Anda di halaman 1dari 1
PEMERINTAH KABUPATEN PONOROGO. DINAS PENDIDIKAN Jalan Basuki Rahmad, Tonatan, Ponorogo, Jawa Timur 63418 Telp. (0352-481479) Faxs (0352483542) Website: htp:idndk ponerogo.go id Email: spendik ponocogo@aml.com Ponorogo, 8 Januari 2024 Nomor 400.3.7.3/KH/ 135 /405.07/2024 Sifat Penting Lampiran Perihal Laporan Sasaran Kinerja Pegawai/Laporan Kinerja Yth: 1, Koordinator Pengawas Sekolah 2. Kepala Sekolah TK/SD/SMP 3. Koordinator Wilayah di Ponorogo Dalam rangka tertib administrasi untuk proses penerbitan Surat Keputusan Tunjangan Profesi (SKTP) dan Pembayaran Tunjangan Profesi Guru tahun anggaran 2024 di lingkungan Dinas Pendidikan Kabupaten Porforogo, sesuai dengan Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 19 Tahun 2017 tentang Perubahan Atas Peraturan Pemerintah Nomor 74 Tahun 2008 tentang Guru dan dan Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, Dan Teknologi Republik Indonesia Nomor 45 Tahun 2023 tentang Petunjuk Teknis Pemberian Tunjangan Guru disebutkan bahwa Tunjangan Profesi Guru dapat diberikan dengan syarat memiliki hasil nilai kinerja paling rendah dengan sebutan BAIK. Berkenaan dengan hal tersebut di atas perlu disampaikan beberapa hal sebagai berikut 1. Semua Guru/Kepala Sekolah/Pengawas Sekolah ASN/Bukan ASN yang sudah bersertifikat pendidik diwajibkan mengirim hasil penilaian Sasaran Kinerja Pegawai (SKP) dan/atau Penilaian Kinerja tahun 2023 kecuali bagi yang sudah tidak aktif per | Januari dan/atau 1 Februari 2024. 2. GurwKepala Sekolah/Pengawas Sekolah yang sudah bersertifikat pendidik sebagaimana disebutkan pada angka 1 (satu) diwajibkan mengisi Format Laporan Penilaian Kinerja pada link https://forms.gle/VXapiVdGbqbspGSH7 dan perlu diketahui alamat link akan kami tutup pada ggal 31 Januari 2024 Pukul 23.59 WIB. 3. Hard copy penilaian Sasaran Kinerja Pegawai (SKP) dan/atau Penilaian Kinerja tahun 2023 sebagaimana dimaksud pada angka 1 dikirim rangkap 1 (satu ) beserta daftar nominatif ke Dinas Pendidikan Kabupaten Ponorogo, c.g. Bidang Pembinaan Ketenagaan Seksi Pengembangan PTK paling lambat tanggal 7 Pebruari 2024 dan dikirim secara kolektif oleh : a, KPP Wilayah Kecamatan untuk gurwkepala sekolah jenjang TK/SD; b. Kepala Sekolah untuk gurwkepala sekolah jenjang SMP; c. Koordinator Pengawas untuk Pengawas Sekolah. Demikian atas perhatiannya disampaikan terima kasih.

Anda mungkin juga menyukai