Anda di halaman 1dari 5

PROSEDUR

PROMOSI KESEHATAN
(Health Promotion) Corp.

Nomor Dokumen : Revisi : Tanggal Efektif : Halaman


Pros/ESH-03 0 25 Mei 201….. 1 Dari 5
Dibuat Diperiksa Disetujui No. Distribusi

Staff Manager MR

1. TUJUAN
1.1. Prosedur ini menguraikan cara identifikasi dan penentuan kebutuhan dan bahan serta
pelaksanaan promosi kesehatan kepada seluruh karyawan.
1.2. Agar seluruh karyawan dapat meningkatkan kesadaran tentang kesehatan sehingga
dapat mencegah terkena penyakit yang terjadi baik di lingkungan perusahaan maupun
masyarakat.

2. RUANG LINGKUP & TANGGUNG JAWAB


2.1. Ruang Lingkup
Prosedur ini diterapkan untuk lingkungan PT ……………….serta masyarakat
sekitarnya perusahaan.

2.2. Tanggung Jawab


2.2.1. Health officer bertanggung jawab dalam pelaksanaan promosi kesehatan di lapangan
(pelaksanaan promkes dijabarkan dari jadwal, materi yang sudah disusun dalam
kegiatan tahunan dan materi tergantung top ten diseases)
2.2.2. Pimpinan Produksi memastikan program health promotion dikembangkan, diterapkan
dan dipatuhi serta memastikan karyawan mendapatkan pelatihan dan sosialisasi
tentang health promotion.
2.2.3. Dokter dan Paramedis bekerjasama dengan CR untuk melaksanakan program health
promotion
2.2.4. Karyawan mengikuti dan mematuhi pelaksanaan health promotion.

3. REFERENSI
3.1. UU No. 36 tahun 2009 tentang Kesehatan.
3.2. Kebijakan Keselamatan dan Kesehatan Kerja Lingkungan (K3L) PT ……………….
3.3. Manual Manajemen PT ....................
3.4. Peraturan Pemerintah No. 50 Tahun 2012 Tentang Penerapan Sistem Manajemen
Keselamatan & Kesehatan Kerja
PROSEDUR
PROMOSI KESEHATAN
(Health Promotion) Corp.
Nomor Dokumen : Revisi : Tanggal Efektif : Halaman
Pros/ESH-03 1 25 Mei 2015 2 dari 5

3.5. OHSAS 18001 : 2007, ISO 14001 : 2004, ISO 9001 : 2008.

4. DEFINISI
4.1 Promosi kesehatan adalah suatu upaya perusahaan dibidang kesehatan dalam bentuk
sosialisasi
4.2 Bentuk Promosi kesehatan antara lain :
- P5M adalah Pembicaraan Lima Menit yang berisi informasi -informasi seputar MESH
dalam bentuk selembaran yang disampaikan langsung oleh pimpinan bagian.
- Seminar Kesehatan adalah suatu bentuk pertemuan bekerjasama dengan dinas
pemerintahan serta rumah sakit rekanan disesuaikan dengan tema kesehatan yang
sedang terjadi
- Training kesehatan disesuaikan dengan job desc dari masing-masing pekerjaan
untuk memastikan semua sesuai dengan ketentuan
- Talk Show kesehatan dilaksanakan dengan tujuan untuk mengetahui lebih dekat
suatu permasalahan dengan sistem tanya jawab dengan narasumber
- Poster, Leaflet, Spanduk adalah suatu media berisi informasi yang dibuat dan
ditempel disetiap bagian
- Monitor Display adalah media promosi melalui televisi yang ditempatkan diklinik

5. PROSEDUR
5.1. Melakukan identifikasi kebutuhan/ tema untuk bahan promosi kesehatan yang
didapat dari :
 Hasil medical check up
 Hasil kunjungan klinik
 Data dari Puskesmas
 Data 10 besar penyakit di klinik
 Permasalah yang sedang terjadi di masyarakat secara luas
 Data paparan lingkungan
 Kerjasama dengan Perawat atau dokter luar yang sedang melakukan riset
5.2. Materi
 Health Officer, dan Dokter Perusahaan menyiapkan materi sesuai dengan tema.
 Materi dibuat sesederhana mungkin agar dapat dipahami oleh seluruh karyawan.

5.3. Jadwal dan Pelaksanaan


5.3.1. Promosi Kesehatan Eksternal
PROSEDUR
PROMOSI KESEHATAN
(Health Promotion) Corp.
Nomor Dokumen : Revisi : Tanggal Efektif : Halaman
Pros/ESH-03 1 25 Mei 2015 3 dari 5

 Untuk pelaksanaan di masyarakat sekitar, bagian Compliance (Management


Communication & CSR) mengkomunikasikan terlebih dahulu jadwal
pelaksanaannya ke Puskesmas/ Dinas Kesehatan setempat melalui kegiatan Bakti
Sosial.
5.3.2. Promosi Kesehatan Internal
a. P5M
 P5M promosi kesehatan dilakukan setiap bulan yang dibagikan langsung
kepada team leader/ supervisor, materi promosi kesehatan disesuaikan
berdasarkan trend penyakit yang terjadi. Mekanisme dalam pengisian form
P5M tersebut dengan cara pembacaraan materi langsung kemudian diisi
jumlah peserta yang mendengarkan informasi serta ditanda-tanganin oleh
atasan. Untuk memastikan informasi mengenai penyampaian P5M tersebut,
tim CR melakukan kroscheck langsung kelapangan dengan mewawancarai 5
orang secara random.
b. Seminar, Training & Talkshow
 Dalam pelaksanaan seminar serta talk show, health officer melakukan analisa
terhadap kebutuhan informasi yang akan disampaikan. Setelah didapat tema
yang akan sampaikan health officer melakukan kontak kerjasama terhadap
Rumah sakit rekanan/ Dinas pemerintahan untuk menjadi narasumber.
 Pelaksanaan kegiatan seminar serta talk show dilakukan dengan cara
mengundang beberapa perwakilan departemen melalui surat undangan/ email
yang dikirim minimal satu hari sebelum pelaksanaan kegiatan seminar serta
talk show tersebut.
 Dari beberapa perwakilan yang hadir dalam pelaksaan seminar serta talk show
diharapkan dapat menyebar luaskan informasi yang didapat kepada rekan-
rekan yang lainnya.
 Training - training yang berhubungan dengan beberapa pekerjaan
dilaksanakan mininal setahun sekali yang dikoordinir oleh health officer
c. Poster, leaflet & spanduk
 Pelaksanaan promosi kesehatan dibuat juga melalui poster dan leaflet yang
dibuat setiap bulan yang dipasang dibeberapa titik papan pengumuman serta
pembuatan spanduk berisi himbauan/ seruan mengenai kesehatan
d. Monitor display
 Selain media tersebut diatas, promosi kesehatan juga dilakukan melalui
monitor display yang dibuat dalam bentuk power point yang dipasang diruang
tunggu klinik.

5.4. Evaluasi
Evaluasi kegiatan promosi kesehatan dilakukan dengan cara wawancara secara
random terkait pelaksaan P5M yang berhubungan langsung terhadap point dalam
PROSEDUR
PROMOSI KESEHATAN
(Health Promotion) Corp.
Nomor Dokumen : Revisi : Tanggal Efektif : Halaman
Pros/ESH-03 1 25 Mei 2015 4 dari 5

audit MESH serta dilakukan melalui kuisioner untuk mendapatkan umpan balik dari
program promosi kesehatan ini pada beberapa materi yang dianggap significant.

6. DOKUMENTASI
6.1. Lampiran Flow Chart Health Promotion (Form ESH-03-01)
6.2. Schedule Promosi Kesehatan Tahunan (Form ESH-03-02)
PROSEDUR
PROMOSI KESEHATAN
(Health Promotion) Corp.
Nomor Dokumen : Revisi : Tanggal Efektif : Halaman
Pros/ESH-03 1 25 Mei 2015 5 dari 5

LAMPIRAN
FLOW CHART HEALTH PROMOTION (ESH-03-01)

Health Team
Melakukan identifikasi
Dasar penentuan Health Promotion : kebutuhan Health
- Hasil medical check up Promotion
- Hasil kunjungan klinik
Data penentuan
- Data dari Puskesmas
promotion
- Permasalahan yang sedang terjadi di masyarakat luas
- Data paparan lingkungan
OH Officer
Membuat Jadwal Penentuan jadwal berdasarkan :
Activity plan Activity plan
Isu yang sedang berkembang

Health Team
Menentukan metode
Metode yang dilakukan berupa : Health promotion
• Ceramah/ penyuluhan/ Diskusi secara langsung
- Talk show
• Konsultasi terbuka
• Leaflet
- Spanduk
• Poster OH Officer
- Pamflet
Menginformasikan
- Artikel
kepada PIC EHS, GA,
Personalia, pimpinan
kerja (bila diperlukan)

Health Team

Melaksanakan Health
Promotion

Daftar hadir, laporan


P5M, tanda terima
materi/ poster/ pamflet

Menyimpan data OH Officer


Healrh Promotion Melakukan Evaluasi
sebagai dokumentasi dengan kuisioner (bila
selama 3 tahun perlu)
Data evaluasi

Anda mungkin juga menyukai