Anda di halaman 1dari 7

SOAL MATEMATIKA

RANGKING 1

1. 25.462 + 17.321 – 16.230 = ….


Jawab : 27.553

2. 356 x 36 : 4 = …
Jawab : 3.204

3. -52 – (-4 x 8) + (-29) = ….


Jawab : -49

4. Hasil dari −6−(−8 ) adalah..

Jawaban : 2

5. Hasil dari 8 ×2+5 adalah…

Jawaban : 21

6. Bondan dan Aldi masing-masing membeli 2 ikat dan 3 ikat klengkeng. Setiap ikat berisi 45
biji. Mereka memberikan klengkeng tersebut kepada 3 orang sama banyak. Setiap orang
mendapat …. Biji

Jawaban : 75

7. 15,732 – 0,815 – 10,077 = ….

Jawaban : 4,84

8. Bu Rani membeli pakaian anak-anak seharga Rp. 65.000,00. Bila ia mendapat potongan harga
15%, Maka Bu Rani harus membayar sebesar ….

Jawaban : Rp. 55.250,00

9. KPK dari 18, 27 dan 54 adalah ….

Jawaban : 54
10. Ibu membuat parcel menggunakan 77 jeruk, 91 apel dan 21 manggis. Setiap parcel terdiri
dari jeruk, apel dan manggis yang sama. Parcel terbanyak yang dapat ibu buat adalah …. Buah

Jawaban : 7

11. Perbandingan uang Andi dan Arman adalah 2 : 3. Jika jumlah uang mereka Rp.
2.000.000,00. Selisih uang mereka adalah ….

Jawaban: 400.000

12. Jarak kota A dan B adalah 210 km. Kedua kota tersebut digambar dengan skala 1 :
1.500.000. Jarak kedua kota tersebut pada peta adalah …. Cm

Jawaban : 14

13. Hasil dari 302 adalah…

Jawaban : 900

14. Hasil dari 73 adalah…

Jawaban : 343

15. Hasil dari 102 adalah…

Jawaban: 100

16. Diketahui sebuah persegi memiliki luas 3.136 cm2. Panjang sisi persegi itu adalah …. Cm

Jawaban : 56

17. Herman dan teman-temannya berdiskusi selama 2 jam lebih 600 detik. Mereka berdiskusi
selama …. Menit

Jawaban : 130

18. Lala memiliki tali sepanjang 10 meter. Sepanjang 25 dm dipotong untuk jemuran dan 500
cm untuk tali bendera. Panjang tali yang tersisa sekarang adalah …. Cm

Jawaban : 250
19. Dani membeli kacang tanah 1,5 ton, kemudian membeli lagi 3,4 kwintal. Sebanyak 0,5
kacang tanah yang dibeli busuk. Kacang tanah yang tidak busuk adalah ….

Jawab : 1.839,5k

20. Pak Amir mempunyai sebidang tanah luas 12 area. Pak Bendot juga mempunyai sebidang
tanah dengan luas 2.750 m2, Jika luas tanah mereka digabungkan maka luas tanah seluruhnya
adalah ….

Jawab : 3.950 m2

21. Suatu bangun datar mempunyai ciri-ciri sebagai berikut :

- Mempunyai dua pasang sisi sejajar

- Keempat sisinya sama panjang

- Sudut-sudut yang berhadapan sama besar

- Mempunyai dua buah diagonal yang saling tegak lurus

Bangun tersebut adalah ….

Jawab : belah ketupat

22. Rumus luas persegi panjang adalah…

Jawab : p x l

23. Rumus luas segitiga adalah…

a ×t 1
Jawab : atau a x t
2 2

24.Hasil dari -4 + 8 : (-2) x 2 + 5 -2 adalah...

Jawaban: -9
25. Hasil dari adalah...

9
Jawaban: 4
14

26. Sebuah toko kue selama 8 hari dapat membuat 240 kotak kue. Banyak kue yang dapat dibuat
oleh toko tersebut selama 12 hari adalah….

Jawaban: 360 kotak

27. Pak Arif membeli motor dengan harga Rp15.000.000,00 dan dijual lagi dengan harga
Rp16.500.000,00. Berapa keuntungan yang diperoleh?

Jawaban: 1.500.000

28. K = {3, 4, 5} dan L = {1, 2, 3, 4, 5, 6, 7}, himpunan pasangan berurutan yang menyatakan
relasi “dua lebihnya dari” dari himpunan K ke L adalah ….

Jawaban: {(3, 1), (4, 2), (5, 3)}

29. Sebuah taman berbentuk persegi. Di sekeliling taman itu ditanami pohon pinus dengan jarak
antar pohon 4 m. Panjang sisi taman itu adalah 65 m. Banyak pohon pinus yang dibutuhkan
adalah ...

Jawaban: 65

30. Ada sebuah persegi panjang yang memiliki panjang yaitu 8 cm dan lebar yaitu 5 cm. cari dan
hitunglah luas persegi panjang tersebut !

Jawab : 40 cm2
31. Berapakah hasil dari 52 + (-2 x 6 ) = ...

Jawab: 40

32. Bentuk pecahan sederhana dari 36/48 adalah...

Jawab: 3/4

33. Berapakah hasil dari 1036 : 37 + 2 =

Jawab: 30

34. Berapakah hasil dari 2/8 x 24 =.....

Jawab: 6

35. Kelipatan persekutuan kecil (KPK) dari 18 dan 24 adalah...

Jawab: 72

36. Amelia menabung sebesar Rp.150.000 per bulan selama 11 bulan. Uang tersebut digunakan
untuk membeli sepeda seharga Rp. 950.000 dan perlengkapan sekolah seharga Rp. 250.000. Sisa
uang tabungan Amelia adalah
Jawab: Rp. 450.000

37. Berapakah hasil dari √ 121=¿


Jawab: 11

38. Untuk menyelesaikan sebuah apartemen, membutuhkan waktu 80 hari jika menggunakan 14
pekerja. Berapa waktu yang dibutuhkan jika pekerjanya 28 orang?
Jawab : 40
39. Hasil dari 3x + 2y – 4x + 10 y =
Jawab: -x + 12y

40. Jika a = 2, b= 3 dan c = a 3+ 2b=¿


Jawab: 14

41. Sebutkan apa itu Pythagoras dan bagaimana rumus nya ?

Jawab : a 2=c 2−b 2


2 2 2
c =a + b
2 2 2
b =c −a

42. Kubus merupkan bangun ruang 3 dimensi. Sebutkan ada berapa jumlah rusuk pada kubus

Jawab. 12 Rusuk

43. Sebutkan volume dari balok pada bangun ruang 3 dimesni

Jawab. V= P x L x T

44. Sebutkan Aplikasi apa yang dapat digunakan untuk membuat bangun ruang 3 dimensi beserta
jaring-jaringnya

Jawab. Aplikasi Geogebra 3D

45. Dalam lingkaran ada yang disebut dengan π ( phi), sebutkan berapa nilai nya

Jawab. π=3.14 atau 22/7

46. Sebutkan ada berapa banyak jenis sudut yang biasa digunakan dalam matematika

Jawab. Sudut lancip, sudut tumpul, sudut siku-siku

47. 25 % jika diubah ke bentuk pecahan biasa menjadi ....

Jawab ¼

48. 2⁄5 Jika dijadikan persen menjadi ....

Jawab 40%

49. Sebutkan Nama lengkap Guru Matematika paling cantik di Unit SMP Parulian 1 Medan

Jawab.

50. Sebutkan Nama lengkap Guru Matematika paling ganteng di Unit SMP Parulian 1 Medan

Jawab. Andri Samuel Siagian, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai