Anda di halaman 1dari 1

KOMUNITAS BELAJAR NILAI

KELOMPOK KERJA GURU PAI SD


ASASMEN AKHIR SEMESTER
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Nama : ............................. Hari, Tanggal : …………………


Kelas : I (Satu) Mata Pelajaran :

I. Jodohkan pernyataan lajur kiri dengan jawaban pada lajur kanan, dengan
cara memberi garis seperti pada contoh!
1. Rukun Islam ada A. Doa belajar
2. Rabbi zidni ilma warzuqni fahma B. Syahadat tauhid
3. Jumlah Nabi dan Rasul C. 4 rakaat
4. Asyhadu alla ilaha illallah D. 5 ( lima )
5. Jumlah rakaat shalat Isya’ E. Jujur
6. Berkata sesuai kenyataan F. 25 ( dua puluh lima )

II. Pindahkan abjad kedalam lingkaran sesuai jawaban yang tepat !

7. Ar-rahim artinya A. Hawa


8. sesama manusia harus saling B. Penyakit
9. Istri Nabi Adam As bernama C. Allah Swt
10. Hidup bersih menjauhkan kita dari D. Tersenyum
11. Yang memiliki asmaul husna E. Berterima kasih
12. Saat berterima kasih, wajah harus .. F.Menyayangi
13. Atas bantuan orang lain kita harus G. Allah Swt
14. Pelangi diciptakan oleh H. Maha Pengasih
15. Rukun iman berjumlah I 6 ( enam )

III. Berilah tanda ceklist √ pada kolom (B) jika benar atau (S) jika salah

No Pernyataan B S
16. Rajin Pangkal Pandai
17. Manusia makhluq ciptaa Allah
18. Nabi Adam diciptakan dari cahaya
19. Setan diciptakan dari tanah
20. Sesame manusia harus saling bantu

Anda mungkin juga menyukai