Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH PROVINSI KALIMANTAN SELATAN

BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA DAERAH


Jl. Panglima Batur Timur No. 1A Telp. (0511) 4772551 Fax. (0511) 4774274, Banjarbaru 70711
Jl. Ambulung Telp. (0511) 772171, Banjarbaru 70712

PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2024

Dalam rangka mewujudkan manajemen pemerintahan yang efektif, transparan,


dan akuntabel serta berorientasi pada hasil, kami yg bertanda tangan di bawah ini :
Nama : Tina Purnamawati, S.Kom, M.AP
Jabatan : Widyaiswara Ahli Utama
Selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA

Nama : Mujiyat,S.Sn,M.Pd
Jabatan : Kepala Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah
Provinsi Kalimantan Selatan
Selaku atasan PIHAK PERTAMA, selanjutnya disebut PIHAK KEDUA

PIHAK PERTAMA berjanji akan mewujudkan target kinerja yang sesuai lampiran
perjanjian ini, dalam rangka mencapai targer kinerja tahunan seperti yang telah
ditetapkan dalam dokumen Perencanaan Strategis. Keberhasilan dan kegagalan
pencapaian target kinerja tersebut menjadi tanggung jawab kami.

PIHAK KEDUA akan melakukan supervisi yang diperlukan serta akan melakukan
evaluasi terhadap capaian kinerja dari perjanjian ini, dan mengambil tindakan yang
diperlukan dalam rangka pemberian penghargaan atau sanksi.

Banjarbaru, 18 Januari 2024

PIHAK KEDUA PIHAK PERTAMA

MUJIYAT, S.Sn., M.Pd. TINA PURNAMAWATI, S.KOM, M.AP


Pembina Utama Muda Pembina Utama Madya
NIP. 196811131998031007 NIP. 197003242005012008
PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2024
BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA DAERAH

No KINERJA UTAMA INDIKATOR KINERJA UTAMA TARGET

1. Perencanaan Pelatihan a. Jumlah Bahan Ajar Pada Orientasi PPPK/ 5 Bahan Ajar
Latsar CPNS/ PKP/ PKA/ PKN II/ Teknis/
Fungsional/ Sosial Kultural

b. Jumlah Bahan Tayang Pada Orientasi PPPK/ 5 Bahan Tayang


Latsar CPNS/ PKP/ PKA/ PKN II/ Teknis/
Fungsional/ Sosial Kultural

c. Jumlah RP/RBPMP Pada Orientasi PPPK/ 5 RP/RBPMP


Latsar CPNS/ PKP/ PKA/ PKN II/ Teknis/
Fungsional/ Sosial Kultural
2. Pelaksanaan Pelatihan a.Jumlah Jam Pelatihan (JP) Tatap Muka/ 120 JP
Tatap Maya
(Sinkronous/ Asynchronous) Pada Orientasi
PPPK/ Latsar CPNS/ PKP/ PKA/ PKN II/
Teknis/ Fungsional/ Sosial Kultural
b. Jumlah Jam Pelatihan (JP) Pembimbingan 22 JP
Studi Lapangan PKP/ PKA/PKN II
c. Jumlah Jam Pelatihan (JP) Pembimbingan 18 JP
Penulisan Laporan Aksi Perubahan PKP/
PKA/PKN II
d. Jumlah Jam Pelatihan (JP) Pendampingan 10 Laporan Aksi
Penulisan Laporan Aksi Perubahan PKP/ Perubahan
PKA/PKN II
3. Penulisan Karya Tulis/ Jumlah Karya Tulis/ Karya Ilmiah 2 Karya Tulis
Karya Ilmiah Ilmiah (KTI)
4. Pengembangan a. Jumlah Jam Pelatihan (JP) Pelatihan/ 20 JP
Kompetensi Diri workshop yang diikuti
b. Jumlah sertifikat seminar/ webinar di bidang 12 sertifikat
kediklatan yang diikuti

Banjarbaru, 18 Januari 2024

PIHAK KEDUA PIHAK PERTAMA

MUJIYAT, S.Sn., M.Pd. TINA PURNAMAWATI, S.KOM, M.AP


Pembina Utama Muda Pembina Utama Madya
NIP. 196811131998031007 NIP. 197003242005012008

Anda mungkin juga menyukai