Anda di halaman 1dari 22

POA

POLINDES SUKOREJO
TAHUN 2024

i
KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kami panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa,
karena berkat limpahan rahmat dan karunianya sehingga kami dapat menyusun POA
Polindes Sukorejo. POA ini kami susun bertujuan sebagai salah satu upaya untuk
memberikan acuan dan kemudahan dalam pelaksanaan upaya kegiatan di Polindes
Sukorejo Puskesmas Malo.
Dalam kegiatan di Polindes Sukorejo mensyaratkan adanya pembuktian
pelaksanaan seluruh kegiatan pelayanan melalui pendokumentasian yang baik, sesuai
dengan prinsip Akreditasi Puskesmas.
Pada kesempatan ini perkenankan kami menyampaikan ucapan terima kasih
dan apresiasi kepada semua rekan-rekan pelaksana program yang terlibat dalam
proses penyusunan POA Polindes Sukorejo. Kami menyadari bahwa masih banyak
kekurangan yang mendasar pada POA ini. Oleh karena itu Kritik konstruktif dari rekan-
rekan sangat kami harapkan untuk penyempurnaan POA selanjutnya. Akhir kata
semoga POA ini dapat memberikan manfaat bagi kita sekalian.

Malo, 02 Januari 2024

Mengetahui
Kepala Puskesmas Malo Bidan Desa Sukorejo

drg. Muhammad Kurniarief Isminah, S.ST.


NIP. 19811212 201101 1 009 NIP. 19791111 200801 2 023

ii
DAFTAR ISI
Halaman
Halaman Judul................................................................................................ i
Kata Pengantar............................................................................................... ii
Daftar Isi......................................................................................................... iii
Daftar tabel..................................................................................................... iv
Daftar Grafik.................................................................................................... v
BAB I PENDAHULUAN
1.1. Latar Belakang............................................................................................ 1
1.2. Tujuan....................................................................................................... 1
1.2.1 Tujuan Umum......................................................................................... 1
1.2.2 Tujuan Khusus......................................................................................... 1
BAB II ANALISA SITUASI
2.1. Gambaran Umum .................................................................................... 2
2.1.1. Data Wilayah........................................................................................ 2
2.2. Sumber Daya............................................................................................ 5
2.3. Kinerja Pelayanan.................................................................................... 7
BAB III ANALISIS PERMASALAHAN
3.1 Identifikasi Masalah................................................................................... 10
BAB IV RENCANA KEGIATAN
4.1 Rencana Usulan Kegiatan ........................................................................ 11
4.2 Rencana Pelaksanaan Kegiatan ............................................................... 13
BAB V PENUTUP
5.1. Kesimpulan .............................................................................................. 14
5.2. Saran........................................................................................................ 14

iii
DAFTAR TABEL

No tabel Judul Tabel Halaman


2.1 Tabel Luas Wilayah Menurut Desa Sukorejo tahun 2022 2

2.2 Tabel Jumlah Penduduk, Kepala Keluarga Desa Sukorejo 3


Tahun 2022
2.3 Tabel Data Sekolah dan jumlah murid yang ada di 4
Wilayah kerja Desa Sukorejo tahun 2024
2.4 Tabel Ketenagaan Polindes Sukorejo 5
2.5 Tabel Ketenagaan Desa Sukorejo Berdasarkan Jenjang 5
Pendidikan
2.6 Tabel data Laporan profil Polindes Sukorejo tahun 2022 6

iv
DAFTAR GRAFIK

No Grafik Judul Grafik Halaman

2.1 Grafik Jaring laba laba 17

2.2 Grafik jaring laba-laba


18
2.3 Grafik Jaring laba-laba

19

v
BAB I
PENDAHULUAN

1.1. LATAR BELAKANG

Puskesmas adalah Unit Pelaksana Teknis dinas Kesehatan


Kabupaten/Kota yang bertanggung jawab terhadap pembangunan kesehatan di
wilayah kerjanya. Puskesmas berperan menyelenggarakan upaya kesehatan untuk
meningkatkan kesadaran, kemauan dan kemampuan hidup sehat bagi setiap
penduduk agar memperoleh derajat kesehatan yang optimal. Dengan demikian
puskesmas berfungsi sebagai pusat penggerak pembangunan berwawasan
kesehatan, pusat pemberdayaan keluarga dan masyarakat serta pusat pelayanan
kesehatan strata pertama.
Program Indonesia Sehat dilaksanakan untuk meningkatkan derajat
kesehatan masyarakat melalui upaya kesehatan dan pemberdayaan masyarakat
yang didukung dengan perlindungan finansial dan pemerataan pelayanan
kesehatan.

1.2. TUJUAN

1.2.1 Tujuan Umum

Sebagai acuan pelaksanaanPolindes Sukorejo di Puskesmas Malo tahun


2023

1.2.2 Tujuan Khusus

1. Mengantisipasi dan menangani segala bentuk risiko secara efektif dan


efisien
2. Meningkatkan kepatuhan pada regulasi
3. Memberikan dasar pada setiap pengambilan keputusan dan
perencanaan
4. Meningkatkan pencapaian tujuan dan peningkatan kinerja

BAB II
ANALISA SITUASI

2.1. GAMBARAN UMUM


2.1.1. Data Wilayah
1
a. Letak
Kecamatan Malo merupakan salah satu kecamatan yang terletak kurang
lebih 19 km dari Kota Bojonegoro, dengan batas-batas, antara lain :
 Sebelah Utara : Kecamatan Senori
 Sebelah Timur : Kecamatan Trucuk
 Sebelah Selatan : Kecamatan Kalitidu
 Sebelah Barat : Kecamatan Kasiman.

b. Luas Wilayah
Adapun Luas Wilayah Kecamatan Malo ± 6.830.237ha, terdiri dari
dataran rendah 70% dan dataran tinggi 30 %.

Tabel 2.1 Luas Wilayah Menurut Desa di Puskesmas Malo tahun 2021
No. DESA LUAS (ha)
1 Malo 337.688
2 Tanggir 758
3 Semlaran 527.44
4 Trembes 281,202
5 Sukorejo 312.100
6 Rendeng 77.520
7 Sudah 151,615
8 Ngujung 190.150
9 Kliteh 269.170
10 Petak 322.990
11 Kemiri 287.910
12 Kacangan 327.570
13 Dukoh Lor 179,435
14 Tambakromo 589.173
15 Sumberjo 692.291
16 Tinawun 330.010
17 Kedungrejo 76.690
18 Banaran 381.800
19 Ketileng 395.340
20 Tulungagung 211.373
JUMLAH 36.830.237

Sumber data : Kecamatan MaloTahun 2021.

2
c. Administrasi Pemerintahan
Secara Administrasi PemerintahanKecamatan Malo terdiri dari :
 Desa : 20 desa .
 Lingkungan / Dusun : 49 dusun
 Rukun Warga : 103 RW
 Rukun Tetangga : 228 RT

d. Kondisi Demografi
Adapun jumlah penduduk di Kecamatan Malo berdasarkan sensus
penduduk Tahun 2021 adalah : 34.776 jiwa.

Tabel 2.2 Jumlah Penduduk, Kepala Keluarga Kecamatan Malo Tahun


2021.
JUMLAH PENDUDUK
NO. D E S A JML KK
L P JMLH
1. Malo 914 895 1809 433
2. Tanggir 720 745 1.465 521
3. Semlaran 475 467 942 267

4. Trembes 556 625 1.181 391


5. Sukorejo 594 646 1.240 352
6. Rendeng 493 491 984 274
7. Sudah 741 757 1.498 389
8. Ngujung 776 774 1.550 435
9. Kliteh 643 675 1.318 348
10. Petak 677 693 1.370 387
11. Kemiri 1.057 1.018 2.075 557
12. Kacangan 1.822 2015 3.837 678
13. Dukoh Lor 1.040 973 2.013 511
14. Tambakromo 1.030 1053 2083 589
15. Sumberjo 1.414 1.533 2.947 622
16. Tinawun 812 790 1.602 413
17 Kedungrejo 638 665 1.303 276
18 Banaran 314 296 610 160
19 Ketileng 938 953 1.891 527
20 Tulungagung 1.413 1.645 3058 714
J U M L A H 17.067 17.709 34.776 8.844

1. Jumlah penduduk total miskin (Jamkesmas) : 31.524 Jiwa

3
2. Jumlah Kepala Keluarga miskin (KK) : 848 KK
3. Jumlah anggota keluarga miskin(Jamkesmas) : 16.524 orang
4. Jumlah yang mempunyai kartu Jamkesmas : 16.524 orang
5. Jumlah ibu hamil : 426 orang
6. Jumlah ibu hamil miskin : 293 orang
7. Jumlah bayi (< 1 tahun) : 398 bayi
8. Jumlah anak balita (1-4 tahun) : 1.627 anak
9. Jumlah wanita usia subur : 7.699 orang
10. Jumlah pasangan usia subur : 6.145 pasang
11. Jumlah ibu bersalin : 402 orang
12. Jumlah ibu nifas : 402 orang
13. Jumlah ibu meneteki : 393 orang

e. Data Pendidikan
Tabel 2.3 Data Sekolah dan jumlah murid yang ada di Wilayah kerja
Puskesmas Malo tahun 2021 :
JUMLAH JUMLAH
NO NAMA SEKOLAH
SEKOLAH MURID
1 Taman Kanak Kanak 29 392
2 SD /MI 25 / 4 2242 / 401
3 SLTP / MTs 3/2 689 / 474
4 SMU / MA 2/1 196 / 342
5 Perguruan Tinggi 0 0
6 Pondok Pesantren 2 445

f. Kondisi Sosial Ekonomi


Sebagian besar masyarakat penduduk di Kecamatan Malo
bergerak di sektor pertanian dan usaha kecil menengah ( berdagang,
industri Rumah Tangga ). Semakin bagus kondisi perekonomian suatu
daerah semakin tinggi pula derajat kesehatan masyarakatnya.
g. Transportasi
Secara umum wilayah kerja Puskesmas Malo dapat dijangkau
dengan kendaraan roda dua maupun roda empat.
2.2. SUMBER DAYA
Tabel 2.4 Ketenagaan Puskesmas induk di Puskesmas Malo
Jumlah Jumlah Jumlah Status
No. Jenis Tenaga
Minimal yang Ada Kekurangan Kepegawaian
1 Dokter Umum 1 2 PNS
2 Dokter Gigi 1 1 PNS

4
3 Perawat 5 1 3 PNS
4 Bidan 4 4 PNS
Tenaga
5 Kesehatan 1 1 KONTRAK
Masyarakat
Tenaga
6 Kesehatan 1 0 1
Lingkungan
Ahli Tehnologi
7 Laboratorium 1 1 PNS
Medik
8 Tenaga Gizi 1 1 KONTRAK
Tenaga
9 1 0 1
Kefarmasian
Tenaga
10 2 1 1 PNS
Administrasi
11 Pekarya 1 1 0 PNS
12 Sopir Ambulance 1 1 KONTRAK
13 Penjaga Malam 1 1 KONTRAK
Petugas
14 1 1 KONTRAK
Kebersihan

Tabel 2.5 Ketenagaan Puskesmas Pembantu, Ponkesdes dan Polindes di


Puskesmas Malo
Jumlah Jumlah Jumlah Status
No. Jenis Tenaga
Minimal yang Ada Kekurangan Kepegawaian
Puskesmas
I 3
Pembantu
Perawat 3 3
Bidan 3 3 PNS = 3
II Ponkesdes 8
Perawat 6 6 PTT Daerah
PNS = 5
Bidan 6 6
PTT = 1
III Polindes 8
Perawat 8 0 8
PNS = 6
Bidan 8 8
PTT = 2

Tabel 2.6 Ketenagaan Puskesmas Malo Berdasarkan Jenjang Pendidikan

5
Tingkat Pendidikan
Jumlah
No. Jenis Tenaga SMA / D – IV / S –
Yang Ada D – III
Sederajat 1
1 Dokter 2 2
2 Dokter Gigi 1 1
3 Perawat 7 4 3
4 Bidan 24 14 10
Tenaga Kesehatan
5 1 1
Mayarakat
Tenaga Kesehatan
6 0
Lingkungan
Ahli tehnologi
7 laboratorium 1 1
medic
8 Tenaga Gizi 1 1
Tenaga
9 0
Kefarmasian
Tenaga
10 1 1
Administrasi
11 Pekarya 1 1
12 Sopir Ambulance 1 1
13 Penjaga Malam 1 1
Petugas
14 1 1
Kebersihan

6
2.3. Kinerja Pelayanan
2.3.1. Puskesmas Malo tahun 2021
Tabel 2.8 ProfilPolindes Sukorejo Puskesmas Malo tahun 2021

KATAGOR DAMPA PROBABILITA CONTROLLABILIT SCORIN RAN


No. UNIT PERNYATAAN RISIKO AKAR MASALAH (PENYEBAB UTAMA RISIKO)
I RISIKO K (D) S (P) Y (C) G K
8=
1 2 3 4 5 6 7 9
(5X6X7)
sangat
1 R. PI Konslet ada kebocoran listrik/terpercik air 3 5 4 60 1
tinggi
1. Penataan rekam medis yang kurang teratur
2 R. LOKET Tinggi Rekam medis hilang 4 3 3 36 2
2. Pasien tidak membawa kartu berobat
sangat Kesalahan mengidentifikasi obat
3 R BERSALIN Kurangnya ketelitian petugas 5 3 2 30 3
tinggi injeksi
Pembuangan bahan medis habis pakai yang tidak
4 UGD Tinggi Limbah Infeksius 4 3 2 24 4
pada tempatnya
Pembuangan bahan medis habis pakai yang tidak
5 R BERSALIN Tinggi Limbah Infeksius 4 3 2 24 5
pada tempatnya

6 R. GIGI Tinggi Petugas tertusuk Jarum Kelalaian petugas akibat Re-capping Jarum suntik 4 3 1 12 6

7 R. KB Tinggi Petugas tertusuk Jarum Kelalaian petugas akibat Re-capping Jarum suntik 4 3 1 12 7

Kurang hati-hatinya petugas dalam melakukan


8 UGD Tinggi Tertusuk jarum 4 3 1 12 8
aktivitas di ruang tindakan atau tidak sesuai SOP
Kurang hati-hatinya petugas dalam melakukan
9 R BERSALIN Tinggi Tertusuk jarum 4 3 1 12 9
aktivitas di ruang tindakan atau tidak sesuai SOP
R Insiden tertusuk jarum bekas Petugas tertusuk dan memungkinkan tertular
10 Tinggi 4 3 1 12 10
IMUNISASI pasien penyakit,cidera
Kurang hati-hatinya petugas dalam melakukan
11 RANAP Tinggi Tertusuk jarum 4 3 1 12 11
aktivitas di ruang tindakan atau tidak sesuai SOP

12 R. BP Tinggi Kesalahan diagnosa Petugas kurang teliti 4 3 1 12 12

7
Kelalaian petugas untuk memastikan gigi yang
13 R. GIGI Tinggi Salah cabut gigi 4 3 1 12 13
dicabut
R Kesalahan pemberian jenis dan
14 Tinggi vaksin tidak sesui sasaran 4 3 1 12 14
IMUNISASI dosis vaksin

15 R. FARMASI Tinggi Kesalahan pemberian obat Kurang ketelitian petugas dalam pemberian obat 4 3 1 12 15

Kesalahan penghitungan dosis


16 R. FARMASI Tinggi Kurang ketelitian petugas dalam menghitung obat 4 3 1 12 16
obat (obat racikan)
Kesalahan pemberian informasi
17 R. FARMASI Tinggi Petugas kurang kompeten 4 3 1 12 17
obat

18 R BERSALIN Tinggi Tertular Penyakit Tidak menggunakan APD 4 3 1 12 18

19 UGD Tinggi Infeksi pada jahitan luka Tidak sesuai SOP 4 3 1 12 19

20 R. NIFAS Tinggi Infeksi pada luka perineum Tidak sesuai SOP 4 3 1 12 20

Terinfeksi dari benda yang akan


21 R. PI Tinggi petugas tidak menggunakan APD standar 3 4 1 12 21
disterilisasi

22 UGD Tinggi Kesalahan TRIAGE Kurang telitinya petugas dalam melakukan triage 4 3 1 12 22

Alat dan sarana medis yang Kurangnya pemeliharaan sarana medis setelah
23 UGD Tinggi 4 3 1 12 23
terkontaminasi digunakan

24 R. PI Tinggi peralatan medis masih belum steril waktu sterilisasi tidak sesuai 3 4 1 12 24

R
25 Tinggi Limbah infeksius Risiko infeksi, risiko penyebaran penyakit 4 3 1 12 25
IMUNISASI
Bunyi yang bising/ keras dari Penempatan Kompresor angin yang terlalu dekat
26 R. GIGI Tinggi 3 4 1 12 26
Kompresor angin dengan ruang gigi

8
Bedasarkan dari data diatas, Profil risiko Puskesmas Malo tahun 2021, dapat
dianalisa sebagai berikut :
PenyelenggaraanPolindes Sukorejo terdiri atas tahapan :
1. Komunikasi dan konsultasi
2. Penetapan konteks
3. Penilaian risiko, terdiri dari :
a. Identifikasi risiko
b. Analisis risiko
c. Evaluasi risiko
4. Penanganan risiko
5. Monitoring dan reviu

9
BAB III
ANALISIS MASALAH

3.1. IDENTIFIKASI MASALAH


Berdasarkan hasil pencapaian kegiatan pada Bab II , maka kegiatan di
programPolindes Sukorejo adalah sebagai berikut :
1. Mengajukan pelatihan / workshop tentangPolindes Sukorejo
2. sosialisasi pengisian daftar risiko di semua unit pelayanan
3. Identifikasi risiko
4. Analisis risiko
5. Evaluasi risiko
6. Monitoring dan reviu risiko
7. Laporan risiko

10
BAB IV
RENCANA KEGIATAN

4.1 RENCANA USULAN KEGIATAN (RUK)

KEBUTUHAN
N UPAYA TARGET PENANGGUNG MITRA WAKTU KEBUTUHAN INDIKATOR SUMBER
KEGIATAN TUJUAN SASARAN SUMBER
O KESEHATAN SASARAN JAWAB KERJA PELAKSANAAN ANGGARAN KINERJA PEMBIAYAAN
DAYA
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13
1. Mengajukan Agar tim Petugas Petugas PJ Manris 2 Petugas Bend. Maret 2023 3.500.000 x 2 Manajemen JKN
pelatihan / manajemen Manris Manris orang = risiko
JKN
Manajemen workshop lebih 7.000.000.- terlaksana
1
Risiko tentangPolindes memahami sesuai dengan
Sukorejo prosesPolindes prosedur
Sukorejo
2. sosialisasi Semua risiko Petugas KMP, PJ Manris Register PJ KMP, Januari 2023 - Semua unit -
pengisian daftar tercatat dalam pelayanan UKP,UKM risiko UKP, layanan
risiko di semua register risiko UKM mengisi daftar
unit pelayanan risiko
Mengidentifikasi Daftar KMP, PJ Manris - Semua risiko -
kegiatan, risiko di UKP,UKM teridentifikasi
3.Identifikasi penyebab dan semua Laptop penyebab dan
- Februari 2023
risiko proses unit ATK proses
terjadinya risiko layanan terjadinya risiko
dg baik
Menilai risiko Daftar KMP, PJ Manris - -
dari tingkat risiko di UKP,UKM Semua risiko
Laptop
4.Analisis risiko risiko semua - Februari 2023 diketahui nilai
ATK
unit tingkat risiko
layanan
5.Evaluasi Untuk Daftar KMP, PJ Manris Laptop - Maret 2023 - Terdapat -
risiko pengambilan risiko di UKP,UKM ATK prioritas
keputusan semua penanganan
mengenai perlu unit risiko dan
tidaknya layanan rencana
11
dilakukan
penanganan
risiko lebih
penanganan
lanjut serta
prioritas
penanganannya
Memastikan Daftar KMP, - -
bahwaPolindes risiko di UKP,UKM
Manajemen
Sukorejo dan semua PJ
risiko dan
usulan unit Manris,PJ
6.Monitoring Laptop penanganannya
perbaikan telah layanan PJ Mutu KMP, PJ April – juni 2023
dan reviu risiko ATK dilaksanakan
dilaksanakan UKM, PJ
sesuai dengan
sesuai rencana UKP
rencana
penanganan
risiko
Bukti Daftar KMP, PJ Manris - -
bahwaPolindes risiko di UKP,UKM
Sukorejo telah semua
Laptop Minggu 1 Juli Bukti laporan ke
7.Laporan risiko dilaksanakan unit -
ATK 2023 Dinkes Kab
sesuai dengan layanan
pedoman yang
ada

4.2 RENCANA PELAKSANAAN KEGIATAN (RPK)

12
N Upaya Target Penanggung Volume Rincian Lokasi
Kegiatan Tujuan Sasaran Jadwal Biaya (Rp)
o Kesehatan Sasaran Jawab Kegiatan Pelaksanaan Pelaksanaan

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
1. Mengajukan pelatihan / Agar tim manajemen Petugas Petugas PJ Manris Maret 3.500.000 x 2
Manajemen workshop tentangPolindes lebih memahami Manris Manris 2or x 1X 2023 orang = Rp.
1 Badan Diklat
Risiko Sukorejo prosesPolindes kegiatan 7.000.000.- 7.000.000,-
Sukorejo
2. sosialisasi pengisian Semua risiko tercatat Petugas KMP, PJ Manris Januari
1X Puskesmas
daftar risiko di semua unit dalam register risiko pelayanan UKP,UKM 2023 -
kegiatan Malo
pelayanan
Mengidentifikasi Daftar risiko KMP, PJ Manris
1X Februari Puskesmas
3.Identifikasi risiko kegiatan, penyebab dan di semua UKP,UKM -
kegiatan 2023 Malo
proses terjadinya risiko unit layanan
Menilai risiko dari Daftar risiko KMP, PJ Manris
1X Februari Puskesmas
4.Analisis risiko tingkat risiko di semua UKP,UKM -
kegiatan 2023 Malo
unit layanan
Untuk pengambilan Daftar risiko KMP, PJ Manris
keputusan mengenai di semua UKP,UKM
perlu tidaknya dilakukan unit layanan 1X Maret Puskesmas
5.Evaluasi risiko -
penanganan risiko lebih kegiatan 2023 Malo
lanjut serta prioritas
penanganannya
Memastikan Daftar risiko KMP,
bahwaPolindes di semua UKP,UKM
Sukorejo dan usulan unit layanan April –
6.Monitoring dan reviu 1X Puskesmas
perbaikan telah PJ Mutu juni -
risiko kegiatan Malo
dilaksanakan sesuai 2023
rencana penanganan
risiko
Bukti bahwaPolindes Daftar risiko KMP, PJ Manris
Sukorejo telah di semua UKP,UKM Minggu
1X Puskesmas
7.Laporan risiko dilaksanakan sesuai unit layanan 1 Juli -
kegiatan Malo
dengan pedoman yang 2023
ada

13
BAB V
PENUTUP

5.1 KESIMPULAN

POA programPolindes Sukorejo tahun 2023 disusun untuk kebutuhan satu tahun
agar Pelaksana programPolindes Sukorejo mampu melaksanakan secara efisien, efektif
dan dapat dipertanggungjawabkan. Selain itu penyusunan POA juga digunakan sebagai
pegangan Pelaksana programPolindes Sukorejo dalam pelaksanaan kegiatan tahun 2023
untuk pemenuhan target serta mengetahui masalah dan mampu mengatasi masalah
yang ada.
Hambatan-hambatan pada realisasi kegiatan tahun sebelumnya dipakai sebagai
acuan agar dapat terpenuhinya target di tahun 2023.
Demikian penyusunan Perencanaan tahunan programPolindes Sukorejo ini, semoga
dapat bermanfaat bagi kita semua.

5.2 SARAN

Demi terlaksananya pemecahan masalah dari program Puskesmas, maka


diharapkan kerjasama dengan lintas program dan kerjasama lintas sektor agar kegiatan
programPolindes Sukorejo dapat terlaksana dengan baik.

14
15
16
18

Anda mungkin juga menyukai