Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA TIMUR

DINAS PENDIDIKAN
UPTD SMK NEGERI 7 KOTA KUPANG
Jln. Bougenville, RT.014/RW.007, Kel.Penkase-Oeleta, Kec. Alak, Kota Kupang

Satuan Pendidikan : SMKN Negeri 7 Kota Kupang


Kompetensi Keahlian : TKJ
Mata Pelajaran : Administrasi Sistem Jaringan
Kelas / Semester : XI TKJ / I
Tahuan Ajaran : 2022/2023
Bentuk Soal : Pilihan Ganda & Essay
Jumlah Soal : 25 Soal

A. Pilihan Ganda

1. Dalam melakukan upaya pencegahan agar perangkat lunak dapat terlindungi hak ciptanya dari
pembajakan, perusahaan pembuat perangkat lunak melengkapi produknya dengan kode tertentu yang
biasa disebut ....
a. serial number c. dial number e. certificate number
b. code number d. passing number

2. Untuk menginstal OS dengan menggunakan CD, pengaturan First Boot di BIOS di set menjadi ....
a. setting 1st boot sequence hard disk 0 d. seting 1st boot sequence DVD room
b. setting 2nd boot sequence CD room e. setting 1st boot sequence USB Drive
c. setting 2nd boot sequence hard disk 0
3. Mampu menjalankan beberapa proses atau beberapa program dalam satu waktu merupakan pengertian
dari ....
a. Multiuser c. multicore e. multiplatform
b. Multiplayer d. multitasking
4. Proses booting yang dilakukan jika komputer dalam keadaan hidup dilakukan dengan cara menekan
tombol reset atau dengan me-restart disebut ....
a. cool boot c. warm boot e. hang boot
b. booting d. crash boot
5. Suatu protocol yang berfungsi untuk tukar menukar file dalam suatu network yang menggunakan TCP
adalah ….
a. Doman Name System (DNS) d. Transmision Transfer Protocol (TTP)
b. File Transfer Protocol (FTP) e. Remote Access
c. Hyper Text Transfer Protocol (HHTP)
6. Untuk menjaga mesin server agar selalu dalam kondisi dingin ketika bekerja maka administrator tidak
mengkases fisik mesin secara langsung karena dapat terjadi pengeruskan. Maka untuk melakukan
konfigurasi ulang atau memantau kerja server biasanya diadakan …
a. Remote akses b. kompresi file c. ntp d. antivirus e. mkdir
7. Seorang administrator jaringan memiliki teknik untuk meremote / mengopersikan mesin server yang
berada diluar area sebagai contoh melakukan remote server pada mikrotik yang ada di ruang server
maka dia menggunakan sebuah aplikasi untuk memantau kinerja server tersebut dengan menggunakan
….
a. Winbox b. kompresi file c. remote desktop d. antivirus e. ssh
8. Dengan melakukan teknik remote server dari jarak jauh seorang administrator memiliki beberapa
keutungan untuk melakukan berbagi hal kecuali ..
a. Mengatur, memanajemen dan mengendalaikan computer dari jarak jauh selama terhubung
dengan computer melalui jaringan
b. Melakukan restart dan konfigurasi server dari jarak jauh
c. Memantau penggunaan resource hardware server
d. Memantau dab mengendalikan aktivitas user dalam system operasi
e. Memakan waktu untuk mengakses server
9. Aplikasi remote server pada saat ini yang sering digunakan para administrator jaringan untuk melakukan
konfigurasi atau megolah webserver pada server dengan menggunakan aplikasi
a. winscp b. telnet c. putty d. Remote desktop e. avira
10. Berikut ini yang tidak termasuk kelebihan dan mafaat diterapkannya DHCP server dalam sebuah
jaringan adalah
a. Memudahkan administrator dalam pemetaan dan pengalokasian IP address pada setiap komputer
client dalam jaringan
b. Pengaturan IP address secara dinamis dan dapat diatur secara tersentral tanpa mengonfigurasi dari
sisi client
c. Memudahkan administrator memantau dan menganalisis alokasi IP address yang tidak digunakan
client
d. Sering digunakan untuk jaringan skala luas
e. menimalisir terjadinya collosion
11. Lokasi file untuk mengkobfigurasi interface Ethernet card yang akan dijadikan input dan outpu layanan
DHCP server pada Debian …
a. /etc/dhcp/isc-dhcp-server/default d. /etc/dhcp/isc-dhcp-server
b. /etc/default/dhcp-server e. /etc/default/isc-dhcp-server
c. /etc/isc-dhcp-server/deafult
12. File yang harus dikonfigurasi untuk menetukkan IP range yang akan dibagikan DHCP server pada
Debian dalam jaringan adalah …
a. /etc/default/isc-dhcp-server/default
b. /etc/dhcp/isc-dhcp-server.conf
c. /etc/isc-dhcp-server/deafult
d. /etc/dhcp/dhcpd.conf
e. /etc/dhcp/deafult
13. Perintah yang dapat digunakan untuk mencari paket aplikasi DHCP relay server dalam sebuah DVD OS
Debian untuk di install dalam computer, yaitu
a. apt-search cache dhcp-relay-server
b. apt-cache search isc-dhcp-relay
c. apt-get search dhcp-relay
d. apt-cache search dhcp-relay
e. apt-get install dhcp-relay
14. ssl pada server berfungsi sebagai
a. protocol yang menjamin keaslian trnasmisi data sebuah layanan
b. protocol untuk membaut sebuah account
c. protocol untuk membuat user pada system
d. protocol untuk memberikan IP secara otomatis
e. protocol yang berfungsi sebagai layanan antar muka
15. Port yang digunakan oleh SSH server yaitu …
a. 20 b. 21 c. 143 d. 443 e. 22
16. Chace dalam sebuah server yang berfungsi untuk merekam dan menyimpan data mesin yang pernah
diakes oleh komputer clinet yang berupa IP address dari domain. Layanan tersebut merupakan fungsi
dari
a. DHCP Server c. Remote Server e. SSH Server
b. FTP server d. DNS Cache
17. Sistem komputer yang menyediakan layanan (service) tertentu dalam sebuah jaringan komputer,
merupakan penjelasan dari...
a. Server b. Client c. Host d. Komputer e. User
18. Berikut ini service/layanan yang tidak dapat diaktifkan pada server adalah…
a. DHCP Server c. FTP Server e. WEB Server
b. TFS Server d. DNS Server
19. Untuk mengkoneksikan client ke server di virtual box haruslah mensetting network terlebih dahulu pada
virtual boxnya, jika server menggunakan virtual dan client menggunakan virtual juga, pada bagian
Attached to yang harus diisi jika ingin mengkoneksikan client-server pada pengaturan network yang
disetting di virtual server dan client adalah….
a. Internal Network c. Host-Only Adapter e. Bridged Adapter
b. NAT d. NAT Network
20. Untuk melihat konfigurasi IP yang terpasang pada komputer kita digunakan perintah …
a. Nslookup b. ping c. tracert d. netstat e. ipconfig
B. Essay Test
1. Sebutkan Fungsi Utama Sistem Operasi Jaringan
2. Jelaskan pengertian dari :
b. Sistem Operasi Jaringan Berbasis GUI
c. Sistem Operasi Jaringan Berbasis Text
3. Jelaskan dan berikan contoh sistem operasi jaringan :
a. Close Source
b. Open Source
4. Jelaskan pengertian DHCP !
Merupakan protokolprotokol yangyang dipakaidipakai untukuntuk pengalokasianpengalokasian alamatalamat
IPIP

(IP address)(IP address) dalamdalam satusatu jaringanjaringan J .


5. Jelaskan pengertian remote server !
server yang bisa diakses dari jarak jauh. Jadi, meskipun pengguna tidak berada di jaringan LAN yang sama, bisa tetap
masuk ke sistem server tersebut.

KUNCI JAWABAN
1. A 11. E
2. D 12. D
3. D 13. E
4. C 14. A
5. B 15. B
6. A 16. D
7. E 17. A
8. A 18. BONUS
9. D 19. A
10. D 20. E

Anda mungkin juga menyukai