Anda di halaman 1dari 3

KOORDINATOR WILAYAH PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

KECAMATAN BANYUPUTIH
GUGUS 2 BALURAN
SUMATIF AKHIR SEMESTER GANJIL
TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Mata Pelajaran: Bahasa Indonesia Nama : ............................................


Fase / Kelas : A / II (Dua) No. Peserta : ............................................
Hari / Tanggal : Selasa, 5 Desember 2023 Nilai : ...........................................
Waktu : 90 Menit Paraf : ............................................

A. Pilihlah jawaban yang benar.


Teks berikut untuk soal nomor 1-3.
Tika anak yang rajin.
Tika selalu mengulang pelajaran di rumah
Saat ujian, Tika mendapat nilai yang
bagus.
Tika merasa sangat senang.

1. Perasaan Tika saat mendapat nilai ujian bagus adalah . . .


a. Senang b. sedih c. kaget d. menangis
2. Reni merasa sangat senang.
Kalimat pertanyaan untuk jawaban tersebut adalah . . .
a. Kapan Reni merasa senang ? c. bagaimana Reni senang ?
b. Mengapa Reni senang ? d. siapa Reni ?
3. Tika mengulang pelajaran . subjek dari kalimat tersebut adalah . . .
a. Pelajaran b. mengulang c. selalu d. Tika
a.

4. Ekspresi tersebut menunjukkan perasaan . . .


a. Malu b. sedih c. marah d. senang
5. Penulisan huruf capital yang benar terdapat dalam kalimat . . .
a. Rina dan Edi belajar bersama c. paman membeli Kulkas
b. Ibu pergi ke Pasar d. Saya membeli Topi
6. Ayah . . . mainan adik.
Titik-titik dalam kaliamat di atas haru dilengkapi dengan kata . . .
a. Membuang b. memperbaiki c. merusak d. membanting
7. Beni bermain bola bersama teman-temannya di lapangan (…)
tanda baca yang sesuai adalah . . .
a. ( . ) c. ( ? )
b. ( , ) d. ( ! )
8. Petani menanam jagung.
Menanam dalam kalimat di atas merupakan . . .
a. Subjek b. predikat c. objek d. keterangan
9. Aku adalah tempat berkumpulnya pembeli dan penjual. Aku mempunyai berbagai macam barang dagangan
seperti, sayur, ikan, kue, baju dan lain sebagainya . aku adalah . . .
a. pantai c. masjid
b. sekolah d. pasar
10. Pada saat akan menyeberang jalan, kita harus . . .
a. lari dengan kencang c. jalan dengan lambat
b. lihat dulu kanan dan kiri d. langsung saja menyeberang

11. rambu di samping mempunyai arti . . .


a. Jangan berenang c. awas, ombak besar
b. Awas, kawasan berangin d. jangan melompat
12.
(1) Dino mempunyai dua saudara
(2) Mereka tinggal bersama ayah dan ibu
(3) Dino dan dua saudaranya tinggal bersama kakek dan nenek
Pernyataan yang benar terkait gambar keluarga diatas terdapat pada nomor . . .
a. 1 dan 2 c. hanya nomor 1
b. 1 dan 3 d. 3 dan 2
13. Kalimat yang menggunakan awalan di- dan diikuti oleh nama tempat. Penulisannya yang benar adalah . . .
a. Dila dittegur oleh ibu guru c. ibu membeli ikan dipasar
b. Doni bermain layangan di lapangan d. lantai yang kotor harus disapu
14. Perhatikan pernyataan berikut .
Ayah . . . . . . . bunga di taman
Kata yang tepat untuk melengkapi kalimat aktif tersebut adalah . . .
a. ditanam b. dicabut c. menanam d. mencabut
15. Kalimat fakta yang tepat adalah . . .
a. air laut rasanya asin c. menurutku cuaca hari ini panas sekali
b. kata mama masakan nenek sangat lezat d. Kira suka makanan pedas

II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan singkat dan benar !


16. Saat berpisah dengan teman aku merasa . . .
17. Kalimat Tanya diakhiri dengan tanda . . .
18. Rina berani tampil di atas panggung ( …) Tanda baca untuk mengakhiri kalimat tersebut adalah . . .
19. Penyebab mata kita lelah adalah . . .
20. Reno memakai kaca mata. Kaca mata dalam kalimat merupakan . . .
21. …… harga kue donat ? kata Tanya yang tepat untuk melengkapi kalimat di samping adalah . . .
22. Barang pecah belah artinya . . .

23. rambu –rambu ini memiliki arti . . .


24. Aku memiliki pemandangan yang indah
Aku memiliki banyak pepohonan
Aku adalah . . . .
25. Baju dicuci ibu. Merupakan kalimat . . .
III. Jawablah dengan jelas dan benar !
26. Sebutkan 3 macam perasaan !
27. Apa yang akan terjadi jika kamu tidak berolahraga ?
28. Tulislah cara menyeberang jalan yang benar dan aman !
29. Buatlah satu kalimat aktif

30. buatlah kalimat sesuai foto !

selamat mengerjakan

Anda mungkin juga menyukai