Anda di halaman 1dari 12

PEMERINTAH KABUPATEN REJANG LEBONG

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAN


KELOMPOK KERJA GURU (KKG) KEC. KOTA PADANG
SEKERTARIAT DESA SUKA RAMI KEC. KOTAPADANG, KAB. REJANG LEBONG KODE POS 39182
PENILAIAN AKHIR SEMESTER KURIKULUM 2013
SEMESTER I TAHUN AJARAN 2022/2023

KELAS / SEMESTER : I/I


PELAJARAN : PAI
HARI/TANGGAL :
WAKTU : 70 MENIT

I. Pilihlah jawaban yang benar dibawah dengan tepat!


1. kita cinta kepada nabi Muhammad saw, dibuktikan dengan selalu berbuat ...

a. baik b. Malas c. jahat

2. sesudah melakukan pekerjaan yang baik, bacalah ...

a. basmalah b. alhamdulillah c. Allahu akbar

3. surat al-fatihah artinya ...

a. pembukaan b. pertengahan c. penutupan

4. huruf hijaiyyah berjumlah ...

a. 29 b. 99 c. 100

5. huruf hijaiyyah ini ‫ س‬dibaca ...

a. tsa b. sin c. shod

6. dengan adanya alam semesta ini, kita yakin bahwa Allah itu …

a. ada b. tida ada c. mustahil

7. gambar yang merupakan ciptaan Allah adalah ...

a. b. c.
8. badan, pakaian, dan tempat shalat harus...

a. bagus b. bersih c. mahal

9. nabi Adam a.s. bertobat ketika berbuat ...

a. benar b. salah c. jujur

10. nabi Nuh a.s. taat kepala Allah. dia suka ..

a. bermalas-malasan b. bermain-main c. bekerja keras


II. isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar!

1. Apabila ada teman yang sakit, sebaiknya kita ..........

2. dibaca ..........

3. Adanya bumi ini bukti adanya ..........

4. Mata diciptakan oleh Allah. mata gunannya untuk ..........

5. Membersihkan badan dengan air dan sabun disebut ..........


PEMERINTAH KABUPATEN REJANG LEBONG
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAN
KELOMPOK KERJA GURU (KKG) KEC. KOTA PADANG
SEKERTARIAT DESA SUKA RAMI KEC. KOTAPADANG, KAB. REJANG LEBONG KODE POS 39182
PENILAIAN AKHIR SEMESTER KURIKULUM 2013
SEMESTER I TAHUN AJARAN 2022/2023

KELAS / SEMESTER : II/I


PELAJARAN : PAI
HARI/TANGGAL :
WAKTU : 70 MENIT

I. Pilihlah satu jawaban yang paling tepat!


1. Berkat kejujuran, nabi Muhammad SAW mendapat gelar al-Amin, artinya orang yang dapat…
a. dipercaya b. menulis c. membaca
2. Nabi Muhammad SAW menyuruh kita selalu bersikap jujur, keuntungan bersikap jujur
adalah ...
a. dijauhi banyak teman
b. disenangi banyak teman
c. dimarahi banyak teman
3. Perhatikan gambar di bawah ini!
Seorang anak menemukan uang, kemudian menyerahkan
kepada ibu guru. Perbuatan anak tersebut menunjukkan sikap...
a. berani b. jujur c. mandiri

4. Surah an-Nās artinya manusia, terdiri dari 6 ayat, dan diturunkan di kota ...

a. Jeddah b. Madinah c. Mekah

5. Agar kita terhindar dari segala macam kejahatan jin dan manusia, maka kita sebaiknya
memperbanyak ....
a. do’a b. hiburan c. uang

6. Apabila digabungkan menjadi ...

a. ‫د خهد‬ٙ ‫ه‬ٙ ‫ج‬ٙ b ‫د‬ٙ ‫ح‬ٙ ‫ج‬ٙc


7. Langit dan bumi beserta isinya adalah bukti bahwa Allah SWT itu ...
a. ada b. tidak ada c. tidak tahu

8. Allah Swt. telah menciptakan alam semesta ini, maka sebaiknya yang harus kita lakukan
adalah ...
a. memeliharanya b. merusaknya c. membiarkannya

9. Contoh sikap kerja sama ditunjuk oleh gambar ...

a. b. c.
10. Contoh sikap perduli terhadap lingkungan ditunjukkan oleh gambar ....

a. b. c.

11. Bunyi ayat ke 3 surat an nas adalah …..


a. Qul a’udzubirobbinnas
b. Malikinnas
c. Ilahinnas

12. Al khaliq adalah asma ul husna yang memiliki arti …


a. Allah maha pengasih
b. Allah maha penyayang
c. Allah maha pencipta

13. Sebelum makan seharusnya kita membaca….


a. Subhanallah
b. Bismillahirrohmanirrohim
c. Alhamdulillahirobbil ‘alamin

14. Membasuh muka adalah urutan wudhu yang ke …


a. 1 b. 3 c. 5

15. Hal-hal yang membatalkan wudhu ialah…


a. Makan
b. Minum
c. Kentut

II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar!


1. Kita harus yakin bahwa langit dan bumi beserta isinya adalah ciptaan ..........
2. Berkata sesuai dengan keadaan yang sebenarnya disebut ..........
3. Apabila melihat orang yang sedang kesulitan sebaiknya kita .........
4. Bagi orang Islam, kebersihan itu sebagian dari ..........
5. Gambar disamping menunjukkan siti dan abu sedang membersihkan kelas
secara bersama, ini adalah contoh dari sikap .....
PEMERINTAH KABUPATEN REJANG LEBONG
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAN
KELOMPOK KERJA GURU (KKG) KEC. KOTA PADANG
SEKERTARIAT DESA SUKA RAMI KEC. KOTAPADANG, KAB. REJANG LEBONG KODE POS 39182
PENILAIAN AKHIR SEMESTER KURIKULUM 2013
SEMESTER I TAHUN AJARAN 2022/2023

KELAS / SEMESTER : III/I


PELAJARAN : PAI
HARI/TANGGAL :
WAKTU : 70 MENIT

I . Pilihlah satu jawaban yang paling tepat!


1. Nabi Muhammad Saw. dalam melakukan dakwahnya selalu bersikap...
a. percaya diri b. malu-malu c. takut

2. Perhatikan gambar berikut!

Kita dapat meneladani sikap percaya diri Nabi Muhammad,


contohnya Yaitu ( ..... ) menyampaikan pendapat di depan kelas
ketika diminta oleh guru.

a. takut b. berani c. malu

3. Nabi Muhammad SAW. sejak kecil terbiasa hidup ...

a. manja b. malas c. mandiri

4. Surat an-Naşr adalah surat yang ke-110 dalam al-Qur’an, yang terdiri atas ...
a. 3 ayat b. 2 ayat c. 1 ayat

5.
. .... ... ... . . K a t a yang tep at untuk mele ngkapi a yat ini a da la h ...

a. b. c.

6.
P er ha ti ka n a ya t b er ikut i n i!

A ya t d i a t a s t e rd a p at d a la m Q . S. a n - N a şr a ya t . ..
a . k e -1 b . ke -2 c . ke -3

7. ibadah shalat yang kita laksanakan untuk membuktikan pengabdian diri kita kepada ...
a. orang tua b. Allah Swt. c. malaikat

8. Amal ibadah manusia yang diperhitungkan pertama kali setelah hari kiamat adalah ...
a. puasa b. zakat c. shalat

9. Perhatikan gambar berikut ini!


Gambar tersebut merupakan salah satu gerakan shalat, yaitu mengankat kedua
tangan, tatapan lurus ke tempat sujud diikuti dengan ucapan “Allahu Akbar”.
Gerakan itu disebut...

a. sujud b. takbiratul ihram c. ruku’

10. Gambar yang menunjukkan gerakan sujud dalam shalat, yaitu ...
.
a. b. c.

11. Jumlah salat fardu dalam sehari semalam sebanyak…


a. 4 b. 10 c. 17

12. Salah satu sikap tidak percaya pada diri sendiri ialah…
a. Berani melakukan hal yang baik
b. Menghargai pendapat orang lain
c. Mencontek ketika ujian

13. Apa arti dari nasr…


a. Pertolongan
b. Kekuatan
c. Kejayaan

14. Kepada siapakah Allah akan memberikan pertolongan menurut surat an-nasr…
a. Agama
II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar!
7. Salinlah ayat berikut ini !

8. Tulisan 2 contoh sikap yang menunjukkan pengakuan bahwa Allah Swt. itu Maha Pemberi!

9. Bagaimana tindakanmu jika ada temanmu mendapat musibah rumahnya


kebanjiran?

10. Tuliskan 2 contoh hikmah melaksanakan ibadah shalat!

11. Gerakan ini kita membaca.... >>>

PEMERINTAH KABUPATEN REJANG LEBONG


DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAN
KELOMPOK KERJA GURU (KKG) KEC. KOTA PADANG
SEKERTARIAT DESA SUKA RAMI KEC. KOTAPADANG, KAB. REJANG LEBONG KODE POS 39182
PENILAIAN AKHIR SEMESTER KURIKULUM 2013
SEMESTER I TAHUN AJARAN 2022/2023

KELAS / SEMESTER : IV/I


PELAJARAN : PAI
HARI/TANGGAL :
WAKTU : 70 MENIT
I. Pilihlah satu jawaban yang paling tepat!
1. Q.S Al-Falaq merupakan surat yang ke-113. Al-Falaq artinya ....

a. waktu shubuh b. waktu isya c. waktu maghrib d. waktu ashar

2. Kata yang tepat untuk melengkapi penggalan ayat ini adalah ....

a b. c. d.

3. Ayat di samping terdapat dalam Q.S. al-Falaq ayat ....

a. 1 b. 2 c. 3 d. 4

4. Asmaul Husna adalah nama-nama Allah yang baik. Salah satunya adalah Al ‘adli artinya...
a. Maha Melihat b. Maha Adil c. Maha Agung d. Maha Esa

5. Nabi dan rasul terakhir yang diutus oleh Allah swt. adalah nabi ....
a. Adam a.s. b. Musa a.s. c. Isa a.s. d. Muhammad saw

6. Allah Swt. senang dengan orang jujur. Kemudian, sikap jujur disenangi semua orang. Orang jujur
selalu banyak teman dan dicari orang. Uraian di atas menjelaskan tentang ....
a. kerugian orang jujur c. kelemahan orang jujur
b. keuntungan orang jujur d. Kelebihan orang jujur

7. Pada usia 12 tahun, Nabi Muhammad saw. mulai berdagang ke Syam bersama pamannya. Barang
dagangan yang dititipkan kepadanya dijaga dengan baik. Mengingat sikapnya itu, beliau
mendapatkan gelar al-Amin, artinya orang yang dapat.... a. dibohongi b. dipercaya c.
dicurangi d. dihormati

8. Gambar yang menunjukkan sikap seorang anak hormat kepada orangtua adalah ...

a. b. c. d.

9. Bacalah penjelasan berikut ini dengan cermat! (4) mencuci tangan sampai
pergelangan tangan
(1) membasuh dua tangan, dari ujung jari tangan hingga siku (5) bacaan sebelum berwudhu (basmallah)
(2) menyapu/mengusap kepala dan telinga (6) membasuh dua kaki, dari ujung/telapak kaki hingga mata kaki (3) tertib (dilakukan
secara berurutan dan benar) (7) membasuh muka dengan sempurna
Urutan rukun/tata cara wudhu yang benar adalah ....
a. (1) – (2) – (3) – (4) – (5) – (6) – (7)
b. (6) – (5) – (4) – (3) – (2) – (1) – (7)
c. (5) – (4) – (7) – (1) – (2) – (6) – (3)
d. (5) – (4) – (7) – (1) – (6) – (2) – (3)
10. Kita diperbolehkan melakukan tayammum apabila ....
a. tidak ada air, tidak sakit, dan dalam perjalanan sulit mendapatkan air
b. banyak air, sedang sakit, dan dalam perjalanan mudah mendapatkan air
c. tidak ada air, sedang sakit, dan dalam perjalanan sulit mendapatkan air
d. tidak ada air, sedang sehat, dan tidak dalam perjalanan II. Isilah esay berikut dengan benar!
11. Mengatakan sesuatu sesuai dengan keadaan yang sebenarnya disebut ……….
12. Menghilangkan hadas besar dapat dilakukan dengan cara ...............................

13. Ketika berwudhu, kita membasuh dua tangan dari ujung jari tangan sampai .......

14. Tuliskan Q.S. al-Falaq ayat ke-2!

15. Tuliskan 3 contoh sikap hormat dan patuh yang dapat dilakukan peserta didik kepada gurunya!
PEMERINTAH KABUPATEN REJANG LEBONG
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAN
KELOMPOK KERJA GURU (KKG) KEC. KOTA PADANG
SEKERTARIAT DESA SUKA RAMI KEC. KOTAPADANG, KAB. REJANG LEBONG KODE POS 39182
PENILAIAN AKHIR SEMESTER KURIKULUM 2013
SEMESTER I TAHUN AJARAN 2022/2023

KELAS / SEMESTER : V/I


PELAJARAN : PAI
HARI/TANGGAL :
WAKTU : 70 MENIT

I. Pilihlah satu jawaban yang paling tepat!


1. Nama surah at-Tiin diambil dari kata at-Tiin, artinya ...
a. buah tin b. buah kurma c. buah zaitun d. buah durian

2. Perhatikan ayat berikut ! Ayat di atas termasuk surah at-Tiin, yaitu


ayat ... a. ke-4 b. ke-5 c. ke-6 d. ke-7
3. Perhatikan tabel di bawah ini dengan cermat!
No. Sikap dan Perilaku Penjelasan
Bertutur kata lembut dan santun kepada orang tua, guru, teman,
Bertutur kata
1 tetangga.
Menutupi aurat, dan memilih model dan warna yang
Makan dan minum
2 serasi dan disenangi.
Mengonsumsi makanan dan minuman halal dan bergizi sesuai dengan
Berpakaian
3 selera
Bergaul sesama Berkumpul dan bersilaturahim sesama teman dengan
4 teman baik dan tidak menyakiti.

Pada tabel soal nomor 5, sikap dan perilaku yang tepat dengan penjelasannya ditunjukkan oleh
nomor …
a. 1 dan 4 b. 2 dan 4 c. 1 dan 3 d. 2 dan 3

4. Allah Swt. telah berfirman: “Setiap yang bernyawa pasti mati”. Allah Yang Maha Mematikan
(sambungan lembar selanjutnya) semua makhluk-Nya. Asma’ul Husna yang sesuai dengan
penjelasan adalah ....

a. al-Hayyu b. al-Mumit c. al-Qoyyum d. al-Ahd


5. Kitab yang diturunkan kepada Nabi Musa a.s. sekitar abad 12 SM adalah kitab ....
a. Taurat b. Zabur c. Injil d. al-Qur’an
6. Selalu melaksanakan shalat wajib 5 waktu adalah ciri orang yang jujur kepada ....
a. Allah Swt. b. diri sendiri c. orang lain d. makhluk lain

Anak bersalaman kepada orangtuanya ketika akan berangkat


sekolah. Sikap tersebut menunjukkan contoh sikap ........ kepada
7. Perhat kan gambar berikut!
orangtua

a. Berani b. takut c. Hormat

8. Seorang murid yang baik selalu menghormati guru. Salah satu contoh perilaku hormat kepada guru
adalah......

a. berbicara dengan sikap santun c. membersihkan ruangan kelas


b. menaati tata tertib sekolah d. berpakaian yang sopan
9. Puasa kita dianggap sah apabila memenuhi syarat sah puasa sebagai berikut ....

a. Islam, berakal, tamyiz, suci dari haid, dan balig


b. Islam, berakal, tamyiz, suci dari haid, dan dalam waktu yang boleh berpuasa
c. Islam, berakal, berniat, suci dari haid, dan kuat berpuasa
d. Islam, berakal, balig, suci dari haid, dan menahan diri
10. Shalat sunat yang biasanya dilaksanakan setelah shalat Isya pada bulan Ramadhan adalah
shalat ....

a. dhuha b. tahajud c. tarawih d. istikharah

II. Isilah dengan jawaban yang singkat dan jelas!


11. Berbicara dengan sopan dan sikap santun, bersalaman dan mengucapkan salam, mendengarkan
penjelasan materi dengan baik, mengerjakan tugas dengan baik, dan sebagainya Uraian tersebut
merupakan sikap hormat dan patuh kepada ..........
12. Menahan diri dari hal-hal yang membatalkan sejak terbit fajar sampai terbenam matahari, dengan
niat dan beberapa syarat disebut
13. Tulislah Q.S. at-Tiin ayat ke-1 beserta terjemahannya!
14. Apa saja manfaat yang dapat diraih apabila kita melaksankan ibadah puasa Ramadhan dengan baik
dan benar? Berikan 3 contohnya!
15. Tuliskan 4 nama kitab Allah Swt. yang wajib diketahui!
PEMERINTAH KABUPATEN REJANG LEBONG
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAN
KELOMPOK KERJA GURU (KKG) KEC. KOTA PADANG
SEKERTARIAT DESA SUKA RAMI KEC. KOTAPADANG, KAB. REJANG LEBONG KODE POS 39182
PENILAIAN AKHIR SEMESTER KURIKULUM 2013
SEMESTER I TAHUN AJARAN 2022/2023

KELAS / SEMESTER : VI/I


PELAJARAN : PAI
HARI/TANGGAL :
WAKTU : 70 MENIT

I. Pilihlah satu jawaban yang paling tepat!

1. Q.S. al-Kāfirūn merupakan surah ke-109 dalam al-Qur’an yang berjumlah ...
a. 5 ayat b. 6 ayat c. 7 ayat d. 8 ayat

2. Perhatikan ayat berikut ! Ayat di atas termasuk surah al-Kāfirūn, yaitu


ayat ...
a. ke-1 b. ke-2 c. ke-3 d. ke-4
3. “Untukmu agamamu, dan untukku agamaku.” Ayat yang tepat untuk terjemahan di atas adalah ...

a. b.

c. d.

4. Percaya kepada hari kiamat adalah rukun iman yang ke …


a. enam b. lima c. empat d. tiga

5. Beberapa tahun lalu di daerah Aceh telah terjadi bencana tsunami. Bencana alam tersebut
merupakan contoh kiamat ... a. sugrā b. kubrā c. besar d.
dahsyat

6. Berikut ini adalah tanda-tanda hari kiamat, kecuali ...

a. banyak ulama yang wafat c. terjadinya gerhana

b. ilmu agama dianggap tidak penting d. maksiat makin terang-terangan

7. Allah memiliki 99 al-Asma‟ul Husna, diantaranya yaitu artinya ...


a. Maha Dibutuhkan c. Maha Mendahulukan
b. Maha Menentukan d. Maha Kekal
8. Perhatikangambar di bawah ini!
Pada gambar terlihat
anak memohon do’a
a - Asma‟uH sn yaitu ....
kepada Al ah Swt.
a. Dia yakin bahwa
c. Allah tempat
meminta segala sesuatu. Perbuatan anak tersebut merupakan wujud
pengakuan salah satu

b.

d.

9. Kewajiban umat Islam mengeluarkan sebagian dari harta tertentu yang telah
mencapai nisab untuk diberikan kepada orang yang berhak menerimanya
disebut …..
a. infaq b. sodaqoh c. zakat d. hadiah

10. Orang fakir, miskin, amil, mualaf, orang berutang, fisabilillah, hamba

sahaya, dan ibu sabil termasuk orang yang .... a. mengeluarkan zakat

c. membagikan zakat

a. mengurus zakat d. menerima zakat


II. Isilah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan jawaban yang benar!

11. Dalam berbuat kebaikan, hendaknya kita lebih dulu berbuat. Perbuatan tersebut merupakan bentuk pengakuan kita
terhadap salah satu sifat Allah Swt.
yaitu al-Muqaddim. Al- Muqaddim artinya .........

12. Mengeluarkan sebagian harta kekayaan yang dimiliki apabila telah mencapai nisab disebut
zakat ..........
13. Tuliskan Q.S. al-Kāfirūn ayat ke-1 beserta terjemahannya!
14. Apa yang dimaksud dengan kiamat sugra dan kiamat kubro? Tuliskan contohnya!
15. Tuliskan 3 hikmah berzakat!

Anda mungkin juga menyukai