Anda di halaman 1dari 4

ASOSIASI PEMERINTAH KOTA SELURUH INDONESIA

(APEKSI)
KOMISARIAT WILAYAH II SUMATERA BAGIAN SELATAN
Jalan Rasakunda, Kel. Batu Intan, Kec. Girimaya, Kota Pangkalpinang 33143
Telp. (0717) 421466 Faks. (0717) 422375
Pos-El : pemerintahan@pangkalpinangkota.go.id

Pangkalpinang, 05 Juni 2023


Nomor : 04/Komwil II/Apeksi/2023 Kepada
Lampiran : 1 (satu) berkas Yth. Para Walikota Anggota Komwil II
Hal : Undangan APEKSI Sumbagsel
di -
TEMPAT

Sehubungan dengan penyelenggaraan Rapat Koordinasi Wilayah (Rakorwil)


Komisariat Wilayah II APEKSI Sumbagsel Tahun 2023 dengan tema Peran Kepala
Daerah dalam Penanggulangan dan Penurunan Stunting, maka kami mengundang
Saudara/i Walikota beserta istri/suami, Asisten Pemerintahan, Kepala Bappeda, Kepala
Bagian Pemerintahan, Kepala Bagian Kerja Sama serta Perangkat Daerah terkait untuk
hadir pada :

Hari/tanggal : Senin s.d Rabu / 19-21 Juni 2023

Tempat : Gedung Serba Guna SD N 74 Pagar Alam

Agenda : 1. Welcome Dinner


2. Tea Walk dan Penanaman Pohon
3. Rapat Kerja
4. Ladies Program
5. Paripurna HUT Kota Pagar Alam

Panitia menyediakan akomodasi berupa 1 (satu) kamar dan 1 (satu) unit mobil
untuk Walikota beserta istri/suami selama kegiatan berlangsung, selebihnya menjadi
tanggung jawab pemerintah daerah masing-masing. Untuk konfirmasi kehadiran dan
informasi lebih lanjut dapat menghubungi :

1. Deni Paska Putera, S.STP, M.AP HP. 085377533477


2. Septia Gemilawati, S.IP HP. 082279878787

Demikian disampaikan, atas perhatian dan kehadirannya diucapkan terima


kasih.
RUNDOWN RAKORWIL II APEKSI SUMBAGSEL
KOTA PAGAR ALAM- 19-21 JUNI 2023

1. Pelaksanaan Kegiatan Mc: Yai Najib & Bicik Waya Waya


No/Hari/Tanggal/Waktu Kegiatan Lokasi Peserta PIC Keterangan
1. Senin,19 Juni 2023
12.00 s.d Selesai check in Peserta Lobby Villa MTQ Seluruh Peserta Panitia Bebas Pantas

19.00 s.d 20.00 wib (60Menit) Welcome Dinner/makan malam Sesuai Undangan

20.00 s.d 22.00 wib Pembukaan Rakormwil II Apeksi Sumbagsel


15 Menit 1. Tari Sambut Kebagh
3 menit 2. Menyanyikan lagu Indonesia Raya
3 menit 3. Menyanyikan Lagu Mars Apeksi
3 menit 4. Do'a
10 Menit 5. Sambutan Walikota Pagar Alam selaku tuan rumah
Gedung Serbaguna SD N 74
10 Menit 6. Tarian dari Pangkal Pinang Seluruh Peserta Panitia
Gunung Gare
10 Menit 7. Sambutan Ketua Komwil II Apeksi Sumbagsel Walikota/Wakil Walikota beserta Istri
8. Sambutan Kepala BKKBN Bapak Dr.(HC).dr.Hasto menggunakan pakaian batik dari Panitia
10 Menit
Wardoyo.Sp.OG.(K)
10 Menit 9. Tarian Daerah Pagaralam
15 Menit 10. Pemberian Cinderamata dari Walikota Pagar Alam
Kepada Walikota Apeksi Komwil II dan Ketua Apeksi
dilanjutkan Photo Bersama
3 menit 11. Penutup
60 Menit 12. Hiburan Artis Setia Band (Solo,Carli)

Selasa 20 Juni 2023


Start : Lapangan Villa MTQ Finish
Peserta menggunakan Pakaian Olahraga,
06.00 s.d 08.00 wib (90 Menit) Tea Walk : Lapangan Tangga 2001 Gunung Walikota Beserta Istri ,
sepatu treaking (sepatu Gunung)
Gare Ketua APEKSI dan Panitia
Pendamping Menanam Bibit Pohon Buah dari masing
30 menit Tanam Pohon Perkantoran Gunung Gare
masing Kota
Walikota Beserta Istri ,
08.00 s.d 08.30 wib (30 Menit) Sarapan Pagi Lapangan MTQ Ketua APEKSI dan Panitia Teh,Kopi,Snack,Makan berat
Pendamping
No/Hari/Tanggal/Waktu Kegiatan Lokasi Peserta PIC Keterangan

MUSYAWARAH KOMISARIAT WILAYAH II SUMBAGSEL

08.00 S.D 09.00 Wib Registrasi Peserta


Panitia
09.00 s.d 10.30 wib Paparan Materi

- Peran Kepala Daerah dalam Percepatan dan Penurunan Stunting

Pembukaan

Menyanyikan Lagu Indonesia raya

Menyanyikan Lagu Mars Apeksi

Kata Sambutan dari Walikota Pagaralam

Kata Sambutan dari Gubernur sekaligus membuka acara secara


Gedung serbaguna SD 74 Gunung Walikota, Kepala OPD yang Peserta Mengenakan Pakaian Nasional /
resmi
Gare Kota Pagar Alam terkait tema Apeksi Batik khas Daerah
Narasumber dari
10.30 s.d 10.45 wib Coffe Break BKKBN

10.45 s.d 12.00 wib Paparan dan tanya Jawab

12.00 s.d 13.00 wib Ishoma

Rapat Kerja Program Apeksi dan Kepengurusan Apeksi 2022 -


13.00 s.d 14.00 Wib
2023

Pembacaan Hasil Rakorwil II Apeksi Sumbangsel Tahun 2023

Sambutan Direktur Eksekutif Apeksi sekaligus menutup Rakorwil


II Apeksi sumbagsel tahun 2023

Menyanyikan Lagu Hymne Apeksi


No/Hari/Tanggal/Waktu Kegiatan Lokasi Peserta PIC Keterangan

14.00 s.d 15.00 Wib Penutup Panitia

LADIES PROGRAM
Selasa 20 Juni 2023
09.30 s.d 10.00 WIB (30 Menit) - Registrasi
10.00 s.d 10.30 WIB (30 Menit ) - Pembukaan
10.30 s.d 10.45 WIB - Sambutan-sambutan
10 Menit 1. Ibu Ketua TP-PKK Kota Pagar Alam
10 Menit 2. Ibu Ketua TP-PKK Kota Pangkal Pinang sekaligus membuka
acara
Ibu Walikota, anggota PKK, Panitia/ Narasumber
10.45 s.d 11.30 WIB (45 Menit ) 3. Penyampaian Materi Pencegahan Stunting Pakaian Batik bebas Pantas
DWP dan Pendamping dari BKKBN
11.30 s.d 12.00 WIB (30 Menit) 4. Ningkuk'an
5. Hiburan Band Lokal (Home Band)
12.00 s.d selesai - Makan siang bersama
- Kunjungan Stand UMKM Kota Pagar Alam dan Anjang sana ke
Tempat Wisata

Rabu 21 Juni 2023


08.00 s.d 12.00 wib Walikota Panitia
Menghadiri Undangan rapat Paripurna HUT Kota Pagar Alam

12.00 wib
check out / Acara Bebas

Anda mungkin juga menyukai