Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KOTA MAKASSAR

DINAS PENDIDIKAN
SMK NEGERI 6 MAKASSAR
Jl. Landak Baru No.132 Telp. (0411) 854636 Fax (0411) 854626 Makassar 90222

BANK SOAL

Mata Pelajaran : Dasar Desain


Kelas / Semester : X / Ganjil
Teknik Penilaian : Tes Tertulis
Bentuk Soal : Soal Uraian

1. .Jelaskan yang dimaksud dengan desain busana !


2. Jelaskan salah satu dari beberapa jenis desain busana yang telah kalian ketahui !
3. Sebutkan 3 aspek desain busana yang bisa ditemukan di lingkungan sekitar ?
4. Jelaskan yang dimaksud dengan desain struktur !
5. Tuliskan syarat-syarat desain struktur ?
6. Sebutkan bentuk dasar desain struktur yang bisa ditemukan di lingkungan sekitar ?
7. Tuliskan contoh desain struktur dalam lingkup busana ?
8. Gambarlah penerapan desain struktur dalam lingkup busana ?
9. Jelaskan jenis desain hiasan ?
10. Tuliskan bentuk dasar desain hiasan yang bisa ditemukan di lingkungan sekitar !
11. Tuliskan contoh desain hiasan pada busana dan lenan rumah tangga
12. Gambarlah penerapan desain hiasan pada busana sesuai kriteria mutu
PEMERINTAH KOTA MAKASSAR
DINAS PENDIDIKAN
SMK NEGERI 6 MAKASSAR
Jl. Landak Baru No.132 Telp. (0411) 854636 Fax (0411) 854626 Makassar 90222

BANK SOAL

Mata Pelajaran : Dasar Desain


Kelas / Semester : X / Ganjil
Teknik Penilaian : Tes Tertulis
Bentuk Soal : Soal Uraian

1. Jelaskan yang dimaksud dengan unsur desain !


2. Tuliskan macam-macam garis beserta sifatnya !
3. Jelaskan kaitan antara garis dan arah !
4. Jelaskan mengapa unsur ukuran perlu diperhatikan dalam pembuatan desain !
5. Jelaskan penggolongan warna menurut Prang dan lengkapi dengan contoh !
6. Tuliskan penerapan unsur desain dalam lingkup busana !
7. Gambarlah macam-macam unsur desain pada benda sesuai kriteria mutu !
8. Tuliskan macam-macam prinsip desain !
9. Jelaskan apa yang dimaksud prinsip kesatuan (unity) !
10. Tuliskan empat macam perbandingan (proporsi) !
11. Jelaskan perbedaan antara keseimbangan simestris dan A-simestris!
12. Tuliskan hal-hal yang perlu diperhatikan dalam menempatkan pusat perhatian /
aksen !
13. Tuliskan jenis prinsip irama dan 2 diantaranya berikan penjelasan.
14. Tuliskan penerapan prinsip desain dalam lingkup busana !
15. Gambarlah macam-macam prinsip desain pada benda sesuai kriteria mutu !

Anda mungkin juga menyukai