Anda di halaman 1dari 5

FAKULTAS PETERNAKAN DAN PERIKANAN Form PTK 01

UNIVERSITAS TADULAKO

KONTRAK PERKULIAHAN

Nama Mata kuliah : STATISTIKA


Kode mata kuliah : O01211004 3(2-1)

Fakultas/ Program Studi : Peternakan & Perikanan


Semester : Genap 2023/2024
Status mata kuliah : Wajib
Hari pertemuan/jam : Senin, 09.30-11:10 wita
Tempat Kuliah : AFPP-5
Penanggung jawab MK : Dr. Ir. Mobius Tanari, M.P, IPU
Penanggung jawab Kelas Gol E : Dr.Ir. Amirudin Dg. Malewa, S.Pt., M.Si, IPM
Ir. Salim, S.Si., M.P.

1. Deskripsi mata kuliah :


Mata kuliah ini membahas tentang konsep Data dan Penyajian Data, Distribusi Frekuensi,
Ukuran Gejala Pusat dan Ukuran Penyebaran, Distribusi Peluang (Acak Diskrit), Distribusi
Peluang (lanjutan, Acak Kontinyu), Populasi dan Sampling, Pendugaan Parameter, Pengujian
Hipotesis, Analisis Regresi (Linear dan Non Linear), Analisis Regresi (Berganda), Analisis Korelasi
(Pearson, Ganda, Rank, Parsial)

2. Standar Kompetensi :
Setelah menyelesaikan mata kuliah ini mahasiswa akan dapat memahami dan
menjelaskan tentang konsep-konsep Data dan Penyajian Data, Distribusi Frekuensi,
Ukuran Gejala Pusat dan Ukuran Penyebaran, Distribusi Peluang (Acak Diskrit), Distribusi
Peluang (lanjutan, Acak Kontinyu), Populasi dan Sampling, Pendugaan Parameter,
Pengujian Hipotesis, Analisis Regresi (Linear dan Non Linear), Analisis Regresi (Berganda),
Analisis Korelasi (Pearson, Ganda, Rank, Parsial).

3. Strategi Perkuliahan :
Metode perkuliahan ini dibagi dalam tiga cara yaitu, ceramah dan diskusi di kelas,
tugas-tugas kuliah, dan praktikum pengolahan data.
4. Ketentuan Perkuliahan:
a. Toleransi keterlambatan kuliah bagi mahasiswa 15 menit.

Kontrak Perkuliahan PS. Peternakan 1


FAKULTAS PETERNAKAN DAN PERIKANAN Form PTK 01
UNIVERSITAS TADULAKO

b. Mahasiswa wajib mengikuti perkuliahan di kelas minimal 75%; tidak


termasuk izin dan berhalangan (sakit). Presensi kuliah <75%, tidak
diperkenankan mengikuti ujian akhir semester (UAS) dan mendapatkan
nilai E.
c. Mahasiswa wajib mengikuti seluruh materi praktikum (100%) dan
membuat laporan akhir praktikum paling lambat satu minggu setelah
pelaksanaan praktikum selesai.
d. Mahasiswa bersikap santun, tertib dan berpakaian rapih, tidak diperkenan-
kan menggunakan kaos oblong.
e. Penanggung jawab matakuliah mengumumkan draft nilai akhir (lengkap
dengan presentase penilaian) 1 minggu setelah tanggal pelaksanaan ujian,
sebelum mengisi DPNA.
f. Tidak lagi melayani perubahan nilai setelah DPNA/SIAT divalidasi.

5. Materi Bacaan:
 Husaini Usman dan Purnomo S.Akbar. 2006. Pengantar Statistika. Bumi
Aksara. Jakarta
 Kemas Ali Hanafiah. 2006. Dasar-dasar Statistika. RajaGrafindo Persada.
Jakarta/
 Ronald E. Walpole. 1992. Pengantar Statistika. Gramedia Pustaka Utama.
Jakarta.
 S.G. Sunaryanto. 2009. Statistika Dasar Bagi Pemula dan Peminat Statistika.
 Preston TR, dan Willis MB. 1979. Intensive Beef Production. Pergamon Press
 Robert G.D. Steel dan James H. Torrie. 1995. Prinsip dan Prosedur Statistika.
Gramedia Pustaka Utama. Jakarta.
 Nur Irawan dan Septin Puji Astuti. 2006. Mengolah Data Statistik dengan
Mudah Menggunakan Minitab 14. Penerbit ANDI. Yogyakarta.
 Mattjik A.A dan I.M. Sumertajaya. 2002. Perancangan Percobaan SAS dan
MINITAB. IPB Press.

6. Evaluasi:
Mahasiswa diwajibkan mengikuti semua evaluasi yang diberikan dosen, terdiri
atas:
a. Ujian (UTS dan UAS)
b. Tugas-tugas kuliah (Tugas diprint out dan dikumpul secara kolektif kpd
Ketua Kelas.
c. Presensi kuliah

Kontrak Perkuliahan PS. Peternakan 2


FAKULTAS PETERNAKAN DAN PERIKANAN Form PTK 01
UNIVERSITAS TADULAKO

d. Praktikum mencakup presensi praktikum (100%), keterampilan, laporan


kegiatan, dan ujian.

7. Kriteria Penilaian:
Penentuan nilai akhir menggunakan pembobotan sebagai berikut:
a. Ujian Teori (UTS dan UAS) = 45%
b. Tugas-tugas kuliah = 20%
c. Praktikum = 25%
d. Presensi kuliah = 10%

Kriteria penilaian oleh dosen mengacu pada ketentuan SIAKAD yang berlaku di
Universitas Tadulako, sebagai berikut:

Nilai Range Point


A >85
A- 81-85
B+ 76-80
B 71-75
B- 66-70
C 56-65
D 41-55
E <41

8. Jadwal Perkuliahan Kelas Gol E:

Tanggal Materi Kuliah / Pokok Dosen


No.
Bahasan
Pendahuluan
1 05 Feb. 2024 Dr. Amirudin Dg.Malewa, S.Pt., M.Si
(Kontrak Perkuliahan)
Ir. Salim, S.Si., M.P.
Statistik Deskriptif &
2 12 Feb. 2024
Statistik Infrensial
Ir. Salim, S.Si., M.P.
3 19 Feb. 2024 Data dan Penyajian Data
Ir. Salim, S.Si., M.P.
4 26 Feb. 2024 Distribusi Frekuensi
Ukuran Gejala Pusat dan Ir. Salim, S.Si., M.P.
5 04 Mar. 2024
Ukuran Penyebaran

Kontrak Perkuliahan PS. Peternakan 3


FAKULTAS PETERNAKAN DAN PERIKANAN Form PTK 01
UNIVERSITAS TADULAKO

Distribusi Peluang (Acak Diskrit


Ir. Salim, S.Si., M.P.
6 18 Mar. 2024 & Kontinyu)

Ir. Salim, S.Si., M.P.


7 25 Mar. 2024 UTS

8 01 April 2024 Dr. Amirudin Dg.Malewa, S.Pt., M.Si


Populasi dan Sampling
9 22 April. 2024 Pendugaan Parameter Dr. Amirudin Dg.Malewa, S.Pt., M.Si
10 29 Apr. 2024 Pengujian Hipotesis Dr. Amirudin Dg.Malewa, S.Pt., M.Si
Analisis Korelasi & Regresi
10 06 Mei. 2024 Dr. Amirudin Dg.Malewa, S.Pt., M.Si
(Pearson, Ganda, Rank, Parsial)
Analisis Regresi & Berganda
11 13 Mei. 2024
(Linear dan Non Linear)
Dr. Amirudin Dg.Malewa, S.Pt., M.Si
12 20 Mei 2024 Uji T dan Uji Chi Square Dr. Amirudin Dg.Malewa, S.Pt., M.Si
13 27 Mei 2024 UAS Dr. Amirudin Dg.Malewa, S.Pt., M.Si

Palu, 5 Feb 2024

Menyetujui, PJ. Mata Kuliah Statistika Gol A

Ketua Kelas Gol E

Meterai
…..
NIM. O121 22… Dr. Amirudin Dg.Malewa, S.Pt., M.Si
NIP. 19690221 2000121001
Mengetahui,
Koordinator Prodi Peternakan

Dr. Ir. Ummiani Hatta, M.P, IPM


NIP. 19711209 199903 2 001

Kontrak Perkuliahan PS. Peternakan 4


FAKULTAS PETERNAKAN DAN PERIKANAN Form PTK 01
UNIVERSITAS TADULAKO

Catatan: 1. mendata peserta yg punya Laptop


2. bagi yg tdk punya laptop, melaporkan rental computer terdekat tempat tinggalnya.

Kontrak Perkuliahan PS. Peternakan 5

Anda mungkin juga menyukai