Anda di halaman 1dari 6

Jambi, 31 Maret 2023

Hal : Lamaran Pekerjaan


Lampiran : 4 Lembar

Kepada Yth Bapak/ Ibu HRD Koperasi Simpan Pinjam Sarjana Sepadu Indonesia
Kota Jambi
Dengan Hormat,
Melalui surat ini saya mengajukan permohonan lamaran kerja di Koperasi Simpan Pinjam
Sarjana Sepadu Indonesia
Saya adalah individu yang sehat, sistematis, bertanggung jawab dan memiliki inisiatif yang
tinggi. Saya lulus dari SMAS Unggul Sakti Kota Jambi dan sedang melanjutkan perkuliahan di
Universitas Swasta di Kota Jambi dan memiliki minat untuk berkerja di perbankan. Saya
mampu berkomunikasi lisan dan tertulis secara baik, serta dapat mengoperasikam komputer
dengan berbagai perangkat lunak (software) seperti Ms. Office secara baik.
Mengenai data diri saya dapat saya jelaskan secara singkat sebagai berikut:
Nama : Davis Andrio
Tempat, Tanggal lahir : Jambi, 12 Juli 2000
Pendidikan Terakhir : SMA (IPS)
Alamat : Jl. Raden Wijaya, kebun kopi RT 26 kec. Jambi selatan
Status : Belum Menikah
Email : dafisandrio12@gmail.com
Whatsapp/Telpon : 0882-7675-1720
Surat Lamaran Pekerjaan diatas saya buat dalam keadaan sehat, sebagai bahan pertimbangan
saya lampirkan beberapa berkas berikut:
1. Surat Lamaran
2. Daftar Riwayat Hidup
3. Scan Ijazah dan Traskip Nilai
4. Scan KTP
Demikian surat lamaran kerja ini saya tulis dengan sebenar-benarnya. Saya harap untuk
bisa lanjut ke tahap selanjutnya hingga akhirnya diterima dan ditempatkan di Koperasi Simpan
Pinjam Sarjana Sepadu Indonesia. Atas perhatian dan waktunya saya ucapkan terimakasih.

Hormat saya,

Davis Andrio
CURRICULUM VITAE

Davis andrio
Email : dafisandrio12@gmail.com
Handphone : 0882-7675-1720

PENDIDIKAN
Universitas Dinamika Bangsa Jambi 2018 - Sekarang
Jurusan Sistem Informasi
SMA Swasta Unggul Sakti Kota Jambi 2015 - 2018
Jurusan IPS

KEMAMPUAN

• Microsoft Office dan excel


• Berkomunikasi dengan baik
• Bahasa Indonesia (aktif) English (pasif)
• Service yang tinggi

PENGALAMAN KERJA

• Lang thai sebagai barista


• Kurir Ninja express jambi
• Koki Mo tahu aja
• Barista Pickcup jambi
DOKUMEN PENDUKUNG
1. Scan Ijazah dan Transkip Nilai
2. Scan KTP

3. Scan SCKCK
4. Scan Sertifikat Vaksin

Anda mungkin juga menyukai