Anda di halaman 1dari 2

SCRIPT INTERVENSI

Agency/Client : JIEXPO Today Date : Minggu, 12 Juni 2022


Product : INTERVENSI Stasion : JIEXPO TV
Title : Intervensi bareng Fourtwnty Shoot Start Date : Sabtu, 11 Juni 2022
Duration/
Language : 5-6 Minutes/Indonesia Shoot End Date : Sabtu, 11 Juni 2022
Revision : Writer : JFK

Rational/Sinopsis
Opening Bumper Intervensi
Video Host (opening) (script) “Hai kembali lagi bersama guje Putri
Endita, kali ini di segment terbaru dari JIExpo
TV yaitu INTERVENSI, interview bareng
musisi-musisi yang terkenal yang akan
perform di panggung utama Jakarta Fair.
Kalian semua penasaran gak sih? Pasti
penasaran banget kan? Tonton terus episode-
episode selanjutnya”
Interview (video interview)
Stockshoot NDX A.K.A perform
Closing (video host)
Credit Title - Host : Putri Endita
- Producer : Roy Kumar, Anastasya Jo
- Scriptwriter : Salsabila
- Cameraman : Dedy, Apriliyan, Wawan
Setiawan
Question List NDX A.K.A
Hai… kembali lagi bersama gue Putri Endita di acara Intervensi. Interview bareng musisi. Nah di
episode pertama ini kita kedatangan musisi yang lagi happening banget nih, yang lagunya
banyak banget seliweran di TikTok. Yang lagunya tuh gini,
“apa kabar wong seng tahu tak sayang, apa kabar wong seng tahu tak gawe nyaman.......”
Pasti tau kan siapaaa, gausah berlama-lama lagi langsung saja kita panggil/ketemu dengan NDX
A.K.A.
Hallo Selamat Sore Mas Yonanda Frisna Damara dan Mas Fajar Ali. Apa kabar?
By the way, NDX A.K.A baru banget ngeluarin single terbaru ya tanggal 6 Juni kemarin.
Judulnya “Tetap Ning Sandingku” kan?. Dari yang aku denger sih maknanya dalem banget ya
dan relate banget sama lika-liku percintaan anak muda. Kalo boleh tau single terbaru tersebut
terinspirasi dari mana sih?

Ohiya, sama kita juga mau menanyakan beberapa pertanyaan nih


Qustion List :
1. Sebelumnya NDK A.K.A ini sudah pernah perform ya di Jakarta Fair? Kesan dan
pesan/perasaan kalian gimana nih bisa perform lagi di panggung utama Jakarta Fair?
2. Sebelumnya kenapa nih kalian bisa tertarik untuk perform di Jakarta Fair?
3. Kira-kira nih dengan menyanyikan lagu berbahasa jawa, kalian punya niat atau visi misi
tersendiri gak dalam setiap perform kalian yang diluar daerah jawa?
4. NDX A.K.A ini adalah salah satu pelopor dan salah satu musisi yang membesarkan genre
Dangdut Hip Hop di Indonesia. Nah boleh tau gak sih ide tersebut berasal dari mana?
Atau mungkin kalian mempunyai musisi yang kalian idolakan?
5. Apa sih yang membedakan music dangdut Hip Hop dan music dangdut koplo?
6. Sekarang ini kan era nya music dangdut dan makin hari makin banyak juga penikmatnya
yang bahkan berasal dari luar jawa. Kalian punya tips tersendiri gak sih untuk tetap terus
berkarya dan konsisten dengan genre dangdut Hip Hop?
7. Ada pesan yang ingin disampaikan gak untuk para pengunjung atau para Familia(fans
NDX) mengenai konser music yang ada di Jakarta Fair tahun ini? Karena kan tahun ini
berbeda dari tahun-tahun sebelumnya, sekarang kan ada beberapa syarat yang harus
dijalani baik bagi pengunjung maupun penyelenggara mengenai prokes

Anda mungkin juga menyukai