Anda di halaman 1dari 15

KEGIATAN PERKEMAHAN

PENERIMAAN TAMU AMBALAN


PRABU SATMATA DAN DEWI MURTASIAH

GERAKAN PRAMUKA
PRABU SATMATA DAN DEWI MURTASIAH
GUGUS DEPAN 07.059\07.060
SMK HIDAYATUL UMMAH
2023-2024
KATA PENGANTAR
Puji syukur atas kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat taufik serta
hidayahnya sehingga kita dapat mengajukan “Proposal kegiatan Perkemahan PTA ” ini
dengan baik dan benar.

Selanjutnya, kami sampaikan banyak terima kasih kepada:

1. Allah SWT
2. Ibu Yulistiana S.Kom selaku Kepala SMK Hidayatul Ummah
3. Wisnu aji selaku Pembina Komisariat
4. Dewan Ambalan di Hidayatul Ummah

Yang telah mendukung kegiatan ini dari awal hingga akhir, sehingga kami dapat
menyelesaikan Proposal ini.

Demikian kata pengantar kami, semoga Proposal ini dapat diterima dan disetujui sesuai
apa yang telah kita anggarkan. Atas perhatiannya kami sampaikan terima kasih.

Balongpanggang, 21 November 2023

Ketua Pelaksana
BAB I.
PENDAHULUAN

A.Latar Belakang

Gerakan Pramuka merupakan organisasi yang mempunyai


tugas pokok menyelenggarakan kepramukaan bagi kaum muda guna
menumbuhkan tunas bangsa agar menjadi generasi yang lebih
baik, yang sanggup bertanggung jawab dan mampu membina serta
mengisi kemerdekaan nasional. Untuk dapat melaksanakan tugas pokok tersebut,
Gerakan Pramuka melakukan usaha-usaha antara lain yang pertama
mengamalkan dan menumbuhkan budi pekerti yang luhur dengan
cara memantapkan mental, moral, fisik, pengetahuan,
ketrampilan, dan pengamalan. Yang kedua usaha yang dilakukan
yaitu menerapkan dan mengamalkan Dasa Dharma Pramuka bagi
peserta didik dan orang dewasa. Dari tugas pokok itulah
Gerakan Pramuka Gudep 07.059\07.060 SMK Hidayatul Ummah berusaha
memberikan wadah sebagai sarana penerapan hasil pembinaan Gerakan Pramuka
kepada peserta didik dengan nama kegiatan Perkemahan Penerimaan Tamu
Ambalan Perkemahan Penerimaan Tamu Ambalan merupakan salah satu
program kerja prioritas Ambalan Prabu Satmata dan Dewi Murtasiah
diadakan untuk menyambut tamu ambalan 07.059\07.060 SMK Hidayatul
Ummah. Kegiatan Perkemahan Penerimaan Tamu Ambalan
ini diusahakan menyajikan berbagai kegiatan yang bersifat
peningkatan kualitas diri, satuan maupun pengabdian kepada
masyarakat. Perkemahan ini merupakan upaya koreksi diri
terhadap apa yang telah disumbangkan bagi pengembangan
organisasi, manfaat bagi anggota pada khususnya dan
masyarakat pada umumnya.

B. TUJUAN KEGIATAN

Tujuan dibuatnya kegiatan pramuka ini adalah:


1. Bertujuan mempererat persaudaraan
2. membentuk pribadi yang mandiri dan berkarakter.
3. Dan menyambut siswa\siswi didik baru SMK HIdayatul Ummah

C. SASARAN KEGIATAN

Siswa/i baru SMA Negeri 1 Metro


BAB II.
ISI
1. Jenis Kegiatan :
1) Pembukaan
2) Sambutan Sambutan Kepala Sekolah Panitia
3) Pembagian Maulid Diba Dan Mahullul Qiam
4) Tausiyah
5) Doa

2. Tema Kegiatan
Kegiatan ini mengangkat tema “ Dengan Perkemahan PenerimaanTamu
Ambalan mari eratkan tali persaudaraan, demi terwujudnya generasi muda
yang bertanggung jawab”

3. Peserta
Peserta kegiatan ini adalah siswa-siswi kelas X SMK HIDAYATUL UMMAH

4. Waktu dan Tempat Pelaksanaan


Hari/Tanggal : sabtu minggu 5-6 agustus 2023
Tempat: HALAMAN SMK HIDAYATUL UMMAH

5. Susunan Panitia

1) Ketua Pelaksana : ica.


2) Wakil Ketua : Windhy Erghy I L.
3) Sekretaris : marsya dwi marhevatus sholikha
4) Bendahara : safila neyriza
Pelindung :
Ka
. Kwarda Lampung
Ka
. Kwarcab Kota Metro
Ka
. Mabigus SMA Negeri 1 Metro
Penasihat :
Ka
. Gudep SMA Negeri 1 Metro
Wa
. Kasek Kurikulum SMA Negeri 1 Metro
Wa
.
Kasek Sarana & Prasarana SMA Negeri
1 Metro
Wa
. Kasek Humas SMA Negeri 1 Metro
Wa
. Kasek Kesiswaan SMA Negeri 1 Metro
Penaggung Jawab : Pembina Putra SMA Negeri 1 Metro
Pembina Putri SMA Negeri 1 Metro
Pradana Putra : Adlu Hakam Ramadhan
Pradana Putri : Vallentina Asri Retnaningtyas
Organizing
Committee
Ketua Pelaksana : Dwi Nanda Putra Hartoto
Wakil Ketua Pelaksana : Gristia Putri Azzahra
Sekretaris : 1. An Nisaa Zahara
2. Zulita Winarsih
Bendahara : 1. Dian Citra Wati
2. Clara Widya
Pithaloka
A. Keskretariatan
Koordinator : Faqih Al Rezki Pratama
XII MIA 7
Anggota :
B. Acara dan Kegiatan
Koordinator : Via Eliadora Togatorop
XII MIA 6
Anggota :
1. Ralla Catur Nantika
2. Debby Rizky Susilo
3. Indah Puspita Aziz
4. Erin Cahya Fadhilia
5. Novia Dwi Mulia
6. Dara Prameswara
7. Bettania Siwi Gumelar
XII MIA
2
XII MIA
4
XII MIA
1
XII MIA
1. Qonitah Khoirunisa
Effendi
2. Yosi Ajeng Sabila
3. Fidia Rara Restuni
4. Nanda Annisa Fitri
XII MIA
6
XI MIA 6
XI MIA 8
XI MIA 8
C. Perkemahan
Koordinator : Prima Eksa Wahyudi
XII MIA 2
Anggota
D. Pendamping Sangga
Koordinator : Nabiel Rahardian
XII IIS 1
Anggota
XII MIA
2
XII MIA
7
XII MIA
7
XII IIS
1
XII IIS
2
XI MIA 2
XI MIA 8
XI MIA 1
XI MIA
XII MIA
4
XII MIA
4
XII MIA
6
XII MIA
Putra :
1. M.A.M Faqih
2. Ikhwan Pamungkas
3. Ahmad Iqbal
4. Anggi Wisnu
5. Danang Septian
Nugroho
6. Rahmat Febriawan
7. Pandu Andhika
Pratama
8. M. Rizqilillah
9. Fansuri Haikal
Putri :
1. Annisa Dwi Martha
2. Luthfi Aulia
3. Elmawalida F. N.
4. Deftia Harvima
5. Intan Permata Sari
6. Diah Winarni
7. Rima Kusuma
8. Lagita Oktaviani
9. Nurul Amalia
10. Regita Aulia
1. Dian Meilina
2. Tika Guspita R.
XII MIA
1
E. Perlengkapan
Koordinator : Dany Pranowo
XII MIA 5
Anggota :
F. Humas
Koordinator : Avio Qiendy Mandela XII
MIA 6
Anggota :
G. Konsumsi
Koordinator : Shafira Fhilza
XII MIA 6
Anggota :
1. Farhan Hafizh A.
2. Rinaldi Fadhil H.
3. Fadhilian
4. Reyza Pribadi L .
5. Achmad Sidiq Aqsa
XI MIA 7
XI MIA 5
XI MIA 3
XI MIA 2
XI IIS 1
XI MIA 3
XI MIA 2
XI MIA 4
XI MIA 4
XI IIS 1
XI IIS 2
1. Amulkan Ferdiansyah
2. Arlis Putra Prabowo
3. Ayu Widya Putri
4. Cynthia Nantika
5. Dzaky Prabowo M.
6. Cindy Intan Pertiwi
XI MIA
5
XI MIA
1
XI MIA
8
XI MIA
1. Dwi Susanto
2. Bilal Safrudin
3. Amri Rosyadi
4. Henky Yoga
5. Rio Monanda
6. Rifo Aziz
7. Dimas Wira
H. Keamanan
Koordinator : Cahya Saputra
XII MIA 8
Anggota
I. Kesehatan
Koordinator : Ketua PMR
Anngota : Anggota PMR
Metro, 18 Agustus 2014
Pembina
Drs. K.D Suirtha
VII. SUMBER DANA
Sumber dana didapatkan dari :
a. Kas Pramuka Ambalan Bala Putra Dewa-Tri Bhuwana Tungga
Dewi
b. Dana Komite SMA Negeri 1 Metro
c. Iuran siswa/i kelas X SMA Negeri 1 Metro
Dengan rekapitulasi dana sebagai berikut :
1. Ivan Pradana
2. Galih Priambudi
3. Arif Wianto
4. Faros Fiqri Irfani
5. Rizky Kurniawan S.
6. Ario Damar Jati
7. Charis Hamdani
8. M. Aji Pamungkas
XII MIA
8
XII MIA
8
XII MIA
5
XII MIA
5
PENGELUARAN
A. Perlengkapan
Tali Tambang 200 meter @
Rp
1.000,00
Rp
200.000,00
Bambu 100 batang @
Rp
4.000,00
Rp
400.000,00
Peniti 2 pack @
Rp
20.000,00
Rp
40.000,00
Paku 1 kg @
Rp
50.000,00
Rp
50.000,00
Palu 2 buah @
Rp
50.000,00
Rp
100.000,00
Gergaji 2 buah @
Rp
50.000,00
Rp
100.000,00
Golok 1 buah @
Rp
30.000,00
Rp
30.000,00
Gunting 2 buah @
Rp
10.000,00
Rp
20.000,00
Obeng 1 buah @
Rp
50.000,00
Rp
50.000,00
Bensin
Diesel 165 liter @
Rp
6.500,00
Rp
877.500,00
Kabel 100 meter @
Rp
5.000,00
Rp
500.000,00
Lampu Sorot 4 buah @
Rp
100.000,00
Rp
400.000,00
Banner 3 buah @
Rp
200.000,00
Rp
600.000,00
Sewa Tarup 4 unit @
Rp
100.000,00
Rp
400.000,00
Spanduk 5 buah @
Rp
150.000,00
Rp
750.000,00
Terminal 5 buah @
Rp
50.000,00
Rp
250.000,00
Tali Rafia 1 gulung @
Rp
15.000,00
Rp
15 .000,00
JUMLAH
Rp
4.782.500,00
B. Konsumsi Panitia
Jum’at Makan siang 100 orang @
Rp
8.000,00
Rp
800.000,00
Makan malam 100 orang @
Rp
8.000,00
Rp
800.000,00
Sabtu Makan pagi 100 orang @
Rp
8.000,00
Rp
800.000,00
Makan siang 100 orang @
Rp
10.000,00
Rp
1.000.000,00
Makan malam 100 orang
@
Sjn Rp
8.000,00
Rp
800.000,00
Minggu Makan pagi 100 orang
@
Rp
8.000,00
Rp
800.000,00
Makan siang 100 orang
@
Rp
8.000,00
Rp
800.000,00
Aqua 12 dus @
Rp
17.000,00
Rp
204.000,00
Makanan
ringan 90 orang @
Rp
5.000,00
Rp
450.000,00
Kopi 5 pack @
Rp
10.000,00
Rp
50.000,00
JUMLAH
Rp
6.504.000,00
C. Akomodasi
Piagam 255 Lembar @
Rp
2.500,00
Rp
637.500,00
Transport Pemateri 3 Orang @
Rp
100.000,00
Rp
300.000,00
Transportasi Mobil
Kebutuhan 1 Mobil @
Rp
250.000,00
Rp
250 .000,00
JUMLAH
Rp
1.187.500,00
D. P3K
Rp
350.000,00
E. Dokumentasi
Rp
150.000,00
F. Kesertariatan
Kertas 2 Rim @
Rp
30.000,00
Rp
60.000,00
Stempel 2 Buah @
Rp
75.000,00
Rp
150.000,00
Tinta Printer 3 Buah @
Rp
25.000,00
Rp
75.000,00
Bantalan Stempel 2 Buah @
Rp
15.000,00
Rp
30.000,00
Tinta Stempel 2 Buah @ Rp Rp
10.000,00 20.000,00
Surat Izin 345 lembar @
Rp
150,00
Rp
51.750,00
Pemberitahuan 40 berkas @
Rp
150,00
Rp
6.000,00
Permohonan Izin 40 berkas @
Rp
150,00
Rp
6.000,00
Undangan Pemateri 3 berkas @
Rp
500,00
Rp
1.500,00
Plastik ID Card 2 Pack @
Rp
50.000,00
Rp
100.000,00
Print ID Card 345 Buah @
Rp
500,00
Rp
172.500,00
Tali ID Card 345 Buah @
Rp
2.000,00
Rp
690.000,00
Streples 2 buah @
Rp
15.000,00
Rp
30.000,00
Isi Streples 2 kotak @
Rp
10.000,00
Rp
20.000,00
JUMLAH
Rp
1.412.750,00
REKAPITULASI DANA
PENGELUARAN
A. Perlengkapan
Rp
4.282.500,00
B. Konsumsi
Rp
6.504.000,00
C. Akomodasi
Rp
1.187.500,00
D. P3K
Rp
350.000,00
E. Dokumentasi
Rp
150.000,00
F. Kesekretariatan
Rp
1.412.750,00
TOTAL BIAYA PENGELUARAN
Rp
14.386.750,00
VII. PENUTUP
Demikianlah usulan kegiatan “Perkemahan Penerimaan Tamu
Ambalan” dalam rangka siswa/i baru D3.01-D3.02 SMA
Negeri 1 Metro Ambalan Bala Putra Dewa-Tri Bhuwana
Tungga Dewi yang dibuat sebagai pedoman penyelenggaraan
kegiatan yang akan dilaksanakan. Kami sangat
mengharapkan bantuan dan dukungan Bapak baik meteriil
maupun spiritual. Atas perhatian dan kerjasama Bapak
kami ucapkan terima kasih.
Metro, 18 Agustus 2014
Panitia Pelaksana Perkemahan Penerimaan Tamu Ambalan
Gudep Metro D3.01- D3.02 SMA Negeri 1 Metro
Ketua,
Dwi Nanda Putra
H.
Menyetujui
Sekretaris,
An Nisaa Zahara
Ka. Gudep, Pembina,
Hasbullah, S.Pd . Drs. K.D Suirtha
Mengetahui,
Kamabigus SMAN 1 Metro
Suparni Hadi, S.Pd.,
M.Pd.

PROPOSAL PTA

Anda mungkin juga menyukai