Anda di halaman 1dari 11

LAPORAN

ANALISIS DAN HASIL


SURVEY IDENTIFIKASI KEBUTUHAN DAN HARAPAN
MASYARAKAT

DISUSUN OLEH :
TIM SURVEY

DINAS KESEHATAN PEMERINTAH


1
KABUPATEN BOJONEGORO
PUSKESMAS KASIMAN

TAHUN 2023
1. Upaya perbaikian Gizi
No Upaya Kesehatan Dibutuhkan Tidak
dibutuhkan
1 Pelayanan penanggulan gizi buruk 1189 (80,3%) 292 (19,7% )
2 Penyuluhan gizi pada bumil 1301 ( 87,8%) 180 ( 12,2%)

3 Pelayanan Vit A pada balita 1277 (86,2%) 204 (13,8%)

4 Pemberian FE pada bumil 1217 ( 82,2%) 264 (17,9%)

5 Penyuluhan tentang asi esklusif 1168 (78,9%) 313 (21,1%)

6 Penyuluhan MPASI pada Bayi 6- 1179 (79,6%) 302 (20,4%)


24 bln

7 Pelayanan Posyandu 1310 (88,5%) 171 (11,5%)

HASIL SURVEY KEBUTUHAN UPAYA


PERBAIKAN GIZI TAHUN 2023
1400
1200
1000
Axis Title

800
600
400
200
0
MPAsi
peny.gizi Fe pada Peyuluhan
Pely.gibur Vit A balita pada bayi Pyd balita
bumil bumil asi esklusif
6-24 bln
Butuh 1189 1301 1277 1217 1168 1179 1310
tidak 292 180 204 264 313 302 171

Program Hasil survey Analisa layanan/ kegiatan


yang dibutuhkan masyarakat
Sebagian besar masyarakat Puskesmas wajib melakukan
(1189 responden) menyatakan
penting untuk dilakukan pelacakan Gizi buruk sehingga
penanggulangan gizi buruk. bisa segera di tangani.
GIZI Sebagian besar masyarakat Puskesmas wajib memberikan
(1301 responden) menyatakan
penting untuk memberikan penyuluhan tentang Gizi pada
penyuluhan tentang gizi pada bumil sehingga kejadian KEK
bumil.
berkurang dan bisa di tangani.
Sebagian besar masyarakat Puskesmas melalui nakes desa
(1277responden) menyatakan 1
pentingnya pemberian vit A pada dan berkerjasama dengan
balita. kader kesehatan wajib
melakukan kunjungan rumah
untuk memberikan vIt A pada
balita yang tidak hadir di
posyandu.
Sebagian besar masyarakat Puskesmas wajib mencukupi
(1217 responden) menyatakan
pentingnya pemberian FE pada kebutuhan Fe sehingga dapat
bumil. mencegah terjadinya anemia
pada bumil yang bisa
mengakibatkan resiko pada
bumil.
Sebagian besar masyarakat Puskesmas wajib memberikan
(1168 responden) membutuhkan
penyuluhan tentang Asi eksklusif. penyuluhan tentang asi ekslusif
yang merupakan salah satu
cara pencegahan gizi buruk dan
stunting.
Sebagian besar masyarakat Puskesmas wajib memberikan
(1179 responden) membutuhkan
penyuluhan tentang MPASI usia penyuluhan tentang MP ASI
6-24 bulan. yang merupakan salah satu
cara pencegahan gizi buruk dan
stunting.
Sebagian besar masyarakat Kegiatan posyandu sudah ada
(1310 responden) membutuhkan
pelayanan Posyandu. di setiap desa tapi perlu
diaktifkan kembali untuk balita
yang hadir sehingga dapat
dilakukan pemantauan
tumbangnya.

2. Upaya KIA – KB
No Upaya Kesehatan Dibutuhka Tidak
n dibutuhkan

1 Kelas Ibu hamil 1254 ( 84,7%) 227 ( 15,3% )

2 Penyuluhan KB 1189 ( 80,3%) 292 ( 19,7%)

3 Penyuluhan tentang resti pada 1253 (84,6%) 228 (1,5%)


bumil

1
HASIL SURVEY KEBUTUHAN UPAYA KIA - KB
TAHUN 2023
1400
1200
1000
Axis Title

800
600
400
200
0
Kelas bumil Penyuluhan KB Penyuluhan bumil resti
Butuh 1254 1189 1253
Tidak 227 292 1,8

Program Hasil survey Analisa layanan/ kegiatan


yang dibutuhkan masyarakat
Sebagian besar masyarakat Puskesmas mebuat jadwal rutin
(1254 responden) menyatakan
bahwa kelas ibu hamil di terkait kegiatan kelas ibu hamil
butuhkan. dan petugas perlu melakukan
sosialisasi adanya kegiatan
tersebut kepada ibu hamil di
KIA - KB wilayah Puskesmas Kasiman.
Sebagian besar masyarakat Optimalisasi pelaksanaan
(1189 responden) mengatakan
bahwa penyuluhan tentang KB penyuluhan kesehatan tentang
penting. KB pasca salin.
Sebagian besar masyarakat Optimalisasi pelaksanaan
(1253 responden) mengatakan
bahwa penyuluhan tentang resiko penyuluhan kesehatan tentang
tinggi pada bumil penting. resiko tinggi pada bumil.

3. Upaya Pencegahan dan Penanggulangan Penyakit

No Upaya Kesehatan Dibutuhkan Tidak


dibutuhkan

1 Penyuluhan tentang Imunisasi 1240 ( 83,7%) 241 ( 16,3% )

2 Penyuluhan kesehatan penyakit 1302 ( 87,9%) 179 ( 12%)


menular
1
HASIL SURVEY KEBUTUHAN UPAYA P2P TAHUN
2023
1400
1200
1000
Axis Title

800
600
400
200
0
Penyuluhan tentang imunisasi Penyuluhan kesehatan penyakit menular
Butuh 1240 1302
Tidak 241 179

Program Hasil survey Analisa layanan/ kegiatan


yang dibutuhkan masyarakat
Sebagian besar masyarakat Optimalisasi pelaksanaan
(1240 responden) membutuhkan
penyuluhan tentang imunisasi. penyuluhan kesehatan tentang
P2P imunisasi.
Sebagian besar masyarakat Optimalisasi pelaksanaan
(1302 responden) membutuhkan
penyuluhan tentang penyakit penyuluhan kesehatan tentang
menular. penyakit menular.

4. Upaya Kesehatan Lingkungan

No Upaya Kesehatan Dibutuhkan Tidak


dibutuhkan

1 Pembinaan dan Pengawasan 1199( 80,9%) 282 ( 19% )


sarana Air bersih

2 Pembinaan dan pengawasan 1068 ( 72,1%) 413 (27,9%)


Tempat pengolahan makanan

3 Pembinaan dan pengawasan 1260 (85%) 221 (14,9%)


Tempat pengolahan sampah

1
HASIL SURVEY KEBUTUHAN UPAYA KESEHATAN
LINGKUNGAN TAHUN 2023
1400
1200
1000
Axis Title

800
600
400
200
0
Pembinaan dan pengawasan
Pembinaan dan pengawasan Pembinaan dan pengawasan
tempat pengolahan
air bersih tempat pengolahan sampah
makanan
Butuh 1199 1068 1260
Tidak 282 413 1,8

Program Hasil survey Analisa layanan/ kegiatan


yang dibutuhkan masyarakat
Sebagian besar masyarakat Dilakukan pembinaan secara
(1199 responden) membutuhkan
pembinaan dan pengawasan terjadwal
sarana air bersih.
Sebagian besar masyarakat Dilakukan pemeriksaan bahan
(1068 responden) membutuhkan
KESLING tambah pangan secara
pembinaan dan pengawasan
tempat pengolahan makanan. terjadwal
Sebagian besar masyarakat Dilakukan pembinaan secara
(1260 responden) membutuhkan
pembinaan dan pengawasan terjadwal
tempat pengolahan sampah.

5. Upaya Kesehatan gigi masyarakat

No Upaya Kesehatan Dibutuhkan Tidak


dibutuhkan

1 Pemeriksaan kesehatan gigi pada 1244 ( 83,9%) 237 ( 16% )


balita

1
HASIL SURVEY KEBUTUHAN UPAYA KESEHATAN
GILUT TAHUN 2023
1400
1200
1000
Axis Title

800
600
400
200
0
Pemeriksaan gilut pada balita
Butuh 1244
Tidak 237

Program Hasil survey Analisa layanan/ kegiatan


yang dibutuhkan masyarakat
Sebagian besar masyarakat Dilakukan penjadwalan rutin
GILUT (1244 responden) membutuhkan
pemeriksaan gigi dan mulut pada kegiatan pemeriksaan gigi balita
balita. di posyandu.

6. Upaya Promosi Kesehatan

No Upaya Kesehatan Dibutuhkan Tidak


dibutuhkan

1 Penyuluhan PHBS ( perilaku 1302 ( 87,9%) 179 ( 12% )


hidup bersih dan sehat )

2 Penyuluhan tentang penyakit 1355 (91,5%) 126 ( 8,5%)


covid 19

1
HASIL SURVEY KEBUTUHAN UPAYA PROMOSI
KESEHATAN TAHUN 2023
1600
1400
1200
1000
Axis Title

800
600
400
200
0
Penyuluhan PHBS Penyuluhan Covid 19
Butuh 1302 1355
Tidak 179 126

Program Hasil survey Analisa layanan/ kegiatan


yang dibutuhkan masyarakat
Sebagian besar masyarakat Dilakukan penjadwalan rutin
PROMKES (1302 responden) membutuhkan
penyuluhan tentang PHBS. kegiatan penyuluhan PHBS.

7. Upaya Kesehatan jiwa

No Upaya Kesehatan Dibutuhkan Tidak


dibutuhkan

1 Penyuluhan Napza dan 1147 ( 77,4%) 334 ( 22,6% )


kesehatan Jiwa

HASIL SURVEY KEBUTUHAN UPAYA KESEHATAN


JIWA TAHUN 2023
1400

1200

1000
Axis Title

800

600

400

200 1

0
Penyuluhan napza dan jiwa
Butuh 1147
Tidak 334
Program Hasil survey Analisa layanan/ kegiatan
yang dibutuhkan masyarakat
Sebagian besar masyarakat Dilakukan penjadwalan rutin
JIWA (1147 responden) membutuhkan
penyuluhan tentang napza dan kegiatan penyuluhan napza dan
kesehatan jiwa. kesehatan jiwa.

8. Upaya Kestrad

No Upaya Kesehatan Dibutuhkan Tidak


dibutuhkan
1 Pembinaan pengobatan 1252 ( 84,5%) 231 ( 15,6% )
tradisional

2 Pembinaan pemanfaatan TOGA 1212 ( 81,8%) 269 (18,2%)


di masyarakat

HASIL SURVEY KEBUTUHAN UPAYA


YANKESTRAD TAHUN 2023
1400
1200
1000
Axis Title

800
600
400
200
0
Pembinaan pengobatan tradisional Pembinaan pemanfaatan TOGA
Butuh 1252 1212
Tidak 231 269

Program Hasil survey Analisa layanan/ kegiatan


yang dibutuhkan masyarakat
Sebagian besar masyarakat Dilakukan pembinaan secara
(1252 responden) membutuhkan
pembinaan pengobatan terjadwal
KESEHAT tradisional.
1
AN Sebagian besar masyarakat Melakukan sosialisasi dan
(1212 responden) membutuhkan
TRADISIO pembinaan pemanfaatan TOGA
pembinaan pemanfaatan TOGA
NAL di masyarakat. di masyarakat.

9. Upaya Kesehatan lansia


No Upaya Kesehatan Dibutuhkan Tidak
dibutuhkan

1 Pemeriksaan kesehatan pra 1375 ( 92,8%) 106 ( 7,2% )


lansia dan lansia

HASIL SURVEY KEBUTUHAN UPAYA KESEHATAN


LANSIA TAHUN 2023
1600
1400
1200
1000
Axis Title

800
600
400
200
0
Pemeriksaan pra lansia dan lansia
Butuh 1357
Tidak 106

Program Hasil survey Analisa layanan/ kegiatan


yang dibutuhkan masyarakat
Sebagian besar masyarakat Dilakukan penjadwalan rutin
KESEHATAN (1357 responden)
membutuhkan kegiatan kegiatan posyandu lansia.
USIA LANJUT
pemeriksaan kesehatan pra
lansia dan lansia.

1
BAB IV

KESIMPULAN DAN SARAN

A. KESIMPULAN

Kegiatan survey kebutuhan yang dilaksanakan di Puskesmas Kasiman.


puskesmemperoleh hasil bahwa kegiatan – kegiatan tersebut di harapkan oleh
warga masyarakat desa Kasiman kecamatan Kasiman memberikan hasil yang
baik bagi peningkatan derajat kesehatan masyarakat.

Jenis layanan luar gedung yang dilakukan oleh Puskesmas Kasiman


berdasarkan survey kebutuhan dan harapan masyarakat yaitu:

a. Upaya kesehatan gizi


b. Upaya KIA – KB
c. Upaya pencegahan dan pengendalian penyakit
d. Upaya kesehatan lingkungan
e. Upaya kesehatan gigi masyarakat
f. Upaya promosi kesehatan
g. Upaya kesehatan Jiwa
h. Upaya kesehatan tradisional
i. Upaya kesehatan lansia

B. SARAN
1. Survey kebutuhan dilakukan secara berkelanjutan setahun sekali
2. Sasaran survey lebih banyak dari sekarang supaya lebih mendapatkan
banyak masukan.

Anda mungkin juga menyukai