Anda di halaman 1dari 1

Blitar, 1 Agustus 2023

Yth. Pimpinan Mie Gacoan


Jalan Kalimantan
Blitar

Dengan hormat,
Berdasarkan informasi yang saya baca di Media Sosial, Menerangkan bahwa Perusahaan
Mie Gacoan sedang membutuhkan karyawan untuk mengisi posisi sebagai Kasir. Berikut
adalah data pribadi saya:

Nama : Moh.Aqilla Hilbram S


Tempat, Tanggal Lahir : Blitar, 23 Februari 2006
Jenis Kelamin : Laki-Laki
No. Telepon : 081259640051
Agama : Konghucu
Alamat : Jl.Mars Nomor 15, Tanggung
Dengan ini mengajukan permohonan kerja untuk menempati posisi sebagai Kasir di
perusahaan Mie Gacoan, sebagai bahan pertimbangan berikut saya lampirkan:
1. fotokopi KTP 1 lembar;
2. pasfoto 3X4 1 lembar;
3. fotokopi Ijazah Terakhir 1 lembar;
4. fotokopi Trankrip Nilai 1 lembar;
5. fotokopi SKCK 1 lembar;
6. daftar Riwayat Hidup (CV) 2 lembar.
Demikianlah surat lamaran saya.harapan saya agar dapat bergabung dengan perusahaan Mie
Gacoan. Atas perhatiannya saya ucapkan terimakasih.

Hormat saya,

Moh.Aqilla Hilbram S

Anda mungkin juga menyukai