Anda di halaman 1dari 3

0

PERSIAPAN PASIEN SEBELUM OPERASI

No. Dokumen No. Revisi Halaman

001/SPO-OK/RSP/XII 01 1 dari 3
/2023

Tanggal Terbit Ditetapkan:

PROSEDUR TETAP
20 DESEMBER 2023

dr. Wendy M Ramdhan


Direktur
Persiapan pasien sebelum pembedahan adalah suatu

Pengertian tindakan yang dilakukan terhadap pasien yang akan


menjalani tindakan pembedahan.
1. Agar proses operasi berjalan baik
2. Menghindari terjadinya kesalahan dalam diagnosa dan
Tujuan
tindakan
3. Pasien siap menghadapi tindakan pembedahan
1. Pasien yang akan dilakukan tindakan pembedahan harus
diperiksa identitasnya, pemastian tehnik serta lokasi dan
menandatangani surat ijin operasi.
2. Perawat Kamar Operasi konfirmasi ke ruang perawatan
pasien pada 1 hari atau maksimal 2-3 jam sebelum
Kebijakan
pasien dioperasi guna mengecek ulang kelengkapan
administrasi maupun fisik pasien sebelum dilakukan
pembedahan (khusus pasien dengan operasi
elektif/terencana).
3. Laporan operasi harus dibuat dalam rekam medis
Prosedur 1. Perawat ruang perawatan melakukan persiapan dan
pengecekan administrasi dan fisik pasien dengan mengisi
formulir “Daftar Persiapan Pemeriksaan Pasien Sebelum
dan Sesudah Operasi” khususnya pada kolom sebelum
operasi.
2. Perawat kamar operasi konfirmasi ke ruang perawatan
0
PERSIAPAN PASIEN SEBELUM OPERASI

No. Dokumen No. Revisi Halaman

001/SPO-OK/RSP/XII 01 2 dari 3
/2023

pasien pada 1 hari atau maksimal 2-3 jam sebelum


pasien dioperasi untuk memeriksa ulang kelengkapan
administrasi maupun fisik pasien sebelum pembedahan
(khusus pasien dengan operasi elektif/terencana).
3. Pasien diantar oleh perawat/petugas terkait ke ruang
penerimaan pasien di kamar operasi maksimal 30 menit
sebelum tindakan operasi.
4. Perawat melakukan pengecekan kembali kelengkapan
pasien yang mencakup:
a. Identitas pasien termasuk gelang tanda pengenal
b. Kelengkapan status / rekam medik dan administrasi
c. Surat persetujuan operasi dari pasien / keluarga
pasien
d. Hasil pemeriksaan seperti laboratorium, rontgen,
EKG, dll
e. Memeriksan kelengkapan obat & jam pemberian /
darah bila ada.
f. Memeriksa dan melepaskan gigi palsu, perhiasan,
kontak lensa, menghapus kosmetik seperti ; cat kuku,
dll.
g. Menilai keadaan umum pasien/ tanda-tanda vital
pasien.
h. Memeriksa area pemasangan infus dan skema infus.
i. Periksa apakah pasien terpasang kateter urine atau
tidak.
j. Periksa apakah pasien mempunyai alergi obat atau
tidak.
k. Periksa apakah pasien dilakukan lavement atau tidak
0
PERSIAPAN PASIEN SEBELUM OPERASI

No. Dokumen No. Revisi Halaman

001/SPO-OK/RSP/XII 01 3 dari 3
/2023

serta jenisnya apa.


l. Pastikan pasien dalam keadaan puasa.
m. Jika pasien dilakukan tindakan pada lokasi/ wilayah
tertentu, pastikan pasien sudah dicukur bulu/ rambut.
n. Mengganti baju pasien dengan baju khusus dan
memberi extra selimut.
5. Memeriksa persiapan fisik dan mental pasien.
6. Memberikan penjelasan kepada pasien sebatas
kewenangan terhadap dokter yang akan menolong, tahap
– tahap anestesi dan fasilitas yang ada di kamar operasi.
7. Membantu pasien untuk ke ruang operasi.

Catatan :
Untuk operasi cito : prosedur kelengkapan pasien pada point
5 diatas dilakukan oleh perawat unit asal pasien sebelum
pasien dibawa ke kamar operasi
1. UGD
2. Unit Rawat Jalan

Unit Terkait 3. ICU & NICU


4. Unit Rawat Inap
5. VK

Anda mungkin juga menyukai