Anda di halaman 1dari 2

REPORT TEXT

Pengertian Report Text

Report text biasanya disamakan dengan descriptive text, karena kedua jenis teks tersebut
menginformasikan atau mendeskripsikan mengenai suatu hal. Namun kedua teks ini berbeda.Report text
merupakan salah satu jenis teks yang dalam bahasa inggris yang menjelaskan mengenai detail dari suatu
objek. Penjelasan yang ada dalam report text merupakan hasil pengamatan, penelitian, observasi maupun
studi mengenai berbagai macam hal.

Report text memiliki tujuan untuk menggambarkan objek dengan apa adanya sesuai dengan hasil
pengamatan penulis.

Struktur Report Text

Seperti halnya teks bahasa inggris lain, report text memiliki struktur atau generic structure yang perlu
Anda ketahui. Berikut adalah struktur dari report text.
1. General classification
Struktur pertama merupakan bagian pertama yang berisi mengenai beragam informasi umum berdasarkan
hasil pengamatan yang telah dilakukan oleh penulis, hasil pengamatan tersebut dapat berupa hewan,
fenomena alam, tumbuhan dan topik-topik lain secara detail.

2. Description: Struktur kedua dari report text berada di paragraf dua serta memiliki fungsi yang sama
dengan descriptive text yaitu untuk mendeskripsikan lebih dalam mengenai detail dari hasil penelitian
penulis secara terperinci.

Contoh Report Text

Cats
General classification
Cats are one of the members of Felidae, an animal family that consists of lions, tigers, bobcats, and cats.
They are also called domestic cats or house cats, and their latin name is Felis catus. The domesticated
cats have been human companions for around 9,500 years. Nowadays, they are very popular. Many
people keep them as pets,
Description

On average, the weight of domestic cats ranges from 2.7 to 4.5 kg. The average lengths are 71.1 cm for
male cats and 50.8 cm for female cats. In addition, cats maintain their energy by sleeping a lot. They can
sleep for 12 to 16 hours a day.

Cats possess sharp claws on their feet that they use to catch their prey, fight, and climb. Despite having a
sensitive vision, they cannot see very dark surroundings very well. However, they have a good balance.
They are able to quickly pick themselves up when they fall. One of the unique characteristics of cats is
they walk on their toes. Moreover, cats like to keep themselves clean by licking their body
Artinya:

Klasifikasi umum (General Classification)


Kucing merupakan salah satu anggota Felidae, yaitu keluarga hewan yang terdiri dari singa, harimau,
kucing hutan, dan kucing. Mereka disebut juga kucing rumahan atau kucing rumahan, dan nama latinnya
adalah Felis catus. Kucing peliharaan telah menjadi sahabat manusia selama sekitar 9.500 tahun. Saat ini,
mereka sangat populer. Banyak orang menjadikannya sebagai hewan peliharaan,

Keterangan Descriptions):
Rata-rata berat kucing domestik berkisar antara 2,7 hingga 4,5 kg. Panjang rata-ratanya adalah 71,1 cm
untuk kucing jantan dan 50,8 cm untuk kucing betina. Selain itu, kucing menjaga energinya dengan
banyak tidur. Mereka bisa tidur selama 12 hingga 16 jam sehari.
Kucing memiliki cakar tajam di kakinya yang digunakan untuk menangkap mangsa, berkelahi, dan
memanjat. Meskipun memiliki penglihatan yang sensitif, mereka tidak dapat melihat lingkungan yang
sangat gelap dengan baik. Namun, mereka memiliki keseimbangan yang baik. Mereka mampu dengan
cepat bangkit ketika terjatuh. Salah satu ciri unik kucing adalah mereka berjalan dengan jari kaki. Apalagi
kucing suka menjaga kebersihan dengan menjilati tubuhnya

Anda mungkin juga menyukai