Anda di halaman 1dari 1

DESAIN BRIEF

Pembuatan Logo Pentas Seni

DATA PERUSAHAAN/CUSTOMER
Nama Perusahaan/Customer : LKP Cahaya Bangsa
Latar belakang perusahaan/Customer*) : -
Visi, Misi, dan tujuan*) : -
Jenis Perusahaan *) : Pendidikan dan Pelatihan
Contact Person : 081380222192
Tagline : Kita sedikit kita beda kita unik
Biaya : Rp. 3.000.000,-

DESKRIPSI PROJECT

Nama : Pembuatan Playet


Tujuan : Untuk promasi lembaga pelatihan
Sasaran : Pelajar, Mahasiswa, Masyarakat Umum
Waktu : 20 hari
Media Output : Poster, Spanduk, Id Card, Media Sosial
Ketentuan khusus :
- Gunakan warna-warna yang cerah, menimbulkan efek semangat kebersamaan, berhubungan dengan
seni, sederhana tetapi berkesan elegant.
- Gambar atau simbol atau Typhografi, di kreasikan sesuai dengan tema dari acara.
- Bentuk typografi tidak jadi masalah.
- Pentas menampilkan Music, Dance, Comedy, dan Bazaar.

TAMBAHAN IDE
Menyisipkan salah satu simbol budaya, agar ada satu kesatuan antara modern dan tradisional. Contoh
simbol pewayangan atau alat musik tradisional

BIAYA
DP : Rp. 500.000,-
Jasa : Rp. 500.000,-
Alat dan Bahan : Rp. 1.000.000,-
Waktu (jumlah hari) : 14 Hari Kerja
Revisi :

Anda mungkin juga menyukai