Anda di halaman 1dari 3

SEKSI V.

BIDANG PENATA LAYANAN

ARTIKEL .....
PURNA TUGAS PEGAWAI KANTOR KLASIS
Memperhatikan :
1. Peraturan karyawan PKPK BAB II Pasal 5
2. Akta klasis X GKJ tentang purna tugas kantor klasis dengan keputusan
a) Menetapkan saudara Sunyoto purna tugas sebagai pewagai klasis per 1 Mei 2020
b) Mengangkat saudara Sunyoto menjadi tenaga kontrak KSBS per 1 Mei 2020-31
Desember 2020
c) Menugasi Bapel X untuk mengadakan perekrutan pegawai baru
3. Surat keputusan pemberhentian dari Bapel KSBS atas diri saudara Sunyoto
Sidang Memutuskan:
Menerima keputusan BAPEL KSBS tentang purna tugas saudara Sunyoto dengan ucapan terima
kasih.

ARTIKEL ....
REKTUTMEN PEGAWAI KANTOR KLASIS KSBS
Memperhatikan:
1. Peraturan PKPK tentang pengangkatan Karyawan dan prosedur pengangkatan
2. Akta klasis X GKJ Artikel 36 tentang purna tugas (Butir 3)
3. Penunjukan tim rekrutmen oleh BAPEL/BAWAS X
4. Hasil seleksi oleh tim rektutmen meluluskan saudara Adinda Geraldin Elike Berlin sebagai
calon pegawai
5. Surat keputusan pengangkaan saudara Adinda sebagai pegawai tentap kantor klasis KSBS
Sidang memutuskan:
Menerima laporan KSBS tentang pegawai atas nama Adinda Geraldin Elike Berlin

ARTIKEL....
PENGUNAAN DANA ABADI KLASIS SALATIGA BAGIAN SELATAN DAN
PENGADAAN KANTOR
Memperhatikan:
1. Akta sidang klasis X artikel 37 tentang dana abadi KSBS
2. Badan pelaksana klasis X telah menindak lanjuti KSBS GKJ untuk pengadan kantor dan tanah
klasis dengan membeli di Perumahan Harmoni, Bulu, Tegalrego, Argomulyo, Salatiga.
Sidang memutuskan:

Menugasi BAPEL KSBS XI merencankan pemanfaatan dana abadi KSBS untuk memfasilitasi
dana operasional maupun renovasi kantor klasis KSBS

ARTIKEL...
PENGGALANGAN DANA UNTUK KSBS

Memperhatikan:
1. Pembiayaan kantor KSBS dari dana abadi klasis dan dana pinjaman dari koperasi Sinode
2. Rapat KOORDINASI BAPEL/BAWASKLAS tanggal 5 Desember 2021 memutuskan untuk
gereja-gereja di lingkungan KSBS untuk mendukung pembiayaan pengadaan kantor KSBS
dengan memberikan iuran tiap bulan
Sidang memutuskan:
1. BAPEL KSBS XI agar mendorong gereja-gereja di lingkungan KSBS untuk berkomitmen
memberikan dukungan pembiayaan pengadaan kantor KSBS dengan memberikan iuran tiap
bulan
2. Membentuk panitia penggalangan dana dalam rangka percepatan pengembalian pinjaman
untuk pengadaan kantor klasis

ARTIKEL.....
TBAG
Memperhatikan:
1. Akta sidang KSBS VI artikel 20 butir 5 huruf c
2. Usulan penggunaan TBAG oleh GKJ Argomulyo
Sidang memutuskan:
1. Dana yang telah terkumpul oleh gereja-gereja dikembalikan ke gerejagereja
2. Menugasi BAPEL XI untuk menindaklanjuti keputusan sebagaiman dimaksud pada angka 1

ARTIKEL...
LAPORAN KEUANGAN KSBS X DAN RPAK KLASIS 2022
Memperhatikan:
1. Laporan BPEL/BAWASKLAS X
2. Perlunya di sahkan RPAK 2022
Sidang memutuskan:
1. Menerima laporan keuangan BAPEL/BAWASKLAS X
2. Mengesahkan konsep RPAK 2022 menjadi RPAK 2022 (Terlampir)

ARTIKEL...
INFORMASI VISITATOR TENTANG BPDA

Memperhatikan :
Informasi dari visitator tentang BPDA sebagi badan independen dibawah Sinode GKJ
Sidang memutuskan:
Menugasi BAPEL XI agar mengusulkan pada sidang Sinode yang akan datang untuk meninjau
ulang pemanfaatan dana abadi sesuai dengan ide awal diadakannya dana abadi

ARTIKEL......
DEFISIT AKTUARIA DANA PENSIUN GKJ
Memperhatikan:
1. Informasi dari visitator tentang defisit aktuaria dana pensiun GKJ
2. Usulan materi Sidang dari GKJ Salatiga Selatan
Sidang memutuskan:
1. BAPEL KSBS XI berkoordinasi dengan BAPELSIN sebagai pendiri dana pensiun GKJ
untuk membicarakan kewajiban pemenuhan iuran tambahan
2. BAPEL KSBS XI menghimbau agar gereja-gereja di bawah KSBS XI sebagi pemberi
kerja untuk mengalokasikan anggaran iuran tambahan bagi tenaga gereja yang menjadi
peserta pensiun

Anda mungkin juga menyukai