Anda di halaman 1dari 8

P R O P O S A L

Pendahuluan
Mengingat akan datangnya hari kemerdekaan Republik indonesia yang ke-78
akan jatuh pada 17 Agustus 2023, maka sudah sepatutnya kita sebagai bangsa
Indonesia mengenang jasa-jasa pahlawan kita yang sudah membela bangsa
Indonesia di dalam memperjuangkan kemerdekaan Republik Indonesia.

Sebelumnya, kita harus mengetahui apa arti dari kemerdekaan. Hari kemerdekaan
adalah tonggak sejarah perjuangan bangsa yang harus kita pertahankan. Selain
mempertahankan kemerdekaan, kita sebagai generasi penerus tentunya terus
mengisi kemerdekaan itu dengan melakukan hal-hal yang positif yang bisa
menumbuhkan wawasan kebangsaan.

Dengan demikian, para pemuda dan pemudi dituntut untuk mengisi hari
kemerdekaan ini dengan giat dan tekun. Oleh karena itu, kami selaku panitia akan
mengadakan Peringatan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia yang
ke-78 bagi pemuda/pemudi dan masyarakat RW.04 Ledeng.

Landasan Kegiatan
1. Pancasila
2. UUD 1945

Tujuan
Adapun tujuan diselenggarakan acara ini, yaitu:
1. Menumbuhkan rasa persatuan, kesatuan dan kekeluargaan pemuda-pemudi di
Lingkungan RW.04 Ledeng.
2. Mengenang jasa para pahlawan yang telah rela berkorban demi tanah air
Indonesia Raya.
3. Meningkatkan jiwa sportifitas dalam meraih prestasi

Sasaran
Sasaran dan peserta peringatan HUT RI ke-78 adalah pemuda-pemudi dan
masyarakat di Lingkungan RW.04 Ledeng.
Waktu Pelaksanaan & Agenda Kegiatan
Waktu dan Pelaksanaan Kegiatan Peringatan HUT RI ke-78 ini akan
diselenggarakan pada:
HARI/TANGGAL WAKTU NAMA KEGIATAN

MINGGU , 13 AGUSTUS 2023 07.00 WIB s.d SELESAI GERAK JALAN

LOMBA ROHANI

- BUSANA MUSLIM
SENIN , 14 AGUSTUS 2023 15.30 WIB s.d SELESAI - HAFALAN SURAT

- ADZAN

- CERDAS CERMAT

LOMBA GAPLEH
SELASA, 15 AGUSTUS 2023 18.00 WIB s.d SELESAI
LOMBA CATUR

RABU, 16 AGUSTUS 2023 15.00 WIB s.d SELESAI BADMINTON

KARNAVAL WARGA ( JEMPANA PER RT )

LOMBA ANAK

KERUPUK

KELERENG

KOIN JERUK

PUKUL BALON

MASUKAN PAKU KE BOTOL

KARUNG HELM
KAMIS , 17 AGUSTUS 2023 07.00 WIB s.d SELESAI
ESTAPET TERIGU

REBUTAN

LOMBA DEWASA

KARAOKE

ESTAPET SARUNG KELOMPOK

VOLLEY SARUNG KELOMPOK

RIAS WAJAH

REBUTAN

SOSIALISASI USUS DARI YAKULT

JUMAT, 18 AGUSTUS 2023 12.00 WIB s.d SELESAI BINGBRUNG

TUMPENG ANTAR WARGA

BARONGSAI

SABTU, 19 AGUSTUS 2023 12.00 WIB s.d SELESAI ACARA PUNCAK

PEMBAGIAN DOORPRIZE
Rencana Anggaran Dana
NO KETERANGAN HARGA

1 Sie. KESEKRETARIATAN Rp 900.000,-

2 Sie. ACARA Rp 14.588.500,-

3 Sie. LOGISTIK Rp 15.340.000,-

4 Sie. SPONSORSHIP Rp 350.000,-

5 Sie. HUMAS Rp 165.000,-

6 Sie. PDD Rp 3.280.000,-

7 Sie. KONSUMSI Rp 4.500.00,-

TOTAL Rp. 39.123.500,-


Struktur Kepanitiaan
Penanggung Jawab H. Tatang
Ketua Pelaksana Rizqi Nur Muharram
Sekretaris Harist Bumi Prawira
Bendahara Vita Nurherawati

Seksi Acara Ade Ahmad Syarifudin


Naufal Dzulfiqar Ismail
Azhari Kenny
Hadi
Muhammad Fauzi Azmi
Muhammad Fadlan
Chandra Nadia
Suci Nur Insani
Kiranti Nur Gitani
Deni Setiadi
Fadhilah Hadinata
Ari Akbar Nugraha

Seksi Humas Febri Rhamdani Pratama


Malik Arrahman Ahmad
Denna Siti Djuariah
Nabil Fadilah Budiman
Eagle Surya Pinturizki
Evan
Naufal Muflih Ramadhan

Seksi Logistik Ahmad Cahya Sumirat


Giri Ahmad Wibawa
Rukman Darmawan
Akbar Faturohman
M Aji DS
Rizki
Dika Ridwan Budiman
Muhammad Rizki Febriansyah
Daffa Muhammad Maulidan
Rifki
Struktur Kepanitiaan
Seksi Sponsorship Fahmy Ahmad Ramdhani
Rita Rahmadianti
Akmal Abduracman
Septian Pratama Putra
Andrian Pratama Surya
Emile Khairunnisa
Fahima Khutrunnada
Nurhalimah Rochmanasari
Idan

Seksi PDD Bisma Naufal Ramadhan


Muhammad Sidiq Saputra
Daffa Subagja Kuswara
Arif Rahman Pamungkas
Hendry Ferdian
Muhamad Irfan Hardiansyah
Muhammad Rifki

Seksi Konsumsi Tuti Rayati


Titin Tinah
Tini Kartini
Sukaesih
Komala Asmalasari
Tati Rustini
Neni Gantini

Tamsyur
Seksi Keamanan
Linmas 04 Ledeng
Penutup

Demikian Proposal ini kami buat, kami mengharapkan dukungan dan


partisipasi Bapak/Ibu semoga acara ini dapat terlaksana dengan lancar dan
sukses.
Atas perhatian dan kerjasama Bapak/Ibu, kami ucapkan terimakasih.

Ketua Pelaksana Sekretaris

Rizqi Nur Muharram Harist Bumi Prawira

Mengetahui,
Penanggung Jawab
Ketua RW.04 Ledeng

H. Tatang

Anda mungkin juga menyukai