Anda di halaman 1dari 1

PEMERINTAH KABUPATEN INDRAGIRI HILIR

KECAMATAN PELANGIRAN
DESA TELUK BUNIAN
Alamat Kantor : Jl. Sepakat No 03 TelukBunianKode Pos 29255

BERITA ACARA SERAH TERIMA


BANTUAN LANGSUNG TUNAI DANA DESA (BLT-DD)
TAHAP KE II BULAN JULI,AGUSTUS DAN SEPTEMBER TAHUN ANGGARAN 2023

Pada Hari, Senin Tanggal Empat Bulan September Tahun Dua Ribu Dua
Puluh Tiga, Bertempat Di Aula Kantor DESA TELUK BUNIAN Kecamatan Pelangiran
Kabupaten Indragiri Hilir Propinsi Riau, Mulai Pukul 08.30 Wib s/d Selasai, Telah
Dilaksanakan Kegiatan Penyerahan/Penyaluran Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana
Desa Tahun 2023 Tahap II Bulan Juli s/d September Kepada Keluarga Penerima
Manfaat (KPM) BLT-DD DESA TELUK BUNIAN Sebanyak 26 KPM Dengan Jumlah
Bantuan Sebesar Rp 900.000,00; (Sembilan Ratus Ribu Rupiah), Dengan Metode
Tunai.

Adapun Bukti Serah Terima Atas Penyaluran Bantuan Langsung Tunai (BLT)
DD Tahun Anggaran 2023 Sebagai Mana Terlampir.

Rincian KPM berdasarkan jenis kelamin :


Laki-laki : 19 Orang
Perempuan : 7 Orang
Jumlah : 26 Orang

Rincian KPM berdasarkan jenis pekerjaan :


Ibu Rumah Tangga : Orang
Petani/Pekebun : 8 Orang
Buruh Tani : 8 Orang
Karyawan Swasta : Orang
Lainnya : 10 Orang
Jumlah : 26 Orang

Demikian Berita Acara Serah Terima ini di buat untuk dipergunakan


sebagaimana mestinya.

Telah dilakukan verifikasi; Dibayar lunas oleh;


Sekertaris Desa Kaur Keuangan

ROSMADI ENI SAHWATI

Diketahui oleh;
Kepala Desa

HADIYANSYAH

Anda mungkin juga menyukai