Anda di halaman 1dari 8

\\

L
-) IH llll'oz
UJIAN NASIONAL SMP/MTs
Tahun Pelaj aran 2013 12014
BIDANG STUDI:
IIMU PENGETAHUAN AIAM (IPA)

1. Periksalah Naskah Soal yang Anda terima sebelum mengerjakan soalyang meliputi:
a. Kelengkapan jumlah halaman dan urutannya.
b. Kelengkapan dan urutan nomor soal.
2. Laporkan kepada pengawas ujian apabila terdapat lembar soal, nomor soal yang tidak lengkap atau tidak
urut, serta LJUN yang rusak atau robek untuk mendapat gantinya.
3. Hitamkan bulatan di depan Nama Mata Ujian pada LJUN.
4. lsilah pada LJUN Anda dengan:
a. Nama Peserta pada kotak yang disediakan, lalu hitamkan bulatan di bawahnya sesuai dengan huruf di
atasnya,
b. Nomor Paket Soal, Nomor Peserta, dan Tanggal Lahir pada kolom yang disediakan, lalu hitamkan
bulatan di bawahnya sesuai huruf/angka di atasnya.
c. Nama Sekolah, Tanggal Ujian, dan bubuhkan Tanda Tangan Anda pada kotak yang disediakan.
5. Tersedia waktu 120 menit untuk mengerjakan Naskah Soal tersebut.
6. Jumlah soal sebanyak 40 butir, pada setiap butir soal terdapat 4 (empat) pilihan jawaban.
7. Mintalah kertas buram kepada pengawas ujian jika diperlukan.
8. Tidak diizinkan menggunakan kalkulator, HB tabel matematika, atau alat bantu hitung lainnya.
9. Periksalah pekerjaan Anda sebelum diserahkan kepada pengawas ujian.
10. Lembar soal boleh dicorat-coret, sedangkan LJUN tidak boleh dicorat-coret.

Hak cipta O 2013 Penerbit Erlongga

Nama Penulis:Tim Simulasi UN SMP

Percetakan: PT Gelora Aksara Pratama

Dilarang keras mengutip, menjiplak, memfotokopisebagian atau seluruh isibuku ini


serto memperjuolbelikannya tanpa izin dori Penerbit Erlanggo.

@ HAKCIPTA DILINDUNGI OLEH UNDANG.UNDANG


1. Berikut adalah macam-macam alat ukur.
1. Neraca
2. Gelas ukur
3. Stopwatch
4. Jangka sorong
Untuk menentukan massa jenis sebuah batu kecil yang benfuknya tidak teratur, seorang siswa dapat meng-
gunakan alat ukur nomor . . . .
A. ldan2 C. 2 dan 3
B. 1dan3 D. 2 dan 4
2. Sekelompok siswa melakukan percobaan dengan memasukkan sepotong es ke dalam bejana, kemudian
dipanaskan sampai menjadi air. Apabila terus-menerus dipanaskan, air akan mendidih dan menguap.
Kesimpulan tentang hubungan antara kalor dengan perubahan bentuk zat tersebut adalah . . . .
A. melebur dan menguap memerlukan kalor
B. menguap dan mengembun memerlukan kalor
C. membeku dan melebur melepaskan kalor
D. melebur dan mengembun melepaskan kalor
3. Hasil pengukuran suhu air dengan menggunakan dua buah termometer yang
berbeda tampak seperti gambar. Skala yang ditunjult<an oleh termometer
Fahrenheitadalah....
A. 36"F
B. 53,3oF
c. 140"F
D. 180"F
4. Perhatikan gambar berikut.

Q (J)

Kalor yang diperlukan untuk mengubah 4 kg es yang suhunya 0"C menjadi air mendidih pada tekanan
tetap adalah . . . . (kalor jenis air : 4.200 Jkg'C, kalor lebur es : 336.000 ykg)
A. 1.344 kJ c. 3.024 kJ
B. 1.680 kJ D. 3.240 kJ

5. Sebuah mobil mengalami kebocoran oli dengan tetesan tampak di sepanjang jalan seperti pada gambar.
Pola tetesan oli yang sesuai untuk mobil yang sedang direm (mengalami perlambatan) adalah . . . .
t-t_
A. elel C.

B. D.

Simulasi Uiian Nasional SMP/MTs 201312014


6. Besar usaha yang dilakukan.untuk mengangkat sebuah tas dbngan massa 3 kg sejauh 75 cm adalah
(percepatan gravitasi = 10 m/s2)
A. 2,25 J c. 22,5 J
B. 2,50 J D. 25,0 J

Perhatikan gambar di bawah ini.

Besarnya gayayang digunakan untuk mengangkat batu tersebut adalah ....


A. 167 N c. 1.000 N
B. 375 N D. 4.000 N
8. Gambar berikut menunjukkan sebuah balok besi memiliki massa 20 kg dan terletak pada permukaan lantai.

50 cm

400 cm

Jika percepatan gravitasi bumi l0 m/s2, tekanan maksimum yang dikerjakan balok pada lantai adalah
aaaa

A. 25 N/m2 C. 200 N/m2


B. 50 N/m2 D. 800 N/m2
9. Suatu sumber getaran menghasilkan gelombang dengan kecepatan 340 m/s. Jika frekuensi gelombang
tersebut 80 Hz, maka panjang gelombangnya adalah . . . .
A. 4,25 m c.
42,50 m
B. 23,50 m D. 45,20 m
10. Berikut adalah pernyataan mengenai penerapan bunyi dalam kehidupan sehari-hari.
L Mengukur cepat rambat bunyi di udara.
2. Mendeteksi adanya keretakan tulang.
3. Mendeteksi adanya penyumbatan pembuluh darah.
4. Mencari kandungan minyak dan mineral di dalam bumi.
Pemyataan yang benar ditunjukkan oleh nomor . . . .
A. ldanz C. 3 dan 4
B. 2 dan 3 D. 4 dan 1
11. Benda AB diletakkan di depan cermin seperti pada gambar.

Paket 02: llmu Pengetahuan Alam


Jika jarak MO : 8 cm dan jarak OB : 6 cm, maka bayangan benda AB yang dibentuk cermin menjadi

A. sejati, diperkecil, dan terbalik


B. maya, diperkecil, dan tegak
C. sejati, diperbesar, dan tegak
D. maya, diperkecil, dan terbalik
12. Ketika batang plastik netral digosol<kan pada kain wol, terjadi perpindahan elekfron dari kain wol ke plastik.
Peristiwa tersebut disebabkan oleh . . . .
A. ikatan elektron pada wol sama kuat dengan ikatan elektron pada plastik
B. plastik kekurangan elektron sehingga menjadi bermuatan negatif
C. kain wol kelebihan elektron sehingga menjadi bermuatan positif
D. ikatan elektron pada wol kurang kuat dibandingkan ikatan elektron pada plastik

:
Tiga buah hambatan R, Rr: 5 Q dan Rr: 10 Q, dirangkai seperti pada gambar dengan V = 24 volt. Jika
hambatan dalam sumber tegangan dan hambatan kawat diabaikan, maka kuat axus yang melalui rangkaian
tersebutadalah....
A. 1,2 A
B. 2,4 A
C. 4,8 A
D. 12,0 A
14. Sebuah keluarga menggunakan alat-alat listrik setiap hari sebagai berikut.

Mesin cuci
500 watt 10 jamlhari
Televisi 80 watt
Besar energi listrik yang digunakan selama 1 bulan (30 hari) adalah ... .

A. 7,4 kwh
B. 22,2 kwh
c. 222 kwh
D. 980 kwh
15. Perhatikan gambar berikut. Magnet
Batang baja AB akan dibuat magnet dengan cara digosok berulang-ulang menggunakan
magnet batang secara searah seperti tampak pada gambar. Kutub-kutub magnet dan
sifat magnet yang terjadi padabatangbaja AB adalah . . . .

A. A kutub utara dan B kutub selatan, bersifat tetap


B. B kutub utara dan A kutub selatan, bersifat tetap
C. A kutub utara dan B kutub selatan, bersifat sementara
D. B kutub utara dan A kutub selatan, bersifat sementara

Simulasi Ujian Nasional SMP/MTs 2013/2014


16. Gambar berikut melukiskan sebuah transformator ideal yang kumparan
sekundernya dihubungkan dengan sebuah lampu.
Besar tegangan sekunder dan arus sekundernya adalah ....
A. 50 V dan 0,625 A
B. 50Vdan10A
C. 80Vdan10A
D. 80Vdan40A
200 lilitan 50 lilitan

17. Salah satu fenomena alam yang disebabkan oleh rotasi bumi adalah . . . .
A. gerak semu tahunan matahari dari arah utara ke selatan dan sebaliknya
B. terjadinya perubahan cuaca pada siang dan malam hari
C. perubahan rasi bintang yang tampak dari bumi
D. gerak semu harian matahari dari timur ke barat
L8. Atom yang bermuatan listrik sehingga dalam larutan dapat menghantarkan arus listik disebut . . . .
A. ion C. molekul
B. unsur D. senyawa
19. Perhatikan reaksi kimia berikut ini.
HrSq*Fe*FeSO4+H2
Reaksi penetralan antara asam dengan logam menghasilkan . . . .
A. basa dan gas hidrogen C.
garum dan gas hidrogen
B. asam dan hidrogen
gas D. molekul dan gas hidrogen
20. Perhatikan daftar zat berikut ini.
l. Gula 3. Udara
2. Air 4. Larutan pasir
Zat yang termasuk campuran adalah nomor .

A. ldan2 C. 3 dan4
B. 2 dan 3 D. 4 dan 1

21. Perhatikan beberapa perubahan zat berikut ini.


1. Nasi berubah menjadi nasi basi.
2. Sampah menghasilkan bau menyengat.
3. Air dimasukkan ke dalam lemari es, berubah menjadi es.
4. Ketika dipanaskan, minyak menguap.
Perubahan fisika pada zat ditunjukkan oleh nomor ... .

A. 1dan3 C. 3 dan4
B. 2dan4 D. 4 dan 1

22. Penggnaan obat nyamuk bakar secara terus menerus dapat menyebabkan efek samping terhadap fungsi
organ-organ tubuh. Sistem organ yang dipengaruhi secara langsung adalah . . . .
A. sistem pernapasan
B. sistem pencernaan makanan
C. sistem peredaran darah
D. sistem saraf sadar

Paket 02: llmu Pengetahuan Alam


23. Dampak fisiologis penggunaan zat adiktif dan psikotropika pada pemakai adalah
A. kulit menjadi cepat keriput C. fungsi alat reproduksi menurun
B. merasa nyaman dalam pergaulan D. susah dalam menerima pelaj aran
24. Perhatikan gambar di samping.
Gambar tersebut menunjukkan bahwa makhluk hidup memiliki ciri
A. tumbuh dan berkembang
B. peka terhadap rangsang
C. berkembang biak
D. bergerak

25. Perhatikan gambar di samping.


Ciri yang tidak dimiliki oleh tumbuhan seperti pada gambar tersebut
adalah. . . .
A. memiliki akar serabut
B.. jaringan pembuluh tersebar
C. memiliki jaringan kambium
D. susunan tulang daun sejajar

26. Perhatikan gambar di samping.


Hubungan yang terjadi pada gambar interaksi makhluk hidup tersebut adalah

A. keduanya sama-sama rugi


B. satu untung dan yang lain tidak dirugikan
C. satu untung, sedangkan yang lain dirugikan
D. keduanya sama-sama untung

27. Saat ini, hampir semua kemasan produk industri menggunakan bahan yang terbuat dari plastik. Hal ini
berdampak pada pencemaran tanah. Usaha yang dilakukan untuk menanggulangi hal tersebut adalah . . . .
A. membakar sampah plastik
B. mengubur sampah plastik di dalam tanah
C. mendaur ulang limbah plastik menjadi bahan baru
D. menimbun dengan sampah organik
28. Grafik yang menunjukkan hubungan antara ketersediaan lahan hijau di pemukiman dan peningkatan
populasi manusia di perkotaan adalah . . . .
X kepadatan populasi manusia'
I: ketersediaan lahan hijau
,TA
A.Y B. I'a
l.-
l/
C. Y

l, /
IV

Simulasi Ujian Nasional SMP/MTs 201312014


29. Perhatikan gambar jaringan otot di samping.
Fungsi dari jenis otot seperti ditunjukkan oleh gambar adalah . .

A. menggerakkan fulang paha


B. membenfuk persendian tertenfu
C. menyusun organ jantung
D. menyusun organ lambung

30. Perhatikan tabel berikut.

I Pepsin Mengubah protein menjadi pepton


il Amilase Mengubah maltosa menjadi glukosa
m Renin Menggumpalkan protein susu (kasein)
ry Tripsin Mengubah pepton menjadi asam amino
Pasangan yang tepat antara nama enzim yang dihasilkan oleh pankreas beserta fungsinya adalah
A. I dan II ' C. II dan III
B. I dan III D. II dan IV
31. Perhatikan gambar organ pernapasan di samping.
Proses yang terjadi pada organ X terhadap udara pemapasan menuju paru-
paruadalah....
A. pelepasan uap air melalui lendir
B. penyaringan udara oleh silia
C. penyesuaian suhu udara
D. penyerapan oksigen oleh dinding organ
32. Perhatikan data berikut.
1. Memiliki darah kaya oksigen.
2. Memiliki darah kaya karbondioksida.
3. Memiliki banyak katup.
4. Bersifat elastis.
5. Terletak dekat permukaan kulit.
Ciri yang dimiliki oleh pembuluh vena adalah . . . .
A. l, 2, dan 3 C. 2, 3, dan 5
B. 1, 3, dan 4 D. 3,4, dan 5
33. Fungsi ovarium pada organ reproduksi manusia adalah . . . .
A. memproduksi sel sperma C. menghasilkan sel telur (ovum)
B. menghasilkan hormon testosteron D. tempat tumbuhnya embrio
34. Perhatikan gambar organ rnata di samping.
Bagian yang ditunjuk dengan huruf S berfungsi . .

A. menghantarkan rangsang cahaya ke otak


B. menangkap bayangan benda yang masuk
C. mempertajam bayangan benda yang masuk
D. memperkecil bayangan benda yang masuk

Paket 02: llmu Pengetahuan Alam


35. Salah satu unsur yang membedakan stnrktur organ tumbuhan dikotil dengan monokotil di antannya adalah

A. susunan berkas pengangkutrya yang menyebar


B. tulang daunnya yang menjari dan menyirip
C. jenis akarrya serabut
D. memiliki jumlah stomata yang banyak
36. Respons daun putri malu saat diberi rangsang sentuhan adalah ... .

A. diam tidak memberikan respons


B. bergerak mendekati sumber sentuhan
C. menggulung daunnya
D. bergerak menjauhi sumber sentuhan
37. Perhatikan gambar perco baan Ingenhousz berikut ini.

*
Cahaya

Pemyataan berikut yang sesuai dengan proses percobaan di atas adalah ....
A pada tabung X terdapat senyawa glukosa hasil fotosintesis
B. proses tersebut menghasilkan gas O,
C. air dalam bejana berubah warna hijau seperti Hydrilla
D. Hydrilla akan bereaksi dengan air untuk berfotosintesis
38. Perhatikan pernyataan berikut.
l. Burung pelikan bermigrasi ke daerah tropis untuk menghindari musim dingin.
2. Serangga yang resisten terhadap pestisida akan bertahan hidup dan menghasilkan keturunan yang
resisten terhadap pestisida.
3. Di alam, kepik hijau lebih banyak dibandingkan kepik merah karena kepik merah lebih terlihat oleh
pemangsa.
4. Manusia dapat hidup di berbagai wilayah dunia karena dapat menyesuaikan diri dengan kondisi alam
di lingkungannya.
Pernyataan yang menunjukkan terjadinya seleksi alam adalah . . . .
A. ldanz C. 2 dan 3
B. ldan3 D. 3 dan 4
39. Persilangan antara tanaman ercis berbiji bulat warna kuning (BbKK) dengan tanaman ercis berbiji kerut
warna kuning (bbKK) akan menghasilkan tanaman ercis berbiji bulat warna kuning sebesar . . . .
A. 25% c. 75%
B. 50% D. 100%
40. Mikroba yang dimanfaatkan dalam bidang pertanian adalah
A. Acetobacter xylinum
B. Rhizobium radicicola
C. Ascaris lumbricoides
D. Rhizopus oryzae

Simulasi Ujian Nasional SMP/MTs 201 gt2}14

Anda mungkin juga menyukai