Anda di halaman 1dari 5

1 Anda mendapatkan tugas untuk menyelesaikan C

urusan kantor diluar kota dengan beberapa rekan


Pembahasan :
team lainnya. Karena tugas ini sangat penting bagi
perusahaan, anda diminta untuk bekerja dengan Skor
cermat, cepat, efektif dan efisien dan selalu mematuhi
SOP yang ada. Namun ada salah satu dari rekan anda A=2
yang melakukan kesalahan cukup fatal karena tidak B=3
bekerja sesuai dengan prosedur, yang anda lakukan…
C=5
D=1
A. Mendalami kesalahan yang telah diperbuat
teman tersebut E=4
Topik indikator pada soal di atas yaitu
B. Memintanya untuk mengenai bekerjasama dalam kelompok.
mempertanggungjawabkan kesalahannya Sesuai kasus pada soal tersebut, sebaiknya
kepada atasan sikap anda yaitu selalu bersikap terbuka dan
mengomunikasikan setiap permasalahan
C. Membicarakannya dengan rekan kerja yang dalam team untuk dibicarakan dan dicarikan
lain untuk mengambil sikap solusi terbaik bentuk dari tanggung jawab
atas pekerjaan. Jadi, jawaban yang paling
D. Mengeluarkannya dari team dan menyuruh sesuai dengan skor yang paling tinggi adalah
bertanggung jawab C.

E. Membicarakan kepada atasan tentang


permasalahan tersebut.

2 Anda ditunjuk menjadi seorang pemimpin pada A


sebuah tim dari berbagai lulusan universitas
Pembahasan :
terkemuka. Akhir akhir ini tim anda mendapatkan
banyak tugas dengan deadline yang lumayan singkat, Skor
akan tetapi tim anda selalu berhasil menyelesaikan
tugas-tugas tersebut dengan hasil yang memuaskan, A=5
Banyak yang menilai jika kinerja tim anda sangat B=3
bagus. menurut anda apa penyebabnya…..
C=2
D=4
A. Seluruh anggota tim bekerja dengan disiplin
dan profesional dalam menyelesaikan tugas E = 1
Topik indikator pada soal di atas yaitu
B. Semua anggota tim menjiwai tujuan tim mengenai bekerjasama dalam kelompok
Kesadaran masing-masing anggota tim
C. Anggota tim masing-masing mempunyai dan disiplin terhadap pekerjaan maka opsi A
potensi yang bagus di setiap bidangnya adalah yang paling tepat menunjukkan
tanggung jawab atas pekerjaan.
D. Kekompakan, bermusyawarah dan mufakat
dalam bekerja

E. Motivasi yang bagus kepada kepada seluruh


anggota tim

3 Anda sedang melakukan diskusi dengan rekan kerja C


divisi anda, kemudian ketika diskusi berlangsung ada
seorang rekan kerja anda yang mengusulkan sebuah Pembahasan :
ide yang menurutnya sangat baik, namun menurut
anda hal tersebut beresiko besar jika tetap dilakukan, Skor
ketika anda memberikan tanggapan namun teman
A=2
tersebut tidak menanggapi dengan sikap yang baik,
seakan-akan tidak mau gagasannya di sanggah,sikap B = 3
anda…
C=5
D=4
A. Diam saja dan mengikuti semua gagasannya
demi menghindari konflik E=1
Topik indikator pada soal di atas yaitu
B. Memintanya untuk memberikan gagasan mengenai kemampuan mengendalikan diri.
yang lebih realistis dan resikonya kecil dari sebuah kondisi yang tidak terduga dan
diinginkan dengan tetap berpikiran jernih
C. Mengajaknya untuk berbicara santai dan penuh tanggung jawab, sabar dan selalu
fokus pada tujuan awal mempertimbangkan baik buruknya. Jadi,
jawaban yang paling sesuai dengan skor yang
D. Memintanya untuk memikirkan kembali paling tinggi adalah C.
gagasan yang diusulkan

E. Keluar dari ruang diskusi dan


memberitahukan kepada atasan

4 Setelah menyebar angket kepuasan konsumen, anda Pembahasan : D


terpilih sebagai karyawan yang paling disukai
Skor
konsumen karena keramahan anda. Maka anda
menyikapi pujian tersebut dengan cara… A = 2

B=3
A. Mentraktir teman-teman anda yang lain C=4
D=5
B. Menerima penghargaan
tersebut dengan penuh sukacita E=1

C. Senantiasa bersyukur kepada Tuhan Topik indikator pada soal di atas yaitu
mengenai kemampuan mengendalikan diri.
Ketika kita terpilih sebagai karyawan yang
D. Bersyukur kepada Tuhan dan berusaha lebih
disukai konsumen sikap kita tentunya
giat lagi
bersyukur kepada Tuhan dan berusaha lebih
giat lagi agar tidak mudah sombong dengan
E. Sangat terharu karena tidak menyangka akan
pencapaian kita. Jadi, jawaban yang paling
terpilih
sesuai dengan skor yang paling tinggi adalah
D.

5 Sebagai ketua kelompok kepanitiaan acara tahunan di C


sekolah, ada seorang anggota saya yang tidak pernah
Pembahasan :
sependapat dengan anggota lainnya sehingga
seringkali menimbulkan konflik dengan anggota Skor
panitia lainnya. Sikap saya adalah..
A=1
B=4
A. Menyarankan kepada anggota panitia lainnya
untuk mengacuhkan anggota tersebut karena C=5
dapat menghambat kerja dan demi D=2
kelancaran kerja kelompok
B. Memastikan anggota yang sering berbeda E=3
pendapat tersebut dapat menjelaskan
Topik indikator pada soal di atas yaitu
pendapatnya hingga tercapai kesepakatan
mengenai kemampuan mengkoordinir orang
dengan seluruh anggota kelompok
lain.jawaban yang paling sesuai dengan skor
yang paling tinggi adalah E
C. Mencoba menjelaskan alasan mengapa
anggota panitia tersebut sering berbeda
pendapat karena memiliki sudut pandang
berbeda agar anggota yang lainnya dapat
meninjau kembali pendapat masing-masing

D. Mendiamkan saja karena itu adalah cara


terbaik untuk menghindari konflik kelompok
berkepanjangan

E. Mendorong anggota lain untuk


mengesampingkan konflik dan membahas hal
lain

6 Tiba – tiba atasan anda memarahi anda tanpa alasan A


yang jelas, yang anda akan lakukan adalah ...
Pembahasan :
Skor
A. Mendengarkan dengan sepenuh hati
A=5
kemudian memberikan penjelasan dengan
santun B=4

B. Mendengarkan dengan seksama C=3


D=1
C. Mencoba menerima kemarahan tersebut
E=2
D. Acuh tak acuh karena atasan anda seringkali Topik indikator pada soal di atas yaitu
seperti itu mengenai orientasi pada orang lain. Sesuai
kasus pada soal tersebut, sebaiknya sikap
anda yaitu mendengarkan dengan sepenuh
hati kemudian memberikan penjelasan
dengan santun. Jadi, jawaban yang paling
E. Merasa aneh karena tidak melakukan sesuai dengan skor yang paling tinggi adalah
kesalahan yang dituduhkan A.

7 Jika anda sedang cuti kerja, tiba – tiba atasan anda E


menelpon anda dan meminta anda hadir ke kantor
untuk mengerjakan tugas yang mendadak. Maka sikap Pembahasan :
anda sebagai bawahan adalah ... Skor

A=1
A. Mematikan ponsel B=4
C=3
D=2
E=5
Topik indikator pada soal di atas yaitu
B. Memerintahkan staff lain untuk mengenai orientasi pada orang lain. Sesuai
mengerjakannya kasus pada soal tersebut, sebaiknya sikap
anda yaitu memenuhi perintah atasan
C. Meminta atasan agar tugas tersebut segera. Jadi, jawaban yang paling sesuai
diselesaikan setelah anda cuti dengan skor yang paling tinggi adalah E.

D. Mengabaikan permintaan atasan

E. Memenuhi perintah atasan dengan segera

8 Ketika anda memutuskan untuk menjadi PNS, maka E


anda akan ...
Pembahasan :
Skor
A. Tetap menjadi produktif
A=4
B. Dipasung ide dan gagasannya B=3
C=2
C. Tidak boleh sembarangan beropini lagi
D=1
D. Lebih banyak mencari aman saja
E=5
E. Tetap menjadi kreatif dan inovatif Topik indikator pada soal di atas yaitu
mengenai kreativitas dan inovasi. Sesuai
kasus pada soal tersebut, sebaiknya sikap
anda yaitu tetap menjadi kreatif dan inovatif.
Jadi, jawaban yang paling sesuai dengan skor
yang paling tinggi adalah E

9 Ketika saya menjadi orang yang kreatif, maka orang C


lain akan…
Pembahasan :
Skor
A. Merendahkan saya
A=1
B. Menganggap remeh saya B=2
C=5
C. Menghargai saya
D =4
D. Mengagumi saya
E=3
E. Menakuti saya Topik indikator pada soal di atas yaitu
mengenai kreativitas dan inovasi. Sesuai
kasus pada soal tersebut, sebaiknya anda
adalah sosok yang dihargai oleh orang lain.
Jadi, jawaban yang paling sesuai dengan skor
yang paling tinggi adalah C.

10 Untuk menjadi seorang PNS yang kreatif dan inovatif A


maka anda harus ...
Pembahasan :
Skor
A=5
A. Berani bereksperimen
B=4
B. Rajin membaca
C=3
C. Berani dikritik D=2
E=1
D. Ikut trend saja
Topik indikator pada soal di atas yaitu
E. Berdiam diri saja mengenai kreativitas dan inovasi. Sesuai
kasus pada soal tersebut, sebaiknya sikap
anda yaitu berani bereksperimen. Jadi,
jawaban yang paling sesuai dengan skor
yang paling tinggi adalah A.

Anda mungkin juga menyukai