Anda di halaman 1dari 9

TAH DAERAH PROVINSI JAWA BARAT

DINAS PENDIDIKAN
CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH VIII
SMA NEGERI 1 KATAPANG
Jalan Gandasoli-Cikambuy, Kiaraeunyeuh Desa Banyusari-Kecamatan Katapang
Telp. (022) 5880617 Kabupaten Bandung - 40971
Website : www.sman1katapang.sch.id e-mail : katapangsman@yahoo.co.id

SOAL PENILAIAN SUMATIF AKHIR SEMESTER (PSAS)


TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Mata Pelajaran : PPKn


Kelas : ………………..
Hari tanggal : ..........................
Waktu : ............................

1. Nilai praksis pada hakikatnya merupakan perwujudan dari nilai-nilai instrumental. Dengan kata
lain, nilai praksis merupakan realisasi dari ketentuan-ketentuan yang termuat dalam peraturan
perundang-undangan yang terwujud dalam sikap dan tindakan sehari-hari. Perwujudan sikap yang
berkaitan dengan penegakkan hak dan kewajiban asasi manusia dalam nilai praksis pancasila pada
sila ke 3 adalah...
A. Mengutamakan kepentingan negara dan masyarakat
B. Mengakui adanya persamaan hak, kewajiban, dan derajat antar sesama manusia
C. Melakukan tindakan yang semena-mena terhadap orang lain
D. Rela berkorban demi kepentingan bangsa dan negara
E. Menjaga keseimbangan antara hak dan kewajiban.

2. Ada 2 cara yang dapat dilakukan untuk mengatasi pengingkaran kewajiban warga negara, yaitu
cara Preventif dan Reprentif. Untuk mengatasi pengingkaran secara Preventif yaitu dengan cara...
A. Pendidikan
B. Tulisan
C. Spanduk
D. Iklan layanan
E. Denda

3. Sila Ketuhanan Yang Maha Esa menjamin hak warga negara untuk bebas memeluk agama sesuai
dengan kepercayaannya serta melaksanakan ibadah dengan ajarannya masing-masing. Sebutkan
salah satu contoh mengenai kewajiban sebagai warga negara terhadap sila tersebut...
A. Melakukan berbagai kegiatan kemanusiaan
B. Membina kerja sama, tolong menolong dan memeluk agama lain
C. Mencintai tanah air dan bangsa Indonesia
D. Memajukan peraturan dari kesatuan dan persatuan
E. Tidak membenarkan kehendak orang lain.

4. Pemerintah telah mengatasi berbagai kasus-kasus pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban
warga negara. Apa penyebab terjadinya pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warga
negara...
A. Meningkatkan kualitas pelayanan publik
B. Supremasi hukum dan demokrasi harus di tegaskan
C. Penyalahgunaan kekuasaan
D. Mengoptimalkan peran lembaga selain lembaga tinggi negara
E. Meningkat lembaga keamanan dan pertahanan.
5. Nilai instrumental pada dasarnya merupakan penjabaran dari nilai-nilai dasar yang terkandung
dalam Pancasila. Perwujudan nilai instrumental pada umumnya berbentuk ketentuan-ketentuan
konstitusinonal. Undang-undang yang mengatur istrumen HAM adalah...
A. UU nomor 26 tahun 2000
B. UU nomor 39 tahun 1999
C. UU nomor 12 tahun 2006
D. UU nomor 12 tahun 2008
E. UU nomor 39 tahun 2004

6. Hak asasi manusia bersifat Universal, Tetap, Hakiki, Utuh, dan Kodrati. Hak asasi manusia yang
berlaku untuk semua orang tanpa memandang status sosial, suku, maupun agama menunjukan bahwa
Hak asasi manusia bersifat...
A. Hakiki
B. Tidak dapat dibagi
C. Tidak dapat dicabut
D. Dapat diwariskan
E. Universal

7. "Bahwa setiap warga negara berhak mendapatkan pendidikan" ayat tersebut menjelaskan
penegasan hak warga untuk mendapatkan pendidikan sekira-kiranya 12 tahun dengan tujuan
melaksanakan kewajiban negara Indonesia untuk mencerdaskan kehidupan bangsa. Ayat tersebut
terkandung dalam pasal...
A. Pasal 31 ayat 3 UUD NRI 1945.
B. Pasal 31 ayat 2 UUD NRI 1945
C. Pasal 31 ayat 1 UUD NRI 1945
D. Pasal 32 ayat 1 UUD NRI 1945
E. Pasal 32 ayat 2 UUD NRI 1945.

8. Sila kemanusiaan yang adil dan beradab menempatkan hak setiap warga negara pada kedudukan
yang sama dalam hukum serta memiliki hak-hak yang sama untuk mendapatkan Jaminan dan
perlindungan hukum. Adapun kewajiban warga negara yang tersirat dalam sila kedua diantaranya...
A. Memajukan pergaulan demi Persatuan dan kesatuan bangsa
B. Tidak memaksakan semua agama dan kepercayaan kepada orang lain
C. Sanggup dan rela berkorban untuk kepentingan bangsa dan negara
D. Mengakui persamaan derajat, hak, dan kewajiban setiap manusia
E. Semua jawaban benar

9. Kewajiban merupakan sesuatu hal yang wajib dilakukan setiap orang. Dengan kata lain, kewajiban
asasi terlepas dari status kewarnegaraan yang dimiliki oleh orang tersebut. Berikut beberapa sifat
kewajiban, kecuali...
A. Diatur undang-undang
B. Mendapat mempunya sanksi jika melanggar
C. Memiliki kedudukan yang sama pada setiap negara
D. Melekat pada diri sendiri atau individu bersifat
E. Bersifat memaksa

10. Pelanggaran hak warga negara terjadi ketika warga negara tidak dapat menikmati dan
memperoleh haknya sebagaimana yang ditetapkan oleh undang-undang. Akibat dengan adanya
tindakan pelanggaran hak yang ditimbulkan warga negara adalah...
A. Terciptanya integrasi nasional
B. Timbulnya konflik antar masyarakat
C. Merusak moral dan kepribadian bangsa
D. Sistem ketahanan nasional Indonesia semakin lemah.
E. Kerugian bagi masyarakat baik material maupun spiritual.
11. Konsepsi negara hukum tidak asing lagi dalam ilmu ketatanegaraan sekarang ini, tapi dalam
prakteknya ketatanegaraan banyak kalangan masih pesimistis, hal ini dapat dipahami karena dalam
prakteknya negara hukum itu sendiri belum terbukti, alasan ambiguitas negara hukum itu bersumber
pada rapuhnya penegakan hukum, ini terbukti dengan adanya beberapa kasus pelanggaran hukum
yang dilakukan aparat negara.
Persoalannya apa yang seharusnya dilakukan agar implementasi penegakan hukum kembali
dipercayai di mata masyarakat pada saat ini?
A. Perlu dilakukan perubahan dan perbaikan dari sistem peradilan serta peningkatan kualitas dan
kemampuan aparat negara hukum yang harus professional.
B. Pemerintah membiarkan negara berjalan seperti apa yang telah terjadi sebelum-sebelumnya..
C. Mengganti aparat penegak hukum yang sudah pensiun tanpa seleksi.
D. Membiarkan persepsi masyarakat begitu saja, tanpa melakukan tindakan apapun.
E. Semua jawaban salah.

12. Penegakan hukum sangat dipengaruhi oleh keadaan dan interaksi sosial yang terjadi dalam
masyarakat, maraknya kasus kriminal dalam masyarakat berupa adanya kekerasan horizontal dan
vertikal itu pada dasarnya disebabkan oleh melemahnya penerapan nilai-nilai budaya dan
kesadaran masyarakat terhadap hukum menyebabkan timbulnya berbagai tindakan kriminal dan
kejahatan.
Usaha apa yang seharusnya pemerintah dan aparat penegak hukum upayakan agar negara
Indonesia menjadi negara dengan angka kriminal yang rendah?
A. Untuk daerah masing-masing yaitu diadakannya sistem keamanan keliling secara teratur agar
tidak terjadi kejahatan.
B. Diadakannya patroli secara teratur untuk menghindari tawuran dan kriminalitas lainnya
C. Diperketat dalam komisi pemberontakan korupsi agar tidak terjadinya suap atau korupsi.
D. Jawaban A dan C salah
E. Jawaban A, B dan, C benar.
13. Di dalam ruang persidangan terjadi perdebatan antara pihak satu dan dua, mereka beranggapan
bahwa hakim sudah memihak pada pihak satu. Mereka memutuskan untuk mengajukan
pergantian. Apakah dalam kasus tersebut diperbolehkan untuk mengganti hakim?
A. Tidak boleh karena sudah diputuskan.
B. Boleh, dengan syarat ada dasar hukum yang kuat dan diajukan kepada ketua pengadilan
negeri setempat.
C. Boleh saja, karena bebas pilih.
D. Tidak diperbolehkan karena itu melanggar aturan.
E. Pihak manapun berhak memilih hakim.
14. Perhatikan pernyataan berikut!
1. Menciptakan keributan.
2. Ingin disenangi masyarakat umum.
3. Melanggar aturan hokum.
4. Tidak menimbulkan kerugian bagi diri sendiri dan orang lain.
5. Mencerminkan sikap sadar huku.
Dari pernyataan di atas manakah ciri-ciri seseorang yang berperilaku sesuai dengan hukum
yang berlaku?
A. 1, 3 dan, 5
B. 1, 2 dan, 4
C. 3, 4dan, 5
D. 2, 4 dan, 5
E. 2, 3 dan 5.
15. Sebagai warga negara yang baik, Anda harus mengetahui dan mempelajari tugas dan
kewenangan dari setiap lembaga penegak hukum. Hal yang perlu Anda lakukan sebagai bentuk
dukungan terhadap kinerja dari para lembaga penegak hukum adalah.
A. Acuh ketika lembaga kekuasaan memutuskan perkara yang tidak adil.
B. Bisa mengkritisi setiap peran lembaga penegak hokum.
C. Melaksanakan proses peradilan dengan baik ketika dilaksanakan peradilan di sebuah lembaga
penegak hokum.
D. Ikut mengadili suatu kasus.
E. Membantu hakim.
16. Kalian tentu pernah melihat kasus pelanggaran hukum di televisi, kalian Pati pernah melihat
kasus perampokan pembunuhan pemerkosaan bahkan banyak pejabat ditangkap karena
melakukan kasus kekerasan dan narkoba. Padahal pejabat ini harusnya menjadi panutan.
Hal tersebut adalah contoh dari maraknya kasus yang terjadi di kalangan masyarakat. Dari
pernyataan tersebut yang dapat kita ambil sebagai pertanyaan adalah, mengapa kasus hukum
marak terjadi di masyarakat?
A. Karena senang melakukannya.
B. Karena pelanggaran hukum sudah dianggap sebagai kebiasaan dan hukum yang sudah ada
tidak sesuai dengan tuntutan kehidupan.
C. Karena hukum yang ada tumpul ke bawah tajam ke atas.
D. Karena terbiasa melaksanakan hal-hal yang memicu pelanggaran.
E. Semua jawaban benar.
17. Advokat dalam menjalankan profesinya mempunyai hak imunitas bagaimana yang telah diatur
dalam undang-undang. Hak imunitas ialah?
A. Hak advokat untuk dilindungi dari tuntutan pidana atau perdata ketika ia menjalankan tugas
profesinya dengan itikad baik untuk kepentingan pembelaan klien dalam sidang pengadilan.
B. Hak advokat tidak dilindungi undang-undang.
C. Tugasnya membantu hakim.
D. Pembela hakim.
E. Membantu KPK.
18. Sanksi terhadap pelanggaran itu tergantung ada kasusnya, sifat dan jenis sanksi dari setiap norma
atau hukum berbeda satu sama lain. Akan tetapi dari segi tujuannya, sanksi yaitu untuk
mewujudkan ketertiban dalam masyarakat. Manakah sanksi yang benar dari norma-norma yang
ada di bawah ini?
A. Norma agama, sanksinya hukuman penjara.
B. Norma sosial, hukumannya oleh diberikan oleh masyarakat.
C. Norma hukum, sanksinya merasa bersalah.
D. Norma sekola, hukuman mati.
E. Norma kesusilaan sanksinya membayar denda.
19. Pelaksanaan penegak hukum harus profesional berintegritas berkepribadian dan bermoral tinggi
demi mewujudkan hukum yang berkeadilan dan mengayomi masyarakat salah satunya adalah
komisi pemberontakan korupsi yang dibentuk pada tanggal 29 Desember 2003 di mana dalam
penegakan hukum tersebut di Indonesia harus dilaksanakan. Pelaksanaan tugas KPK ini didasari
oleh undang-undang.
A. UU RI no 30 tahun 2002.
B. UU RI no 50 tahun 2003.
C. UU RI no 20 tahun 2002.
D. No 20 tahun 2004.
E. UU RI no 40 tahun 2002.
20. Lemahnya penegakan hukum salah satunya disebabkan oleh kinerja aparat penegak hukum
seperti hakim, kepolisian, jaksa atau advokat dan penyidik pegawai negeri sipil yang belum
menunjukkan sikap profesional dan integritas moral yang tinggi, membuat kepercayaan
masyarakat terhadap hukum yang ada menjadi kritis salah satu kasus di Indonesia yang menjadi
pusat perhatian di masyarakat adalah kasus yang tidak ditangani oleh penegak hukum namun saat
media massa bergerak kemudian kasus langsung ditangani, fenomena ini banyak disalati
masyarakat menilai bahwa ini adalah penegak hukum yang dipicu oleh media massa ramai media
menaikkan tag "no viral no justice" bagaimana upaya lembaga penegak hukum agar anggapan
masyarakat tersebut hilang?
A. Harus pemerintah harus mengevaluasi para lembaga penegak hukum kembali.
B. Kepolisian harus lebih adil dalam menanggapi laporan kasus yang terjadi di masyarakat.
C. Lembaga hukum harus lebih profesional dalam menjalankan tugasnya.
D. Pemerintah memberi sanksi yang serius terhadap aparat yang melakukan tindakan
mengacuhkan kasus atau menyepelekan kasus.
E. Semua jawaban benar.
21. Adanya iptek di indonesia tentunya memberikan dampak positif dan negatif. Berbagai
macam dampak positif memberikan pengaruh baik bagi kemajuan negara ini. Sedangkan,
dampak negatif yang diberikan iptek ternyata memberikan ancaman yang bisa
membahayakan rakyat indonesia. Lalu, bagaimana pemerintah menghindari ancaman
tersebut?
A. Pemerintah menyiptakan strategi dalam upaya menghindari ancaman iptek.
B. Membuat peraturan dalam penggunaan iptek.
C. Memblokir adanya iptek agar tidak ada ancaman apapun.
D. Memaksa masyarakat agar tidak menggunakan iptek.
E. Tidak melakukan apa-apa.

22. Dampak negatif yang timbul dari kemajuan iptek dalam aspek ini antara lain akan
menimbulkan tindakan anarkis dari masyarakat yang dapat menggangu stabilitas
nasional, ketahanan nasional bahkan persatuan dan kesatuan bangsa. Selain itu, peran
masyarakat dalam menjaga keamanan, ketertiban dan kedaulatan negara semakin
berkurang.
Hal-hal negatif hukum, pertahanan dan keamanan melalui media internet adalah?
A. Pelaku teroris dapat meretas radio melalui handphone
B. Pelaku teroris dapat berkomunikasi dengan sesama teroris.
C. Tidak terjadinya perang informasi dengan memanfaatkan perkembangan teknologi
informasi.
D. Teroris bisa mengajak masyarakat secara langsung.
E. Pelaku teroris dapat mendapatkan informasi melalui internet.

23. di Indonesia, iptek nyatanya sudah di gunakan sejak dahulu, adapun dalam bidang
arsitektur bangsa Indonesia patut berbangga dengan adanya...
A. candi candi.
B. kapal phisimi.
C. kerajinan membatik.
D. kerajinan wayang.
E. pakaian dan senjata adat.
24. Mudahnya proses ekspor dan impor yang dapat menambah devisa negara dengan beragam
transfortasi dan sarana pendukung. Sehingga proses ekspor dan impor suatu negara
berjalan lebih cepat. Hal tersebut menunjukkan bahwa kemajuan IPTEK sedang
dinikmati oleh seluruh masyarakat Indonesia dalam aspek...
A. Aspek sosial budaya.
B. Aspek ekonomi.
C. Aspek hukum.
D. Aspek politik.
E. Aspek pertahanan dan keamanan.

25. Rekayasa teknologi yang dikembangkan oleh manusia terus mengalami kemajuan.
Kemajuan IPTEK memberikan pengaruh negatif terhadap kehidupan ekonomi yang
mengakibatkan makin terdesaknya barang-barang lokal karena kalah saing dengan
barang dari luar negri. Hal ini terjadi karena adanya...
A. Indonesia banyak menjual barang barang dari luar.
B. Adanya persaingan perdagangan antar negara.
C. Adanya perdagangan bebas yang tidak mengenal adanya batas batas negara.
D. Adanya perdesakan barang barang lokal.
E. Indonesia terlalu banyak menggunakan barang barang luar negri.

26. Seorang oknum polisi telah melanggar aturan negara dengan cara mendirikan situs
perjudian online di internet. Hal tersebut dapat mengakibatkan jatuhnya citra kepolisian.
Lantas, Bagaimanakah sikap selektif yang mesti diterapkan terhadap kemajuan IPTEK di
bidang politik?
A. Menghargai dan menghormati hak² asasi manusia.
B. Mencintai produk lokal dalam negeri.
C. Terbuka terhadap inovasi dan perubahan.
D. Terus melakukan updated skill dan keterampilan.
E. Memperkuat kepercayaan rakyat dengan cara menegakkan pemerintahan yang bersih
dan berwibawa.

27. Aspek hukum pertahanan dan keamanan merupakan aspek perlindungan yang dimiliki
oleh bangsa indonesia untuk mempertahankan kedaulatannya dalam bidangnya
perkembangan semakin maju. yang bertujuan untuk menjaga keamanan dan pertahanan
ada juga penanggung jawab tertinggi dalam bidang ini adalah ...
A. letjen prabowo subianto.
B. Ir Joko Widodo.
C. kementrian dan ppemerintah.
D. presiden dan wakil presiden.
E. para aparat.

28. Kebutuhan dasar untuk mengembangkan diri salah satunya melalui pendidikan dan
IPTEK. Pasal yang menjelaskan tentang kebutuhan IPTEK untuk pengembangan diri
tercantum dalam Pasal ...
A. Pasal 5 ayat (1)
B. Pasal 20 ayat (1)
C. Pasal 20 C ayat (1)
D. Pasal 31 ayat (5)
E. Pasal 20 ayat (3)
29. Ideologi dapat berdampak Positif dan Negatif terhadap suatu negara. Ideologi yang dapat
memecah persatuan dan kesatuan NKRI yaitu...
A. Ideologi Pancasila
B. Ideologi Liberalisme
C. Ideologi Nasionalisme
D. Ideologi Demokrasi
E. Ideologi Bhineka Tunggal Ika

30. Hampir seluruh negara tidak terhindar dari IPTEK, semuanya mempelajari tentang
IPTEK, IPTEK makin hari makin canggih, kecanggihan IPTEK dibantu karena adanya...
A. Patriotisme
B. Kuota internet
C. Nasionalisme
D. Persatuan dan Kesatuan
E. Globalisasi.

31. Negara adalah suatu masyarakat yang dipadukan karena mempunyai wewenang yang bersifat
memaksa yang secara sah lebih agung daripada individu atau kelompok dalam masyarakat.
Pendapat tersebut dikemukakan oleh....
A. Mac Iver
B. Prof.Mr.Soenarko
C. Halord J.Laski
D. Prof.Miriam Budiardjo
E. Max Weber.
32. Dalam kepemimpinan Presiden Soekarno dengan demokrasi terpimpinnya melakukan
beberapa penyimpangan terhadap Pancasila dan Undang-Undang . Salah satunya pada
pembangunan ekonomi yang terjadi jurang pemisah antara pusat dan daerah, pernyataan
tersebut membuktikan bahwa pembangunan ekonomi tersebut bersifat...
A. Sentralistik
B. Kualitatif
C. Kuantitatif
D. Desentralistik
E. Konversional.
33. Pengaruh perkembangan politik internasional bagi perluasan pengaruh PKL didalam negeri
dapat dibuktikan dengan sikap politik luar negeri Indonesia yang condong kepada...
A. Pemerintah komunis China dan unisoviet
B. Blok Barat
C. Pemerintah komunis kuba
D. Negara-Negara non blok
E. Asia
34. Daerah Nusa Tenggara Barat memiliki komoditas alam yang sangat kaya untuk dapat
dikembangkan, yaitu mutiara air laut. Budidaya alam mutiara saat ini berkembang pesat
menjadi salah satu komoditi andalan bagi daerah tersebut,bahkan juga ekspor. Keadaan ini
merupakan salah satu perwujudan dari salah satu kebijakan politik dalam masa
reformasi,yaitu....
A. Kebebasan berusaha
B. Kearifan lokan
C. Otonomi daerah
D. Usaha kecil menengah
E. Kemajuan dalam usaha koperasi
35. Gagasan Sumitro ditugaskan dalam program Kabinet Natsir, dimulai pada April 1950.
Hasilnya selama 3 tahun (1950-1953 ) lebih kurang 700 perusahaan bangsa Indonesia
menerima bantuan kredit dari program ini. Gerakan apa yang membuat sebuah kebijakan
ekonomi yang memberikan bantuan dana pada pribumi agar bisa bersaing dengan perusahaan
asing?...
A. Gerakan benteng
B. Ali baba
C. Nasiobalisasi
D. Gerakan banteng
E. Sanering
36. Pasal manakah yang berkaitan dengan Dinamika Persatuan dan Kesatuan Bangsa Indonesia?..
A. 25 A UUD NRI Tahun 1945
B. 24 C UUD NRI Tahun 1945
C. 28 A UUD NRI Tahun 1945
D. 28 E UUD NRI Tahun 1945
E. 22 A UUD NRI Tahun 1945
37. Setelah masa orde baru berakhir dan beralih ke masa reformasi, rakyat Indonesia memiliki
kebebasan untuk melaksanakan kedaulatannya secara langsung yaitu....
A. Memiliki kebebasan berpendapat
B. Memiliki hak untuk menjadi kepala daerah
C. Bebas untuk melakukan kegiatan keagamaan
D. Memilih presiden dan wakilnya
E. Bebas membentuk partai
38. Pada saat ini Indonesia merupakan negara kesatuan yang menganut sistem desentralisasi
melalui mekanisme otonomi daerah. Dengan ini, pemerintah pusat memberikan sebagian
kewenangan pemerintah kepada otonom. Akan tetapi, ada kewenangan yang tidak diberikan
kepada daerah otonom yaitu dalam bilang....
A. Teknologi
B. Internasional
C. Politik luar negeri
D. Pendidikan
E. Keluarga
39. Daerah Nusa Tenggara Barat memiliki komoditas alam yang sangat kaya untuk dapat
dikembangkan, yaitu mutiara air laut. Budidaya alam mutiara saat ini berkembang pesat
menjadi salah satu komoditi andalan bagi daerah tersebut, bahkan juga ekspor. Keadaan ini
merupakan salah satu perwujudan dari salah satu kebijakan politik dalam masa reformasi,
yaitu ..
A. Kebebasan berusaha
B. Kearifan lokal
C. Otonomi daerah
D. Usaha kecil menengah
E. Kemajuan dalam usaha koperasi
40. Pak Satris seorang pejabat sebuah instansi pemerintahan dan merupakan anggota aparatur
negara senior. Ia memiliki prinsip bahwa anak atau saudaranya harus bisa menjadi anggota
aparatur negara juga melalui bantuannya karena ia merasa memiliki wewenang untuk
mengangkatnya. Pemikiran Pak Satris tersebut sangat merugikan bagi para sarjana atau calon
pegawai pemerintah yang ingin mendapatkan kesempatan tersebut. Hal tersebut merupakan
tindakan yang dapat dianggap penyelewengan jabatan yaitu...
A. Korupsi
B. Kolusi
C. Nepotisme
D. Sentralisasi
E. Demokrasi

Anda mungkin juga menyukai