangan opsi 10 √
Obligasi 10 √

Pengantar Aktuaria Isti Kamila, M.Si Model untuk peubah acak klaim individu 4 √
Jumlah peubah acak yang saling bebas 4 √
Reasuransi 4 √
Fungsi survival dan tabel hayati (1) 4 √
Fungsi survival dan tabel hayati (2) 4 √
Actuarial present value (1) 4 √
Actuarial present value (2) 4 √
Data Mining Dr. Ir. Fitria Virgantari, M.Si 1. Pengertian data mining dan fungsinya dalam proses 3 √
knowledge discovery
2. Jenis-jenis data, pola dan arah perkembangannya 3 √
3. Descriptive analytics dan visualisasi data 3 √
4. Association Rules 3 √
5. Metode Klasifikas Naïve Bayes 3 √
6. Algoritma Nearest Neighbourhood 3 √
7. Decission Tree 3 √

Quality Control Industri Dr. Hermawan Taher 1 Sejarah pengendalian mutu 8 √


2 konsep dasar kualitas 8 √
3 pengenalan seven old tools untuk pengendalian mutu 8 √
4 pengenalan seven new tools untuk pengendalian mutu 8 √
5 teknik sampling untuk pengendalian mutu, penggunaan 8 √
standar militer amerika serikat dan SNI
6 teknik Analisa cacar metode pareto 8 √
7 metode failure mode effect analysis 8 √

Anda mungkin juga menyukai