Anda di halaman 1dari 3

KISI-KISI PENULISAN SOAL

PENILAIAN AKHIR SEMESTER GANJIL


SMK LETRIS INDONESIA 2
TAHUN AJARAN 2023-2024

Jenjang Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan (SMK)


Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kurikulum : K13
Kelas/Semester : XII/Ganjil
Kompetensi Keahlian : IT & BISMEN
Jumlah Soal : 10 soal
Bentuk Soal : Uraian

No Kelas/ Level No. Bentuk


Kompetensi Dasar Materi Pokok Indikator Soal Skor
. Semester Kognitif Soal Soal
3.1 Mendeskripsikan isi
dan sistematika surat 1. Mengidentifikasi isi dan
lamaran pekerjaan yang sistematika surat lamaran
dibaca pekerjaan
2. Mengidentifikasi unsur
3.2 Menganalisis unsur kebahasaan surat lamaran
kebahasaan surat pekerjaan
lamaran pekerjaan
Surat Lamaran 3. Menyajikan sistematika 1, 6 dan
1. XII/Ganjil Uraian 10
4.1 Menyajikan Pekerjaan dan isi surat lamaran 9
simpulan sistematika pekerjaan
dan unsur-unsur surat 4. Menyusun surat lamaran
lamaran pekerjaan pekerjaan dengan
memperhatikan isi,
4.2 Menyusun surat sistematika, dan
lamaran pekerjaan kebahasaan
dengan memperhatikan
No Kelas/ Level No. Bentuk
Kompetensi Dasar Materi Pokok Indikator Soal Skor
. Semester Kognitif Soal Soal
isi, sistematika, dan
kebahasaan

Menganalisis informasi 1. Mengidentifikasi


yang mencakup struktur informasi dalam cerita
teks cerita sejarah
sejarah.
3.4 Menganalisis
kebahasaan cerita atau 2. Menganalisis kebahasaan
novel sejarah cerita atau novel sejarah.
Teks Cerita 3. Mengonstruksi nilai-nilai
2 XII/Ganjil 2 dan 7 Uraian 10
4.3 Mengonstruksi nilai- Sejarah
dan informasi cerita
nilai dari informasi sejarah.
cerita sejarah 4. Menulis cerita sejarah
4.4 Menulis cerita
dengan memperhatikan
sejarah pribadi
kebahasaan.
3.5 Mendeskripsikan
informasi (pendapat,
alternatif solusi dan 1. menyeleksi ragam
simpulan terhadap suatu informasi sebagai bahan
isu dalam teks editorial teks editorial berkaitan
3 XII/Ganjil teks editorial dengan bidang pekerjaan 3 dan 8 Uraian 10
3.6 menganalisis
struktur dan kebahasaan 2. merancang teks editorial
teks editorial berkaitan berkaitan bidang
dengan bidang pekerjaan
pekerjaan
No Kelas/ Level No. Bentuk
Kompetensi Dasar Materi Pokok Indikator Soal Skor
. Semester Kognitif Soal Soal
1. menyusun laporan hasil
3.7 menilai isi dua buku diskusi tentan satu topik
fiksi (kumpulan cerita baik secara lisan maupun
pendek atau puisi dan buku fiksi & tulisan 4, 5 dan
4 XII/Ganjil Uraian 10
buku nonfiksi buku nonfiksi 10
(pengayaan) yang 2. menilai isi dua buku secara
dibaca lisan maupun tulisan

Tangerang Selatan, November 2023


Guru Mata Pelajaran

Iwan, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai