Anda di halaman 1dari 2

ANALISIS KESELAMATAN KERJA (JOB SAFETY ANALYSIS)/PROSEDUR JSA

Nomor dan Nama Pekerjaan 036 / Penebangan Pohon dengan


Tanggal No JSA : 036/JSA-MSM/I/2022
Chainsaw
Nomor dan Nama Jabatan
Operator Disusun Oleh Tanda tangan No Revisi 0

Seksi/Departemen Production/Operation Diperiksa Oleh Tanda tangan Direview SHE


Jabatan Superior Disetujui Oleh Tanda tangan Tanda tangan
Alat Pelindung Diri Yang Harus Dipakai : Lokasi Kerja :
1. Wajib digunakan: Helm, sepatu pelindung, kacamata safety, rompi reflektif, masker, earplug Area land Clearing
dan sarung tangan.
2. Disarankan untuk digunakan: --

Urutan Dasar Langkah Kerja Risiko yang terkait Tindakan atau Prosedur Pencegahan yang
direkomendasikan
Identifikasi Risiko yang berhubungan dengan
Uraikan pekerjaan tersebut menjadi beberapa Gunakan kedua kolom tadi sebagai pembimbing, tentukan tindakan apa yang
tiap-tiap langkah kerja tersebut terhadap
langkah kerja dasar perlu diambil untuk menghilangkan atau memperkecil Risiko yang dapat
kemungkinan terjadinya kecelakaan
menimbulkan kecelakaan, cidera atau penyakit akibat kerja
1.1. Terkena rantai / kuku chain saw 1.1.1 Gunakan sarung tangan dan pastikan kunci yang dipakai untuk
membuka coper samping dalam kondisi bolt baik (tidak rusak)
1 Pengecekan peralatan chain saw
1.2.1 Pastikan minyak / oli chain saw cukup
1.2. Minyak / oli chain saw kering
2.1. Terpeleset 2.1.1 Pastikan jalur yang akan dilewati aman dan tidak licin
2 Berangkat ke lokasi kerja 2.2. Terkena gear / rantai chain saw 2.2.1 Gear / rantai chain saw dalam kondisi tertutup

3.1. Digigit ular / lebah tawon 3.1.1 Yakinkan lokasi aman dari binatang berbahaya,bila perlu gunakan
Cek lokasi dan arah roboh nya pohon dan
batang kayu untuk memukul-mukul semak di sekitar area
3 struktur akar yang berhubungan dengan
3.2.1 Pastikan lokasi di sekitar pohon tidak licin
pohon lain
3.2. Terpeleset
4.1. Terkena parang sendiri 4.1.1 Gunakan parang dengan benar dan hati-hati serta pastikan menggunakan
Membersihkan semak-semak / ranting di APD lengkap
4 sekitar area pohon yang akan di tebang 4.2. Digigit ular / lebah tawon 4.2.1 Yakinkan lokasi aman dari binatang berbahaya, bila perlu gunakan
menggunakan parang batang kayu untuk memukul-mukul semak di sekitar area
5.1. Operator terkena hantaman tali chain saw 5.1.1 Posisi operator agak menyamping ketika menarik tali chain saw dan
5 Menghidupkan chain saw
pastikan tali dalam kondisi baik
6.1. Mata terkena serbuk gergaji 6.1.1 Gunakan APD kaca mata (safety glass)
6.2. Rantai chain saw putus 6.2.1 Pastikan pemasangan rantai tidak kendor dan rantai chain saw dalam
kondisi baik tidak cacat
6.3. Bar / rantai chain saw terjepit pohon yang 6.3.1 Lakukan penebangan dengan hati-hati dan perhatikan dengan seksama
akan ditebang arah kemiringan pohon yang di tebang
6 Menebang pohon hidup
6.4. Operator tertimpa dahan / pohon 6.4.1 Gunakan APD helm (safety helmet dll)
6.4.2 Perhatikan arah roboh nya pohon dan secepat nya lari ketika mengetahui
pohon yang di tebang mulai roboh
6.5. Fungsi pendengaran menurun (tuli) 6.5.1 Gunakan pengaman telinga (Ear plug)

7.1. Mata terkena serbuk gergaji 7.1.1 Gunakan APD kaca mata (safety glass)
7.2. Rantai chain saw putus 7.2.1 Pastikan pemasangan rantai tidak kendor dan rantai chain saw dalam
kondisi baik tidak cacat
7.3. Bar / rantai chain saw terjepit pohon yang 7.3.1 Lakukan penebangan dengan hati-hati dan perhatikan dengan seksama
akan di tebang arah kemiringan pohon yang di tebang
7 Menebang pohon yang sudah kering / mati 7.4. Operator / chain saw kejatuhan dahan kering 7.4.1 Gunakan APD helm (safety helmet, dll) dan pastikan tidak ada dahan
7.5. Operator / chain saw tertimpa pohon kering yang menggantung di atas pohon
7.6. Fungsi pendengaran menurun (tuli) 7.5.1 Perhatikan arah roboh nya pohon dan secepatnya lari ketika mengetahui
pohon yang di tebang mulai roboh
7.6.1 Gunakan pengaman telinga ( Ear plug )

8 Istirahat 8.1. Pekerja kejatuhan dahan / pohon 8.1.1 Jangan beristirahat di bawah pohon yang tidak aman

Anda mungkin juga menyukai