Anda di halaman 1dari 4

Bab 4

Kedatangan Sekutu serta


Perjuangan Mempertahankan
Kemerdekaan dan Integritas NKRI
A Perjuangan Mempertahankan Kemerdekaan dengan
Kekuatan Senjata

29 September 1945, Sekutu tiba di Indonesia dengan tugas utama:


1. Menerima penyerahan Jepang.
2. Membebaskan tawanan Jepang asal Eropa.
3. Melucuti dan memulangkan tentara Jepang.
4. Memelihara kondisi damai untuk diserahkan kepada pemerintah
sipil.
5. Mencari informasi tentang para penjahat perang Jepang.

Dalam kenyataannya, Sekutu


dan Belanda ternyata hendak
menguasai kembali Indoneisa.
Hal itu memicu beberapa
perlawanan bersenjata.
Pertempuran Medan Area Pertempuran Ambarawa Pertempuran Surabaya
(sejak 13 Oktober 1945) Pasukan NICA yang
Pasukan Sekutu
Insiden dipicu oleh membonceng pasukan
menyebarkan pamflet
tindakan Belanda yang Sekutu mempersenjatai yang meminta agar
merampas dan para tawanan perang rakyat Surabaya
menginjak-injak lencana Jepang. menyerahkan senjata
merah putih yang dipakai yang telah dirampas dari
warga. pasukan Jepang.
Peristiwa Merah Putih di Manado
Pasukan Sekutu dan NICA
mengumumkan larangan mengibarkan
bendera Merah Putih di wilayah
Minahasa.

Peristiwa Bandung Lautan Api


Pada 12 Oktober 1945, pasukan Sekutu
yang diboncengi NICA menuntut semua
senjata yang telah dilucuti itu
diserahkan kepada Sekutu.
Potret saat Kota Bandung bagian selatan
dibumihanguskan.

Anda mungkin juga menyukai