Anda di halaman 1dari 21

Silabus Pelatihan - Tema Pelatihan

Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia


Digital Talent Scholarship - Talent Scouting Academy (TSA)

Disclaimer: Dokumen ini digunakan hanya untuk kebutuhan Digital Talent Scholarship Kementerian Komunikasi dan Informatika
Republik Indonesia. Konten ini mengandung Kekayaan Intelektual, pengguna tunduk kepada undang-undang hak cipta, merek
dagang atau hak kekayaan intelektual lainnya. Dilarang untuk mereproduksi, memodifikasi, menyebarluaskan, atau
mengeksploitasi konten ini dengan cara atau bentuk apapun tanpa persetujuan tertulis dari Digital Talent Scholarship
Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia.

Informasi Pelatihan dan Sertifikat

Akademi Talent Scouting Academy

Mitra Pelatihan Oracle (Oracle Academy)

Tema Pelatihan Oracle Cloud Infrastructure Foundations I & Oracle Cloud Infrastructure
Foundations II

Sertifikasi ● Oracle Cloud Infrastructure 2022 Certified Foundations Associate. Exam


Number: 1Z0-1085-22 (Passing Grade: 65%),
● Sertifikat Penyelesaian (certificate of completion).

Jam Pembelajaran
JP live session 45 JP
(JP)

JP self-paced learning, quiz, & exam 135 JP

JP total 180 JP

Durasi Pelatihan 60 hari

Periode Pelatihan 19 Februari - 31 Mei 2024

Deskripsi Pelatihan Pelatihan ini meliputi dua materi utama yaitu Oracle Cloud Infrastructure
Foundations I dan Oracle Cloud Infrastructure Foundations II:

Oracle Cloud Infrastructure Foundations I


Pelatihan ini memperkenalkan peserta pada konsep dasar Oracle Cloud
Infrastructure. Pelatihan ini mengajarkan peserta terminologi Oracle Cloud
Infrastructure dan berfokus pada empat ide utama 'Core Infrastructure',
'Database', 'Solutions, Platform and Edge', dan 'Governance and Administration'
melalui slide pelajaran, video dan demonstrasi terkait, langsung laboratorium,
dan ujian tengah semester dan akhir.

Oracle Cloud Infrastructure Foundations II

Digital Talent Scholarship 2024


Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia
https://digitalent.kominfo.go.id
Informasi Pelatihan dan Sertifikat

Pelatihan ini dibuat oleh Tim Oracle Cloud Infrastructure, mengikuti konsep
dasar Oracle Cloud Infrastructure yang dipelajari di Oracle Cloud Infrastructure
Foundations I. Pelatihan ini mengeksplorasi Oracle Cloud Infrastructure lebih
lanjut & berfokus pada tiga gagasan utama 'Core Infrastructure', 'Database', &
'Governance and Administration' melalui slide pelajaran, video, & demonstrasi
terkait, praktek langsung di laboratorium, & ujian akhir. Peserta akan
mendapatkan pemahaman yang kuat tentang OCI & menerima praktik
langsung di core services.

Output Pelatihan Setelah mengikuti pelatihan ini, peserta diharapkan:


1. Mengidentifikasi komponen-komponen Region dan bagaimana OCI
dibedakan dari penawaran lainnya,
2. Memahami konsep kunci Virtual Cloud Network (VCN),
3. Mampu menjelaskan IPsec VPN dan Oracle FastConnect,
4. Memahami OCI Block Volume Service,
5. Memahami OCI File Storage Service dan keamanannya,
6. Memahami layanan dan kemampuan penyimpanan objek pada OCI,
7. Memahami fitur, manfaat dan penggunaan Load Balancer ,
8. Memahami migrasi data ke OCI,
9. Memahami pilihan sistem database yang tersedia dengan Infrastruktur
Cloud Oracle dan fitur-fitur Database Service,
10. Memahami cara menerapkan, menggunakan, dan mengelola ADB,
11. Memahami Oracle Database di Oracle Cloud,
12. Memahami apa itu DBCLI,
13. Memahami Autonomous Database in OCI & Deployment Considerations,
14. Memahami Terraform State File – Local and Remote,
15. Mampu dan siap mengikuti ujian sertifikat Oracle Academy (academic
recognition),
16. Mampu dan siap mengikuti ujian Oracle Certification bagi yang memenuhi
kriteria.

Prerequisite ● Mahasiswa aktif Strata 1 dan Diploma 3/4 minimal Semester 2,


Student ● Memiliki Surat Rekomendasi Minimal dari Kaprodi yang menyatakan
kesediaan mengkonversi Program TSA kedalam SKS dan diupload pada
website pendaftaran,
● Berkomitmen mengikuti pelatihan hingga selesai,
● Melampirkan Transkrip nilai akhir,
● Lulus seleksi administrasi dan substansi,
● Syarat-syarat lainnya berkaitan dengan tema pelatihan yang
ditawarkan.

Digital Talent Scholarship 2024


Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia
https://digitalent.kominfo.go.id
Informasi Pelatihan dan Sertifikat

Aktivitas Pelatihan ● Live session/pemaparan materi/Instruksi kelas,


● Hands-on lab/Praktek,
● Diskusi interaktif,
● Penilaian (pengerjaan kuis, ujian pertengahan & akhir),
● Pengembangan dan penyelesaian proyek.

Persyaratan Sarana Memiliki laptop/komputer dengan spesifikasi minimal:


Peserta ● Operating System: Minimum Windows 7 / Mac iOS 10.9,
● Browser: Internet Explorer 9/Mozilla Firefox 51/Chrome/Safari
10.0.3/Microsoft Edge,
● RAM: Minimum 4GB,
● Free Disk Space: Minimum 1GB (4GB direkomendasikan),
● Graphics Card: 16 Bit Color dan Resolusi 1024x768 (Video Card
direkomendasikan),
● Sound Card,
● Software:
o Adobe Acrobat Reader,
o Audio/Video Player.

Kriteria Pengajar ● Telah menjadi member Oracle Academy,


● Akademisi atau praktisi dengan bidang keahlian sesuai materi yang
ditawarkan dan dibuktikan dengan certificate of completion atau
sertifikat professional pada tema tersebut.

Syarat Kelulusan ● Menyelesaikan modul pelatihan,


● Tingkat kehadiran minimal 70%,
● Nilai final exam minimal 70.

Komponen ● Tingkat kehadiran,


Penilaian ● Tugas praktek (hands-on lab),
● Kuis, ujian pertengahan, & ujian akhir.

Digital Talent Scholarship 2024


Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia
https://digitalent.kominfo.go.id
Rencana Pelatihan

OCI I JP JP

Pertemuan Sub-Topik Outcome Sinkronus Asinkronus

● Setelah menyelesaikan
materi, peserta
diharapkan dapat:
● Memahami Oracle Cloud
Intfrastucture,
● Memahami jejak global
Oracle Cloud
● Getting started with Infrastructure,
Oracle, ● Mengidentifikasi
● Virtual Cloud komponen-komponen
1 Network, suatu Region, 3 9
● Memahami Konsep kunci
● Connectivity to
Virtual Cloud Network
On-Premises
(VCN),
Networks.
● Memahami Gateways dan
Routing,
● Memahami Peering,
● Memahami VCN Security,
● Memahami IPsec VPN,
● Memahami Oracle
FastConnect.

● Setelah menyelesaikan
materi, peserta
diharapkan dapat:
● Memahami Compute
yang terdapat di dalam
Core Infrastructure,
● Compute,
● Memahami Instance
2 ● Block Volume, Configuration dan Pool, 3 9
● File Storage Service. ● Dapat membuat
Autoscaling Policy,
● Mampu mendeskripsikan
Instance Console
Connections,
● Mampu mendeskripsikan
Bring your Own Image,

Digital Talent Scholarship 2024


Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia
https://digitalent.kominfo.go.id
Rencana Pelatihan

OCI I JP JP

● Mampu mendeskripsikan
Bring your own Hypervisor,
● Memahami Block Volume
yang terdapat di dalam
Core Infrastructure,
● Memahami OCI storage,
● Memahami OCI Block
Volume service,
● Memahami bagaimana
memenuhi persyaratan
penyimpanan dan
aplikasi,
● Memahami Block volume
service support,
● Memahami Cloning and
Policy based backups,
● Memahami Volume
Groups,
● Memahami File Storage
Service di dalam Core
Infrastructure,
● Memahami OCI File
Storage Service,
● Memahami File Storage
Service Security.

● Setelah menyelesaikan
materi, peserta
diharapkan dapat:
● Memahami Object
Storage di Core
● Object Storage, Infrastructure,
3 ● Load Balancer, ● Memahami Object 3 9
Storage Capabilities,
● Data Migration.
● Memahami Load
Balancing di Core
Infrastructure,
● Memahami fitur dan
penggunaan Load
Balancer,

Digital Talent Scholarship 2024


Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia
https://digitalent.kominfo.go.id
Rencana Pelatihan

OCI I JP JP

● Mampu mendeskripsikan
manfaat menggunakan
Load Balancer,
● Mampu mendeskripsikan
Public Load Balancer
topology and services,
● Memahami migrasi data
ke OCI,
● Memahami perbedaan
antara Online dan Offline
Transport,
● Memahami cara kerja
Data Transfer Service,
● Memahami kemampuan
Storage Gateway dan
penggunaan kasus.

● Setelah menyelesaikan
materi, peserta
diharapkan dapat:
● Mampu mendeskripsikan
pilihan system Database
yang tersedia di Oracle
Cloud Infrastructure,
● Mampu mendeskripsikan
fitur-fitur pada Database
Service,
● Database. ● Mampu memahami
● Autonomous Launch a one-node
4 database system, 3 9
Database.
● Memahami perbandingan
● Data safe.
Autonomous Database
(ADB) dengan DB System
Cloud offerings di OCI,
● Memahami Features of
Autonomous Data
Warehouse Cloud –
Serverless and
Autonomous Data
Warehouse Cloud -
Dedicated, Autonomous
Transaction Processing -
Digital Talent Scholarship 2024
Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia
https://digitalent.kominfo.go.id
Rencana Pelatihan

OCI I JP JP

Serverless and
Autonomous Transaction
Processing – Dedicated,
● Menerapkan,
menggunakan, &
mengelola ADB,
● Memahami Data Safe di
OCI,
● Memahami Security
Assessment, User
Assessment, Data
Discovery, Data Masking,
Activity Auditing,
● Oracle Cloud
Infrastructure Foundations
I Midterm Exam

● Setelah menyelesaikan
materi, peserta
diharapkan dapat:
● Memahami DNS Zone
Management,
● Memahami Managing
Zone and records,
● Memahami Secondary
Zone Use Cases,
● DNS.
● Memahami Traffic
● Traffic Management Management,
5 Policies, ● Memahami Traffic 3 9
● Web Application Steering Use Cases,
Firewall. ● Memahami OCI Traffic
Management Policies,
● Memahami konsep WAF
dan penggunaan kasus,
● Mendeskripsikan OCI WAF
Service,
● Mampu memahami OCI
WAF capabilities and
architecture,
● Mampu menampilkan
demo OCI WAF.
Digital Talent Scholarship 2024
Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia
https://digitalent.kominfo.go.id
Rencana Pelatihan

OCI I JP JP

● Setelah menyelesaikan
materi, peserta
diharapkan dapat:
● Mampu medeskripsikan
komponen dasar dari
Resource Manager,
● Mampu mendeskripsikan
manfaat Resource
Manager,
● Mampu mempersiapkan
file Terraform untuk
Resource Manager,
● Memahami Resource
● Resource Manager,
Manager Demo,
● OCI Streaming
6 ● Memahami OCI Streaming 3 9
Service,
Service,
● Monitoring. ● Memahami konsep
Streaming,
● Mampu membuat stream
and publish and consume
messages,
● Memahami OCI
Monitoring Service,
● Memahami Metrics,
Alarms, monitoring query
language,
● Mampu membuat kueri di
Metrics Explorer dan
mengaktifkan alarm.

● Setelah menyelesaikan
materi, peserta
diharapkan dapat:
● Oracle Functions, ● Memahami Oracle
7 ● OCI Events, Functions dan fitur 3 9
● OCI Registry Service. utamanya,
● Memahami Core
concepts,
● Memahami IAM policies,

Digital Talent Scholarship 2024


Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia
https://digitalent.kominfo.go.id
Rencana Pelatihan

OCI I JP JP

● Memahami bagaimana
Functions bekerja,
● Memahami metriks
Functions,
● Memahami kasus umum
penggunaan Functions,
● Memahami Events &
bagaimana
menggunakannya,
● Memahami Events Service,
● Memahami fitur utama
dari Events Service,
● Memahami konsep inti
dari Events Service,
● Memahami kasus umum
dari Events Service,
● Memahami OCI Registry
Service,
● Memahami kebijakan
persyaratan untuk OCIR,
● Mengelola Manage Repos
menggunakan OCIR,
● Mampu menarik gambar
dari OCIR dengan OKE,
● Menetapkan
penyimpanan gambar
Global.

● Setelah menyelesaikan
materi, peserta
● Oracle Container diharapkan dapat:
Engine Kubernetes, ● Memahami Containers,
8 ● Identity & Access Docker container engine, 3 9
● Memahami Orchestration
Management,
systems & Kubernetes,
● Key Management.
● Memahami Oracle
Container Engine for
Kubernetes,

Digital Talent Scholarship 2024


Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia
https://digitalent.kominfo.go.id
Rencana Pelatihan

OCI I JP JP

● Membuat K8s cluster di


OCI menggunakan
‘Quickstart’,
● Memahami IAM Principals,
● Memahami
Authentication,
● Memahami Authorization,
● Memahami Policies syntax
and examples of
advanced policies,
● Memahami
Compartments,
● Memahami konsep Policy
Inheritance and
Attachment for
compartments,
● Memahami Oracle Cloud
Infrastructure Key
Management,
● Mampu menjelaskan
bagaimana Oracle Cloud
Infrastructure Key
Management
memungkinkan
pelanggan untuk
mengenkripsi data
mereka menggunakan
kunci yang mereka
control.

● Setelah menyelesaikan
● Billing & Cost materi, peserta
Management, diharapkan dapat:
● Service Requests & ● Memahami opsi Billing
9 SLAs, and account 3 9
● Oracle Cloud management di OCI
Infrastructure Console,
Security Overview. ● Memahami Cost Analysis,
● Memahami Budgets,

Digital Talent Scholarship 2024


Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia
https://digitalent.kominfo.go.id
Rencana Pelatihan

OCI I JP JP

● Memahami penggunaan
Usage Reports,
● Memahami Service limits
and usage,
● Memahami Compartment
Quotas,
● Memahami Cost
management best
practices,
● Mendapatkan bantuan
dengan OCI issues,
● Memahami My Oracle
Support portal,
● Mendaftarkan Akun
dengan Oracle Support,
● Memahami OCI SLAs,
● Membuat dan memeriksa
Support ticket status,
● Memahami Checking
limits, quota dan
penggunaan sumber
daya OCI ,
● Memahami Requesting
service limit increase,
● Memahami Support
severity levels,
● Memahami Shared
Security Responsibility
Model,
● Memahami Security
Capabilities at a glance,
● Memahami OCI Security
Capabilities,
● Memahami Customer
Isolation,
● Memahami Data
Encryption,
● Memahami Security
Controls,
● Memahami Visibility,

Digital Talent Scholarship 2024


Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia
https://digitalent.kominfo.go.id
Rencana Pelatihan

OCI I JP JP

● Memahami Secure Hybrid


Cloud,
● Memahami High
Availability,
● Memahami Verifiably
Secure Infrastructure,
● Memahami Security
Considerations.
● Oracle Cloud
Infrastructure Foundations
I Final Exam

OCI II JP JP

Pertemuan Sub-Topik Outcome Sinkronus Asinkronus

● Setelah menyelesaikan
materi, peserta
diharapkan dapat:
● Memahami Virtual Cloud
Network L100 Recap,
● Memahami Local Peering
& Remote Peering,
● Memahami Transit
Routing Scenarios,
● Virtual Cloud
● Memahami Deploy Virtual
Network,
Firewall di OCI,
10 ● VPN Connect ● Memahami VPN Connect 3 9
(IPSec), Design,
● Fast Connect. ● Memahami VPN Connect
Demo,
● Memahami FastConnect
Use cases,
● Memahami FastConnect
Concepts,
● Memahami FastConnect
Service Models,
● Memahami FastConnect
Resiliency Options.

Digital Talent Scholarship 2024


Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia
https://digitalent.kominfo.go.id
Rencana Pelatihan

OCI I JP JP

● Setelah menyelesaikan
materi, peserta
diharapkan dapat:
● Memahami Compute
Quotas,
● Memahami Instance
Configuration and Pools,
● Memahami Autoscaling
Policy,
● Memahami Compute
Instance Metrics,
● Memahami Instance
Console Connections,
● Memahami Bring your
Own Image,
● Memahami Bring your
own Hypervisor,
● Compute ● Memahami Local NVMe
11 ● Storage SSD devices, 3 9
● Memahami Block Storage
● Load Balancer
Volume Groups and
Performance,
● Memahami File Storage
Service Performance,
● Memahami EBS Reference
Architecture with FSS,
● Memahami OCI LB SSL
Support,
● Memahami topik lanjutan,
termasuk Session
Persistence and Path,
● Memahami Based
Routing,
● Memahami Monitoring
Metrics,
● Memahami
Troubleshooting
Guidelines.

Digital Talent Scholarship 2024


Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia
https://digitalent.kominfo.go.id
Rencana Pelatihan

OCI I JP JP

● Setelah menyelesaikan
materi, peserta
diharapkan dapat:
● Memahami High
Availability and Disaster
Recovery,
● Memahami Leverage OCI
for HA and DR,
● Memahami fitur HA dan
DR untuk OCI,
● Memahami skenario High
Availability and Disaster
● High Availability &
Recovery,
Disaster Recovery
12 ● Memahami database 3 9
● Capacity Planning,
performance
● High Availability
characteristics,
● Memahami Tools untuk
Database Workload,
● Memahami Database
Sizing/Capacity Planning
untuk Performance,
● Memahami Database
Migration to New
Infrastructure.
● Oracle Cloud
Infrastructure Foundations
II Midterm Exam

● Setelah menyelesaikan
materi, peserta
diharapkan dapat:
● High Availability ● Memahami ketersediaan
13 ● Moving databases pilihan database yang 3 9
to OCI tinggi dengan Oracle
Cloud Infrastructure,
● Memahami Features of
Active Data Guard,

Digital Talent Scholarship 2024


Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia
https://digitalent.kominfo.go.id
Rencana Pelatihan

OCI I JP JP

● Memahami Network
Preparation untuk
DataGuard Setup,
● Memahami Data Guard
untuk Database Cloud
Service Virtual Machine,
● Memahami Data Guard
untuk Database Cloud
Service Bare Metal,
● Memahami Switch
Over/Failover/Reinstate di
Data Guard setup,
● Memahami Delete
Standby Database,
● Memahami Autonomous
Database(ATP/ADW)
Cloning,
● Memahami Oracle
Database di Oracle Cloud,
● Memahami Move to the
Oracle Cloud – Migration
Scenarios,
● Memahami oracle
database cloud migration
solution.

● Setelah menyelesaikan
materi, peserta
diharapkan dapat:
● Memahami apa itu DBCLI,
● Database CLI
● Memahami penerapan
(DBCLI) OCI
14 DBCLI untuk OCI Data 3 9
● Automous Management,
Database ● Memahami berbagai opsi
didukung melalui through
DBCLI,
● Memahami Autonomous
Database in OCI &

Digital Talent Scholarship 2024


Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia
https://digitalent.kominfo.go.id
Rencana Pelatihan

OCI I JP JP

Deployment
Considerations,
● Memahami DB Cloud
Service Comparison,
● Memahami Architecture &
Best Practices untuk
Autonomous Database
Dedicated,
● Memahami ATPD Client
Connections,
● Memahami Security
option in ATPD,
● Memahami High
Availability option in ATPD,
● memahami Customized
software Updates &
Patching in Autonomous
Database Dedicated,
● Memahami tool Developer
dan produktifitas di
Autonomous Database,
● Memahami bagaimana
untuk migrasi ke
Autonomous Database,
● Memahami Management
& Monitoring Options
untuk Autonomous
Database.

● Setelah menyelesaikan
materi, peserta
diharapkan dapat:
● Reformorm ● Memahami terraform
● Identity & Access state file – local & remote,
15 ● Memahami Terraform 3 9
Management
Target Resources,
● Career Center
● Memahami Terraform
Modules,
● Memahami Terraform
Provisioners,

Digital Talent Scholarship 2024


Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia
https://digitalent.kominfo.go.id
Rencana Pelatihan

OCI I JP JP

● Memahami terraform &


instance principal
configuration,
● Memahami Instance
Principals,
● Memahami Multi Factor
Authentication (MFA),
● Memahami Advanced
Policies,
● Memahami Federate OCI
with Oracle Identity Cloud
Service (IDCS),
● Memahami federate OCI
with microsoft active
directory,
● Memahami Federate OCI
with Microsoft Azure Active
Directory,
● Memahami reference IAM
model untuk enterprise,
● Memahami Real life story
for IAM compartment and
policy design.
● Oracle Cloud
Infrastructure Foundations
II Final Exam

Digital Talent Scholarship 2024


Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia
https://digitalent.kominfo.go.id
Alur Pendaftaran

Tahapan Kegiatan

Tahap 1 PENDAFTARAN
1. Calon peserta mengunjungi situs digitalent.kominfo.go.id
2. Registrasi Awal mengisi Informasi Akun Calon Peserta
3. Notifikasi/konfirmasi Akun untuk mendaftar disampaikan melalui Email, pastikan email yang
di-submit merupakan email aktif
4. Selanjutnya kembali ke profil pendaftaran peserta pada website pendaftaran
5. Klik Kategori pilih “Peserta Umum” atau “ Peserta Penyandang Disabilitas” Bagi calon peserta
penyandang disabilitas dapat mendaftar pelatihan dengan menyediakan sarana dan prasarana
pendukung pelatihan secara mandiri.
6. Klik Akademi pilih “Talent Scouting Academy”
7. Klik Tema pilih “Oracle Cloud Infrastructure Foundations I & II”
8. Klik “DAFTAR SEKARANG”
9. isi biodata dengan lengkap, perhatikan beberapa hal berikut:
a. pastikan penulisan NIK/NIP benar dan tidak ada salah huruf/angka
b. pastikan penulisan NAMA LENGKAP benar dan tidak ada salah huruf (Nama yg akan
tercetak pada Certificate of Completion)
c. pastikan berkas FOTO yang diupload terlihat wajah dengan jelas (disarankan
menggunakan foto formal)
d. pastikan penulisan EMAIL benar dan tidak ada salah huruf/angka
e. pastikan EMAIL yang didaftarkan email aktif
f. pastikan penulisan NOMOR TELPON benar dan tidak ada salah angka. Nomor telepon
yang digunakan selama pelatihan tidak dapat diubah.
g. Pastikan berkas KTP/KK/Surat Pernyataan dan keterangan diupload dengan ukuran dan
tampilan yang dapat dilihat, tidak kekecilan dan tidak kebesaran.
h. Mengisi Surat Rekomendasi dapat dilihat pada Link berikut :
komin.fo/SR2024
i. pastikan penulisan semua data diisi dengan lengkap dan benar
j. pastikan semua berkas terunggah
1. Periksa kembali dengan perlahan, teliti dan berulang data yang telah diinput
2. Centang semua ketentuan yang diwajibkan oleh Panitia Penyelenggara, sbb:
a. Menyetujui Surat Pernyataan Peserta DTS 2024
b. Menyetujui Syarat dan Ketentuan DTS 2024
c. Sanggup Mempersiapkan fasilitas pendukung secara mandiri sesuai dengan
Persyaratan Sarana Peserta pada masing-masing Tema Pelatihan
1. Klik “SUBMIT PENDAFTARAN”, periksa email aktivasi (inbox dan spam) secara berkala maksimal
1x24 jam
2. Setelah terdaftar, simpan BUKTI DAFTAR (format pdf/jpg)
Tahap 2 TES SUBSTANSI
Dilaksanakan tes substansi untuk melihat tingkat kemampuan awal peserta sekaligus menjadi salah satu
tahapan seleksi

Tahap 3 VERIFIKASI BERKAS PESERTA


Verifikasi dilakukan untuk melihat profil dan nilai Tes Substansi calon peserta

Tahap 4 PENGUMUMAN KELULUSAN


● Pengumuman dan pembagian jadwal, kelas akan disampaikan lebih lanjut melalui Email
pendaftaran dan group kelas pelatihan

Digital Talent Scholarship 2024


Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia
https://digitalent.kominfo.go.id
Alur Pendaftaran

Tahapan Kegiatan

Tahap 5 PERSYARATAN SARANA SEBELUM MEMULAI PELATIHAN


Laptop sudah terinstal:
● Menginstall Aplikasi Video Conferences
● Menginstall Aplikasi online group

Tahap 6 AKTIVITAS PELATIHAN


Pelatihan dilaksanakan secara daring/online, peserta belajar secara mandiri (Self-paced Learning) melalui
laptop/komputer. Pada pelatihan ini peserta akan mendapatkan kesempatan bertanya dan berinteraksi
dengan Pengajar pada Live Session yang telah disediakan.

Tahap 7 PERSYARATAN SESUDAH MENYELESAIKAN PELATIHAN


● Mengisi survey pelatihan
● Peserta mengisi Form Lembar Pertanggungjawaban /Form LPJ

Tahap 8 CERTIFICATE OF COMPLETION


Peserta yang menyelesaikan pelatihan akan mendapatkan email pemberitahuan untuk
mengunduh/download Certificate of Completion di website digitalent.kominfo.go.id

Digital Talent Scholarship 2024


Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia
https://digitalent.kominfo.go.id
Digital Talent Scholarship 2024
Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia
https://digitalent.kominfo.go.id

Anda mungkin juga menyukai