Anda di halaman 1dari 2

1.

Untuk mengisi kembali energi listrik pada battery yang telah terpakai, sehingga battery selalu dalam
kondisi penuh fungsi dari….
a. Alternator
b. Rectifier
c. Sistem pengisian
d. Sistem pengapian
e. Kiprok
2. Komponen sistem pengisian pada sepeda motor terdiri dari….
a. Alternator, regulator, busi, baterai
b. Alternator, rectifier, sekring, baterai
c. Alternator, regulator rectifier, baterai
d. Alternator, regulator rectifier, sekring
e. Kiprok, sekring, baterai
3. Pada sepeda motor terdapat komponen yang mampu merubah gerak putar menjadi energi listrik
yaitu….
a. Alternator
b. regulator rectifier
c. sekring
d. Kiprok
e. baterai
4. tegangan listrik yang dihasilkan alternator berupa….
a. Tegangan DC
b. Tegangan AC
c. Tegangan tidak beraturan
d. Tegangan tinggi
e. Tegangan campuran
5. Didalam alternator terdapat kumparan / lilitan kawat, apa nama kawat tersabut….
a. Kawat begel
b. Kawat bendrat
c. Kawat nikelin
d. Kawat email
e. Kawat baja
6. Besar kecilnya tegangan listrik alternator tergantung dari….
a. Kecepatan putaran mesin, kecepatan putaran stator
b. Kekuatan medan magnet, jumlah lilitan kawat
c. Kecepatan kumparan, jumlah lilitan kawat
d. Warna kumparan, warna lilitan kawat
e. jumlah lilitan kawat, warna lilitan kawat
7. Komponen kelistrikan apakah yang menerapkan proses induksi pada sepeda motor :
a. flasher
b. accumulator
c. Regulator/rectifier
d. Alternator
e. Motor listrik
8. Warna kabel spool pengisian adalah….
a. Kuning
b. Hijau
c. Hitam
d. Merah
e. putih
9. Kabel warna hijau pada alternator berfungsi untuk….
a. Kabel pengisian
b. Kabel penerangan
c. Kabel massa
d. Kabel baterai
e. Kabel starter
10. Berikut ini adalah bagian dari komponen alternator sepeda motor bebek yang tidak ikut berputar….
a. Magnit, spool
b. Kumparan, flywheel
c. Roda gila, lilitan kawat
d. Besi inti, kumparan
e. Besi inti, magnit
11. Alat yang digunakan untuk memeriksa alternator pada saat mesin menyala….
a. Ampere meter
b. Volt meter
c. Ohm meter
d. Higro meter
e. stetoskop
12. Untuk mengetahui kontinuitas kumparan alternator menggunakan alat….
a. Ampere meter
b. Volt meter
c. Ohm meter
d. Higro meter
e. stetoskop

13. Penyearah yang digunakan pada sepeda motor keluaran lama (jadul) adalah….
a. Rectifier
b. Regulator
c. SCR
d. Kuprox
e. Dioda
14. Kegunaan dari rectifier adalah….
a. Membatasi tegangan
b. Merubah tegangan AC menjadi DC
c. Merubah tegangan DC menjadi AC
d. Membatasi arus listrik
e. Mengurangi tegangan listrik
Isian

1. buat wiring diagram sistem penerangan lampu kepala


2. Buat wiring diagram sistem lampu tanda belok (lampu sen)
3. jelaskan fungsi sitem pengisian
4. Sebutkan komponen sistem pengisian berikut fungsinya

Anda mungkin juga menyukai