Anda di halaman 1dari 36

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Sekolah : SMA NEGERI 1 BUNTULIA


Mata Pelajaran : Sejarah Indonesia
Kelas/Semester : XII / Genap
Materi Pokok : Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek Pada Era Kemerdekaan
Alokasi Waktu : 6 Minggu x 2 Jam Pelajaran

A. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


Kompetensi Dasar Indikator

3.9 Mengevaluasi kehidupan Bangsa Indonesia 3.9.1 Mengidentifikasi informasi dari berbagai media
dalam mengembangkan ilmu pengetahuan tentang perkembangan IPTEK di Indonesia sejak
dan teknologi pada era kemerdekaan (sejak Proklamasi sampai dengan Reformasi
proklamasi sampai dengan Reformasi) 3.9.2 Mengklarifikasi perkembangan IPTEK di
Indonesia sejak Proklamasi sampai dengan
Reformasi
3.9.3 Mengolah informasi yang terkait dengan materi
tentang perkembangan IPTEK di Indonesia sejak
Proklamasi sampai dengan Reformasi
3.9.4 Menyimpulkan perkembangan IPTEK di
Indonesia sejak Proklamasi sampai dengan
Reformasi)

4.9 Membuat studi evaluasi tentang kehidupan 4.9.1 Membuat studi evaluasi tentang kehidupan
Bangsa Indonesia dalam mengembangkan Bangsa Indonesia dalam mengembangkan ilmu
ilmu pengetahuan dan teknologi di era pengetahuan dan teknologi di era kemerdekaan
kemerdekaan (sejak proklamasi sampai (sejak proklamasi sampai dengan Reformasi)
dengan Reformasi) dalam bentuk tulisan 4.9.2 Melaporkan hasil studi evaluasi dalam bentuk
dan/atau media lain tulisan tentang perkembangan IPTEK di Indonesia
sejak Proklamasi sampai dengan Reformasi

B. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti proses pembelajaran, peserta didik diharapkan dapat:
● Mengidentifikasi informasi dari berbagai media tentang perkembangan IPTEK di Indonesia sejak
Proklamasi sampai dengan Reformasi
● Mengklarifikasi perkembangan IPTEK di Indonesia sejak Proklamasi sampai dengan Reformasi

● Mengolah informasi yang terkait dengan materi tentang perkembangan IPTEK di Indonesia sejak
Proklamasi sampai dengan Reformasi
● Menyimpulkan perkembangan IPTEK di Indonesia sejak Proklamasi sampai dengan Reformasi)

● Membuat studi evaluasi tentang kehidupan Bangsa Indonesia dalam mengembangkan ilmu pengetahuan
dan teknologi di era kemerdekaan (sejak proklamasi sampai dengan Reformasi)
● Melaporkan hasil studi evaluasi dalam bentuk tulisan tentang perkembangan IPTEK di Indonesia sejak
Proklamasi sampai dengan Reformasi

C. Materi Pembelajaran
● Fakta
- Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek Pada Era Kemerdekaan
✔ Revolusi hijau

✔ Teknologi transportasi
✔ Teknologi kedirgantaraan

✔ Teknologi komunikasi dan informasi

✔ Teknologi arsitektur dan konstruksi

● Konsep

✔ Revolusi hijau

✔ Teknologi transportasi

✔ Teknologi kedirgantaraan

✔ Teknologi komunikasi dan informasi

✔ Teknologi arsitektur dan konstruksi

D. Metode Pembelajaran
Model Pembelajaran : Discovery Learning
Metode : Tanya jawab, wawancara, diskusi dan bermain peran

E. Media Pembelajaran
Media :
● Worksheet atau lembar kerja (siswa)

● Lembar penilaian

● LCD Proyektor

Alat/Bahan :
● Penggaris, spidol, papan tulis

● Laptop & infocus

F. Sumber Belajar
● Buku Sejarah Indonesia Siswa Kelas XII, Kemendikbud, Tahun 2016

● Buku refensi yang relevan,

● Lingkungan setempat

G. Langkah-Langkah Pembelajaran
1 . Pertemuan Pertama (2 x 45 Menit)

Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)

Guru :

Orientasi

❖ Melakukan pembukaan dengan salam pembuka, memanjatkan syukur kepada Tuhan YME dan berdoa
untuk memulai pembelajaran
❖ Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin

❖ Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.

Aperpepsi
❖ Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik
dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya
❖ Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.

❖ Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan.

Motivasi

❖ Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam kehidupan
sehari-hari.
❖ Apabila materitema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh ini dikuasai dengan baik,
maka peserta didik diharapkan dapat menjelaskan tentang materi :
⮚ Pengertian Revolusi hijau dan teknologi transportasi

❖ Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung

❖ Mengajukan pertanyaan

Pemberian Acuan

❖ Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.

❖ Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada pertemuan yang
berlangsung
❖ Pembagian kelompok belajar

❖ Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah-langkah pembelajaran.

Kegiatan Inti ( 60 Menit )

Sintak Model
Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran

Stimulation KEGIATAN LITERASI

(stimullasi/ Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada topik
materi Pengertian Revolusi hijau dan teknologi transportasi dengan cara :
pemberian

rangsangan) ❖ Melihat (tanpa atau dengan Alat)


Menayangkan gambar/foto/video yang relevan.
❖ Mengamati

⮚ Lembar kerja materi Pengertian Revolusi hijau dan teknologi transportasi.

⮚ Pemberian contoh-contoh materi Pengertian Revolusi hijau dan teknologi


transportasi untuk dapat dikembangkan peserta didik, dari media interaktif, dsb
❖ Membaca.
Kegiatan literasi ini dilakukan di rumah dan di sekolah dengan membaca materi dari
buku paket atau buku-buku penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan
dengan Pengertian Revolusi hijau dan teknologi transportasi.
❖ Menulis
Menulis resume dari hasil pengamatan dan bacaan terkait Pengertian Revolusi hijau
dan teknologi transportasi.
❖ Mendengar
Pemberian materi Pengertian Revolusi hijau dan teknologi transportasi oleh guru.
❖ Menyimak
Penjelasan pengantar kegiatan secara garis besar/global tentang materi pelajaran
mengenai materi :
⮚ Pengertian Revolusi hijau dan teknologi transportasi
untuk melatih rasa syukur, kesungguhan dan kedisiplinan, ketelitian, mencari
informasi.

Problem CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)


statemen
(pertanyaan/ Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak
identifikasi mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab
masalah) melalui kegiatan belajar, contohnya :

❖ Mengajukan pertanyaan tentang materi :

⮚ Pengertian Revolusi hijau dan teknologi transportasi

yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk mendapatkan
informasi tambahan tentang apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan faktual
sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik) untuk mengembangkan kreativitas,
rasa ingin tahu, kemampuan merumuskan pertanyaan untuk membentuk pikiran
kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan belajar sepanjang hayat.

Data KEGIATAN LITERASI


collection
(pengumpulan Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab pertanyan yang
data) telah diidentifikasi melalui kegiatan:

❖ Mengamati obyek/kejadian
Mengamati dengan seksama materi Pengertian Revolusi hijau dan teknologi
transportasi yang sedang dipelajari dalam bentuk gambar/video/slide presentasi yang
disajikan dan mencoba menginterprestasikannya.
❖ Membaca sumber lain selain buku teks
Secara disiplin melakukan kegiatan literasi dengan mencari dan membaca berbagai
referensi dari berbagai sumber guna menambah pengetahuan dan pemahaman
tentang materi Pengertian Revolusi hijau dan teknologi transportasi yang sedang
dipelajari.
❖ Aktivitas
Menyusun daftar pertanyaan atas hal-hal yang belum dapat dipahami dari kegiatan
mengmati dan membaca yang akan diajukan kepada guru berkaitan dengan materi
Pengertian Revolusi hijau dan teknologi transportasi yang sedang dipelajari.
❖ Wawancara/tanya jawab dengan nara sumber
Mengajukan pertanyaan berkaiatan dengan materi Pengertian Revolusi hijau dan
teknologi transportasi yang telah disusun dalam daftar pertanyaan kepada guru.
COLLABORATION (KERJASAMA)

Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk:


❖ Mendiskusikan
Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas contoh dalam buku paket
mengenai materi Pengertian Revolusi hijau dan teknologi transportasi.
❖ Mengumpulkan informasi
Mencatat semua informasi tentang materi Pengertian Revolusi hijau dan teknologi
transportasi yang telah diperoleh pada buku catatan dengan tulisan yang rapi dan
menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar.
❖ Mempresentasikan ulang
Peserta didik mengkomunikasikan secara lisan atau mempresentasikan materi
dengan rasa percaya diri Pengertian Revolusi hijau dan teknologi transportasi sesuai
dengan pemahamannya.
❖ Saling tukar informasi tentang materi :

⮚ Pengertian Revolusi hijau dan teknologi transportasi

dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya sehingga diperoleh
sebuah pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan diskusi kelompok
kemudian, dengan menggunakan metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan
peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan dengan cermat untuk
mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan, menghargai pendapat orang lain,
kemampuan berkomunikasi, menerapkan kemampuan mengumpulkan informasi
melalui berbagai cara yang dipelajari, mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar
sepanjang hayat.

Data COLLABORATION (KERJASAMA) dan CRITICAL THINKING (BERPIKIR


processing KRITIK)
(pengolahan
Data) Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data hasil pengamatan dengan
cara :

❖ Berdiskusi tentang data dari Materi :

⮚ Pengertian Revolusi hijau dan teknologi transportasi

❖ Mengolah informasi dari materi Pengertian Revolusi hijau dan teknologi


transportasi yang sudah dikumpulkan dari hasil kegiatan/pertemuan sebelumnya
mau pun hasil dari kegiatan mengamati dan kegiatan mengumpulkan informasi yang
sedang berlangsung dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan pada lembar kerja.
❖ Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai materi Pengertian Revolusi hijau
dan teknologi transportasi.

Verification CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)


(pembuktian)
Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil
pengamatannya dengan data-data atau teori pada buku sumber melalui kegiatan :

❖ Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada pengolahan informasi yang


bersifat mencari solusi dari berbagai sumber yang memiliki pendapat yang berbeda
sampai kepada yang bertentangan untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, disiplin,
taat aturan, kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur dan kemampuan berpikir
induktif serta deduktif dalam membuktikan tentang materi :
⮚ Pengertian Revolusi hijau dan teknologi transportasi
antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas
jawaban soal-soal yang telah dikerjakan oleh peserta didik.

Generalization COMMUNICATION (BERKOMUNIKASI)


(menarik
kesimpulan) Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan

❖ Menyampaikan hasil diskusi tentang materi Pengertian Revolusi hijau dan


teknologi transportasi berupa kesimpulan berdasarkan hasil analisis secara lisan,
tertulis, atau media lainnya untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi,
kemampuan berpikir sistematis, mengungkapkan pendapat dengan sopan.
❖ Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal tentang materi :

⮚ Pengertian Revolusi hijau dan teknologi transportasi

❖ Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan tentanag materi


Pengertian Revolusi hijau dan teknologi transportasi dan ditanggapi oleh kelompok
yang mempresentasikan.
❖ Bertanya atas presentasi tentang materi Pengertian Revolusi hijau dan teknologi
transportasi yang dilakukan dan peserta didik lain diberi kesempatan untuk
menjawabnya.

CREATIVITY (KREATIVITAS)

❖ Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan


pembelajaran yang baru dilakukan berupa :
Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang materi :
⮚ Pengertian Revolusi hijau dan teknologi transportasi

❖ Menjawab pertanyaan tentang materi Pengertian Revolusi hijau dan teknologi


transportasi yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau lembar kerja yang
telah disediakan.
❖ Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru melemparkan beberapa
pertanyaan kepada siswa berkaitan dengan materi Pengertian Revolusi hijau dan
teknologi transportasi yang akan selesai dipelajari
❖ Menyelesaikan uji kompetensi untuk materi Pengertian Revolusi hijau dan teknologi
transportasi yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar lerja
yang telah disediakan secara individu untuk mengecek penguasaan siswa terhadap
materi pelajaran.

Catatan : Selama pembelajaran Pengertian Revolusi hijau dan teknologi transportasi berlangsung, guru
mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap: nasionalisme, disiplin, rasa percaya diri,
berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan
Kegiatan Penutup (15 Menit)

Peserta didik :

❖ Membuat resume (CREATIVITY) dengan bimbingan guru tentang point-point penting yang muncul
dalam kegiatan pembelajaran tentang materi Pengertian Revolusi hijau dan teknologi transportasi yang
baru dilakukan.
❖ Mengagendakan pekerjaan rumah untuk materi pelajaran Pengertian Revolusi hijau dan teknologi
transportasi yang baru diselesaikan.
❖ Mengagendakan materi atau tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja yang harus mempelajarai pada
pertemuan berikutnya di luar jam sekolah atau dirumah.

Guru :

❖ Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa untuk materi pelajaran Pengertian Revolusi
hijau dan teknologi transportasi.
❖ Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja dengan benar diberi
paraf serta diberi nomor urut peringkat, untuk penilaian tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja pada
materi pelajaran Pengertian Revolusi hijau dan teknologi transportasi.
❖ Memberikan penghargaan untuk materi pelajaran Pengertian Revolusi hijau dan teknologi transportasi
kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang baik.

2 . Pertemuan Kedua (2 x 45 Menit)

Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)

Guru :

Orientasi

❖ Melakukan pembukaan dengan salam pembuka, memanjatkan syukur kepada Tuhan YME dan berdoa
untuk memulai pembelajaran
❖ Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin

❖ Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.

Aperpepsi

❖ Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik
dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya
❖ Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.

❖ Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan.

Motivasi

❖ Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam kehidupan
sehari-hari.
❖ Apabila materitema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh ini dikuasai dengan baik,
maka peserta didik diharapkan dapat menjelaskan tentang materi :
⮚ Pengertian Teknologi kedirgantaraan dan Teknologi komunikasi dan informasi

❖ Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung

❖ Mengajukan pertanyaan

Pemberian Acuan

❖ Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.

❖ Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada pertemuan yang
berlangsung
❖ Pembagian kelompok belajar

❖ Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah-langkah pembelajaran.

Kegiatan Inti ( 60 Menit )

Sintak Model
Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran

Stimulation KEGIATAN LITERASI

(stimullasi/ Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada topik
materi Pengertian Teknologi kedirgantaraan dan Teknologi komunikasi dan informasi
pemberian dengan cara :

rangsangan)
❖ Melihat (tanpa atau dengan Alat)
Menayangkan gambar/foto/video yang relevan.
❖ Mengamati

⮚ Lembar kerja materi Pengertian Teknologi kedirgantaraan dan Teknologi


komunikasi dan informasi.
⮚ Pemberian contoh-contoh materi Pengertian Teknologi kedirgantaraan dan
Teknologi komunikasi dan informasi untuk dapat dikembangkan peserta didik,
dari media interaktif, dsb
❖ Membaca.
Kegiatan literasi ini dilakukan di rumah dan di sekolah dengan membaca materi dari
buku paket atau buku-buku penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan
dengan Pengertian Teknologi kedirgantaraan dan Teknologi komunikasi dan
informasi.
❖ Menulis
Menulis resume dari hasil pengamatan dan bacaan terkait Pengertian Teknologi
kedirgantaraan dan Teknologi komunikasi dan informasi.
❖ Mendengar
Pemberian materi Pengertian Teknologi kedirgantaraan dan Teknologi komunikasi
dan informasi oleh guru.
❖ Menyimak
Penjelasan pengantar kegiatan secara garis besar/global tentang materi pelajaran
mengenai materi :
⮚ Pengertian Teknologi kedirgantaraan dan Teknologi komunikasi dan informasi
untuk melatih rasa syukur, kesungguhan dan kedisiplinan, ketelitian, mencari
informasi.

Problem CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)


statemen
(pertanyaan/ Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak
identifikasi mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab
masalah) melalui kegiatan belajar, contohnya :

❖ Mengajukan pertanyaan tentang materi :

⮚ Pengertian Teknologi kedirgantaraan dan Teknologi komunikasi dan informasi

yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk mendapatkan
informasi tambahan tentang apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan faktual
sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik) untuk mengembangkan kreativitas,
rasa ingin tahu, kemampuan merumuskan pertanyaan untuk membentuk pikiran
kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan belajar sepanjang hayat.

Data KEGIATAN LITERASI


collection
(pengumpulan Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab pertanyan yang
data) telah diidentifikasi melalui kegiatan:

❖ Mengamati obyek/kejadian
Mengamati dengan seksama materi Pengertian Teknologi kedirgantaraan dan
Teknologi komunikasi dan informasi yang sedang dipelajari dalam bentuk
gambar/video/slide presentasi yang disajikan dan mencoba menginterprestasikannya.
❖ Membaca sumber lain selain buku teks
Secara disiplin melakukan kegiatan literasi dengan mencari dan membaca berbagai
referensi dari berbagai sumber guna menambah pengetahuan dan pemahaman
tentang materi Pengertian Teknologi kedirgantaraan dan Teknologi komunikasi dan
informasi yang sedang dipelajari.
❖ Aktivitas
Menyusun daftar pertanyaan atas hal-hal yang belum dapat dipahami dari kegiatan
mengmati dan membaca yang akan diajukan kepada guru berkaitan dengan materi
Pengertian Teknologi kedirgantaraan dan Teknologi komunikasi dan informasi yang
sedang dipelajari.
❖ Wawancara/tanya jawab dengan nara sumber
Mengajukan pertanyaan berkaiatan dengan materi Pengertian Teknologi
kedirgantaraan dan Teknologi komunikasi dan informasi yang telah disusun dalam
daftar pertanyaan kepada guru.

COLLABORATION (KERJASAMA)

Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk:


❖ Mendiskusikan
Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas contoh dalam buku paket
mengenai materi Pengertian Teknologi kedirgantaraan dan Teknologi komunikasi
dan informasi.
❖ Mengumpulkan informasi
Mencatat semua informasi tentang materi Pengertian Teknologi kedirgantaraan dan
Teknologi komunikasi dan informasi yang telah diperoleh pada buku catatan dengan
tulisan yang rapi dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar.
❖ Mempresentasikan ulang
Peserta didik mengkomunikasikan secara lisan atau mempresentasikan materi
dengan rasa percaya diri Pengertian Teknologi kedirgantaraan dan Teknologi
komunikasi dan informasi sesuai dengan pemahamannya.
❖ Saling tukar informasi tentang materi :

⮚ Pengertian Teknologi kedirgantaraan dan Teknologi komunikasi dan informasi

dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya sehingga diperoleh
sebuah pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan diskusi kelompok
kemudian, dengan menggunakan metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan
peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan dengan cermat untuk
mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan, menghargai pendapat orang lain,
kemampuan berkomunikasi, menerapkan kemampuan mengumpulkan informasi
melalui berbagai cara yang dipelajari, mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar
sepanjang hayat.

Data COLLABORATION (KERJASAMA) dan CRITICAL THINKING (BERPIKIR


processing KRITIK)
(pengolahan
Data) Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data hasil pengamatan dengan
cara :

❖ Berdiskusi tentang data dari Materi :

⮚ Pengertian Teknologi kedirgantaraan dan Teknologi komunikasi dan informasi

❖ Mengolah informasi dari materi Pengertian Teknologi kedirgantaraan dan


Teknologi komunikasi dan informasi yang sudah dikumpulkan dari hasil
kegiatan/pertemuan sebelumnya mau pun hasil dari kegiatan mengamati dan
kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang berlangsung dengan bantuan
pertanyaan-pertanyaan pada lembar kerja.
❖ Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai materi Pengertian Teknologi
kedirgantaraan dan Teknologi komunikasi dan informasi.

Verification CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)


(pembuktian)
Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil
pengamatannya dengan data-data atau teori pada buku sumber melalui kegiatan :

❖ Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada pengolahan informasi yang


bersifat mencari solusi dari berbagai sumber yang memiliki pendapat yang berbeda
sampai kepada yang bertentangan untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, disiplin,
taat aturan, kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur dan kemampuan berpikir
induktif serta deduktif dalam membuktikan tentang materi :
⮚ Pengertian Teknologi kedirgantaraan dan Teknologi komunikasi dan informasi
antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas
jawaban soal-soal yang telah dikerjakan oleh peserta didik.

Generalization COMMUNICATION (BERKOMUNIKASI)


(menarik
kesimpulan) Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan

❖ Menyampaikan hasil diskusi tentang materi Pengertian Teknologi kedirgantaraan


dan Teknologi komunikasi dan informasi berupa kesimpulan berdasarkan hasil
analisis secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk mengembangkan sikap jujur,
teliti, toleransi, kemampuan berpikir sistematis, mengungkapkan pendapat
dengan sopan.
❖ Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal tentang materi :

⮚ Pengertian Teknologi kedirgantaraan dan Teknologi komunikasi dan informasi

❖ Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan tentanag materi


Pengertian Teknologi kedirgantaraan dan Teknologi komunikasi dan informasi dan
ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan.
❖ Bertanya atas presentasi tentang materi Pengertian Teknologi kedirgantaraan dan
Teknologi komunikasi dan informasi yang dilakukan dan peserta didik lain diberi
kesempatan untuk menjawabnya.

CREATIVITY (KREATIVITAS)

❖ Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan


pembelajaran yang baru dilakukan berupa :
Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang materi :
⮚ Pengertian Teknologi kedirgantaraan dan Teknologi komunikasi dan informasi

❖ Menjawab pertanyaan tentang materi Pengertian Teknologi kedirgantaraan dan


Teknologi komunikasi dan informasi yang terdapat pada buku pegangan peserta didik
atau lembar kerja yang telah disediakan.
❖ Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru melemparkan beberapa
pertanyaan kepada siswa berkaitan dengan materi Pengertian Teknologi
kedirgantaraan dan Teknologi komunikasi dan informasi yang akan selesai dipelajari
❖ Menyelesaikan uji kompetensi untuk materi Pengertian Teknologi kedirgantaraan
dan Teknologi komunikasi dan informasi yang terdapat pada buku pegangan peserta
didik atau pada lembar lerja yang telah disediakan secara individu untuk mengecek
penguasaan siswa terhadap materi pelajaran.

Catatan : Selama pembelajaran Pengertian Teknologi kedirgantaraan dan Teknologi komunikasi dan
informasi berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap: nasionalisme,
disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin
tahu, peduli lingkungan

Kegiatan Penutup (15 Menit)

Peserta didik :
❖ Membuat resume (CREATIVITY) dengan bimbingan guru tentang point-point penting yang muncul
dalam kegiatan pembelajaran tentang materi Pengertian Teknologi kedirgantaraan dan Teknologi
komunikasi dan informasi yang baru dilakukan.
❖ Mengagendakan pekerjaan rumah untuk materi pelajaran Pengertian Teknologi kedirgantaraan dan
Teknologi komunikasi dan informasi yang baru diselesaikan.
❖ Mengagendakan materi atau tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja yang harus mempelajarai pada
pertemuan berikutnya di luar jam sekolah atau dirumah.

Guru :

❖ Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa untuk materi pelajaran Pengertian
Teknologi kedirgantaraan dan Teknologi komunikasi dan informasi.
❖ Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja dengan benar diberi
paraf serta diberi nomor urut peringkat, untuk penilaian tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja pada
materi pelajaran Pengertian Teknologi kedirgantaraan dan Teknologi komunikasi dan informasi.
❖ Memberikan penghargaan untuk materi pelajaran Pengertian Teknologi kedirgantaraan dan Teknologi
komunikasi dan informasi kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang baik.

3 . Pertemuan Ketiga (2 x 45 Menit)

Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)

Guru :

Orientasi

❖ Melakukan pembukaan dengan salam pembuka, memanjatkan syukur kepada Tuhan YME dan berdoa
untuk memulai pembelajaran
❖ Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin

❖ Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.

Aperpepsi

❖ Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik
dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya
❖ Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.

❖ Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan.

Motivasi

❖ Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam kehidupan
sehari-hari.
❖ Apabila materitema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh ini dikuasai dengan baik,
maka peserta didik diharapkan dapat menjelaskan tentang materi :
⮚ Pengertian Teknologi arsitektur dan konstruksi

❖ Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung

❖ Mengajukan pertanyaan

Pemberian Acuan

❖ Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.

❖ Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada pertemuan yang
berlangsung
❖ Pembagian kelompok belajar

❖ Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah-langkah pembelajaran.

Kegiatan Inti ( 60 Menit )

Sintak Model
Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran

Stimulation KEGIATAN LITERASI

(stimullasi/ Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada topik
materi Pengertian Teknologi arsitektur dan konstruksi dengan cara :
pemberian

rangsangan) ❖ Melihat (tanpa atau dengan Alat)


Menayangkan gambar/foto/video yang relevan.
❖ Mengamati

⮚ Lembar kerja materi Pengertian Teknologi arsitektur dan konstruksi.

⮚ Pemberian contoh-contoh materi Pengertian Teknologi arsitektur dan konstruksi


untuk dapat dikembangkan peserta didik, dari media interaktif, dsb
❖ Membaca.
Kegiatan literasi ini dilakukan di rumah dan di sekolah dengan membaca materi dari
buku paket atau buku-buku penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan
dengan Pengertian Teknologi arsitektur dan konstruksi.
❖ Menulis
Menulis resume dari hasil pengamatan dan bacaan terkait Pengertian Teknologi
arsitektur dan konstruksi.
❖ Mendengar
Pemberian materi Pengertian Teknologi arsitektur dan konstruksi oleh guru.
❖ Menyimak
Penjelasan pengantar kegiatan secara garis besar/global tentang materi pelajaran
mengenai materi :
⮚ Pengertian Teknologi arsitektur dan konstruksi
untuk melatih rasa syukur, kesungguhan dan kedisiplinan, ketelitian, mencari
informasi.

Problem CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)


statemen
(pertanyaan/ Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak
identifikasi mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab
masalah) melalui kegiatan belajar, contohnya :

❖ Mengajukan pertanyaan tentang materi :

⮚ Pengertian Teknologi arsitektur dan konstruksi

yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk mendapatkan
informasi tambahan tentang apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan faktual
sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik) untuk mengembangkan kreativitas,
rasa ingin tahu, kemampuan merumuskan pertanyaan untuk membentuk pikiran
kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan belajar sepanjang hayat.

Data KEGIATAN LITERASI


collection
(pengumpulan Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab pertanyan yang
data) telah diidentifikasi melalui kegiatan:

❖ Mengamati obyek/kejadian
Mengamati dengan seksama materi Pengertian Teknologi arsitektur dan konstruksi
yang sedang dipelajari dalam bentuk gambar/video/slide presentasi yang disajikan
dan mencoba menginterprestasikannya.
❖ Membaca sumber lain selain buku teks
Secara disiplin melakukan kegiatan literasi dengan mencari dan membaca berbagai
referensi dari berbagai sumber guna menambah pengetahuan dan pemahaman
tentang materi Pengertian Teknologi arsitektur dan konstruksi yang sedang
dipelajari.
❖ Aktivitas
Menyusun daftar pertanyaan atas hal-hal yang belum dapat dipahami dari kegiatan
mengmati dan membaca yang akan diajukan kepada guru berkaitan dengan materi
Pengertian Teknologi arsitektur dan konstruksi yang sedang dipelajari.
❖ Wawancara/tanya jawab dengan nara sumber
Mengajukan pertanyaan berkaiatan dengan materi Pengertian Teknologi arsitektur
dan konstruksi yang telah disusun dalam daftar pertanyaan kepada guru.

COLLABORATION (KERJASAMA)

Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk:


❖ Mendiskusikan
Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas contoh dalam buku paket
mengenai materi Pengertian Teknologi arsitektur dan konstruksi.
❖ Mengumpulkan informasi
Mencatat semua informasi tentang materi Pengertian Teknologi arsitektur dan
konstruksi yang telah diperoleh pada buku catatan dengan tulisan yang rapi dan
menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar.
❖ Mempresentasikan ulang
Peserta didik mengkomunikasikan secara lisan atau mempresentasikan materi
dengan rasa percaya diri Pengertian Teknologi arsitektur dan konstruksi sesuai
dengan pemahamannya.
❖ Saling tukar informasi tentang materi :

⮚ Pengertian Teknologi arsitektur dan konstruksi

dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya sehingga diperoleh
sebuah pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan diskusi kelompok
kemudian, dengan menggunakan metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan
peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan dengan cermat untuk
mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan, menghargai pendapat orang lain,
kemampuan berkomunikasi, menerapkan kemampuan mengumpulkan informasi
melalui berbagai cara yang dipelajari, mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar
sepanjang hayat.

Data COLLABORATION (KERJASAMA) dan CRITICAL THINKING (BERPIKIR


processing KRITIK)
(pengolahan
Data) Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data hasil pengamatan dengan
cara :

❖ Berdiskusi tentang data dari Materi :

⮚ Pengertian Teknologi arsitektur dan konstruksi

❖ Mengolah informasi dari materi Pengertian Teknologi arsitektur dan konstruksi


yang sudah dikumpulkan dari hasil kegiatan/pertemuan sebelumnya mau pun hasil
dari kegiatan mengamati dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang
berlangsung dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan pada lembar kerja.
❖ Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai materi Pengertian Teknologi
arsitektur dan konstruksi.

Verification CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)


(pembuktian)
Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil
pengamatannya dengan data-data atau teori pada buku sumber melalui kegiatan :

❖ Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada pengolahan informasi yang


bersifat mencari solusi dari berbagai sumber yang memiliki pendapat yang berbeda
sampai kepada yang bertentangan untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, disiplin,
taat aturan, kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur dan kemampuan berpikir
induktif serta deduktif dalam membuktikan tentang materi :
⮚ Pengertian Teknologi arsitektur dan konstruksi
antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas
jawaban soal-soal yang telah dikerjakan oleh peserta didik.

Generalization COMMUNICATION (BERKOMUNIKASI)


(menarik
kesimpulan) Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan
❖ Menyampaikan hasil diskusi tentang materi Pengertian Teknologi arsitektur dan
konstruksi berupa kesimpulan berdasarkan hasil analisis secara lisan, tertulis, atau
media lainnya untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan
berpikir sistematis, mengungkapkan pendapat dengan sopan.
❖ Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal tentang materi :

⮚ Pengertian Teknologi arsitektur dan konstruksi

❖ Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan tentanag materi


Pengertian Teknologi arsitektur dan konstruksi dan ditanggapi oleh kelompok yang
mempresentasikan.
❖ Bertanya atas presentasi tentang materi Pengertian Teknologi arsitektur dan
konstruksi yang dilakukan dan peserta didik lain diberi kesempatan untuk
menjawabnya.

CREATIVITY (KREATIVITAS)

❖ Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan


pembelajaran yang baru dilakukan berupa :
Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang materi :
⮚ Pengertian Teknologi arsitektur dan konstruksi

❖ Menjawab pertanyaan tentang materi Pengertian Teknologi arsitektur dan konstruksi


yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau lembar kerja yang telah
disediakan.
❖ Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru melemparkan beberapa
pertanyaan kepada siswa berkaitan dengan materi Pengertian Teknologi arsitektur
dan konstruksi yang akan selesai dipelajari
❖ Menyelesaikan uji kompetensi untuk materi Pengertian Teknologi arsitektur dan
konstruksi yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar lerja
yang telah disediakan secara individu untuk mengecek penguasaan siswa terhadap
materi pelajaran.

Catatan : Selama pembelajaran Pengertian Teknologi arsitektur dan konstruksi berlangsung, guru mengamati
sikap siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap: nasionalisme, disiplin, rasa percaya diri, berperilaku
jujur, tangguh menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan

Kegiatan Penutup (15 Menit)

Peserta didik :

❖ Membuat resume (CREATIVITY) dengan bimbingan guru tentang point-point penting yang muncul
dalam kegiatan pembelajaran tentang materi Pengertian Teknologi arsitektur dan konstruksi yang baru
dilakukan.
❖ Mengagendakan pekerjaan rumah untuk materi pelajaran Pengertian Teknologi arsitektur dan konstruksi
yang baru diselesaikan.
❖ Mengagendakan materi atau tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja yang harus mempelajarai pada
pertemuan berikutnya di luar jam sekolah atau dirumah.

Guru :

❖ Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa untuk materi pelajaran Pengertian
Teknologi arsitektur dan konstruksi.
❖ Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja dengan benar diberi
paraf serta diberi nomor urut peringkat, untuk penilaian tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja pada
materi pelajaran Pengertian Teknologi arsitektur dan konstruksi.
❖ Memberikan penghargaan untuk materi pelajaran Pengertian Teknologi arsitektur dan konstruksi kepada
kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang baik.

4 . Pertemuan Keempat (2 x 45 Menit)

Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)

Guru :

Orientasi

❖ Melakukan pembukaan dengan salam pembuka, memanjatkan syukur kepada Tuhan YME dan berdoa
untuk memulai pembelajaran
❖ Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin

❖ Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.

Aperpepsi

❖ Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik
dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya
❖ Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.

❖ Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan.

Motivasi

❖ Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam kehidupan
sehari-hari.
❖ Apabila materitema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh ini dikuasai dengan baik,
maka peserta didik diharapkan dapat menjelaskan tentang materi :
⮚ Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Revolusi hijau, Teknologi
transportasi dan Teknologi kedirgantaraan
❖ Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung

❖ Mengajukan pertanyaan

Pemberian Acuan

❖ Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.
❖ Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada pertemuan yang
berlangsung
❖ Pembagian kelompok belajar

❖ Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah-langkah pembelajaran.

Kegiatan Inti ( 60 Menit )

Sintak Model
Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran

Stimulation KEGIATAN LITERASI

(stimullasi/ Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada topik
materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Revolusi hijau,
pemberian Teknologi transportasi dan Teknologi kedirgantaraan dengan cara :

rangsangan)
❖ Melihat (tanpa atau dengan Alat)
Menayangkan gambar/foto/video yang relevan.
❖ Mengamati

⮚ Lembar kerja materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek


dalam Revolusi hijau, Teknologi transportasi dan Teknologi kedirgantaraan.
⮚ Pemberian contoh-contoh materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam
Mengembangkan Iptek dalam Revolusi hijau, Teknologi transportasi dan
Teknologi kedirgantaraan untuk dapat dikembangkan peserta didik, dari media
interaktif, dsb
❖ Membaca.
Kegiatan literasi ini dilakukan di rumah dan di sekolah dengan membaca materi dari
buku paket atau buku-buku penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan
dengan Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Revolusi
hijau, Teknologi transportasi dan Teknologi kedirgantaraan.
❖ Menulis
Menulis resume dari hasil pengamatan dan bacaan terkait Prestasi Bangsa Indonesia
Dalam Mengembangkan Iptek dalam Revolusi hijau, Teknologi transportasi dan
Teknologi kedirgantaraan.
❖ Mendengar
Pemberian materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam
Revolusi hijau, Teknologi transportasi dan Teknologi kedirgantaraan oleh guru.
❖ Menyimak
Penjelasan pengantar kegiatan secara garis besar/global tentang materi pelajaran
mengenai materi :
⮚ Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Revolusi hijau,
Teknologi transportasi dan Teknologi kedirgantaraan
untuk melatih rasa syukur, kesungguhan dan kedisiplinan, ketelitian, mencari
informasi.

Problem CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)


statemen
(pertanyaan/
identifikasi Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak
masalah) mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab
melalui kegiatan belajar, contohnya :

❖ Mengajukan pertanyaan tentang materi :

⮚ Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Revolusi hijau,


Teknologi transportasi dan Teknologi kedirgantaraan

yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk mendapatkan
informasi tambahan tentang apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan faktual
sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik) untuk mengembangkan kreativitas,
rasa ingin tahu, kemampuan merumuskan pertanyaan untuk membentuk pikiran
kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan belajar sepanjang hayat.

Data KEGIATAN LITERASI


collection
(pengumpulan Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab pertanyan yang
data) telah diidentifikasi melalui kegiatan:

❖ Mengamati obyek/kejadian
Mengamati dengan seksama materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam
Mengembangkan Iptek dalam Revolusi hijau, Teknologi transportasi dan Teknologi
kedirgantaraan yang sedang dipelajari dalam bentuk gambar/video/slide presentasi
yang disajikan dan mencoba menginterprestasikannya.
❖ Membaca sumber lain selain buku teks
Secara disiplin melakukan kegiatan literasi dengan mencari dan membaca berbagai
referensi dari berbagai sumber guna menambah pengetahuan dan pemahaman
tentang materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam
Revolusi hijau, Teknologi transportasi dan Teknologi kedirgantaraan yang sedang
dipelajari.
❖ Aktivitas
Menyusun daftar pertanyaan atas hal-hal yang belum dapat dipahami dari kegiatan
mengmati dan membaca yang akan diajukan kepada guru berkaitan dengan materi
Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Revolusi hijau,
Teknologi transportasi dan Teknologi kedirgantaraan yang sedang dipelajari.
❖ Wawancara/tanya jawab dengan nara sumber
Mengajukan pertanyaan berkaiatan dengan materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam
Mengembangkan Iptek dalam Revolusi hijau, Teknologi transportasi dan Teknologi
kedirgantaraan yang telah disusun dalam daftar pertanyaan kepada guru.

COLLABORATION (KERJASAMA)

Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk:


❖ Mendiskusikan
Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas contoh dalam buku paket
mengenai materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam
Revolusi hijau, Teknologi transportasi dan Teknologi kedirgantaraan.
❖ Mengumpulkan informasi
Mencatat semua informasi tentang materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam
Mengembangkan Iptek dalam Revolusi hijau, Teknologi transportasi dan Teknologi
kedirgantaraan yang telah diperoleh pada buku catatan dengan tulisan yang rapi dan
menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar.
❖ Mempresentasikan ulang
Peserta didik mengkomunikasikan secara lisan atau mempresentasikan materi
dengan rasa percaya diri Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek
dalam Revolusi hijau, Teknologi transportasi dan Teknologi kedirgantaraan sesuai
dengan pemahamannya.
❖ Saling tukar informasi tentang materi :

⮚ Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Revolusi hijau,


Teknologi transportasi dan Teknologi kedirgantaraan

dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya sehingga diperoleh
sebuah pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan diskusi kelompok
kemudian, dengan menggunakan metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan
peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan dengan cermat untuk
mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan, menghargai pendapat orang lain,
kemampuan berkomunikasi, menerapkan kemampuan mengumpulkan informasi
melalui berbagai cara yang dipelajari, mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar
sepanjang hayat.

Data COLLABORATION (KERJASAMA) dan CRITICAL THINKING (BERPIKIR


processing KRITIK)
(pengolahan
Data) Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data hasil pengamatan dengan
cara :

❖ Berdiskusi tentang data dari Materi :

⮚ Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Revolusi hijau,


Teknologi transportasi dan Teknologi kedirgantaraan
❖ Mengolah informasi dari materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam
Mengembangkan Iptek dalam Revolusi hijau, Teknologi transportasi dan Teknologi
kedirgantaraan yang sudah dikumpulkan dari hasil kegiatan/pertemuan sebelumnya
mau pun hasil dari kegiatan mengamati dan kegiatan mengumpulkan informasi yang
sedang berlangsung dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan pada lembar kerja.
❖ Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai materi Prestasi Bangsa
Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Revolusi hijau, Teknologi
transportasi dan Teknologi kedirgantaraan.

Verification CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)


(pembuktian)
Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil
pengamatannya dengan data-data atau teori pada buku sumber melalui kegiatan :

❖ Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada pengolahan informasi yang


bersifat mencari solusi dari berbagai sumber yang memiliki pendapat yang berbeda
sampai kepada yang bertentangan untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, disiplin,
taat aturan, kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur dan kemampuan berpikir
induktif serta deduktif dalam membuktikan tentang materi :
⮚ Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Revolusi hijau,
Teknologi transportasi dan Teknologi kedirgantaraan
antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas
jawaban soal-soal yang telah dikerjakan oleh peserta didik.

Generalization COMMUNICATION (BERKOMUNIKASI)


(menarik
kesimpulan) Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan

❖ Menyampaikan hasil diskusi tentang materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam


Mengembangkan Iptek dalam Revolusi hijau, Teknologi transportasi dan Teknologi
kedirgantaraan berupa kesimpulan berdasarkan hasil analisis secara lisan, tertulis,
atau media lainnya untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan
berpikir sistematis, mengungkapkan pendapat dengan sopan.
❖ Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal tentang materi :

⮚ Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Revolusi hijau,


Teknologi transportasi dan Teknologi kedirgantaraan
❖ Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan tentanag materi Prestasi
Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Revolusi hijau, Teknologi
transportasi dan Teknologi kedirgantaraan dan ditanggapi oleh kelompok yang
mempresentasikan.
❖ Bertanya atas presentasi tentang materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam
Mengembangkan Iptek dalam Revolusi hijau, Teknologi transportasi dan Teknologi
kedirgantaraan yang dilakukan dan peserta didik lain diberi kesempatan untuk
menjawabnya.

CREATIVITY (KREATIVITAS)

❖ Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan


pembelajaran yang baru dilakukan berupa :
Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang materi :
⮚ Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Revolusi hijau,
Teknologi transportasi dan Teknologi kedirgantaraan
❖ Menjawab pertanyaan tentang materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam
Mengembangkan Iptek dalam Revolusi hijau, Teknologi transportasi dan Teknologi
kedirgantaraan yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau lembar kerja
yang telah disediakan.
❖ Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru melemparkan beberapa
pertanyaan kepada siswa berkaitan dengan materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam
Mengembangkan Iptek dalam Revolusi hijau, Teknologi transportasi dan Teknologi
kedirgantaraan yang akan selesai dipelajari
❖ Menyelesaikan uji kompetensi untuk materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam
Mengembangkan Iptek dalam Revolusi hijau, Teknologi transportasi dan Teknologi
kedirgantaraan yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar
lerja yang telah disediakan secara individu untuk mengecek penguasaan siswa
terhadap materi pelajaran.

Catatan : Selama pembelajaran Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Revolusi
hijau, Teknologi transportasi dan Teknologi kedirgantaraan berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam
pembelajaran yang meliputi sikap: nasionalisme, disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh
menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan

Kegiatan Penutup (15 Menit)

Peserta didik :

❖ Membuat resume (CREATIVITY) dengan bimbingan guru tentang point-point penting yang muncul
dalam kegiatan pembelajaran tentang materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek
dalam Revolusi hijau, Teknologi transportasi dan Teknologi kedirgantaraan yang baru dilakukan.
❖ Mengagendakan pekerjaan rumah untuk materi pelajaran Prestasi Bangsa Indonesia Dalam
Mengembangkan Iptek dalam Revolusi hijau, Teknologi transportasi dan Teknologi kedirgantaraan yang
baru diselesaikan.
❖ Mengagendakan materi atau tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja yang harus mempelajarai pada
pertemuan berikutnya di luar jam sekolah atau dirumah.

Guru :

❖ Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa untuk materi pelajaran Prestasi Bangsa
Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Revolusi hijau, Teknologi transportasi dan Teknologi
kedirgantaraan.
❖ Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja dengan benar diberi
paraf serta diberi nomor urut peringkat, untuk penilaian tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja pada
materi pelajaran Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Revolusi hijau,
Teknologi transportasi dan Teknologi kedirgantaraan.
❖ Memberikan penghargaan untuk materi pelajaran Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan
Iptek dalam Revolusi hijau, Teknologi transportasi dan Teknologi kedirgantaraan kepada kelompok yang
memiliki kinerja dan kerjasama yang baik.

5 . Pertemuan Kelima (2 x 45 Menit)

Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)

Guru :

Orientasi

❖ Melakukan pembukaan dengan salam pembuka, memanjatkan syukur kepada Tuhan YME dan berdoa
untuk memulai pembelajaran
❖ Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin

❖ Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.

Aperpepsi

❖ Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik
dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya
❖ Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.

❖ Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan.

Motivasi

❖ Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam kehidupan
sehari-hari.
❖ Apabila materitema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh ini dikuasai dengan baik,
maka peserta didik diharapkan dapat menjelaskan tentang materi :
⮚ Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Teknologi komunikasi dan informasi

❖ Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung

❖ Mengajukan pertanyaan

Pemberian Acuan

❖ Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.

❖ Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada pertemuan yang
berlangsung
❖ Pembagian kelompok belajar

❖ Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah-langkah pembelajaran.

Kegiatan Inti ( 60 Menit )

Sintak Model
Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran

Stimulation KEGIATAN LITERASI

(stimullasi/ Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada topik
materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Teknologi
pemberian komunikasi dan informasi dengan cara :

rangsangan)
❖ Melihat (tanpa atau dengan Alat)
Menayangkan gambar/foto/video yang relevan.
❖ Mengamati

⮚ Lembar kerja materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek


dalam Teknologi komunikasi dan informasi.
⮚ Pemberian contoh-contoh materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam
Mengembangkan Iptek dalam Teknologi komunikasi dan informasi untuk dapat
dikembangkan peserta didik, dari media interaktif, dsb
❖ Membaca.
Kegiatan literasi ini dilakukan di rumah dan di sekolah dengan membaca materi dari
buku paket atau buku-buku penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan
dengan Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Teknologi
komunikasi dan informasi.
❖ Menulis
Menulis resume dari hasil pengamatan dan bacaan terkait Prestasi Bangsa Indonesia
Dalam Mengembangkan Iptek dalam Teknologi komunikasi dan informasi.
❖ Mendengar
Pemberian materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam
Teknologi komunikasi dan informasi oleh guru.
❖ Menyimak
Penjelasan pengantar kegiatan secara garis besar/global tentang materi pelajaran
mengenai materi :
⮚ Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Teknologi
komunikasi dan informasi
untuk melatih rasa syukur, kesungguhan dan kedisiplinan, ketelitian, mencari
informasi.

Problem CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)


statemen
(pertanyaan/ Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak
identifikasi mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab
masalah) melalui kegiatan belajar, contohnya :

❖ Mengajukan pertanyaan tentang materi :

⮚ Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Teknologi


komunikasi dan informasi

yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk mendapatkan
informasi tambahan tentang apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan faktual
sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik) untuk mengembangkan kreativitas,
rasa ingin tahu, kemampuan merumuskan pertanyaan untuk membentuk pikiran
kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan belajar sepanjang hayat.

Data KEGIATAN LITERASI


collection
(pengumpulan Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab pertanyan yang
data) telah diidentifikasi melalui kegiatan:

❖ Mengamati obyek/kejadian
Mengamati dengan seksama materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam
Mengembangkan Iptek dalam Teknologi komunikasi dan informasi yang sedang
dipelajari dalam bentuk gambar/video/slide presentasi yang disajikan dan mencoba
menginterprestasikannya.
❖ Membaca sumber lain selain buku teks
Secara disiplin melakukan kegiatan literasi dengan mencari dan membaca berbagai
referensi dari berbagai sumber guna menambah pengetahuan dan pemahaman
tentang materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam
Teknologi komunikasi dan informasi yang sedang dipelajari.
❖ Aktivitas
Menyusun daftar pertanyaan atas hal-hal yang belum dapat dipahami dari kegiatan
mengmati dan membaca yang akan diajukan kepada guru berkaitan dengan materi
Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Teknologi
komunikasi dan informasi yang sedang dipelajari.
❖ Wawancara/tanya jawab dengan nara sumber
Mengajukan pertanyaan berkaiatan dengan materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam
Mengembangkan Iptek dalam Teknologi komunikasi dan informasi yang telah
disusun dalam daftar pertanyaan kepada guru.

COLLABORATION (KERJASAMA)

Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk:


❖ Mendiskusikan
Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas contoh dalam buku paket
mengenai materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam
Teknologi komunikasi dan informasi.
❖ Mengumpulkan informasi
Mencatat semua informasi tentang materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam
Mengembangkan Iptek dalam Teknologi komunikasi dan informasi yang telah
diperoleh pada buku catatan dengan tulisan yang rapi dan menggunakan bahasa
Indonesia yang baik dan benar.
❖ Mempresentasikan ulang
Peserta didik mengkomunikasikan secara lisan atau mempresentasikan materi
dengan rasa percaya diri Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek
dalam Teknologi komunikasi dan informasi sesuai dengan pemahamannya.
❖ Saling tukar informasi tentang materi :

⮚ Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Teknologi


komunikasi dan informasi

dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya sehingga diperoleh
sebuah pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan diskusi kelompok
kemudian, dengan menggunakan metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan
peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan dengan cermat untuk
mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan, menghargai pendapat orang lain,
kemampuan berkomunikasi, menerapkan kemampuan mengumpulkan informasi
melalui berbagai cara yang dipelajari, mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar
sepanjang hayat.

Data COLLABORATION (KERJASAMA) dan CRITICAL THINKING (BERPIKIR


processing KRITIK)
(pengolahan
Data) Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data hasil pengamatan dengan
cara :

❖ Berdiskusi tentang data dari Materi :

⮚ Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Teknologi


komunikasi dan informasi
❖ Mengolah informasi dari materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam
Mengembangkan Iptek dalam Teknologi komunikasi dan informasi yang sudah
dikumpulkan dari hasil kegiatan/pertemuan sebelumnya mau pun hasil dari kegiatan
mengamati dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang berlangsung dengan
bantuan pertanyaan-pertanyaan pada lembar kerja.
❖ Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai materi Prestasi Bangsa
Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Teknologi komunikasi dan informasi.

Verification CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)


(pembuktian)
Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil
pengamatannya dengan data-data atau teori pada buku sumber melalui kegiatan :

❖ Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada pengolahan informasi yang


bersifat mencari solusi dari berbagai sumber yang memiliki pendapat yang berbeda
sampai kepada yang bertentangan untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, disiplin,
taat aturan, kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur dan kemampuan berpikir
induktif serta deduktif dalam membuktikan tentang materi :
⮚ Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Teknologi
komunikasi dan informasi
antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas
jawaban soal-soal yang telah dikerjakan oleh peserta didik.

Generalization COMMUNICATION (BERKOMUNIKASI)


(menarik
kesimpulan) Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan

❖ Menyampaikan hasil diskusi tentang materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam


Mengembangkan Iptek dalam Teknologi komunikasi dan informasi berupa
kesimpulan berdasarkan hasil analisis secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk
mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan berpikir sistematis,
mengungkapkan pendapat dengan sopan.
❖ Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal tentang materi :

⮚ Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Teknologi


komunikasi dan informasi
❖ Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan tentanag materi Prestasi
Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Teknologi komunikasi dan
informasi dan ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan.
❖ Bertanya atas presentasi tentang materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam
Mengembangkan Iptek dalam Teknologi komunikasi dan informasi yang dilakukan
dan peserta didik lain diberi kesempatan untuk menjawabnya.

CREATIVITY (KREATIVITAS)

❖ Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan


pembelajaran yang baru dilakukan berupa :
Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang materi :
⮚ Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Teknologi
komunikasi dan informasi
❖ Menjawab pertanyaan tentang materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam
Mengembangkan Iptek dalam Teknologi komunikasi dan informasi yang terdapat
pada buku pegangan peserta didik atau lembar kerja yang telah disediakan.
❖ Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru melemparkan beberapa
pertanyaan kepada siswa berkaitan dengan materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam
Mengembangkan Iptek dalam Teknologi komunikasi dan informasi yang akan selesai
dipelajari
❖ Menyelesaikan uji kompetensi untuk materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam
Mengembangkan Iptek dalam Teknologi komunikasi dan informasi yang terdapat
pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar lerja yang telah disediakan
secara individu untuk mengecek penguasaan siswa terhadap materi pelajaran.

Catatan : Selama pembelajaran Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Teknologi
komunikasi dan informasi berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap:
nasionalisme, disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah tanggungjawab,
rasa ingin tahu, peduli lingkungan

Kegiatan Penutup (15 Menit)

Peserta didik :

❖ Membuat resume (CREATIVITY) dengan bimbingan guru tentang point-point penting yang muncul
dalam kegiatan pembelajaran tentang materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek
dalam Teknologi komunikasi dan informasi yang baru dilakukan.
❖ Mengagendakan pekerjaan rumah untuk materi pelajaran Prestasi Bangsa Indonesia Dalam
Mengembangkan Iptek dalam Teknologi komunikasi dan informasi yang baru diselesaikan.
❖ Mengagendakan materi atau tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja yang harus mempelajarai pada
pertemuan berikutnya di luar jam sekolah atau dirumah.

Guru :

❖ Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa untuk materi pelajaran Prestasi Bangsa
Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Teknologi komunikasi dan informasi.
❖ Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja dengan benar diberi
paraf serta diberi nomor urut peringkat, untuk penilaian tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja pada
materi pelajaran Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Teknologi komunikasi
dan informasi.
❖ Memberikan penghargaan untuk materi pelajaran Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan
Iptek dalam Teknologi komunikasi dan informasi kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama
yang baik.

6 . Pertemuan Keenam (2 x 45 Menit)

Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)

Guru :

Orientasi
❖ Melakukan pembukaan dengan salam pembuka, memanjatkan syukur kepada Tuhan YME dan berdoa
untuk memulai pembelajaran
❖ Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin

❖ Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.

Aperpepsi

❖ Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik
dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya
❖ Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.

❖ Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan.

Motivasi

❖ Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam kehidupan
sehari-hari.
❖ Apabila materitema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh ini dikuasai dengan baik,
maka peserta didik diharapkan dapat menjelaskan tentang materi :
⮚ Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Teknologi arsitektur dan konstruksi

❖ Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung

❖ Mengajukan pertanyaan

Pemberian Acuan

❖ Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.

❖ Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada pertemuan yang
berlangsung
❖ Pembagian kelompok belajar

❖ Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah-langkah pembelajaran.

Kegiatan Inti ( 60 Menit )

Sintak Model
Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran

Stimulation KEGIATAN LITERASI

(stimullasi/ Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada topik
materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Teknologi
pemberian arsitektur dan konstruksi dengan cara :

rangsangan)
❖ Melihat (tanpa atau dengan Alat)
Menayangkan gambar/foto/video yang relevan.
❖ Mengamati

⮚ Lembar kerja materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek


dalam Teknologi arsitektur dan konstruksi.
⮚ Pemberian contoh-contoh materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam
Mengembangkan Iptek dalam Teknologi arsitektur dan konstruksi untuk dapat
dikembangkan peserta didik, dari media interaktif, dsb
❖ Membaca.
Kegiatan literasi ini dilakukan di rumah dan di sekolah dengan membaca materi dari
buku paket atau buku-buku penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan
dengan Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Teknologi
arsitektur dan konstruksi.
❖ Menulis
Menulis resume dari hasil pengamatan dan bacaan terkait Prestasi Bangsa Indonesia
Dalam Mengembangkan Iptek dalam Teknologi arsitektur dan konstruksi.
❖ Mendengar
Pemberian materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam
Teknologi arsitektur dan konstruksi oleh guru.
❖ Menyimak
Penjelasan pengantar kegiatan secara garis besar/global tentang materi pelajaran
mengenai materi :
⮚ Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Teknologi
arsitektur dan konstruksi
untuk melatih rasa syukur, kesungguhan dan kedisiplinan, ketelitian, mencari
informasi.

Problem CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)


statemen
(pertanyaan/ Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak
identifikasi mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab
masalah) melalui kegiatan belajar, contohnya :

❖ Mengajukan pertanyaan tentang materi :

⮚ Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Teknologi


arsitektur dan konstruksi

yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk mendapatkan
informasi tambahan tentang apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan faktual
sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik) untuk mengembangkan kreativitas,
rasa ingin tahu, kemampuan merumuskan pertanyaan untuk membentuk pikiran
kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan belajar sepanjang hayat.

Data KEGIATAN LITERASI


collection
(pengumpulan Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab pertanyan yang
data) telah diidentifikasi melalui kegiatan:

❖ Mengamati obyek/kejadian
Mengamati dengan seksama materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam
Mengembangkan Iptek dalam Teknologi arsitektur dan konstruksi yang sedang
dipelajari dalam bentuk gambar/video/slide presentasi yang disajikan dan mencoba
menginterprestasikannya.
❖ Membaca sumber lain selain buku teks
Secara disiplin melakukan kegiatan literasi dengan mencari dan membaca berbagai
referensi dari berbagai sumber guna menambah pengetahuan dan pemahaman
tentang materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam
Teknologi arsitektur dan konstruksi yang sedang dipelajari.
❖ Aktivitas
Menyusun daftar pertanyaan atas hal-hal yang belum dapat dipahami dari kegiatan
mengmati dan membaca yang akan diajukan kepada guru berkaitan dengan materi
Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Teknologi
arsitektur dan konstruksi yang sedang dipelajari.
❖ Wawancara/tanya jawab dengan nara sumber
Mengajukan pertanyaan berkaiatan dengan materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam
Mengembangkan Iptek dalam Teknologi arsitektur dan konstruksi yang telah disusun
dalam daftar pertanyaan kepada guru.

COLLABORATION (KERJASAMA)

Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk:


❖ Mendiskusikan
Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas contoh dalam buku paket
mengenai materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam
Teknologi arsitektur dan konstruksi.
❖ Mengumpulkan informasi
Mencatat semua informasi tentang materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam
Mengembangkan Iptek dalam Teknologi arsitektur dan konstruksi yang telah
diperoleh pada buku catatan dengan tulisan yang rapi dan menggunakan bahasa
Indonesia yang baik dan benar.
❖ Mempresentasikan ulang
Peserta didik mengkomunikasikan secara lisan atau mempresentasikan materi
dengan rasa percaya diri Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek
dalam Teknologi arsitektur dan konstruksi sesuai dengan pemahamannya.
❖ Saling tukar informasi tentang materi :

⮚ Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Teknologi


arsitektur dan konstruksi

dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya sehingga diperoleh
sebuah pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan diskusi kelompok
kemudian, dengan menggunakan metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan
peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan dengan cermat untuk
mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan, menghargai pendapat orang lain,
kemampuan berkomunikasi, menerapkan kemampuan mengumpulkan informasi
melalui berbagai cara yang dipelajari, mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar
sepanjang hayat.

Data COLLABORATION (KERJASAMA) dan CRITICAL THINKING (BERPIKIR


processing KRITIK)
(pengolahan
Data) Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data hasil pengamatan dengan
cara :

❖ Berdiskusi tentang data dari Materi :

⮚ Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Teknologi


arsitektur dan konstruksi
❖ Mengolah informasi dari materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam
Mengembangkan Iptek dalam Teknologi arsitektur dan konstruksi yang sudah
dikumpulkan dari hasil kegiatan/pertemuan sebelumnya mau pun hasil dari kegiatan
mengamati dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang berlangsung dengan
bantuan pertanyaan-pertanyaan pada lembar kerja.
❖ Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai materi Prestasi Bangsa
Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Teknologi arsitektur dan konstruksi.

Verification CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)


(pembuktian)
Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil
pengamatannya dengan data-data atau teori pada buku sumber melalui kegiatan :

❖ Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada pengolahan informasi yang


bersifat mencari solusi dari berbagai sumber yang memiliki pendapat yang berbeda
sampai kepada yang bertentangan untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, disiplin,
taat aturan, kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur dan kemampuan berpikir
induktif serta deduktif dalam membuktikan tentang materi :
⮚ Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Teknologi
arsitektur dan konstruksi
antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas
jawaban soal-soal yang telah dikerjakan oleh peserta didik.

Generalization COMMUNICATION (BERKOMUNIKASI)


(menarik
kesimpulan) Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan

❖ Menyampaikan hasil diskusi tentang materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam


Mengembangkan Iptek dalam Teknologi arsitektur dan konstruksi berupa
kesimpulan berdasarkan hasil analisis secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk
mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan berpikir sistematis,
mengungkapkan pendapat dengan sopan.
❖ Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal tentang materi :

⮚ Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Teknologi


arsitektur dan konstruksi
❖ Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan tentanag materi Prestasi
Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Teknologi arsitektur dan
konstruksi dan ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan.
❖ Bertanya atas presentasi tentang materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam
Mengembangkan Iptek dalam Teknologi arsitektur dan konstruksi yang dilakukan
dan peserta didik lain diberi kesempatan untuk menjawabnya.

CREATIVITY (KREATIVITAS)

❖ Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan


pembelajaran yang baru dilakukan berupa :
Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang materi :
⮚ Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Teknologi
arsitektur dan konstruksi
❖ Menjawab pertanyaan tentang materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam
Mengembangkan Iptek dalam Teknologi arsitektur dan konstruksi yang terdapat pada
buku pegangan peserta didik atau lembar kerja yang telah disediakan.
❖ Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru melemparkan beberapa
pertanyaan kepada siswa berkaitan dengan materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam
Mengembangkan Iptek dalam Teknologi arsitektur dan konstruksi yang akan selesai
dipelajari
❖ Menyelesaikan uji kompetensi untuk materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam
Mengembangkan Iptek dalam Teknologi arsitektur dan konstruksi yang terdapat pada
buku pegangan peserta didik atau pada lembar lerja yang telah disediakan secara
individu untuk mengecek penguasaan siswa terhadap materi pelajaran.

Catatan : Selama pembelajaran Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Teknologi
arsitektur dan konstruksi berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap:
nasionalisme, disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah tanggungjawab,
rasa ingin tahu, peduli lingkungan

Kegiatan Penutup (15 Menit)

Peserta didik :

❖ Membuat resume (CREATIVITY) dengan bimbingan guru tentang point-point penting yang muncul
dalam kegiatan pembelajaran tentang materi Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek
dalam Teknologi arsitektur dan konstruksi yang baru dilakukan.
❖ Mengagendakan pekerjaan rumah untuk materi pelajaran Prestasi Bangsa Indonesia Dalam
Mengembangkan Iptek dalam Teknologi arsitektur dan konstruksi yang baru diselesaikan.
❖ Mengagendakan materi atau tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja yang harus mempelajarai pada
pertemuan berikutnya di luar jam sekolah atau dirumah.

Guru :

❖ Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa untuk materi pelajaran Prestasi Bangsa
Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Teknologi arsitektur dan konstruksi.
❖ Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja dengan benar diberi
paraf serta diberi nomor urut peringkat, untuk penilaian tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja pada
materi pelajaran Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan Iptek dalam Teknologi arsitektur
dan konstruksi.
❖ Memberikan penghargaan untuk materi pelajaran Prestasi Bangsa Indonesia Dalam Mengembangkan
Iptek dalam Teknologi arsitektur dan konstruksi kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama
yang baik.

A. Penilaian, Pembelajaran Remedial dan Pengayaan


1. Teknik Penilaian (terlampir)
a. Sikap
- Penilaian Observasi
Penilaian observasi berdasarkan pengamatan sikap dan perilaku peserta didik sehari-hari, baik
terkait dalam proses pembelajaran maupun secara umum. Pengamatan langsung dilakukan oleh
guru. Berikut contoh instrumen penilaian sikap

No Nama Siswa Propil Pelajar Pancasila Jumlah Skor Sikap Peridkat


Skor
Beriman Bertakwa Bernalar Kreatif
Kepada Tuhan Kritis
Yang Maha Esa
dan Berahlak Mulia

1 Tami Idrus

2 Rahman Kunai

3 Nurain Tane

4 Multia Sabu

5 Ilham Nurmila

Keterangan :
• 75,01 - 100,00 = Sangat Baik (SB)
• 50,01 - 75,00 = Baik (B)
• 25,01 - 50,00 = Cukup ( C )
• 00,00 - 25,00 = Kurang ( K )

b. Pengetahuan
- Tertulis Uraian dan atau Pilihan Ganda

No Rumusan Soal Kunci Jawaban Skor

1. Semakin lama jumlah penduduk Indonesia Revolusi hijau didsari oleh penelitian 1
dalam meningkat sehingga usaha prosuksi robert maltus Malthus berpendapat bahwa (Pg)
pertanianpun harus dilakukan pemerintah, pertumbuhan Penduduk akan mengikuti
salah satu dilakukan dengan cara sebagai deret ukur (1,2,4,8,16,32,64,128,256 dan
berikut…. seterusnya) sedangkan tumbuhan
A. Mengintensifkan industrialisasi mengikuti hitung Hasil penelitiannya ini
B. Menerapkan kebijakan revolus adalah hal yang melatar belakangi
C. Menanamkan modal di sektor Revolusi Hijau dunia. Revolusi Hijau
pertanian menjadi proyek untuk meningkatkan
D. Membuka lapangan kerja di jumlah produksi pangan di negara negara
sektor pertanian dunia. Munculnya berbagai pencarian
E. Mengintensifkan tranmigrasi e bibit unggul dan pengendalian jumlah
daerah-daerah pertanian penduduk dilakukan atas penelitian teori
ini.
KUNCI JAWABAN: B
2 Perkembangan teknologi ilmu Revolusi hijau pada dasarnya adalah 1
pengetahuan telah mendorong lahirnya perubahan yang cepat Perkembangan (Pg)
revolusi hijau di dunia. Gerakan ini dalam cara bercocok tanam sehingga
merupakan upaya untk memenuhi dapat meningkatkan hasil pertanian
kebutuhan pangan manusia yang teknologi ilmu pengetahuan telah
jumlahnya terus bertambah. Inti dari pada mendorong lahirnya revolusi hijau di
gerakan revolusi hijau adalah…. dunia. Sehingga diperlukan adanya ilmu
A. Penanaman lahan hijau seluas- pengetahuan mengenai teknologi untuk
luasnya untuk menghasilkan mampu memproduk alat atau bahan yang
lahan subur produktif mampu meingkatkan hasil prosuksi
B. Penggunaan teknologi untuk pertanian
menghasilkan produksi pangan
yang lebih baik KUNCI JAWABAN: B
C. Perubahan pengelolaan pangan
dengan melibatkan pihak sawatsa
dan pemerintah secara bersama
D. Menopoli sumber pangan oleh
negara agar proses produksi dan
distribusinya berjalan lancar dan
merat
E. Pegerahan sebanyak mungkin
untuk memproduksi sebanyak
mungkin jumlah makanan

3 Perubahan cara bercocok tanam dari cara Pada masa pemerintahan presiden 1
tradisional menjadi cara modern untuk Soeharto Tepatnya pada masa Orde Baru (PG)
meningkatkan produktifitas pertanian di sejak dilaksanakannya Pelita I di tahun
Indonesia dilakukan dengan beberapa 1969, Revolusi Hijau diterapkan dan
cara. Berikut ini yang tidak termasuk cara fokus pada peningkatan hasil pertanian
meningkatkan produktivitas pertanian (beras). Pelaksanaannya terbagi menjadi 4
adalah…. program antara lain
A. Irigasi Rehabilitasi,Diversifikasi, Intensifikasi,
B. Rehabilitasi ekstensifikasi
C. Diversifikasi
D. Intensifikasi KUNCI JAWABAN: A
E. Ekstensifikasi

4 salah satu indikator keberhasilan Orde Revolusi Hojau yang dilaksanakan oleh 1
Baru dalam melaksanakan revolusi hijau pemrintah Indonesia pada masa ore Baru (PG)
adalah sebagaimana tercantum dibawah dengan fokus peningkatan prosuksi besar
ini…. mendapatkan penghargaan dari FAO pada
A. pemerintah melanjutkan program tahun 1988 sebagai negara yang mampu
pembangunan 5 tahun tahap 2 berswasembada pangan
B. presiden Soeharto mendapatkan
kehormatan dari dengan gelar KUNCI JAWABAN: D
bapak pembangunan
C. digabungkannya departemen
pertanian dan perkebunan untuk
meningkatkan kinerja
D. penghargaan FAO pada tahun
1988 karena keberhasilan
Indonesia berswasembada
pangan
E. penghargaan Imf kepada
Indonesia karena berhasil
mengeksport beras di wilayah
Asia

5 Revolusi hijau banyak membawa Selain bermanfaat bagi umat manusia 1


perubahan dalam kehidupan manusia revolusi hijau juga menimbulkan dampak (PG)
selain membawa dampak positif revolusi negatif pula. Adapun dampak negatif dari
hijau juga membawa dampak negatif pula. revolusi hijau adalah
Diantaranya…. a. Musnahnya organisme penyubur tanah
A. Maraknya arus urbanisasi b. Kesuburan tanah menurun dan menjadi
B. Menumbuhkan sikap tandus
individualistis di kalangan petani c. Tanah mengandung resido akibat
C. Lahan kosong banyak dihabiskan endapan pestisida
untuk lahan petani d. Hasil pertanian mengandung bahan
D. Kelompok petani menjadi kimia pestisida
kemlompok minoritas e. Ekosistem rusak dan tidak lagi
E. Ketergantungan petani terhadap seimbang
penggunaan pupuk dan pestisida
KUNCI JAWABAN: E

c. Keterampilan
Pormat Penilaian

PENILAIAN KETERAMPILAN PORTOFOLIO

Mata Pelajaran : Sejarah Indonesia


Kelas / Semester : XII / Ganjil
Materi : Peran Bangsa Indonesia dalam perdamaian dunia

NO Nama Siswa Aspek Yang Dinilai Nilai Akhuir

A B C D

1 Tami Idrus

2 Rahman Kunai

3 Nurain Tane

4 Multia Sabu

5 Ilham Nurmila

Rubrik Penilaian

NO Aspek Yang Dinilai Kriteria Skor

4 3 2 1

A Kelengkapan Tugas Tugas 76-100 Tugas 51-75 % Tugas 26-50 % Tugas 0-25 %
% lengkap lengkap lengkap lengkap

B Penyajian Tugas Penyajian 76- Penyajian 51- Penyajian 26- Penyajian 0-25
100 % rapi 75 % rapi 50 % rapi % rapi

C Penarikan Simpulan Simpulan 76- Simpulan 51-75 Simpulan 26-50 Simpulan 0-25
100 % tepat % tepat % tepat % tepat

D Waktu Pengumpulan Tepat waktu Telat 1 jam Telat 2 jam Telat lebih dari
2 jam
Nilai Akhir Uraian = Skor yang diperoleh
__________________ X 100
Skor Maksimum

Mengetahui, Buntulia , Januari 2023


Kepala SMA Negeri 1 Buntulia Guru Mata Pelajaran,
IRMA HANO POROGOI, M Pd WIKANTRI UNUTI , S.Pd
NIP. 19750204 200701 2 015 NIP. 19920219 202321 2 038

Anda mungkin juga menyukai