Anda di halaman 1dari 6

AKSI NYATA PEMBUATAN KEYAKINAN DAN KESEPAKATAN KELAS

Oleh : Nurseha, S.Pd (SMA Negeri 1 Bireuen)

Stategi Aksi Nyata:

Pembuatan keyakinan dan kesepakatan kelas dilaksanakan pada awal tahun pelajaran
2023/2024, Yakni dikelas X Merdeka A, Merdeka B, Merdeka C, Merdeka D, Merdeka E
dan XI IPA A, XI IPA B, XII IPC, XI IPS A, XI IPS B SMA Negeri 1 Bireuen.

Sebelum mulai PBM Guru menjelaskan tentang apa itu keyakinan dan kesepakatan
kelas. Kemudian guru membimbing siswa membuat keyakinan dan kesepakatan kelas
secara bergantian menuliskan di papan tulis.

Guru membantu siswa memperbaiki dan keyakinan kelas yang belum tepat
penulisannya. Semua siswa membuat komitmen bersama menyetujui kesepakatan dan
keyakinan yang telah dibuat.

Kesepatan tersebut dicatat oleh semua siswa dan perangkat kelas mendokumentasikan
dalam sebuah poster keyakinan dan kesepakatan kelas yang dipajang di dalam kelas.

Sebagai umpan balik siswa mengisi form umpan balik yang diberikan oleh guru melalui
link google formulir. https://forms.gle/GRUer2fg7Wb2dNtG6

Bukti Dokumen:

Gambar 1. Guru Memberikan penjelasan Tentang Pembuatan Kesepakatan dan


keyakinan kelas
Gambar 2. Siswa secara bergantian membacakan kesepakatan kelas di depan
kelas

Gambar 3. Siswa secara bergantian menulis kesepakatan kelas di depan kelas


Gambar 4 . Umpan Balik dari siswa
Gambar 5 . Umpan Balik dari siswa
Gambar 6 . Umpan Balik dari siswa

Anda mungkin juga menyukai