Anda di halaman 1dari 3

PENILAIAN SUMATIF SEMESTER 1 4. Sebuah kue dipotong menjadi 5 bagian. 2 bagian dimakan adik.

Bagian kue yang


dimakan adik bernilai ….
SDN MANUKAN WETAN I NO. 114 a) 4/5 c) 2/5
b) 3/5 d) 1/5
TAHUN PELAJARAN 2023 – 2024 5. Selembar kertas karton dipotong menjadi 10 bagian. 6 bagian kertas digunakan
untuk membuat hiasan. 6 bagian kertas digunakan untuk membuat hiasan. Sisa
Tanda tangan MaMata Pelajaran : MATEMATIKA Nilai :
potongan karton dapat dinyatakan dengan pecahan ….
Orang tua/wali NaNama Siswa : ................................................. a) 7/10 c) 5/10
b) 6/10 d) 4/10
Paraf Guru 6. 4 m = …. cm
KelKelas / SMT : III / I
a) 4 c) 400
NoNo. Absen : ................................................. b) 40 d) 4.000
7. 2 m 45 cm = …. cm.
HaHari / Tanggal : ................................................. a) 2.450 c) 90
b) 245 d) 45
8. Rumah dayu berjarak 6 km dari sekolah. Jarak dari sekolah ke pasar 7 km. jarak
I. Berilah tanda silang pada j yang ditempuh dayu dari rumah ke pasar …. m
awaban yang kamu anggap paling benar ! a) 1 c) 1.300
1. 120 + 450 = …. + 120 b) 13 d) 4.200
Bilangan yang tepat untuk mengisi titik – titik di atas adalah …. 9. 4 kg + 200 gram = …. gram
a) 120 c) 570 a) 42 c) 420
b) 450 d) 330 b) 402 d) 4.200
2. 7 x a = 9 x b, nilai a dan b berturut turut adalah …. 10. Dayu tidur malam selama 8 jam lebih 5 menit. Dayu tidur malam selama ….
a) 7, 16 menit
b) 7, 9 a) 420 c) 485
c) 9, 7 b) 480 d) 495
d) 9, 16 11. Perhatikan tabel berikut ini!
3. Gambar yang menunjukkan penjumlahan 5 + 2 adalah ….

Dayu memiliki uang Rp 3.000,00. Dengan uang yang dimilikinya, Dayu dapat
membeli ….
a) Pensil dan buku gambar
b) Penggaris dan pensil
c) Buku gambar dan penghapus
d) Pensil dan bolpoin II. Lengkapilah pernyataan – pernyataan berikut ini dengan jawaban yang tepat!
12. 1.340 – …. = 520
1. 321 x 4 = ______________
Bilangan yang tepat untuk mengisi titik-titik di atas adalah ….
2. 318 : 6 = ____________________________
a) 800 c) 820
b) 810 d) 830
13. Pasangan dua bilangan yang hasil pengurangannya 750 adalah….
a) 1400 dan 650 3.
b) 1.300 dan 650 Bentuk penjumlahan dari gambar diatas adalah ______ + ______ = _______
c) 1.200 dan 500
d) 1.100 dan 400
4. Pecahan yang ditunjukkan pada gambar di samping ini bernilai
14. Perkalian yang hasilnya 360 adalah ….
__________
a) 6 x 50 c) 4 x 30
5. Selembar kain dipotong menjadi 6 bagian. Dua bagian dibuat saputangan. Bagian
b) 5 x 60 d) 3 x 10
kain yang digunakan untuk membuat saputangan dinyatakan dengan pecahan
15. Pembagian yang menghasilkan 50 adalah ….
_________
a) 150 : 4 c) 350 : 8
6. 7 m = _______ cm.
b) 250 : 5 d) 450 : 8
7. 700 gram = ______________ ons.
16. Perternakan A menghasilkan 1.300 butir telur, peternakan B menghasilkan 1.100
8. 6 kg = ________________ gram.
butir telur, peternakan C menghasilkan 2.500 butir telur dan perternakan D
9. 214 menit = ___________ jam ____________ menit
menghasilkan 2.150 butir telur. Peternakan yang paling banyak menghasilkan
10. 2 jam 40 menit = ______________________ menit
teluar adalah ….
a) Peternakan A
b) Peternakan B III. Berikan jawaban soal soal essay berikut ini dengan kemampuan berpikir
c) Peternakan C sendiri!
d) Peternakan D
1. Pohon melati Lani berbungga sangar banyak. Lani memetik 224 bunga melati.
17. 8.759 – 3.328 = ….
Lalu, ia menyimpannya dalam 4 buah tempat. Masing-masing tempat memuat
a) 5.143 c) 5.431
bunga sama banyak. Berapa banyak bunga melati pada setiap tempat!
b) 5.314 d) 5.341
Jawab :
18. 2.765 – 1.548 = ….
_________________________________________________________________
a) 7.121 c) 2.117
_________________________________________________________________
b) 2.711 d) 1.217
________
19. Di dalam perpustakaan terdapat 6 rak buku. Setiap rak buku berisi 160 buku.
2. Petugas kebun binatang sedang mempersiapkan makanan untuk hewan pemakan
Maka jumlah seluruh buku yang ada di perpustakaan tersebut adalah ….
daging. Petugas memotong daging menjadi 8 bagian sama besar. 5 bagian daging
a) 920 buku c) 960 buku
diberikan untuk harimau. 3 bagian daging diberukan untuk beruang. Jika ditulis
b) 940 buku d) 980 buku
dalam bilangan pecahan, berapa bagian daging yang dimakan harimau dan
20. 240 : 6 = ….
beruang!
a) 10 c) 40
b) 20 d) 60
Jawab :
_________________________________________________________________
___________________________
3. Lani dan keluarganya pergi ke Bandung naik bus. Jarak Jakarta ke Bandung 130
km. bus telah menempuh jarak dari Jakarta ke Bandung sejauh 50.000 m. berapa
km sisa jarak yang harus ditempuh bus tersebut?
Jawab :
_________________________________________________________________
_________________________________________________________________
________
4. Lani membutuhkan sirup untuk membuat es buah. Berat satu botol sirup 800
gram. Berapa gram berat dari tiga botol sirup!
Jawab :
_________________________________________________________________
_________________________________________________________________
________
5. Jarak antara dua pohon adalah 4 m 30 cm. berapa cm jarak antara dua pohon
tersebut!
Jawab :
_________________________________________________________________
_________________________________________________________________
______________________________________________________

Anda mungkin juga menyukai