Anda di halaman 1dari 3

ALLOH HUAKBAR 3 KALI

SEJAK MATAHARI TERBENAM DISEBELAH BARAT, GEMURUH KALIMAT TAUHID, TAKMID DAN
TAHLIL TERUS BERKUMANDANG BERSAHUTAN MENGGETARKAN HATI MENYENTUH KOLBU
ORANG ORANG YANG BERIMAN .

DATANG BERBONDONG BONDONG DARI SETIAP PENJURU DUSUN MENUJU TEMPAT SHALAT
IDUL ADHA, TAMPAKLAH DISITU SYIAR, KEKUATAN DAN KEBESARAN UMAT ISLAM.

SAAT INI KITA BERADA DI BULAN DZULHIJAH, BAGI YANG TIDAK MENUNAIKAN IBADAH HAJI DI
SUNAHKAN UNTUK BERPUASA TARWIHYAH DAN AROFAH (TGL 9 DAN TGL 8 DZULHIJAH).

PADA BULAN DZULHIJAH BANYAK TERJADI PERISTIWA PERISTIWA BESAR DIANTARANYA


ADALAH

1. PERISTIWA SA’I DAN AIR ZAM ZAM


2. PERISTIWA PEJALANAN PENYEMBELIHAN ISMAIL AS OLEH AYAHNYA NABI IBRAHIM AS
DAN LEMPAR JUMROH
3. PERISTIWA BERDIRINYA KA’BAH

ALLAHUAKBAR 3X HADIRIN JAM’AH IDUL ADHA YANG DI RAHMATI ALLAH SWT

1. RUKUN SAI DALAM IBADAH HAJI DAN ADANYA SUMUR ZAM ZAMA, DIAWALI
DENGAN ADANYA PERISTIWA SEJARAH DALAM BENTUK UJIAN DARI ALLAH SWT.
KEPADA NABI IBRAHIM AS. YAITU ALLAH SWT MEMERINTAHKAN NABI IBRAHIM AS
UNTUK MEMBOYONG KELUARGANYA (ISMAIL DAN IBUNYA SITI HAJAR) KESEBUAH
TEMPAT DI MEKAH YANG TANDUS, GERSANG DAN TAK BERPENGHUNI, MEREKA
TINGGAL DI SEBUAH TENDA ALAKADARNYA. BEBERAPA HARI KEMUDIAN ALLAH
MEMERINTAHKAN KEPADA N. IBRAHIM AS UNTUK KEMBALI KE PALESTINA, SITUASI
TEMPAT SITI HAJAR DAN ISMAIL AS. YANG TIDAK MENDUKUNG DAN
MEMPERIHATINKAN, NABI IBRAHIM AS HARUS MENINGGALKAN KELUARGANYA
DITEMPAT TERSEBUT, KARENA INI PERINTAH ALLAH, MAKA ISTRINYA SITI HAJAR
RELA DAN IKHLAS DITINGGALKAN OLEH SUAMINYA. BEBERAPA HARI SETELAH
DITINGGAL OLEH SUAMINYA ISMAIL AS YANG MASIH USIA BALITA TERUS
MENANGIS KARNA KE HAUSAN, MAKA SITI HAJAR SELAKU IBU YANG BERTAGUNG
JAWAB MENCARI AIR LARI LARI KECIL ANTARA BUKIT SOFA DAN MARWA DENGAN
JARAK KURANG LEBIH 400 M SEBANYAK 17 X. SITI HAJAR MENGETAHUI BAHWA
DISEKITAR TEMPAT TINGGALNYA TIDAK ADA AIR, NAMUN SEBAGAI IBU YANG
BERTANGGUNG JAWAB DIA BANGKIT LARI LARI KECIL MENCARI KEBERADAAN AIR
SEBAGAI BENTUK USAHA ATAU IKHTIARNYA ( QS.IBRAHIM AYAT 37 ). STELAH 17 X
LARI LARI KECIL ANTARA BUKIT MARWAH DAN SOFA TERDENGAR ADA SUARA
YANG TIDAK JELAS DARI TEMPAT ISMAIL AS BERADA, MAKA SITI HAJAR CEPAT
CEPAT MENUJU KETEMPAT ISMAIL AS BERADA, TERNYATA KELIHATAN DIBEKAS
PUKULAN KAKI ISMAIL AS ADA REMBESAN AIR, MAKA PASIR YANG BASAH
TERSEBUT DIGALI DENGAN TANGAN OLEH SITI HAJAR SAMBIL BERKATA ZAM ZAM
ZAM ZAM YANG ARTINYA KUMPUL KUMPUL, MAKA MINUMLAH ISMAIL DAN
IBUNYA. MALAIKAT JIBRIL BERKATA KEPADA SITI HAJAR

YANG ARTINYA : JANGAN KAMU TAKUT DI TERLANTARKAN, KARNA DISINI ADALAH


RUMAH ALLAH YANG AKAN DIBANGUN OLEH ANAK INI DAN AYAHNYA,,
SESUNGGUHNYA ALLAH TIDAK AKAN MENYIANYIAKAN HAMBANYA.
AIR ADALAH KEBUTUHAN POKOK MAKHLUK, AIR MAMPU MERUBAH KEADAAN
SUATU LINGKUNGAN, DAHULU MEKAH TANDUS, GERSANG DAN TAKBERPENGHUNI
KHUSUSNYA DAERAH SEKITAR KA’BAH, SEKARANG DAERAH TERSEBUAT ADALAH
JANTUNG KOTA MEKAH DAN MENJADI PUSAT KEGIATAN IBADAH HAJI..
SAMPAI SEKARANG ATAS KEBESARAN ALLAH SWT SUMUR ZAM ZAM TIDAK PERNAH
KERING, TERUS MEMBERIKAN MANFAAT DAN KEBERKAHAN KEPADA BANYAK
ORANG TERMASUK JAMA’AH HAJI, PERISTIWA SEJARAH TERSEBUT DIJADIKAN
SEBAGAI RUKUN IBADAH HAJI BERNAMA SA’I.
ALLAHUAKBAR 3X HADIRIN JAM’AH IDUL ADHA YANG DIRAHMATI ALLAH
2. PERISTIWA PERJALANAN PENYEMBELIHAN ISMAIL AS OLEH AYAHNYA
MENGINSPIRASIKAN DAN MENGILHAMI DISUNAHKAN KAUM MUSLIMIN UNTUK
MELAKSANAKAN PENYEMBELIHAN HEWAN KURBAN BAIK, YANG MELAKSANAKAN
IBADAH HAJI MAUPUN YANG TIDAK LAGI MENJALANKAN IBADAH HAJI.
PROSES PELAKSANAAN PENYEMBELIHAN HEWAN KURBAN DAN LEMPAR JUMROH,
DIAWALI DENGAN NADARNYA NABI IBRAHIM AS, NABI IBRAHIM ADALAH SEORANG
YANG SELALU BERKURBAN SETIAP BULAN DULHIJAH BAIK UNTA SAPI JUGA DOMBA
PADA SAAT ITU N, IBRAHIM MENGATAKAN ANDAIKAN OLLOH MEMINTA SAYA
MENYEMBELIH ANAK SAYA UTK KURBAN SAYA RELA IHLAS.

MAKA PADA MALAM TANGGAL 8 DZULHIJAH NABI IBRAHIM AS BERMIMPI


PENUHILAH NAZARMU YAITU MENYEBALIH PUTRA KESAYANGANMU. TER BANGUN
DARI TIDUR NABI IBRAHIM MERENUNG BERFIKIR APAKAH MIMPI ITU DATANG DARI
ALLAH ATAU DARI SETAN YANG INGIN MERUSAK KEHARMONISAN KELUARGANYA
“YATAROWW WAA IBRAHIMMU HUWA MINALLAH AM MINASYAITON” DAN
TANGGAL 8 DZULHIJAH TERSEBUT DISEBUT SEBAGAI HARI YAUMUTT TARWIYAH.

KEESOKAN HARINYA MALAM TANGGAL 9 DZULHIJAH NABI IBRAHIM BERMIMPI


KEMBALI DENGAN MIMPI YANG SAMA, NABI IBRAHIM MERASA AGA YAKIN BAHWA
MIMPI INI ADALAH DARI ALLAH SWT “AROFA IBRAHIMMU ANNAHU MINALLAH”
MAKA TANGGAL 9 DZULHIJAH DISEBUT SEBAGAI YAOW MU ARAFAH HARI DIMANA
JAM’AH HAJI MELAKSANAKAN WUKUF DI ARAFAH, YANG DIMULAI DARI
TERGELINCIRNYA MATAHARI HINGGA FAJAR TERBIT PADA TANGGAL 10 DZULHIJAH
.
PADA MALAM TANGGAL 10 DZULHIJAH NABI IBRAHIM AS BERMIMPI YG KETIGA
KALI DAN DENGAN MIMPI YANG SAMA, MAKA NABI IBRAHIM AS HAKKULYAKIN
BAHWA PERINTAH INI MELALUI MIPI ADALAH DARI ALLAH SWT NABI IBRAHIM AS
BERTEKAD UNTUK MEMENUHI NAZARNYA YAITU MENYEMBELIH PUTRANYA ISMAIL
AS. HARI ITU TANGGAL 10 DZULHIJAH ADALAH DISEBUT YAOW MUN NAHAR HARI
PELAKSANAAN PENYEMBELIHAN,

ALLAHUAKBAR 3X HADIRI JAMA’AH IDUL ADHA YANG DI RAHMATI ALLAH SWT


PROSES PERJALANAN PENYEMBELIHAN ISMAIL AS OLEH AYAHNYA NABI IBRAHIM
AS CUKUP TEGANG DAN MELELAHKAN. DIMANA SETAN BERUPAYA MEMBUJUK,
MERAYU DENGAN BERBAGAI MACAM CARA DAN ITU DILAKUKAN KEPADA NABI
IBRAHIM AS, ISMAIL AS DAN IBUNYA SITI HAJAR, DENGAN NARASI NARASI YANG
MASUK AKAL. PROSES UPAYA SETAN MENGAGAL SAMA SEKALI TDK DIRESPON
OLEH N. IBROHIM, IJMAIL AS DAN IBUNYA SITI HAJAR BAHKAN DIRESPN LEMPARAN
BATU 7 KALI.

SEBELUM PROSES PENYEMBELIHAN DIMULAI, ISMAIL AS MENYAMPAIKAN


BEBERAPA PESAN KEPADA AYAHNYA :
1. AYAH LAKSANAKANLAH APA YANG DIPERITAHKAN ALLAH SWT KEPADA AYAH
2. IKATLAH KAKI DAN TANGANKU SUPAYA AKU TIDAK BANYAK BERGERAK
SEHINGGA MENYUSAHKAN AYAH
3. LEPASKAN PAKAIANKU SUPAYA BAJUKU TIDAK TERKENA DARAH YANG
MENYEBABKAN BERKURANGYA PAHALAKU DAN TERHARU IBU BILA MELIHAT
PAKAIANKU
4. TAJAMKAN GOLOKNYA DAN PERCEPATKAN PROSES PENYEMBELIHANNYA AGAR
TIDAK TERASA SAKIT
5. SAMPAIKAN SALAMKU KEPADA IBUKU TERCINTA
SETELAH SELESAI MENYAMPAIKAN PESAN PESANNYA DARI ISMAIL AS MAKA DI
PELUKNYA ISMAIL AS DENGA ERAT SERAYA HATINYA BERKATA
BERBAHAGIALAH AKU MEMILIKI ANAK YANG TAAT KEPADA ALLAH DAN BAKTI
KEPADA ORANG TUA.
SATTA PROSES PENYEMBELIHAN DIMULAI DIIKATLAH KEDUA KAKI DAN
TANGAN ISMAIL AS ERAT ERAT LALU DI AMBILAH GOLOK YANG TAJAM ITU
KEDUA MATA IBRAHIM AS PENU DENGAN LINANGAN AIR MATA DENGAN TERUS
MEMANDAN ISMAIL AS.
PADA SAAT ITU PERASAAN NABI IBRAHIM AS SELAKU AYAH YANG SANGAT
MENYAYANGI DAN MELINDUNGI ANAKNYA HARUS MEMOTONG LEHER
ANAKNYA, DI LAIN PIHAK NABI IBRAHIM AS SELAKU SEBAGAI ROSUL HARUS
MELAKSANAKAN PERINTAH ALLAH SWT.

Anda mungkin juga menyukai