Anda di halaman 1dari 18

Badan Pusat Statistik

Kabupaten/Kota ...

Laporan
Penyelenggaraan Pelatihan Petugas
Susenas Maret dan Seruti Triwulan I 2024
Kabupaten/Kota …
… s.d. … Januari 2024
Daftar Isi
Halaman
Daftar isi .................................................................................................................... i
A. Pendahuluan .................................................................................................. 1
B. Tujuan ............................................................................................................ 1
C. Waktu dan Tempat Pelaksanaan.................................................................... 1
D. Peserta Pelatihan............................................................................................ 2
E. Instruktur Pelatihan......................................................................................... 2
F. Kelengkapan Peserta Pelatihan...................................................................... 2
G. Materi Pelatihan.............................................................................................. 2
H. Sumber Pembiayaan Pelatihan....................................................................... 3
I. Penutup........................................................................................................... 3

Daftar Lampiran......................................................................................................... 4
Lampiran 1. Undangan Pelatihan..................................................................... 5
Lampiran 2. Daftar Peserta Pelatihan.............................................................. 6
Lampiran 3. Jadwal Pelatihan.......................................................................... 7
Lampiran 4. Daftar Hadir Peserta Pelatihan ................................................... 8
Lampiran 5. Nilai Peserta Pelatihan................................................................. 9
Lampiran 6. Notula Pelatihan........................................................................... 10
Lampiran 7. Evaluasi Penyelenggaraan Pelatihan........................................... 11
Lampiran 8. Dokumentasi Pelatihan................................................................ 12

i
A. Pendahuluan
Survei Sosial Ekonomi Nasional (Susenas) merupakan salah satu sumber data
sosial ekonomi rumah tangga yang penting di Indonesia. Data hasil Susenas telah
banyak digunakan oleh berbagai kalangan, baik di dalam maupun di luar negeri. Oleh
karena itu, kesinambungan ketersediaan dan kualitas data Susenas harus tetap dijaga
dan ditingkatkan.
Susenas juga merupakan salah satu sumber data yang digunakan dalam
penyusunan PDB/PDRB dan Neraca Institusi Terintegrasi tahunan. Namun demikian,
diperlukan data yang bersumber dari survei ekonomi yang berbasis rumah tangga
triwulanan. Mulai 2023, diselenggarakn Survei Ekonomi Rumah Tangga Triwulanan
(Seruti). Seruti merupakan survei berbasis rumah tangga yang merupakan integrasi
tiga survei yakni Susenas, Survei Khusus Konsumsi Rumah Tangga Triwulanan
(SKKRT), dan Survei Khusus Tabungan dan Investasi Rumah tangga (SKTIR).
Kualitas data hasil survei dipengaruhi oleh dua hal, yaitu sampling error dan
nonsampling error. Data berkualitas harus memiliki sampling error dan nonsampling
error yang serendah-rendahnya. Dalam upaya untuk mendapatkan data yang
berkualitas dari sisi nonsampling error yang rendah, maka dalam pelaksanaannya
(pendataannya) diperlukan petugas yang bertanggung jawab dan mampu untuk
melaksanakan pendataan tersebut dengan baik, sehingga diperlukan adanya pelatihan
petugas sebagai bekal petugas ke lapangan.
Pelatihan Petugas Susenas Maret dan Seruti Triwulan I 2024 di BPS
Kabupaten/Kota … disenggarakan selama 4 (empat) hari efektif, yang terdiri
atas pelatihan secara online selama 3 (tiga) hari, yaitu pada tanggal …s.d…
Januari 2024, dan pelatihan offline pada tanggal … Januari 2024.

B. Tujuan
Penyelenggaraan Pelatihan Petugas Susenas Maret dan Seruti Triwulan I
2024 ini mempunyai tujuan utama sebagai berikut :
1. Menghasilkan petugas yang memahami konsep dan definisi Susenas Maret dan
Seruti Triwulan I 2024;
2. Menghasilkan petugas yang memahami dokumen-dokumen yang digunakan dalam
pendataan Susenas Maret dan Seruti Triwulan I 2024;
3. Menghasilkan petugas yang memahami SOP pada pelaksanaan Susenas Maret
dan Seruti Triwulan I 2024;

1
4. Menghasilkan petugas yang mampu mendata Susenas Maret dan Seruti Triwulan I
2024 dengan baik.

C. Waktu dan Tempat Pelaksanaan


Pelatihan Petugas Susenas Maret dan Seruti Triwulan I 2024
Kabupaten/Kota … dilaksanakan pada tanggal … s.d … Januari 2024 di (nama
tempat). Pelatihan diawali dengan 3 (tiga) hari pertemuan online menggunakan
media (tuliskan media yang digunakan, cth: Zoom Meeting) dan dilanjutkan
dengan 1 (satu) hari pertemuan offline, fullboard meeting di (tuliskan nama
tempat).

D. Peserta Pelatihan
Peserta Pelatihan Petugas Susenas Maret dan Seruti Triwulan I 2024
adalah sebanyak … orang peserta yang berasal dari … kecamatan dan … staf
BPS Kabupaten/Kota .... Jabatan para peserta mulai dari pegawai
nonorganik/mitra statistik, staf BPS di BPS Kabupaten/Kota …. Pelatihan
Petugas Susenas Maret dan Seruti Triwulan I 2024 melibatkan .. orang panitia
penyelenggara.
Sebelum pelatihan dimulai, kepada peserta pelatihan dikirimkan
undangan seperti pada Lampiran 1. Daftar nama peserta Pelatihan Petugas
Susenas Maret dan Seruti Triwulan I 2024 di BPS Kabupaten/Kota …
selengkapnya diuraikan pada Lampiran 2.

E. Instruktur Pelatihan
Peserta Pelatihan Petugas Susenas Maret dan Seruti Triwulan I 2024
dilatih oleh seorang Instruktur Nasional yang berasal dari BPS Kabupaten/Kota
…, yaitu Statistis Madya/Muda/Pertama BPS Kabupaten/Kota ... a.n. ….

F. Materi Pelatihan
Peserta Pelatihan Petugas Susenas Maret dan Seruti Triwulan I 2024 dibagikan
dokumen:
1. VSEN24.P
2. VSEN24.DSRT
3. VSEN24.K
4. VSEN24.KP

2
5. VSERUTI24.INTI (bagi petugas Seruti)

Di samping itu, Peserta Pelatihan Petugas Susenas Maret dan Seruti Triwulan I
2024 juga dibagikan softfile dokumen:
1. Buku Pedoman Kepala ( Buku 1 )
2. Buku Pedoman Pencacah ( Buku 2 )
3. Buku Pedoman Pengawas ( Buku 3 )
4. Buku Konsep dan Definisi ( Buku 4 )
5. Buku Pemanfaatan Data Susenas ( Buku 5 )
6. Buku Pedoman Seruti Triwulan I 2024
7. Video Ajar
Materi yang dibahas pada kegiatan Pelatihan Petugas Susenas Maret
dan Seruti Triwulan I 2024 adalah seluruh materi yang terdapat pada Buku
Pedoman, Kuesioner, dan Bahan Ajar. Beberapa materi tersebut diantaranya
sebagai berikut :
1. Penjelasan Umum Susenas Maret 2024
2. Metodologi Sampling Susenas Maret 2024
3. Mekanisme Pemutakhiran Blok Sensus Susenas Maret 2024
4. Materi VSEN24.K dan VSEN24.KP
5. Materi VSERUTI24.INTI(bagi petugas Seruti)
6. Materi Pengawasan
Penyampaian materi pada pelatihan baik secara online maupun offline
sebagaimana terdapat pada jadwal pelatihan (Lampiran 3).

G. Biaya Pelatihan
Seluruh biaya penyelenggaraan kegiatan Pelatihan Petugas Susenas Maret dan
Seruti Triwulan I 2024, dibebankan kepada DIPA BPS Kabupaten/Kota … tahun
Anggaran 2024.

3
H. Penutup
Penyelenggaran Pelatihan Petugas Susenas Maret dan Seruti Triwulan I 2024 di
BPS Kabupaten/Kota … berlangsung dengan tertib dan lancar.
Dokumen-dokumen pelatihan ada pada lampiran, yaitu:
Lampiran 4. Daftar Hadir Peserta Pelatihan
Lampiran 5. Nilai Peserta Pelatihan
Lampiran 6. Notula Pelatihan
Lampiran 7. Evaluasi Penyelenggaraan Pelatihan
Lampiran 8. Dokumentasi Pelatihan
…, … Februari 2024
Panitia Kegiatan

4
Lampiran 1.
Undangan Peserta Pelatihan Petugas
Susenas Maret dan Seruti Triwulan I 2024, Kabupaten/Kota …

Screen Shot Undangan

5
Lampiran 2

Daftar Peserta Pelatihan Petugas


Susenas Maret dan Seruti Triwulan I 2024, Kabupaten/Kota …

Nama Inas:

No. Nama Wilayah Tugas Peran


PCL Susenas
PML Susenas
PCL Susenas dan Seruti
PML Susenas dan Seruti
Panitia

6
Lampiran 3.
Jadwal Pelatihan Petugas Susenas Maret dan Seruti Triwulan I 2024,
Pertemuan Online (Hari ke 1 s.d. ke 3)
Hari/
Kegiatan Materi
Tanggal
(1) (2) (3)
Sebelum Belajar Mandiri Belajar Mandiri Persiapan Kelas Interaktif online hari
Pelatihan ke 1, menyimak video ajar Kor:
Hari ke 1 1. Blok I-IV Keterangan. Tempat, Pencacahan,
Ringkasan, dan Demografi
2. Blok VI Migrasi dan Pendidikan
3. Blok XI Keluhan Kesehatan dan Rawat Jalan
4. Blok XXIII Migrasi Keluar Internasional

Hari ke 1 Kelas Interaktif Penyampaian Materi Kor:


Online 08.00 - 08.30 Pembukaan dan Penjelasan Umum
08.30 - 09.30 Blok I-IV Keterangan. Tempat,
Pencacahan, Ringkasan, dan
Demografi
09.30 - 10.30 Blok VI Migrasi dan Pendidikan
10.30 - 11.30 Blok XI Keluhan Kesehatan dan Rawat
Jalan
11.30 - 12.00 Blok XXIII Migrasi Keluar Internasional

Belajar Mandiri A. Belajar Mandiri Video Ajar Kor Hari ke 1,


menyimak video ajar:
1. Blok V Ket. Dokumen Kependudukan
2. Blok VII Ket Kepemilikan Tabungan, Inklusi
Keuangan, dan Ketenagakerjaan
3. Blok VIII Ket. Teknologi Informasi dan
Komunikasi
4. Blok IX Ket. Bepergian dan Korban Kejahatan
5. Blok X Ket. Gangguan Fungsional
6. Blok XII Ket. Rawat Inap dan Merokok
B. Mengerjakan Kuis Harian 1 mengenai materi video
ajar belajar mandiri Hari ke 1 (poin A).
C. Belajar Mandiri Persiapan Kelas Interaktif online
hari ke 2, menyimak video ajar Kor dan KP:
1. Kor Blok XVIII Ket. Perumahan
2. Kor Blok XXII Ket. Perlindungan Sosial
3. KP Blok I-IV.2 (Referensi waktu, sumber
perolehan, pendekatan pencatatan makanan
dan bukan makanan, skema hubungan.
4. KP Blok IV.1 dan Blok IV.2 terhadap Blok V,
dan contoh pengisian)

7
Hari/
Kegiatan Materi
Tanggal
(1) (2) (3)
Hari ke 2 Kelas Interaktif Penyampaian Materi Kor Lanjutan:
Online 08.00 - 09.00 Blok XVIII Ket. Perumahan
09.00 - 10.00 Blok XXII Ket. Perlindungan Sosial
Penyampaian Materi KP:
10.00 - 12.00 Blok I-IV.2 (Referensi waktu, sumber
perolehan, pendekatan pencatatan
makanan dan bukan makanan, skema
hubungan Blok IV.1 dan Blok IV.2
terhadap Blok V, dan contoh pengisian)

Belajar Mandiri A. Belajar Mandiri Video Kor dan KP:


1. Kor Blok XIV Ket. Imunisasi, ASI, dan MP-ASI
2. Kor Blok XV Penolong Persalinan
3. Kor Blok XVI Keluarga Berencana
4. Kor Blok XVII Akses terhadap Makanan
5. Kor Blok XIX Akses terhadap Layanan
Keuangan
6. Kor Blok XX Ket. Kepemilikan Barang
7. Kor Blok XXI Ket. Sumber Penghasilan RT
8. KP Blok I-IV.1
9. KP Blok IV.2
B. Mengerjakan Kuis Harian 2 mengenai materi video
ajar belajar mandiri Hari ke 2 (poin A).
C. Belajar Mandiri Persiapan Kelas Interaktif online
hari 3, menyimak video ajar KP dan Seruti:
1. Blok V-VIII (Contoh pengisian)
2. Kuesioner Seruti Inti (VSERUTI24.INTI) *)

Hari ke 3 Kelas Interaktif Materi KP:


Online 08.00 - 09.30 Blok V-VIII (Contoh pengisian)
(Setelah Materi KP selesai disampaikan, petugas
yang tidak mendata Seruti dapat meninggalkan ruang
pertemuan online.)
Materi Seruti *)
09.30 - 12.00 Kuesioner Seruti Inti (VSERUTI24.INTI)
Belajar Mandiri A. Belajar Mandiri Video KP dan Seruti:
1. Blok V-VIII
2. Materi Seruti *)
B. Mengerjakan Kuis Harian 3 mengenai materi video
ajar belajar mandiri Hari 3 (poin A).
*) Catatan: Materi Seruti diperuntukkan bagi Petugas Seruti

8
Rancangan Jadwal Pelatihan Petugas Susenas Maret dan Seruti Triwulan I 2024,
Pertemuan Offline (Hari ke Empat ,Tanggal ….)

Durasi
Jadwal JP Materi Keterangan
(menit)
(1) (2) (3) (4) (5)
08:00 - 08:45 45 1 Pembukaan dan
Pendahuluan
08:45 - 10:15 90 2 Materi pemutakhiran 1. Penjelasan tata
rumah tangga cara pemutakhiran
rumah tangga
2. Latihan mengisi
kuesioner
pemutakhiran
10:15 - 10:30 15 Istirahat
10:30 - 12:00 90 2 Materi VSEN24.K (Blok Reviu materi, latihan
I-XVIII) wawancara, mengisi
kuesioner, dan diskusi
12:00 - 13:00 60 Istirahat
13:00 - 13:45 45 1 Materi VSEN24.K (Blok Reviu materi, latihan
XIX-XXIV) wawancara, mengisi
kuesioner, dan diskusi
13:45 - 15:15 90 2 Materi VSEN24.KP Blok Reviu materi, latihan
I -IV.2 wawancara, mengisi
kuesioner, dan diskusi
15:15 - 15:45 30 Istirahat
15:45 - 18:00 135 3 Materi VSEN24.KP Blok Reviu materi, latihan
V-VIII dan Materi wawancara, mengisi
VSERUTI24. INTI*) kuesioner, dan diskusi
18:00 - 19:15 75 Istirahat
19:15 - 20:45 90 2 Materi penegasan, 1. Penjelasan
pengawasan, dan organisasi lsapangan
diskusi lapangan 2. Tata cara
pencacahan dan
pengawasan lapangan
3. Diskusi
20:45 - 21:00 15 Penutupan
Total Jam 13
Pelajaran
*) Catatan: Materi Seruti diperuntukkan bagi Petugas Seruti

9
Lampiran 4.
Daftar Hadir Peserta Pelatihan Petugas
Susenas Maret dan Seruti Triwulan I 2024, Kabupaten/Kota …
(Meliputi Daftar Hadir Pelatihan Online dan Offline)

10
Lampiran 5.
Nilai Peserta Pelatihan Petugas
Susenas Maret dan Seruti Triwulan I 2024, Kabupaten/Kota …

(Nilai Akhir sesuai penghitungan template penilaian petugas oleh Innas)

No Nama Jabatan Wilayah Tugas Nilai Akhir


(1) (2) (3) (4) (5)

11
Lampiran 6.
Notula Pelatihan Petugas
Susenas Maret dan Seruti Triwulan I 2024, Kabupaten/Kota …

12
Lampiran 7.
Evaluasi Penyelenggaraan Pelatihan Petugas
Susenas Maret dan Seruti Triwulan I 2024, Kabupaten/Kota …
(Contoh Form)
Pilih satu jawaban yang sesuai
Pelatihan Online
A. Ruang Pertemuan Online (Kelas Interaktif)
1. Jaringan Internet 1. Stabil 2. Jaringan Internet 1. Stabil
Peserta 2. Tidak stabil Pengajar 2. Tidak stabil

B Belajar Mandiri
1. Akses video 1. Mudah 2. Keefektifan Jam 1. Sangat Baik
2. Sulit Belajar 2. Baik
3. Cukup
4. Kurang
Pelatihan Offline
A. Ruang Kelas
1. Fasilitas 1. Memadai (tidak 3. Penerangan 1. Terang
berdesak- 2. Cukup
desakan) 3. Kurang
2. Tidak Memadai

2. Kebersihan 1. Bersih 4. Infocus dan laptop 1. Memadai


2. Kotor 2. Tidak Memadai

B Waktu Pelatihan
1. Waktu Pelatihan 1. Sesuai Jadwal 2. Keefektifan Jam 1. Sangat Baik
2. Diperpendek Belajar 2. Baik
3. Diperpanjang 3. Cukup
4. Kurang
Pelatihan Keseluruhan
A. Pengajar
1. Kemampuan 1. Sangat Baik 2. Kemampuan 1. Sangat Baik
Pengajar 2. Baik Pengajar 2. Baik
Menyampaikan 3. Cukup Menjawab 3. Cukup
Materi 4. Kurang Pertanyaan 4. Kurang
B. Materi Pelatihan
1. Media 1. Sangat Baik 2. Kualitas Bahan 1. Sangat Baik
Pembelajaran 2. Baik Ajar/Video Ajar 2. Baik
3. Cukup 3. Cukup
4. Kurang 4. Kurang
C. Penyelenggaraan Pelatihan
1. Kesiagaan Panitia 1. Sangat Baik 2. Penanggung Jawab 1. Selalu hadir
2. Baik Pelatihan 2. Kadang-kadang
3. Cukup 3. Tidak Pernah
4. Kurang
F. Komentar/Saran:

13
14
Lampiran 8.
Lampiran Laporan Innas Beserta Lampirannya

LAPORAN INSTRUKTUR NASIONAL


SUSENAS MARET DAN SERUTI TRIWULAN I 2024

Perihal : Laporan Innas Pelatihan Petugas ……………………. , Januari 2024


Susenas Maret dan Seruti Triwulan I 2024

Yth. Direktur Statistik Kesejahteraan Rakyat


di
Badan Pusat Statistik

Bersama ini kami sampaikan laporan pelaksanaan pelatihan petugas lapangan


Susenas Maret dan Seruti Triwulan I 2024.
1. Nama : …………………………………………………………………
2. NIP : …………………………………………………………………
3. Tempat Pelatihan : …………………………………………………………………
4. Waktu Pelatihan : …………………………………………………………………
5. Jumlah Peserta Pelatihan : …………………………………………………………………
6. Jadwal Pelatihan dapat dilihat pada Lampiran 1
7. Daftar nama dan nilai peserta pelatihan petugas dilihat pada Lampiran 2
8. Masalah dan pemecahan selama pelatihan dapat dilihat pada Lampiran 3
9. Evaluasi Innas terhadap penyelenggaraan pelatihan Lampiran 4
10. Dokumentasi selama pelatihan dapat dilihat pada Lampiran 5
Demikian laporan yang dapat disampaikan untuk dijadikan bahan evaluasi.

Instruktur Nasional

……………………………………………..
NIP. 19961017 201901 2 001

Tembusan:
Yth. Kepala BPS Provinsi ………………

15
Lampiran 9
Dokumentasi Pelatihan Petugas
Susenas Maret dan Seruti Triwulan I 2024, Kabupaten/Kota …

Dapat berupa Foto saat Pelatihan

16

Anda mungkin juga menyukai