Anda di halaman 1dari 1

MATERI IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA

Bab 5 Aku dan Lingkungan Sekitarmu

Tujuan Pembelajaran:
1. Peserta didik mampu membuat dan menggunakan
denah sederhana sebagai penunjuk arah
2. Peserta didik mampu belajar membuat denah daerah
sekitar tempat tinggal
3. Peserta didik mampu mempelajari peran penting denah
untuk kehidupan
Bab 6 Aku Bagian dari Masyarakat

Tujuan Pembelajaran:
1. Peserta didik mampu mengenal tata kelola
kota/kabupaten tempat tinggal
2. Peserta didik mampu mengenal pemimpin di
masyarakat
3. Peserta didik mampu menjelaskan tugas pemimpin di
masyarakat
Bab 7 Cerita dari Kampung Halamanku

Tujuan Pembelajaran:
1. Peserta didik mampu mengidentifikasi dan mengenal
ragam tradisi atau budaya dalam keluarga dan masyarakat
yang ada di Indonesia
2. Peserta didik mampu mengetahui pengaruh kebiasaan
ragam tradisi atau budaya dalam keluarga dan masyarakat
3. Peserta didik mampu menceritakan sejarah atau cerita
yang berkaitan dengan tradisi atau budaya di daerah
tempat tinggal

Bab 8 Bentang Alam Indonesia

Tujuan Pembelajaran:
1. Peserta didik mampu mengidentifikasi ragam bentang
alam di daerahnya
2. Peserta didik mampu mengenal karakter tempat dengan
bentang alam yang berbeda
3. Peserta didik mampu mendeskripsikan bentuk adaptasi
kita di lingkungan kita

Anda mungkin juga menyukai